You are on page 1of 13
TERMOKIMIA 8.1. Pengertian Temokimia adalah ilmu yang mempelajari hubungan antara energi panas dan energi kimia, Sedangkan energi kimia didefinisikan sebagai energi yang dikandung setiap unsur atau senyawa, Energi kimia yang terkandung dalam suatu zat adalah semacam energi potensial zat tersebut. Energi potensial kimia yang terkandung dalam suatu zat disebut panas dalam atau entalpi dan dinyatakan dengan simbol H. Selisih antara entalpi reaktan dan entalpi hasil pada suatu reaksi disebut perubahan entalpi reaksi. Perubahan entalpi reaksi diberi simbol A H 8.1.1. Reaksi Eksoterm Apabila perubahan entalpi reaksi negatif (A H =~), reaksinya disebut reaksi eksoterm. Artinya reaksi tersebut membebaskan panas sebesar A H. 83 energi yang dibebaskan AH=- Gambar 8.1 8.1.2. Reaksi Endoterm Apabila reaksi menyerap panas sebesar A H, maka perubahan entalpi reaksi bemilai positif (A H = +), Reaksinya disebut raksi endoterm. energi yang diserap AH=+ Gambar 8.2. Satuan yang digunakan untuk menyatakan jumlah panas yang diserap atau dibebaskan adalah kalori atau joule. Satu kalori adalah banyaknya panas yang diperlukan untuk menaikkan suhu 1°C bagi 1 gram air. satu kalori = 4,186 joule Perubahan entalpi reaksi, umummnya diukur pada suhu 25°C dan tekanan 1 atmosfer. 8.2. JENIS-JENIS ENTALPI REAKSI 8.2.1. A H Pembentukan (A Hp) Yaitu panas yang dikeluarkan atau diperlukan untuk membentuk 1 mol senyawa dari unsur-unsumya. Contoh : Reaksi pembentukan air : H, +, 0. oe -—-> HO () AH = 68 "/,, ary artinya : Perubahan entalpi pembentukan air dalam fasa cair = -68.3 kkal. 8.2.2. A H Penguraian Yaitu panas yang dikeluarkan atau diperlukan untuk menguraikan | mol senyawa menjadi unsur-unsumya. Contoh : Reaksi penguraian air : H,O,, > H,,, + 1,0. Mn 2s) AH=+ 683 "%,,, ae) artinya : perubahan entalpi penguraian air = + 68.3 ™/,,, 8.2.3. A H Pembakaran Yaitw panas yang dikeluarkan pada pembakaran 1 mol unsur atau senyawa. Contoh : CHy, + 2 Oy“ CO, + 2 HOy, A H = 2124 Yay artinya : perubahan entalpi pembakaran metana adalah -212.4 “/,,. 85 8.3. BEBERAPA HUKUM YANG DIKENAL DALAM TERMOKIMIA 8.3.1. Hukum Laplace Hukum ini dikemukakan oleh Marquis de Laplace (1749-1827), yang berbunyi : Jumlah kalor yang dilepaskan pada pembentukan suatu senyawa dari unsur-unsumya sama dengan jumlah kalor yang diperlukan untuk menguraikan senyawa itu menjadi unsur-unsumya, Contoh : Hyg, + Oy “> HO, AH = 68.3 Y,, HO, > Hy, +%,0(g) AH = + 68.3, 8.3.2. Hukum Hess Germain Hess (1840), mengemukakan : Bila suatu perubahan kimia dapat dibuat menjadi beberapa jalan/cara yang berbeda, jumlah nerubahan energi panas keseluruhannya (total) adalah tetap, tidak bergantung pada jalan/cara yang ditempuh. Contoh : A >Z AH, bila reaksi dipecah menjadi beberapa jalan, misalnya : A-->B AH, B-->E AH, aauA->C AH, E->Z AH, C->Z AH, maka perubahan entalpi total = AH, + AH, + AH, =AH,+4H, =AH, Dengan demikian hukum Hess dapat digunakan untuk menghitung A H reaksi berdasarkan reaksi-reaksi lain yang A H-nya sudah diketahui Contoh Soal 8.1. Tentukan perubahan entalpi pembakaran gas metana, jika diketahui : 86 AH pembentukan CH. AH pembentukan CO, = AH pembentukan H,O Jawab : Tentukan terlebih dahulu reaksi yang telah diketahui; yaitu : 17.9). 