You are on page 1of 29

SILABUS Program S1 Reguler

KIM 10012 KIMIA DALAM KEHIDUPAN Prasyarat: Tujuan Umum: Memahami aspek-aspek kimia dalamkehidupan modern terutama dalam fungsi dan peranannya bagi manusia dan makhluk hidup lainnya sehinggga mampu menarik minat mahasiswa untuk memahami pengetahuan kimia lebih lanjut dan berkontribusi positif dalam meningkatkan kualitas kehidupan. Isi Kuliah: Peran kimia dalam kehidupan modern; komposisi materi penyusun dan pembangunan tubuh Manusia; kulit bumi, mineral dan sumber bahan kimia; hidrosfer: air, makhluk hidup, lingkungan dan sumber daya; ekosistem dan proses kimia; sumber energi bagi kehidupan modern; pencemaran udara, pemanasan global dan efek rumah kaca; material material modern; bahan kimia di rumah tangga. Pustaka: 1. 2. 3. Silberberg, M., :Chemistry: the molecular nature of matter and change, 3rd Ed., Mosby, 1996. Oxtoby, D.W., Gillis, H.P. and Nachtrieb, N.H.,Principles of Modern Chemistry, Fifth Ed., Thomson, Brooks/Cole, 2002. Whitten, K.W., Davis, R.E and Peck, M.L., General Chemistry with Quantitative Analysis, 5th Ed., Saunders College Publishing, 1996 1/2 sks

KIM 10020 MANAJEMEN Prasyarat: Tujuan Umum: Memahami konsep dan prinsip-prinsip dasar manajemen sehingga mampu mengaplikasikannya dalam dunia kerja Isi Kuliah: Pendahuluan, pengantar proses manajemen, perencanaan, pengorganisasian, pengarahan, pengendalian, pengantar analisis laporan keuangan. 0/2 sks

Pustaka: Institut Pendidikan dan Pembinaan Manajemen, 1989, Bahan Pelatihan Manajemen, Pengantar Konsep Manajemen. Livingstone J.L. , 1994, The Portable MBA Keuangan dan Akunting, translated by D.R. Permatasari, Binarupa Aksara.

KIM 10110 KIMIA DASAR I Prasyarat: -

1/3 sks

Tujuan Umum: Memahami konsep-konsep dasar materi dan sifat-sifatnya serta energi dan hubungannya dengan perubahan dan reaktivitas sebagai landasan pengembagan pengetahuan dan kemampuan dalam bidang kimia lanjut.

Isi Kuliah: Pendahuluan; Perubahan energi yang terjadi dalam perubahan fisika dan kimia; Klasifikasi materi berdasarkan struktur, sifatnya dan keadaannya; Aspek Energi dalam perubahan kimia, reaktifitas dan aplikasinya; Aspek aplikasi kualitatif dan kuantitatif dalam menyelesaikan soal kimia; Hubungan model atom, struktur elektronik, sistem periodik dan reaktivitas unsur; Dasar pembentukan ikatan kimia, struktur molekul dan sifat sifat dan applikasinya; Hukum hukum gas, sifat zat cair dan zat padat, interaksi antar molekul dan aplikasinya; Sifat-sifat larutan, dan aplikasinya; Dinamika, fenomena dan aplikasi kesetimbangan reaksi kimia untuk meramalkan reaktivitas. Pustaka: Brown, T.L., and Le May, H.E., Chemistry The Central Science, Practice Hall; Brady, J.E., and Holum, J.R., Fundamentals of Chemistry , John Wiley & Sons John; C. Kotz and Paul Treichel, Jr., 2002, Chemistry and Chemical Reactivity, 5th ed., Saunders College Publishing; Whitten, K.W, Davis R.E and Peck, M.L., 2000, General Chemistry with Qualitative Analysis, 6th Ed,2000, Saunders College Publ; Olmsted III, J and William, G.M., 2002, Chemistry,3rd Ed, John Willey & Sons.

KIM 10111 PRAKTIKUM KIMIA DASAR I Prasyarat: -

1/1 sks

Tujuan Umum: memahami bahan-bahan kimia dan karakteristiknya, alat dan teknik dasar sehingga dapat menggunakannya dalam melakukan eksperimen laboratorium di tingkat dasar dan memahami dasar-dasar pemisahan dan pemurnian zat, reaksi kima dan sifat-sifat zat.. Isi Praktikum: Bahaya di laboratorium dan usaha pertolongan pertama; petunjuk kerja di laboratorium kimia; pengenalan alat alat laboratorium; teknik teknik laboratorium; beberapa cara pemurnian dan pemisahan zat; energi dan zat; stoikiometri; ujud zat; termokimia; larutan dan sistem koloid. Pustaka: Stratton, W.J., Bunce, D.M., Schwartz, A.T., Silberman, R.G., Stanitski, C.L. and Zipp,A.P.,Laboratory; Tim Laboratorium Kimia Dasar, 2004, Diktat Penuntun Kimia Dasar I , Departemen Kimia, FMIPA UI.

