You are on page 1of 11

Sterilisasi Dari

Bahan kaca
Kelompok 4
01 Merlin 03 Novita Sari

02 Nadiela Suci Arseta 04 Nyimas Mariska Tri Inda


Sterilisasi
Sterilisasi didefinisikan sebagai upaya untuk membunuh
mikroorganisme termasuk dalam bentuk spora. Desinfeksi
merupakan proses untuk merusak organisme yang bersifat
patogen, namun tidak dapat mengeliminasi dalam bentuk
spora.
Hot Air Oven

Sterilisasi oven kering


digunakan untuk mensterilkan
peralatan gelas seperti alat
gelas, tabung reaksi, cawan
petro maupun pipet.
Sterilisasi alat kaca dengan oven pada suhu berapa?

Fungsi Oven dilaboratorium mikrobiologi biasanya digunakan sebagai


alat sterilisasi dengan menggunakan panas kering. Suhu yang diatur
sekitar 180 derajat celcius.
Prinsip sterilisasi dengan oven
Sterilisasi dengan cara seperti ini biasanya membutuhkan waktu pemanasan
tertentu sekitar beberapa jam.

Beberapa alat yang disterilisasi dengan cara ini biasanya alat lab yang
terbuat dari kaca seperti :

Cawan petri
Mikropipet
Gelas ukur
Beaker glass
dsb
Menggunakan metode udara panas dari oven laboratorium untuk sterilisasi,
memerlukan suhu 140 °C selama 1 – 4 jam.
Sebelum melakukan sterilisasi dengan panas
kering (Hot Air Oven), alat-alat yang akan
disterilisasikan dibungkus dengan
menggunakan kertas perkamen. Hal ini
dikarenakan sifat dari kertas itu sendiri yang
tahan dalam keadaan basah, mempunyai
ketahanan yang baik terhadap lemak, dan tidak
terang (baur).n
Suhu dan Waktu
Oven Suhu 160-1800C selama 1.5-3 jam. Alat-alat
tersebut terlebih dahulu dibungkus menggunakan kertas
sebelum dilakukan sterilisasi

Kegunaannya
Alat sterilisasi atau Oven Laboratorium umumnya digunakan untuk
mensterilkan alat - alat laboratorium seperti gelas, contohnya :
Erlenmeyer,
Petridish (cawan petri),
Tabung reaksi dan gelas lainnya.
Bahan-bahan seperti kapas, kain dan kertas juga dapat disterilkan dalam oven
tetapi dalam temperatur tertentu.

Kelemahannya

Kelemahan sterilisasi menggunakan oven adalah waktu


yang diperlukan untuk melakukan sterilisasi cukup
lama, yaitu sekitar dua jam. Temperatur yang diizinkan
untuk melakukan sterilisasi pada oven, berkisar antara
160-170 °C.
Catatan
 Setelah proses sterilisasi selesai, akan muncul  Plastik dan karet tidak diperbolehkan untuk
tampilan end pada display masuk ke oven kering karena tidak tahan panas
 Diamkan terlebih dahulu sebelum dibuka untuk  Keluarkan alat-alat yang sudah steril dan
mendinginkan pisahkan tempatnya dengan alat-alat lain yang
belum steril

 Alat sterilisasi boleh dikeluarkan jika suhu oven


sudah turun (mendekati suhu ruang).
 Buka oven dengan hati-hati
1 Click here to enter your text.Click here to enter your text.Click here to enter your text.Click
here to enter your text.Click here to enter your text.Click here to enter

Click here to enter your text.Click here to enter your text.Click here to enter your text.Click
here to enter your text.Click here to enter your text.Click here to enter
2
THANK
S

You might also like