94,1 804, 68.3 4), Cy + 2H > CH, AH = - 179, C54 Ox) => CO, AH = - 94,1 Hy. + '/, Oy, > HO, AH = - 68,3 ™/,, sedangkan reaksi pembakaran metana (CH,). + 20,,, > CO,, + 2 HO, a) 26) Mo CH, eo Langkah selanjutnya adalah membandingkan persamaan reaksi yang diketahui terhadap persamaan reaksi yang ditanya. Persamaan-persamaan yang diketahui disusun sedemikian rupa, sehingga hasil penjumlahannya sama dengan persamaan yang ditanya. AH=X™/,, CHy, > C,+2H2, AH = + 179 kkal Cyt Og > CO, AH =- 94, kkal 2 Hy, +O, —-> 2-H,0,, AH = -1366 kkal - + CHy, +20, 0 > CO,,,+2H,O, 4H = - 2128 kkal Jadi perubahan entalpi pembakaran gas metana = - 21.2 kkal. Contoh Soal 8.2. Panas pembakaran etanol (C,H,OH) adalah -330 kkal. Bila panas pembentukan CO, dan H,O adalah -94,3 kkal dan -68,5 kkal, hitunglah panas pembentukan etanol! Jawab : Reaksi yang diketahui : a. CHO +30,-->2C0,+3H,O AH=-3304/ b.C +0, ---> CO, AH = -94,3 cH, +0 --> HO AH = -68,5 *Y, reaksi yang ditanya (reaksi pembenukan etanol) : 2C + 3H, + '/,02 ---> C,HOH A H = XY, selanjutnya perhatian langkah berikut : 87 - reaksi a dibalik, sehingga A H bemilai kebalikannya - reaksi b dikalikan 2, sehingga.A H juga harus dikalikan 2 - reaksi c dikalikan 3, sehingga A H juga harus dikalikan 3 dari langkah tadi didapat persamaan reaksi sebagai berikut : 2.00, + 341,0 > CHLOH + 30, AH = +330 kkal 20426, > 2,00, AH = -198.6 kkal 3H, +3102 30 AH = -2055 kkal SS 2C+3H,+'/,02 —-> CHOW AH = -74,1 kkal Jadi panas pembentukan etanol = -74,1 kkal Catatan : 4 H rcaksi pembentukan unsur (misalnya Fe, Si, Na) dan gas-gas diatomik (misalnya H,, ,, N,. Cl,) dalam keadaan bebas dibei harga 0 kkal. Contoh Soal 8.3. Besi (III) oksida dapat diubah menjadi besi menurut reaksi : Bila diketahui AH pembentukan Fe,0. AH pembentukan Al, Tentukan A H teaksi untuk 5,0 kg Fe,O, ! Jawab : misal A H reaksinya = X kkal AH reaksi = AH hasil - A H reaktan X = (2. A HpFe + A Hp Al,O,) - (AHpF,O, + 2. AHpAl) X = (0 - 398.7) - (-198.9 + 0) kkal X = (398.7 + 198.9) kkal X =~ 199,8 kkal, panas reaksi tersebut berlaku untuk tiap mol Fe203 5000 g ——- x | mol Fe,0, Mr (Fe,0,), 5.0 kg Fe,0, = - 8& 5000 = -——- mol Fe,0, 160 = 31.25 mol Fe,O, Jadi untuk 5,0 kg Fe,O, panas reaksinya = (-199,8 x 31,25) kkal = 6243,75 kkal 8.4. Energi Ikatan Pada dasarnya reaksi kimia adalah proses pemutusan dan pembentukan ikatan, Proses ini selalu disertai dengan perubahan energi. Energi ikatan adalah energi yang diperlukan untuk memutuskan ikatan kimia dalam imol suatu senyawa dalam wujud gas pada keadaan standar menjadi atom-atom gasnya. Energi ikatan kadang-kadang juga disebut entalpi ikatan, Tabel 8.1 menunjukkan nilai energi ikatan. Contoh : a. pemutusan ikatan (menerima energi) H,)---> 1H, AH = + 435 