KIM 10123 KIMIA DASAR II Prasyarat: KIM 10110

2/3 sks

Tujuan Umum: menjelaskan :Pengembangan penggunaan metode saintifik dengan meningkatkan pengetahuan dasar kimia dan meningkatkan serta mengembangkan pengetahuan dasar kimia sebagai landasan peningkatan kompetensi mempelajari bidang kimia dan sains lainnya. Isi Kuliah: Kinetika Kimia; kesetimbangan dalam larutan elektrolit : kesetimbangan larutan asam, basa dan garam, kesetimbangan lainnya dalam larutan elektrolit; spontanitas perubahan kimia dan fisika: entropi dan energi Bebas; reaksi reduksi-oksidasi (redoks) dan elektrokimia; senyawa kompleks ion logam transisi: senyawa kompleks koordinasi; kimia inti. Pustaka: Brown, T.L., and Le May, H.E., Chemistry The Central Science, Practice Hall; Brady, J.E., and Holum, J.R., Fundamentals of Chemistry , John Wiley & Sons; John C. Kotz and Paul Treichel, Jr., 2002,

Chemistry and Chemical Reactivity, 5th ed., Saunders College Publishing; Whitten, K.W, Davis R.E and Peck, M.L., 2000, General Chemistry with Qualitative Analysis, 6th Ed, Saunders College Publ; Olmsted III, J and William, G.M., 2002, Chemistry,3rd Ed, John Willey & Sons.

KIM 10125 PRAKTIKUM KIMIA DASAR II Prasyarat:KIM 10110; KIM 10111

2/1 sks

Tujuan Umum: Memahami konsep kimia dasar lanjutan melalui eksperimen yang menyangkut berbagai bidang ilmu kimia dasar. Isi Praktikum: Kinetika kimia; kesetimbangan kimia; ksetimbangan asam-basa; elektrokimia; unsur-unsur logam; pendahuluan kimia analisis kualitatif; pendahuluan kimia analisis kuantitatif; ikatan kovalen (senyawa karbon); pendahuluan biokimia Pustaka: Tim Lab. K.D., 2004, Diktat Penuntun Praktikum Kimia Dasar II, Dept. Kimia FMIPA-UI; Stratton, W.J., Bunce, D.M., Schwartz, A.T., Silberman, R.G., Stanitski, C.L. and Zipp,A.P, 1997, Laboratory Manual: Chemistry in Context, 2nd A Project of the A.C.S; Angelici, R.J., 1986, Synthesis and Technique in Inorganic Chemistry, 2nd Univ. Science Books, Mill Valley, California.

KIM 10200 DASAR-DASAR ANALISIS Prasyarat: KIM10110; KIM10111

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami konsep dan prinsip-prinsip dasar analisis kimia sehingga dapat menyelesaikan perhitungan dasar analisis Isi Kuliah: kesalahan dalam analisis, larutan air, kesetimbangan kimia dalam larutan, kimia analisis kualitatatif, analisis gravimetri, analisis titrimetri: titrasi netralisasi sederhana dan titrasi pengendapan. Pustaka: Skoog D.A, D.M West; dan F.J Holler, 1996, Fundamental of Analytical Chemistry, 7th Ed., Saunders College Publishing,; Day R.A. JR dan A.L. Underwood , 1998., Quantitative Analysis, 6th ed.., PrenticeHall; Vogel, 1998, Qualitative Inorganic Analysis , revised by G. Svehla, Longman; Margalis E.J., 1996, Chemical Principle in Calculations of Ionic Equilibria, The Macmillan Company.

KIM10510 KIMIA ORGANIK I Prasyarat: KIM 10110; KIM 10120

2/3 sks

Tujuan Umum: Memahami struktur, ikatan kimia, dan sifat-sifat hidrokarbon dan berbagai gugus fungsinya. Isi Kuliah: Latar belakang senyawa organik, Struktur dan ikatan kimia, Konfigurasi dan Konformasi Isomerisasi, Tata nama, Sifat-sifat fisik, Reaksi-reaksi kimia, Alkana, Alkena, Alkuna, Alkil Halida, senyawa karbonil (aldehida dan keton), Alkohol, Eter dan epoksida, Senyawa karbonil, amina (alifatik dan aromatik).

Pustaka: Brown, 1987,Introduction to Organic Chemistry, Saunder Inc; Fessenden R.J & Fessenden J.S., 1997, Kimia Organik, Penerbit Erlangga; Wade L.,2001, Organic Chemistry, Prentice Hall.

