You are on page 1of 5

OPTIMALISASI PENGGUNAAN YOUTUBE SEBAGAI

MEDIA PEMBELAJARAN PRAKTEK LLPKM


KELAS XI DI SMK NEGERI 1 JATIROTO
RENCANA KERJA PPPK

Unit Kerja : SMK Negeri 1 Jatiroto


1. Kurangnya minat baca siswa dalam pembelajaran di SMK Negeri
Identifikasi Isu 1 Jatiroto
: 2. Kurangnya media pembelajaran LLPKM yang menarik bagi siswa
di SMK Negeri 1 Jatiroto

Isu yang : Kurangnya media pembelajaran LLPKM yang menarik bagi siswa di
Diangkat SMK Negeri 1 Jatiroto

Gagasan yang : Optimalisasi Penggunaan Youtube sebagai media Pembelajaran


Diangkat Praktek LLPKM Kelas XI di SMK Negeri 1 Jatiroto
Tahapan Kegiatan

a. Mempersiapkan bahan untuk konsultasi

b. Mengatur waktu untuk koordinasi

c. Berkoordinasi dengan Pimpinan

d. Melakukan koordinasi dengan Tim

e. Melakukan pembuatan media pembelajaran

f. Melakukan penyebaran Link Youtube

g. Menyusun hasil laporan

h. Menyampaikan hasil kepada pimpinan


Output/Hasil

•Terciptanya Video Pembelajaran Youtube di SMKNegeri 1 Jatiroto

•Peserta didik semakin tertarik dan mudah dalam belajar

•Peserta didik semakin semangat dan serius dalam belajar

•Peserta didik lebih memahami materi karena aplikasi lebih Interaktif

•Video dapat digunakan semua pihak untuk belajar


Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi

Kegiatan selaras dan sejalan dengan Visi


pemerintah Provinsi Jawa Tengah yaitu "Menuju
Jawa Tengah Sejahtera dan Berdikari, tetep
Mboten Korupsi, Mboten ngapusi dan Misi
SMKN 1 Jatiroto

You might also like