kimol! b. pembentukan ikatan (melepaskan energi) 2 Hy > H, A H = 435 kimol! Contoh Soal 8.4. Hitung A H untuk reaksi : CH, +4 Cl, > CCL, +4 HCL, Jawab : AH pemutusan ikatan : (A H1) 4 mol C - H=4 mol x (+ 414 kJ mol") = +1656 kJ 4 mol Cl-Cl = 4 mol x (+243 kJ mol) = +972 kJ AH pembentukan ikatan : (A H2) 4 mol C - Cl = 4 mol x (-326 kJ mol) 4 mol H - Cl = 4 mol x (-431 kJ mol") panas reaksi = AH, + AH, (+ 1656 + 972 - 1304 - 1724) kJ = - 400 KI 89 Tabel 8.1. Energi Ikatan (kJ mol-1) Energi Ikatan (kJ mol -1) Tkatan 435 414 389 464 565, 431 364 297 347 6ll 837 305 891 360 736, 326 163 418 946 155 ca- 243 Br - Br 192 I-1 152 wQanoza: woo he noe ns eee 0 Ona Oe pale) l@) GG) Gee) co et) eee eee Ml 8.5. ARAH PROSES Berdasarkan kespontanannya, suatu proses reaksi dapat dibagi menjadi 2, yaitu : 8.5.1. Proses spontan. Proses spotan adalah suatu proses yang berlangsung satu arah, sistem dan lingkungan 90, tidak berada dalam kesetimbangan contoh : - Air mengalir dari tempat yang tinggi ke tempat yang rendah - spirtus terbakar 8.5.2. Proses tidak spotan Proses tidak spotan adalah suatu proses yang dapat berlangsung karena adanya pengaruh dari luar sistem. Sistem dan lingkungan selalu berada dalam keadaan kesetimbangan. contoh : - air membeku - memperoleh aluminium dari oksidanya. ‘Suatu reaksi kimia berlangsung spotan atau tidak spotan dapat ditentukan dengan melihat 3 fungsi keadaan yaitu : 1. Entalpi (H) reaksi spotan A H < 0 dan tidak spotan bila A H > 0 2. Entropi (S) Entropi adalah derajat ketidakaturan sistem. reaksi spotan A S > 0 dan tidak spotan bila A'S < 0. 3. Energi bebas (G) Perubahan energi bebas (A G) adalah jumlah energi maksimum dalam suatu proses yang berlangsung pada suhu dan tekanan tetap yang tidak digunakan untuk menghasilkan kerja. Oleh karena itu reaksi spotan A G < 0 dan tidak spontan bila AG>0 AG=AH-T.AS T = suhu dalam derajat Kelvin. 91 8.6. LATIHAN SOAL 8.6.1. Essay 1. 2. 92 Apa yang kamu ketahui tentang entalpi ? Jelaskan! Mengapa pada reaksi eksoterm A H reaksi berharga negatif dan pada reaksi endoterm sebaliknya? Hitunglah panas yang dibebaskan pada pembakaran satu mol propane (C,H,), jika diketahui : AH pembentukan CH, = - 24,8 /,, AH pembentukan CO,,, = - 94,7 AH pembentukan H,O,, = - 68.3, net Jika diketahui bahwa 1 kalori sama dengan 4,184 joule, berapa kJ (kilojoule) panas yang dihasilkan pada reaksi diatas? Diketahui A H reaksi pembentukan KCIO,, : K(s) + ¥/, Cl + 2 02(g) > KCIO,, AH = -102,8 kkal 26) as) a. Tentukan A H reaksi pembentukan 13,85 gr KCIO,,, b. Tentukan AH reaksi pembentukan 3324 kg KCIO,., Salah satu cara untuk mendapatkan besi dari bijihnya adalah mereduksi bijih besi dengan gas karbon monooksida menunut reaksi : Fe,0,, + 3 CO, > 2 Fe, + 3 CO 48) ae) AH pembentukan Fe,O, = - 198,5 "/,,, A H pembentukan CO,,, = - 26.4 AH pembentukan CO,,. = -94.1 0 7 Analisalah apakah reaksi tersebut eksoterm atau endoterm? Diketahui reaksi : N, Hy + Ogg “> Nyg) + H,O,, A H = - 148 kkal Hyg + fy Oyg “> HO AH = -241,8k) fy Hyg + Fy Bry > HBr, A H = -8700 kal Berapa kkal A H reaksi dari : Le Pyuaca Posen ryan! inj Dengan menggunakan data pada tabel 8.1.. tentukanlah A H dari reaksi : tg ree H-C-C-H+H-H >H-c- C-1K H H oH ‘Apa yang kamu ketahui tentang energi bebas (G) ? Jelaskan Hidrazin yang digunakan sebagai kemampuan pada bahan bakar roket, dengan hidrogen -peroksida bereaksi menurut : NH, +2 H,0,,, ae Naw +4 HO, ‘Tentukanlah : a, AH reaksi tersebut ! b. AH reaksi bila telah direaksikan 25,5 mol N,H, dan HO, secukupnya! . Suatu gas alam terdiri dari 82.8% CH, 16.3% C,H, dan 0,9 % gas lain yang tidak dapat terbakar. Hitunglah banyaknya panas yang terjadi jika 100 liter gas tersebut (0? C dan 1 atm) dibakar sempuma. 4 H pembentukan CO,,, = -94.1 */,., 4H pembentukan H,0,, = -68,3 “/,, 4H pembentukan CH,,, = -17.9 ,., AH pembentukan C,H,,, = -20.2 /,., - Reaksi eksoterm adalah ..........00 dan harga AH untuk reaksi cksoterm adalah . Entalpi pembakaran adalah .... . Bila panas reaksi adalah + a kkal, maka harga A H reaksi tersebut adalah .. Entropi berbanding lurus dengan . Bila panas yang diberikan makin kecil, maka harga entropi semakin ......... . Pada suatu reaksi yang berlangsung pada suhu tetap temyata didapatkan bahwa harga A'S > AH, Jadi reaksi itu berlangsung secara .... 93 8.6.2. Pilihan ganda v Energi atomisasi CH, adalah 397.2 kkal/mol, maka energi ikatan rata-rata C-H_ adalah Ossie 4. 397.2 b. 198.6 7 e. 4965 /,, c. 297.9) Suatu reaksi dapat dikatakan termasuk reaksi cksoterm, jika pada reaksi tersebut terjadi perpindahan panas dari : a. sistem ke lingkungan d._reaksi ke sistem b. sistem ke sistem e. lingkungan ke reaksi c. lingkungan ke sistem Untuk menguraikan 17 gram NH,,,,(Mr= 17) menjadi unsur-unsumya diperlukan energi sebesar 1 kkal, maka perubahan entalpi pembentukan NH,,,, adalah a +i, G2 boy e. 1117 By ec. -22 may’ Diketahui reaksi-reaksi : 2G, 40%, 0 >2CO, AH =-Akkal CO,+ 1202, 0 > CO,,, AH Cyt Oe > COs, AH = -C kkal Menurut hukum Hess, yang memenuhi syarat adalah a C=A+B d, 2C=A+2B b B=A+C © A=C-2B © C=A+2B Simbol untuk entropi adalah aH . b U 2G cE Contoh proses spontan adalah : a. air mengalir dari tempat yang tinggi ke tempat yang rendah b. panas merambat dari benda yang suhunya tinggi ke yang suhunya lebih rendah cc. spirtus terbakar 4. air membeku e. a,b. ¢ benar 10. Perubahan energi bebas didefinisikan sebagai a G=H-TS d. AG = AH - T. AS b. E=me ce. AH=H,-H, c. AU=q+w Diketahui 6 H,, + 2. Ny ~-> 2 NH,,, A H = -560,6 kkal Energi ikatan rata-rata N-H adalah : a. 560,6 kkal d. 140,25 kkal b. 280,3 kkal e. 93,43 kkal c. 140,15 kkal Pada reaksi eksoterm : a, Sistem Kehilangan energi 4. a dan c benar b. suhu lingkungan naik —e._a, b, dan ¢ benar c. AH reaksi negatif Dari reaksi : CH. a sO" entalpi tersebut diatas menunjukkan a. AH pembentukan CH, d. A H pembakaran CH, b. AH pembentukan CO, — ¢. AH reaksi C,H, dengan 0, c. 4H pembentukan H,O --> 4 CO,,, +2 H,O, A H = -674 kkal, maka harga perubahan 95

You might also like