KIM 20011 KIMIA BAHAN BERBAHAYA Prasyarat: -

1/2 sks

Tujuan Umum: Memahami dasar-dasar pengelompokan bahan kimia berbahaya, potensi bahaya dan dampak yang ditimbulkan, termasuk racun yang ditimbulkan oleh bahan kimia, serta teknik pengolahan limbah. Isi Kuliah: Klasifikasi bahan berbahaya dan sistim labeling, Api dan pemadamannya, bahan-bahan peledak, pengantar toksikologi, Radioaktif, Pengenalan teknologi pengolahan limbah bahan berbahaya dan beracun. Pustaka: Eugene Meyer., 1977, Chemistry of Hazardous Materials.,Prentice Hall., New Jersey., USA; L.Bretherick., April 1981, Hazards in The Chemistry Laboratory., London., The Royal Society of Chemistry; J.F. Newman., 1993, Handling Toxic Chemicald Environmental Consideration.,Brecknel; Jesse R Conner., Van Nostrand Reinhold., 1990, Chemical Fixation and Solidification of Hazardous Waste., New York; Bapedal Legal Mandate Enforcement And Compliance Program., February 1996. Health & Safety Training Manual; BATAN., 1985, Atom Mengabdi Kemanusiaan ., Tahun X Vol 3., 1989 dan Vol 6.

KIM 20040 KIMIA INDUSTRI Prasyarat:Tujuan Umum: Dapat memahami teknologi pemrosesan pada industri kimia , baik industri organik maupun anorganik. Isi Kuliah: Pengolahan air dan perlindungan lingkungan , gas bahan bakar; gas industri; keramik; semen; klor dan alkali; belerang dan asam sulfat; asam klorida dan bahan kimia anorganik; sabun dan deterjen; industri fermentasi; plastik; industri petrokimia; kertas; agrokimia; cat dan pernish; minyak, lemak dan wax; karet; gula dan tepung; bahan bakar minyak dan industri makanan. Pustaka: Austin , G.T. 1984, Shreve! S Chemical Process Industries, 5th edition Mc Graw Hill Company; .Felder , Richard ,M , Rousnean & W Ronald, 1978 , Elementary of Chemical Process, John Wiley & Sons; Stephenson, R.M, 1966, Introduction to the Chemical Process Industries, Van Norstrand, Reinhold , Holland. 1/2 sks

KIM 20210 KIMIA ANALISIS KUANTITATIF Prasyarat: KIM10110; KIM10111; KIM 10200 Tujuan Umum:

1/2 sks

Memahami konsep dan prinsip analisis kimia sehingga mampu mengaplikasikannya untuk menyelesaikan masalah yang berhubungan dengan analisis kuantitatif konvensional.

Isi Kuliah: Evaluasi data analisis, perhitungan dalam kesetimbangan serempak, titrasi netralisasi sistem yang rumit, pendahuluan elektrokimia, potensial standar elektroda dan titrasi redoks, titrasi pembentukan kompleksometri, pendahuluan spektrofotometri. Pustaka: Vogel ; 1985, Buku Teks Analisis Anorganik Kualitatif. Makro dan Semimakro,direvisi oleh G. Svehla, Un.Queen, Belfast, P.T Kalman Media Pustaka Jakarta; Day,R.A Jr & A.L Underwood., 1998, Analisis Kimia Kuantitatif ed ke 6, alih bahasa oleh Dr,Ir Iis Sopyan . M Eng. Penerbit Erlangga; Skoog D.A & D.M. Wesst , F. J. Holler., 1996, Fundamentals of Analytical Chemistry 7th ed. Saunders Col. Publishing.

KIM 20211 PRAKTIKUM KIMIA ANALISIS DASAR Prasyarat: KIM 10200; KIM 10123; KIM 10125

1/2 sks

Tujuan Umum: Memahami berbagai prinsip dan teknik analisis dasar sehingga mampu melakukan analisis kimia yang sederhana. Isi Kuliah: Pendahuluan, Analisis kualitatif sistem H2S untuk zat tunggal atau campuran, teknik dalam analisis kuantitatif, titrasi netralisasi sistem sederhana dan sistem rumit, titrasi redoks, titrasi pengendapan, titrasi pembentukan kompleks, analisis gravimetri, dan dasar-dasar analisis serapan. Pustaka: Endang Asijati W, Aryanti Sk , Jarnuzi G., 1993, Penuntun Praktikum Kimia Analisa Anorganik Kualitatif ; Jurusan Kimia FMIP UI; Endang Asijati W,Dr., 2002, Penuntun Praktikum Analisa Anorganik Kuantitatif , Jurusan Kimia, FMIPA UI. Bassett, Denney, et al.,1978, Vogels Textbook of Qualitative inorganic Analisys , 4th ed., Longman; Vogel ; 1985, Buku Teks Analisis Anorganik Kualitatif. Makro dan Semimakro,direvisi oleh G. Svehla, Un.Queen, Belfast, P.T Kalman Media Pustaka Jakarta Day,R.A Jr & A.L Underwood., 1998, Analisis Kimia Kuantitatif ed ke 6, alih bahasa oleh Dr, Ir Iis Sopyan . M Eng. Penerbit Erlangga; Skoog D.A & D.M. Wesst , F. J. Holler., 1996, Fundamentals of Analytical Chemistry 7th ed.,. Saunders Col. Publishing; Sawyer D.T,Heinemen W.R Beebe, 1984., Chemistry Experiments for Instrumental Methods, John Wiley & Sons

