You are on page 1of 22

YUK NUTRISI

1. Pasien laki-laki kontrol ke dokter usia 4 bulan dengan berat badan


3100 gr panjang badan 60 cm. BBL 2500 gr dengan panjang badan 46
cm. Usia 3 bulan berat badan 2800 gr panjang badan 57 cm.
Pasien selama ini mendapatkan ASI eksklusif lalu ibu berencana
untuk bekerja kembali.

1. Bagaimana status gizi dan status pertumbuhan pasien tersebut


2. Apakah yg perlu ditanya kepada ibu pasien (penguji selaku ibu pasien)
3. Jelaskan tanda pasien sudah layak diberikan MPASI
4. Tatalaksana pasien tersebut (pemberian MPASI berapa banyak, berapa kali,
kapan diberikan, konsistensi dijelaskan kepada ibu sebagai orang awam)
5. Kapan kontrol untuk evaluasi BB selanjutnya
1. Status Gizi : Gizi buruk, Berat badan sangat kurang, Perwakan normal
Status pertunbuhan : Catch up growth, pada usia 3 bulan mengalami deselarasi
pada berat badan dan tinggi badan
2. Tanda kecukupan ASI : Frekuensi dalam memberikan ASI berapa jam sekali?
durasi? payudara terasa kosong, BAB 4-5 x/hari, BAK 6-8x/hari,
Tanda perlekatan ASI yang baik, muka menghadap payudara, hidung, bahu,
pinggul dan pantat dalam 1 garis lurus, mulut terbuka lebar, mulut menutupi
sampai ke aerola, kepala disanggah dilengan bawah ibu
3. Tanda layak MPASI : Kepala sudah bisa tegak, sudah bisa didudukkan, reflek
ekstrusi sudah menghilang, reflek grasp sudah mulai menghilan, Anak sudah
bisa didudukkan dengan seimbang, selera makan meningkat, ingin lebih tahu
terhadap makanan
4. MPASI dengan bubur lunak/pure (jika sendok dibalik tidak jatuh), 2 kali per hari,
tiap makan 2-3 sendok makan, kalori 200 kkal/hari
5. Kontrol dalam 2minggu, dengan target kenaikan 900gr dalam 1 bulan
2. Bayi Lolita usia kronologis 1 bulan, lahir prematur 35
minggu, berat lahir 2000 gram, PB= 45cm, LK 31cm, berat 1
minggu 1900 g, berat saat usia 4 minggu 2400gram, PB 47
cm, LK 33cm , mendapat asi:180cc/kg/hari ~ 290kcal/hari
Anak masih menetek, klinis baik, ibu hendak menggunakan
HMF

