You are on page 1of 19

Ruang KolaboRASI 3.3.a.5 Modul 3.

3
Pengelolaan Program Yang
Berdampak Positif Pada Murid

CGP ANGKATAN 9
KABUPATEN SINTANG
ANGGOTA KELOMPOK PP GITA RETANA

DWI HANDAYANI ZAKARIA SITI


FERA ARYANTI S MARIAH
NELLY SITIATI
Poin Materi yang akan disampaikan dalam Presentasi

NAMA TUJUAN PROGRAM LATAR DESKRIPSI PROGRAM


KARAKTERISTIK DIAGRAM Y
PROGRAM LINGKUNGAN BELAKANG
KARAKTERISTIK
LINGKUNGAN YANG
MENUMBUHKEMBANGKAN
KEPEMIMPINAN MURID
kami ingin membangun lingkungan sekolah yang membangun Keterampilan
Berinteraksi Sosial secara positif, arif dan bijaksana.
• Keterampilan berinteraksi sosial merupakan landasan penting dalam
kepemimpinan murid. Lingkungan pendidikan yang menumbuhkembangkan
kepemimpinan harus memberikan kesempatan kepada murid untuk belajar
berinteraksi secara positif, arif, dan bijaksana dengan orang lain.
• Kolaborasi dalam kelompok, diskusi terbuka, dan pemecahan masalah
bersama adalah contoh dari aktivitas yang dapat membantu murid
mengembangkan keterampilan sosial mereka. Melalui interaksi ini, murid
belajar untuk mendengarkan, bekerja sama, dan memahami perspektif orang
lain.
Kami memiliki memiliki ide bahwa salah satu kegiatan
atau program yang dapat dilakukan untuk
mengembangkan keterampilan berinteraksi secara positif,
arif, dan bijaksana adalah melalui program.........
PROGRAM
CILUKBA
“CINTA LINGKUNGAN
BEBAS SAMPAH”
Tujuan
Program
Program sekolah CILUKBA

Program CILUKBA (Cintai lingkungan bebas Sampah) merupakan kegiatan yang dilakukan oleh murid,berfokus
pada memilah sampah organik dan anorganik. Program CILUKBA merupakan program yang dilakukan di
sekolah dengan harapan dapat diimbaskan ke luar sekolah. Pengenalan arti sampah organik dan anorganik mulai
kelas 1 SD oleh wali kelas dan dapat dilakukan pada seluruh jenjang pendidikan dari SD, SMP dan SMA.
Program ini termasuk dalam kegiatan Ko kurikuler yaitu Proyek penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) dengan
tema gaya hidup berkelanjutan. Kegiatan ini dilaksanakan setiap hari Jumat. Pengurus kelas dibantu oleh tim
khusus yang bergabung dalam PASUS untuk mengmpulkan sampah. Setiap kelas terdapat dua sampah (organik
dan anorganik). Hasil dari pengumpulan sampah anorganik akan dikumpulkan ke bagian sarana dan prasarana
sekolah, ditimbang dan disetorkan kepada pengepul sampah atau untuk dibeli oleh pengelola sampah. Bank
sampah dikelola oleh murid dan guru dengan sistem perbankan. Hasil penjualan akan ditabung melalui simpanan
belajar CILUKBA.
Tujuan
Program

Program sekolah CILUKBA

lanjutan.....
Untuk mengelola sampah anorganik, peserta didik dapat mengolahnya
bersama guru menjadi pupuk atau eco enzym, yang nantinya dapat
digunakan untuk memelihara tanaman di sekolah atau penghijauan di
sekitar kelas.
SALAH SATU
FASILITAS YANG
MEMUDAHKAN
MURID MEMILAH
SAMPAH
ILUSTRASI
PENGHIJAUAN
SEKITAR KELAS
ILUSTRASI
PEMILAHAN
SAMPAH
ILUSTRASI
PASUKAN
KHUSUS
Latar Belakang
Kegiatan ini akan menumbuhkembangkan lingkungan belajar yang dapat
menciptakan interaksi sosial yang positif, arif, dan bijaksana karena
dengan adanya PASUS (Pasukan Khusus) maka murid dapat berinteraksi
dan saling kolaborasi untuk pengelolaan sampah. Selain itu, murid juga
akan belajar meningkatkan keterampilan untuk memecahkan masalah
dan mengelola komunitas.
DESKRIPSI PROGRAM

Program CILUBA adalah kegiatan yang dilakukan


oleh murid, berfokus pada memilah sampah
organik dan anorganik. Program ini mulai
dikenalkan pada kelas 1 SD oleh wali kelas.
Program CILUKBA dapat diterapkan dijenjang
pendidikan dari SD,SMP dan SMA. Program ini
dilaksanakan setiap hari jum’at, pengurus kelas
dibantu oleh tim khusus (PASUS) untuk
mengumpulkan sampah.
DIAGRAM Y
a.
SUARA/VOI
Melalui forum terbuka murid diberikan
kesempatan untuk menyampaikan pendapat atau

CE sampah, dimana dan


permasalan terkait dengan pogram CILUKBA., seperti
penyusunan jadwal pengumpulan
dengan siapa saja mereka dapat melakukan pemilihan
sampah serta dipakai untuk apa tabungan hasil sampah
tersebut.
b.
PILIHAN/CHOI
Melalui forum terbuka murid diberikan pilihan untuk
CE
menentukan waktu pengumpulan sampah yang sesuai
dengan jadwal mereka. Murid dilibatkan untuk memilih
sampah apa yang sekiranya terbanyak di kelas untuk
disetorkan ke pihak sarana prasarana. Melalui forum ini,
murid diberikan pilihan juga mengenai bagaimana proses
pembuatan pupuk atau eco enzym dari sampah organik.
dan dipakai untuk penghijauan sekitar kelas.
C.
KEPEMILIKAN/OWNER
SHIP
Dalam program CILUKBA murid dilibatkan secara aktif
untuk pemilahan dan pengelolaan sampah organik dan
anorganik. Murid diberikan tugas mengumpulkan,
menimbang, mencatat, menabung, dan memanfaatkan
tabungannya untuk penghijauan sekitar kelas. Murid
diberikan hak atas perawatan dan pemeliharaan tempat
sampah.
TERIMA
KASIH

You might also like