KIM 20220 ELEKTROANALISIS DAN DASAR-DASAR PEMISAHAN Prasyarat: KIM 10200; KIM 10123; KIM 10125

1/2 sks

Tujuan Umum: Mahasiswa mampu menggunakan konsep dasar dan prinsip elektroanalisis dan cara-cara pemisahan, sehingga dapat menyelesaikan masalah yang berhubungan dengan elektroanalisis dan pemisahan

Isi Kuliah: Cara pemisahan campuran sederhana, destilasi, sublimasi dan kristalisasi, ekstraksi, kromatografi, potensiometri, voltametri, elektrogravimetri, kulometri, konduktometri.

Pustaka: Vogel I.A. Quantitative Inorganic Analysis; Day, R.A. dan Underwood, A.L.,1998., Analisis Kimia Kuantitatif, Edisi ke 6, Penerbit Erlangga; Christian . G. D. Analytical Chemistry, Skoog, West, and Holler., 1996., Fundamentals of Analytical Chemistry, 7th ed., Saunders Coll. Pub

KIM 20221 PRAKTIKUM ELEKTROANALISIS DAN DASAR-DASAR PEMISAHAN 2/2 sks Prasyarat: KIM 20210; KIM 20211 Tujuan Umum: Memahami prinsip dan fenomena yang menjadi dasar pemisahan dan elektro-analisis sehingga mampu mengaplikasikannya untuk pemisahan dan penentuan komposisi suatu zat. Isi Praktikum: Destilasi (sederhana, fraksionasi, uap dan vakum), ekstraksi pelarut, kromatografi (kolom, penukar ion, kertas, lapisan tipis), elektroforesis, potensiometri, konduktometri, elektrogravimetri, dan voltametri. Pustaka: Asijati, E, 2000., Penuntun Praktikum Kimia Analisis Kuantitatif, Dept. Kimia, FMIPA-UI; Sawyer, D.T., Heineman, W.R., Beebe, J.M.,1984., Chemistry experiments for instrumental methods, John Wiley & Son; Journal of Chemical Education

KIM 20241 KIMIA ANALISIS SPEKTROMETRI Prasyarat: KIM 20210; KIM 20211

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami prinsip dan teknik-teknik analisis spektrometri atom dan molekul, sehingga dapat menerapkan azas-azas yang berkaitan dengan fenomena interaksi radiasi (gelombang elektromagnetik) dengan materi dan memanfaatkannya untuk tujuan analisis kimia dan menerapkan dasar-dasar pengelolaan instrumentasi analisis kimia yang berbasis fenomena interaksi radiasi dengan materi. Isi Kuliah: Pendahuluan umum, Interaksi gelombang elektromagnetik dengan materi, Metoda Spektrometri, Intrumentasi Spektrometri, Spektrometri daerah UV-Visible (molekul dan atom, meliputi absorbsi, emisi, fulorescen, dan reflectance): Aplikasi Metoda Spektrometri daerah UV-Visible (molekul dan atom); Spektrometri daerah Infra merah, Spekrometri Resonansi Magnetik Inti (NMR), Spektrometri Resonansi Spin Elektron. Pustaka: Skoog D; Hollier FJ; and Nieman TA, 1998., Principles of Instrumental Analysis., 5th ed, Saunders Coll. Pub; Skoog D; West; and Holler FJ, 1996., Fundamentals of Analytical Chemistry, 7th ed Saunders Coll. Oub; Andrews D (Eds): Perspective in Modern Chemical Spectroscopy; Buku teks lain yang relevan plus sumber-sumber pengajaran terkait di internet dll.

KIM 20251 KIMIA LINGKUNGAN Prasyarat: KIM 10200; KIM 20210; KIM 20220

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami wawasan dan interaksi yang terjadi dalam lingkungan serta aspek pemanfaatan dan pengendaliannya.