A. Lakukan plot BB dan diagnosis nutrisi di grafik fenton beserta


interpretasinya
- Usia 1 minggu: ?
- Usia 4 minggu: ?
B. Hitung kebutuhan HMF
C. Zat gizi mikronutrien apa saja yg dibutuhkan pada bayi? Berapa dosis nya?
Sampai berapa lama diberikan??
1. Status gizi : Gizi kurang, BB kurang, Perawakan normal, Mesosefal
Status pertumbuhan :
—-usia 1 minggu : anak mengalami penurunan berat badan namun
masih normal karena tidak lebih dari 10%
—usia 4 minggu : catch up growth dengan deselarasi pada tinggi badan
dan lingkar kepala
2. Kebutuhan kalori : BBI : 2,7kg= 120 kkal/2,7 = 324 kkal
Saat ini bisa minum 290 kkal/hari
Selisih = 324 kkal-290 kkal = 34 kkal/hari = 34kkal/8 = 4 kkal/hari =
berarti butuh 1sachet HMF tiap minum = sehari butuh 8 sachet = 2
minggu butuh 112 sachet
3. Fe elemental 3 mg/kg/hari dari usia 1 bulan hingga 2 tahun
jika BB >= 2500gr = 2 mg/kg/hari usia 4 bulan sampai usia 2 tahun
Pertanyaan:
1. Plotlah status pertumbuhan anak tersebut di grafik yang disiapkan
2. Tentukan status nutrisi dan pertumbuhan anak
3. Bagaimana plan diet anak, kapan kontrol dan monitor apa yang diperlukan?
4. Apa tatalaksana suplementasi yang perlu diberikan
1. 2. Status gizi : Gizi baik, BB kurang, Perawakan normal, Mesosefal
•Status pertumbuhan : Pada usia 1 bulan anak mengalami weight faltering,
namun saat ini anak mengalami catch up growth dengan deselerasi pada
tinggi badan dan lingkar Kepala
3. •Diet pada anak
BBI 3.3 kg : usia tinggi 39Minggu = 3.3x 120 kkal = 396kkal
•Saat ini minum 321 kkal/hari = 396 kkal-321 kkal = 75 kkal
•Minum : ASI dinaikan 8x70-80 ml atau Formula standar 8x 70ml?
(Ditanyakan ke dr.Rina)
•Kontrol 2minggu, target BB 450 gr dalam 2minggu
4. Jika preterm : Fe elemental 3 mg/kg/hari dari usia 1 bulan hingga 2 tahun
jika BBL >= 2500gr = 2 mg/kg/hari usia 4 bulan sampai usia 2 tahun
4.
1. Wajah bulat, pipi tembem, acne vulgaris, tonsil membesar, leher pendek, berlipat, Acanthosis nigricans, kulit hirsutism, dada cembung, ginekomastia,
perut membuncit, lingkar perut melebar, burried penis, kaki genu valgum (X) dan genu varus (O), tekanan darah hipertensi
2. GDS, GDP, HbA1C, Profil lipid, Homa IR, FT4, TSHs, LH, Poli somnografi, Echocardiography, SGOT SGPT, USG Abdomen, BOne Age
3. Obesitas, Perawakan normal, OSAS, Genu valgum
4. Food rules :
•- Jadwal : Makan 3xsehari, dengan snack 2x/hari dengan buah potong, makan hanya 30menit, diantara makan hanya air putih
•- lingkungan : tidak ada distraksi (gadget, bermain), tidak ada paksaan, bukan sebagai hadiah, keluarga menerapkan pola yang sama
•- prosedur : berhenti setelah 30menit
—-Kalori (usia tinggi 11.5 tahun = 60-70kkal) 6720 kkal/hari (kalori dikurangi 300-500kkal) = 6220 kkal/hari dengan target penurunan BB 500gr/minggu
—-Target penurunan BB yaitu 20% diatas BBI (BBI 38Kg) = 45 kg
—-Kebutuhan karbohidrat : 50%, Lemak 30%, Protein 20%
—-Serat 5gr+11 tahun = 16 gr/hari
-Aktifitas : 30-60menit per hari
Komplikasi :
- Endocrine: Insulin resistance, NIDDM, Impaired glucose tolerance, acanthosis nigricans
- Cardiovascular: dyslipidemia(LDL>160mg/dl.HDL<35mg/dl), hypertension
- Respiratory: obstructive sleep apnea, Pickwickiansyndrome
- Orthopedic: Blount disease, slipped capital femoral epiphysis, gout
- Gastrointestinal : Cholelithiasis, NASH, Hepatomegaly, altered serum transaminases
- Sexual development & growth: abnormal growth acceleration, early onset of menarche, pubertal gynecomastia
- Psychiatric: psychosocial dysfunction
5. Bayi usia 12 bulan, BB 6kg, PB 64 cm. Saat ke posyandu, dikatakan
bahwa anak gizi buruk dan stunting. Ibu khawatir apakah anak
mengalami hal tersebut.
Anak sudah mendapat MP ASI, namun anak hanya suka buah-buahan,
dan lebih banyak minum ASI. Anak tidak mau makan daging, telur, ikan.
Bayi lahir prematur 32 minggu, BBL = 1200 gram pbl 34 cm
Usia kronologis 3 bulan: BB 2 kg
Usia kronologis 6 bulan: BB 4 kg

