You are on page 1of 8

PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING

PPG PRAJABATAN GEL. II


UNIVERSITAS TADULAKO
2023
IDENTITAS PESERTA DIDIK
No Nama Umur Suku Alamat Pekerjaan Orang Tua
Ayah Ibu

1 Nur Muzdalifah 17 Tahun Kaili, Bugis Jl. Boya Papitu Petugas Kesehatan
2 Novita Sari 17 Tahun Kaili Mamboro Buruh IRT
3 Fara Dila 17 Tahun Kaili Mamboro Petani IRT
4 Salsabila Lande 16 Tahun Kaili,Morowali Jl. Boya Papitu Petani Wirausaha

5 Yuli Yulianti 16 Tahun Bugis Tondo Wiraswasta IRT


6 Nur Intan Taba 18 Tahun Bugis,kaili Jl.Thalua Khonci,Mamboro Polri IRT
Barat,Palu Utara
7 Nasrullah Ahmad 16 Tahun Makassar Jl.Pendidikan
8 Moh.Rizki Ramadhan 16 Tahun Kaili Mamboro
9 Ricky Cahyadi 16 Tahun Jawa, Bugis Jl. Roviga Wiraswasta IRT
10 Kadek Kusuma Jaya 17 Tahun Bali Jl. Roviga Petani Petani
11 Annisa Sufrotul Jannah 16 Tahun Bugis Jl. Untad I, Wiraswasta IRT
12 Ni Kadek Mila Setiawati 16 Tahun Bali Jl. Lagarutu
13 Widya Maharani Putri 16 Tahun Bugis, Jawa Wani Polri IRT
14 Nadya Putri Dwi Irawan 16 Tahun Kaili, Jawa Jl, Moh Amin Taipa Wiraswasta Wiraswasta
15 Anggun Dwiyanti 17 Tahun Bugis, Jawa Layana Petani IRT
16 Ibnu Fizar Apriansaf 17 Tahun Kaili HUNTAP
17 Siti Aisyah Triani 16 Tahun Bugis Jl. Re Martadinata Wiraswasta IRT
18 Nurul Andra Wulandari 16 Tahun Jawa Jl. Teluk Palu Permai Wiraswasta IRT
19 Fani Eka Putri 16 Tahun Kaili Kayumalue Pajeko
20 Rifki Rahmadani 16 Tahun Kaili Vatutela PNS IRT
PROFILING PESERTA DIDIK

PERKEMBANGAN
KOGNITIF
Peserta didik kelas XI MIPA 2 berada
pada usia 16-18 tahun. Maka tahap
perkembanngannya yaitu Operasional
Formal (teori Piaget)

 Sebagian Besar Peserta didik sudah mampu


mengembanngakan ide dan memecahkan
masalah secara konkret.
 Ada beberapa orang Peserta didik kesulitan dalam
memahami pembelajaran sehingga membutuhkan
waktu yang lebih untuk memahami materi yang
diberikan
ETNIK KULTUR
 Terdapat lebih dari satu suku Setiap keluarga memiliki kultur dan
di kelas MIPA 2 yaitu Suku kebiasaan masing-masinng yang akan
Kaili, Suku Bugis, Suku Jawa, mempengaruhi Peserta didik. Namun
Suku Bali. Mayoritas peserta di sekolah ini lebih dominan
didik berasal dari suku kaili menggunakan budaya suku Kaili
 Peserta didik mengetahui, menerapkan nilai-nilai saling
menghargai keragaman menghargai serta menerapkan 5S
etnis/suku lain di dalam kelas (senyum, salam, sapa, sopan, dan
maupun di lingkungan santun)
sekolah.
 Peserta didik memiliki status sosial yang
beragaman. Mayoritas berasal dari kalangan kelas
STATUS menengah.
 Peserta didik tidak membedakan-bedakan status
SOSIAL sosial mereka saling menghargai satu sama lain

MINAT
 Sebagian besar peserta didik Senang dan fokus
dalam pembelajaran, tertarik dengan materi
yang disampaikan, serta mampu menjawab
pertanyaan dari guru
 Ada beberapa Peserta didik kurang aktif dalam
mengikuti pembelajaran dikelas
KEMAMPUAN AWAL MOTIVASI

 Sebagian peserta didik mampu GAYA BELAJAR  Sebagian besar peserta aktif
menjawab pertanyaan pemicu memperhatikan penjelasan
dari guru sesuai dengan materi guru dalam
yang dipelajari dan mampu  7 Peserta didik memiliki pembelajaran,aktif bertanya
mengingat materi pembelajaran gaya belajar auditori kepada guru atau teman
sebelumnya. mengenai materi yang
 7 Peserta didik memiliki
 beberapa orang masih belum belum dipahami.
mampu menjawab pertanyaan gaya belajar Visual  Bebrapa peserta didik
pemicu dari guru sesuai dengan  6 Peserta didik memiliki kurang bersemangat dan
materi yang dipelajari dan gaya belajar kinestetik atusias mengikuti
belum mampu mengingat pembbelajaran serta ada
materi pembelajaran hanya fokus melihat HP
sebelumnya. tanpa memperhatikann Guru
menjelaskan
 Peserta didik menunjukan wajah ramah, bersahabat, dan tidak
cemberut, mengikuti kegiatan pembelajaran dengan tenang dan
PERKEMBANGAN
kondusif, serta mampu menunjukkan rasa percaya diri.
EMOSI
 Masih ada beberapa yang belum mampu menunjukkan rasa percaya
diri

Peserta didik sudah mampu bersosialiasi ketika pembelajaran


berlangsung, menghargai pendapat, ide, gagasan teman yang lain,
PERKEMBANGAN
dapat berinteraksi dengan baik tanpa membeda-bedakan latar
SOSIAL
belakang peserta didik tersebut baik ekonomi maupun yang lain,
mampu berkomunikasi dengan guru secara komunikatif.

PERKEMBANGAN
Peserta didik bisa melakukan
MOTORIK gerakan melompat, lari dan
memtantulkan Bola

You might also like