Isi Kuliah: Pendahuluan; Kebijakan pengolahan lingkungan dan program-program di bidang pengendalian dampak lingkungan; Sistem lingkungan, Air dan hidrosfer; Baku mutu limbah cair; Udara dan atmosfer; Geosfer dan geokimia; Kimia tanah. Pustaka: Manahan, Stanley E.S.,1994., Environmental Chemistry, 6th ed; Pryde, L.T., 1973., Environmental Chemistry An Introduction, Publishing Company, California; Standar Nasional Indonesia Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup, 1997; Agenda 21 Daerah DKI Jakarta, 2000

KIM 20252 PRAKTIKUM ANALISIS LINGKUNGAN Prasyarat: KIM 10200; KIM 20210; KIM 20220

2/1 sks

Tujuan Umum: Mampu melakukan analisis bahan-bahan pencemar dan mengevaluasi kualitas tersebut. Isi Praktikum: Penentuan sifat fisik air dan pH air; Penentuan T.S.S, T.D.S dan daya hantar listrik; Penentuan kekeruhan dan sulfat; Penentuan CO2 bebas, asiditas dan alkalinitas; Penetapan Ca, Mg (kesadahan); Penentuan kadar Fe dan Mn; Penentuan posfat dan klorida; Penentuan nitrit, nitrat dan N total; Penentuan total materi organik dan lemak; Penentuan oksigen terlarut, B.O.D dan C.O.D; Penentuan detergen; Jar test/ penentuan koagulan yang diperlukan; Penentuan pH tanah dan kandungan Al, Penentuan SOx dan NOx udara Pustaka: Badan Pengendalian dampak Lingkungan (BAPEDAL), 1996; Diktat Praktikum Analisa Air, DEPT. Kimia, FMIPA, UI; Greenberg, A.E, L.S. Clesceri & A.D. Eaton., 1992., Standard Methods for The Examination of Water adn Waste Water. APHA, AWWA, WPCF, 18th ed., Ed Washington; Hidayat, A., 1985., Methods of Soil Chemical Analysis, Central Research Institute for Agriculture Bogor, Indonesia; Himpunan Peraturan tentang Pengendalian Pencemaran Udara; Storer, A., Water and Enviromental Technology, Anual Book of ASTM Standar, Vol 11.01, Philadelpia, USA.

KIM 20311 ENERGETIKA 1/3 sks Prasyarat: KIM 20311; KIM 10123; MAT 10111C; MAT 10112C Tujuan Umum: Memahami konsep dasar termodinamika dan hukum-hukum termodinamika, sehingga mampu menghitung besaran-besaran termodinamika untuk perubahan yang terjadi pada sistem non-reaksi dan perubahan yang disertai reaksi kimia serta dapat menggunakan perumusan potensial kimia pada pembahasan sistem gas tunggal, campuran gas, cairan dan larutan dengan pendekatan sifat ideal dan tidak ideal. Isi Kuliah: Persamaan keadaan gas; Hukum pertama termodinamika; Fungsi keadaan dan turunan parsialnya; Hukum kedua dan ketiga termodinamika; Potensial kimia fase gas, cairan dan larutan; Termodinamika pencampuran; Kesetimbangan reaksi kimia. Pustaka: Atkins, P. W., 1990, Physical Chemistry, 4th Edition, Oxford University Press, Melbourne-Tokyo.

KIM 20322 SISTEM FASE DAN ELEKTROKIMIA Prasyarat: KIM 20311

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami kaidah fase Gibbs untuk diterapkan dan terapannya pada sistem non reaktif dan sistem reaktif; Memahami sifat termodinamika larutan elektrolit dan menjelaskan hubungannya dengan kaidah dan proses elektrokimia; Memahami fenomena permukaan dan antar fase sehingga mampu menjelaskan pengaruh surfaktan pada pembentukan misel , kestabilan emulsi dan sifat detergensi. Isi Kuliah: Transformasi fisikia zat tunggal murni; aturan fase; sifat termoinamika ion-ion dalam larutan; larutan elektrolit; elektrokimia; sifat permukaan cairan, antar muka cair-cair dan padat-cair-gas; sistem koloid : sol, emulsi dan gel. Pustaka: Atkins, P.W. 2004. Physical Chemistry, 7th Edition, Oxford University Press, Melbourne Tokyo; Adamson, A.W. 1990. Physical Chemistry of Surfaces. John Wiley & Sons; Vojutsky, S. Colloid Chemistry. MIR Publisher, Moscow;Joycock, M.J. ; E.D. Panfitc. 1981. Chemistry of Interface. John Wiley & Sons.