1.Bagaimana anda menjelaskan terkait kekhawatiran ibunya tentang


kondisi gizi buruk dan stunting pada anaknya?
2. Bagaimana status gizi dan status pertumbuhan anak tersebut?
3. Faktor risiko stunting?
4. Bagaimana menjelaskan MP ASI terkait kondisi ini?
•1. WA 2,5 bulan < LA 4 bulan < CA 12 bulan = Stunting
•2. Status gizi : Gizi kurang, BB sangat kurang, Perawakan sangat pendek
•Status pertumbuhan : pada usia 6 bulan dan saat ini anak mengalami catch up growth
•3. Faktor resiko stunting : Lahir preterm, BBLR, Anak hanya makan buah2an, tidak
mau makan protein hewani seperti daging, telur ikan, (JIka ada GERD, ADB)
•4. MPASI (Anak usia 10 bulan), BBI 7kg, Usia tinggi 4 bulan
•- Jadwal : Makan utama 3x/hari dengan konsistensi nasi lunak kalori 300 kkal, dengan
lauk protein hewani 3-4gr/setiap makan (10-15% dari total kalori) = 30-45kkal/hari =
11gr/hari = 3x4gr protein dalam bentuk dagiing cincang, Snack atau makanan selingan
2x/hari, ASI tetap diberikan ad libitum tiap 2jam
—100gram daging sapi = 26 gr protein, 1 gram protein = 4 gram daging sapi
—1 butir telur = 7 gr protein
Bayi wati, perempuan usia 2 bulan, lahir cukup bulan, berat lahir 2500 gram,
panjang badan 48 cm. Wati diasuh oleh nenek karena ibu meninggal dunia
akibat TB/HIV saat pasien berusia 2 minggu. Ibu sempat merawat pasien.
Saat ini wati mendapat susu formula 60 ml tiap 2 atau 3 jam. Pemeriksaan
fisis. Tampak rewel, terlihat kurus, tanda vital baik, refleks isap baik. Sistem
organ lain tak terdapat kelainan, BB= 2,7kg, PB= 50 cm, LK 36 cm

a) Tuliskan apakah anda setuju bahwa wati termasuk gizi buruk atau stunting? Jelaskan!

b) Tuliskan rencana pemberian nutrisi untuk wati saat ini!

c) Tuliskan langkah pemeriksaan penunjang untuk penegakan diagnosis pada Wati!

d) Terlepas dari kasus ini. Tuliskan berbagai kondisi ibu yang membuat bayi tidak diberi ASI
(sementara maupun permanen)!
6. Seorang bayi perempuan usia 12 bulan datang ke IGD dengan
demam sudah 3 hari. Pasien tampak lemas. Pemeriksaan tanda vital
menunjukkan pasien febris 38 C, namun lain-lain normal. BB pasien
saat ini 6 kg, PB 69 cm. pada pemeriksaan fisik didapatkan Bitot spot
pada mata. GDS 55 gr/dL.
a.Diagnosis?
b.Tata laksana ?
7. Seorang anak laki-laki usia 10 bulan datang dibawa oleh ibunya
dengan keluhan berat badan tidak mau naik. BB saat ini 9 kg. BB
saat usia 8 bulan yaitu 8.9 kg. orangtua saat ini memberikan makan
anaknya dengan 3x nasi tim kasar ( lauk ikan, ayam, telur ) , 2x
camilan berupa puree buah atau juice, dan minum ASI. Anak
diberikan makanan hingga 1 jam, dan sering diberi tontonan agar
mau makan.
a.Apa diagnosis?
b.Edukasi makan?
8. Seorang anak 1 tahun telah dirawat dengan gizi buruk selama 2
minggu, saat ini anak diperbolehkan pulang dengan sudah tidak
terpasang NGT. BB saat ini 7 kg PB 71 cm

Penguji berperan sebagai ibu penderita


a.Berapa kalori yang diperlukan anak pada fase rehabilitasi
b.Berapa kecepatan kenaikan BB yang diharapkan
c.Sebutkan PNC Langkah 4
9. Seorang anak perempuan usia 18 bulan datang ke praktik anda untuk
imunisasi. Pasien dalam kondisi sehat. BBL 3000, PBL 50 cm.