KIM 20323 KINETIKA DAN MEKANISME REAKSI Prasyarat: MAT 10111C; MAT 10112C; KIM 20322

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami model teori kinetika gas dan menghubungkan tumbukan molekul dengan dinamika reaksi molekul; Dapat menurunkan persamaan laju empiris yang dikaitkan dengan mekanisme reaksi yang sesuai untuk reaksi sederhana dan reaksi rumit; mempelajari aplikasi hukum laju pada reaksi polimerisasi, katalisis, enzimatis, fotokimia, dan reaksi yang berlangsung dengan pembatasan proses transport/difusi dan energi aktivasi. Isi Kuliah: Teori kinetika gas; Kinetika reaksi sederhana; Kinetika reaksi rumit; Dinamika reaksi molekul Pustaka: Atkins P.W. (Alih bahasa : Dra. Irma I. Kartohadiprodjo) 1997. Kimia Fisika Jilid 2, Edisi keempat. Penerbit Erlangga.

KIM 20350 KIMIA PERMUKAAN Prasyarat: KIM 20322

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami latar belakang fenomena permukaan dan antar muka padat-gas, cair-gas dan padat-cair-gas, sehingga mampu menjelaskan hubungan antara tegangan permukaan, potensial permukaan, luas permukaan dengan sifat karakteristik permukaan material; Memahami pengertian misel, disperse, emulsi, detergensi dan aplikasinya dan memiliki ide/gagasan memanfaatkan berbagai sifat permukaan pada berbagai kebutuhan praktis, baik yang sederhana maupun sampai tingkat yang rumit. Isi Kuliah: Tegangan permukaan dan antarmuka; Surfactant; Adsorpsi surfactant; Misel dan Admisel; Pembasahan dan sudut kontak; Emulsi dan Dispersi; Detergensi; Foaming dan antifoaming; Anti static agent; Antifriksi/Pelumasan. Pustaka: Atkins, P. W., 1994, Kimia Fisik, Jilid 1, Alih bahasa, Edisi IV, Penerbit Erlangga; Atkins, P. W., 2004, Physical Chemistry, 7th ed, Oxford University Press,

KIM 20411 Struktur, dan Reaktivitas Senyawa Anorganik Prasyarat: KIM 10110; KIM 10123

1/3 sks

Tujuan Umum: Memahami konsep dan model struktur atom serta molekul, dan hubungannya dengan reaktivitas senyawa anorganik. Isi Kuliah: Struktur atom dan reaktifitas kimia, tabel periodik dan kecenderungan sifat, element molekular Simetri dan teori grup, ikatan kimia dan model molekul, struktur dan reaktifitas senyawa anorganik: zat padat ionik, logam dan campuran logam, sistematika Kimia Asam Basa, pelarut non-air, Reaksi Reduksi-Oksidasi: kestabilan redoks dalam air, pembentukan oksida. Pustaka: Cotton, F.A., G. Wilkinson and P.L. Gaus, 1996, 'Basic Inorganic Chemistry' - John Wiley and Sons, Inc. 3rd Ed., 1994.; Atkins, P. W. and Shivers, Inorganic Chemsitry, 3rd eds, Oxford University Press, 1999 (reprinted 2002).; Mackay, K.M., R.A. Mackay and W. Henderson, 1996,'Introduction to Modern Inorganic Chemistry' - 5th Ed; Douglas, McDaniel and Alexander, 1994,Concepts and Models of Inorganic Chemistry, John Wiley and Sons, 3rd Edition, ISBN 0-471-62978-2.

KIM 20412 KIMIA LOGAM DAN NON-LOGAM Prasyarat: KIM 20411

2/3 sks

Tujuan Umum: Memahami karakteristik unsur-unsur dan senyawa penting dalam tabel periodik dengan memfokuskan pada konsep dasar hubungan struktur dan reaktifitas serta mengenal berbagai bidang kimia anorganik lanjutan. Isi Kuliah: Pendahuluan; sintesis, pemurnian dan karakterisasi berbagai senyawa golongan halogen, senyawa boron, senyawa krom, senyawa kompleks; observasi beberapa reaksi penting dari senyawa dari unsur logam transisi dan halogen.

Pustaka: Tim Kimia Anorganik, 2004, Diktat Penuntun Praktikum Kimia Anorganik I, Departemen Kimia, FMIPA UI.

KIM 20520 KIMIA ORGANIK II Prasyarat: KIM 10110; KIM 10120; KIM10510

1/3 sks

Tujuan Umum: Memahami reaktivitas senyawa kimia organik dan mampu menggunakannya dalam menyelesaikan berbagai reaksi sintesis organik. Isi Kuliah: Ion Karban, amina alifatik dan aromatik, Karbohidrat, lipid, asam amino dan protein, Senywa pironuklir aromatik, senyawa heterosiklik. Pustaka:

Fessenden & Fessenden, 1987, Kimia Organik, Penerbit Erlangga; Morrison R.T.,,Boyd R.N., 1997, Organic Chemistry, Allyn & Bacon Inc; Wade, L., 2001, Organic Chemistry, Prentice Hall.

KIM 20531 PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK PREPARATIF Prasyarat: KIM10510; KIM20520

1/2 sks

Tujuan Umum: Mengaplikasikan konsep dan prinsip reaksi organik dalam pembuatan bahan organik, dan mampu menyusun peralatan laboratorium dasar kimia organik. Isi Praktikum: Pembuatan berbagai senyawa organik melalui kelompok senyawa : aldehida & keton, asam karboksilat, esterifikasi, kondensasi, asetilasi, substitusi elektrofilik dan nukleofilik dan isolasi senyawa bahan alam. Pustaka: Bell, C.E., Clark, A.K., 1990, Organic Chemistry Laboratory Standard and Microscale xperiment, Harcourt Brace Publisher; Pavia,D.L.,Lampman, G.M., Kriz, G. S., 1990, Engel, Introduction to Organic; Laboratory Techniques : A Microscale Approach Saunders College Publishing; Pasto, D., Johnson C. R., 1992, Miller, M.J., Experiments and Techniques in Organic Chemistry, Prentice Hall.

KIM 20533 MEKANISME REAKSI ORGANIK Prasyarat: KIM 10510; KIM20520 Tujuan Umum: Memahami berbagai jenis dan mekanisme reaksi kimia organik.

2/3 SKS

Isi Kuliah: Mekanisme reaksi substitusi nukleofilik alifatik; reaksi substitusi elektrofil aromatik; reaksi substitusi nukleofil aromatik; reaksi substitusi elektrofil alifatik dan mekanisme rekasi radikal bebas; reaksi eliminasi; reaksi adisi; Reaksi penataan ulang; Reaksi perisiklik (Konsep HOMO-LUMO). Pustaka: March J., 2001, Advanced Organic Chemistry, Reactions, Mechanism and Structure, 2 nd edition., John Wiley & Sons; Miller, A., 1992, Writing Reaction Mechanism in Organic Chemistry, Academic Press; Sykes P., 1999, A Guidebook to Mechanism in Organic Chemistry, 2 nd ed., Longmans.

KIM 20610 STRUKTUR DAN FUNGSI BIOMOLEKUL Prasyarat: KIM 20520

2/2 sks

Tujuan Umum: Mahasiswa mampu menggunakan konsep dan prinsip dasar Struktur dan Fungsi biomolekul untuk menjelaskan hubungan antara struktur dengan fungsi biomolekul Isi Kuliah: Pendahuluan biokimia, sel dan biomolekul, asam amino dan protein, lipid, karbohidrat, biokatalis, vitamin dan mineral. Pustaka:

Garret, R.H. and Grisham, C.M. 1995. Biochemistry. Saunders College Pub. Fort Wort; Nelson D.L. and Cox, M.M. 2000. Lehninger Principles of Biochemistry. 3rd ed., Worth Publisher, New York; Zubay, Geofrey L. 1998. Biochemistry. 4th ed. McGrall Hill Co, New York.

KIM 30020 PENGANTAR PENELITIAN Prasyarat: MAT 30292 Tujuan Umum:

0/2 sks

Mahasiswa mampu memahami dasar-dasar perancangan, pelaksanaan suatu pengolah dan penyajian hasil penelitian, dengan mengindahkan etika dan hakekat penelitian ilmiah. Isi Kuliah: Penelitian dan hasil penelitian; tori dan tinjauan kepustakaan; metoda-metoda penelitian; teknik pengambilan sampel; metoda pengumpulan data; pemilihan teknik statistika; penulisan laporan; karangan ilmiah untuk tugas akhir. Pustaka: Nasir M, 1999, Metode Penelitian, Ghalia Indonesia; Walizer, M. H, Wienir P. L, Research Methods and Analysis: Searching for Relationship, Harper & Row, Publisher; Miller & Miller, Statistic for Analytical Chemistry.

KIM 30201 & KIM 30202 KAPITA SELEKTA KIMIA ANALISIS I & III Prasyarat:

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami pengembangan bidang ilmu kimia analisis untuk dapat mengaplikasikannya dalam mengintrepetasi hasil-hasil analisis dan mengembangkan metoda analisis. Isi Kuliah: Berkaitan dengan topik-topik khusus yang sedang berkembang Pustaka: Buku-buku yang berkaitan; Artikel pada beberapa jurnal nasional & internasional

KIM 30205 ANALISIS DENGAN SINAR-X Prasyarat: KIM 20241 Tujuan Umum: Memahami konsep dasar berbagai metoda analisis dengan sinar-X