Saar ini BB 15 kg, PB 85 cm. sehari hari anak konsumsi nasi tim halus, juice
buah dan camilan. Sehari – hari oleh pengasuhnya, anak sering
ditontonkan TV hingga 2-3 jam sehari dan diberikan snack saat menonton
TV

a. Apa diagnosis ?

b. Bagaimana edukasi makan untuk pasien ini?


10. Bayi perempuan usia 5 bulan BB 8 kg, TB 64 cm, datang untuk
konsul gizi, anak sudah menegakkan kepala, duduk dibantu, tertarik
pada makanan, ASI exclusive. BBL 3.5 kg TB lahir 48 cm
a) Tuliskan status gizi dan pertumbuhan pada anak
b) Hitung kebutuhan kalori
b) Kapan anak boleh MP ASI?
11, Wawan, laki-laki, 3 bulan. kulitnya tampak kuning, saat usia 1 minggu pernah
difototerapi, kemudian tidak control lagi karena rumah jauh. Wawan lahir normal,
cukup bulan dengan berat badan lahir 3100 gram. Wawan mendapat ASI dan susu
formula sejak lahir. Setiap hari minum susu formula sekitar 3x @30 cc.
Pada pemeriksaan fisik didapatkan keadaan umum sadar, mata tampak kuning, badan
tampak kuning, hepar dan lien tidak teraba. Pemeriksaan antropometri, BB saat ini
5100 gr PB 58 cm, LK 42,5 cm.

Dilakukan pemeriksaan penunjang darah rutin didapatkan Hb 12.3 gr/dl, Ht 33.2 %,


leukosit 11.000/mmk, trombosit 403.000/mmk. SGOT 171 gr/dl, SGPT 76 gr/dl, Alkali
phosphatase 128, Gamma GT 313, Bilirubin total 13, bilirubin direk 7,4, TSHs 0,65 FT4
6,63
1. Tentukan Assasment secara lengkap
2. Lakukan langkah ke-2 asuhan nutrisi pediatri
3. Lakukan langkah ke -4 asuhan nutrisi pediatri
4. Buat resep seandainya anak hanya mendapat susu formula → untuk 2 minggu, 1
sendok takar
12. Bayi usia 3 bulan, mendapat ASI sejak lahir tidak pernah mendapatkan
susu formula. Bayi sudah terdiagnosa dermatitis atopik sejak usia 1 bulan. Ibu
bayi saat ini sudah mau mulai kerja dan dia takut susu yang diberikan kepada
anaknya kurang. BB bayi saat ini 5,2 kg, PB 72 cm.
BBL 2.8 Kg TB 50 cm
a. Hitung berapa kkal yang dibutuhkan bayi ini
b. Berapa banyak volume yang dibutuhkan jika diberi ASI saja & susu
formula saja
c. Bolehkah diberi MPASI?
d. Edukasi ke orang tua?
Penguji sebagai ibu – untuk edukasi Ada lembar WHO BB/TB, BB/U, TB/U
13. PROSEDUR 3 NPM
Anak OS, laki-laki 1tahun 6 bulan, datang dengan kelainan hematologi
(thalassemia) dan hepatomegaly, BB: 8,8kg, TB : 80cm.
a. Peragakan/tulis cara ukur LLA
b. Bagaimana status gizi anak ini berdasarkan LLA
🡪 (tanyakan hasil LLA pada penguji : 11,6cm)
c. Bagaimana kebutuhan kalorinya, rute dan jenis makanannya?
d. Resepkan mikronutrient untuk pasien
14. Anak 5 bulan, gizi buruk. Sudah dirawat 15 hari.
Pemeriksaan fisik dalam batas normal. Saat masuk RS antro:
BB 4 kg, PB 60 cm, LK 26cm, LILA 9,5 cm.
Saat ini antro: BB 4,8 kg, PB 60 cm, LK 26 cm, LILA 9,5 cm.
1.Apakah kenaikan BB termasuk kategori baik? Jelaskan
alasannya?
2.Edukasi kepada ibu, frekuensi,volume,jenis minum pada
anak?
3. kriteria anak gizi buruk usia dibawah 6 bulan boleh rawat
jalan?
Terima kasih ☺

You might also like