1/2 sks

Isi Kuliah: Sinar-X, Difraksi Sinar-X (XRD), Fluoresensi Sinar-X (XRF), Analisis Kimia dengan Adsorpsi, ESCA/XPS-Auger Spectroscopy, SEM Pustaka: John C. Vickerman, 1997., Surface Analysis-The Principal Techniques, John Wiley & Sons Ltd; M. Grant Norton dan C. Suryanarayana, 1998., X-Ray Diffraction-A Practical Approach, Plenum Press; H. H. Willard, L. I. Merret Jr., J. A. Dean dan F. A. Settle Jr., 1998., Instrumental Methods of Analysis,

Wadsworth Publishing Company, Belmont; Robert D. Braun,1987., Introduction to Instrumental Analysis, McGraw-Hill Editions; B. D. Cullity, Element of X-ray Diffraction, Addison Wesley Publishing Company

KIM 30206 FLOW INJECTION ANALYSIS Prasyarat: KIM 20241

1/2 sks

Tujuan Umum: Memahami prinsip-prinsip dan komponen dasar instrument flow injection analysis. Isi Kuliah: Pendahuluan, Teori dan prinsip FIA, Teknik-teknik dalam FIA, Perkembangan dalam FIA dan variasi tekniknya. Pustaka: Valvarcel, M & Luque de castro, M.D.,1987., Flow Injection Analysis. Principles and Applications, English Edition , Ellis Horwood Limited; Karlberg, B & Pacey G.E., 1989., Flow Injection Analysis. A Practical guide, Elsevier; Ruzcka, J., Hansen, E. H., 1988., Flow injection Analysis, second edition, John Wiley and Son, New York; Mermet, J.-M., Otto, M. Windmer, H.M., 1998., Analytical Chemistry (The Approved Text to the Federation of European Chemical Societies Curriculum) , Wiley-VCH.

KIM 30210 KIMIA ANALISIS TERAPAN Prasyarat: KIM 20241

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami konsep dan prinsip pengukuran sehingga dapat mengidentifikasi rambu-rambu pengambangan tehnik dan prosedu analisis kimia untuk berbagai sampel dan dapat menjamin diperolehnya data yang bermutu Isi Kuliah: Pendahuluan; Prinsip-prinsip pengukuran kimia; Samplimg; Pengelolaan kesalahan analisis; Prinsip pengukuran, kalibrasi dan penjaminan mutu. Pustaka: Taylor, J.K., 1987, Quality Assurance of Chemical Measurements, Lewis Pub., Inc; Hunt, D.T.E. dan A.L. Wilson, 1988, The Chemical Analysis of Water; General Principles and Techniques, 2nd ed., The Royal Society of Cemistry; Buydens, L. Dan G. Kateman, 1993, Quality Control in Analytical Chemistry, 2nd ed., John Wiley & Sons, Inc.

KIM 30232 PRAKTIKUM ANALISIS INSTRUMEN Prasyarat: KIM 20241; KIM 20221

1/2 sks

Tujuan Umum: Mampu menggunakan peralatan analisis berdasarkan cahaya dan kromatografi serta mampu mengumpulkan, mengolah data hasil analisis dan menyimpulkannya; Mengintegrasikan pengetahuan yang telah diperoleh untuk menganalisis, menginterpretasikan dan mengevaluasi hasil-hasil pengukuran dan dapat menunjukkan sikap untuk memecahkan permasalahan. Isi Praktikum:

Spektrometri UV, Spektrometri Visibel, Spektrometri Infra Merah, Spektrometri Fluorensensi, Spektrometri Serapan Atom, Spektrometri Emisi Nyala, Gas Kromatografi, Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (HPLC), Resonansi Magnetik Inti (NMR), Tugas Kelompok Pustaka: Sawyer, D.T., Heineman, W.R., Beebe, J.M.,1984., Chemistry experiments for instrumental methods, John Wiley & Son; Journal of Chemical Education; Tim Dept Kimia, 2005., Penuntun Praktikum Kimia Instrumen Terpadu

KIM 30240 KIMIA ANALISIS TERMAL Prasyarat: KIM 20241

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami prinsip, konsep dan metoda/teknik analisis kimia serta aplikasinya berdasarkan informasi besaran/sifat yang menyertai perubahan fisika fisika dan/atau kimia sebagai hasil interaksi bahan dengan energi panas. Isi Kuliah: Pengantar Kuliah Kimia Analisa Thermal; Prisip dasar, instrumentasi dan aplikasi Analisis Thermogravimetry; Prisip dasar, instrumentasi dan aplikasi Differential Thermal Analysis (DTA); Prisip dasar, instrumentasi dan aplikasi analisis Differential Scanning Calorimetry (DSC): Prisip dasar, instrumentasi dan aplikasi Evolved Gas Analysis (EGA); Analisa gabungan TGA, DTA/DSC, dan EGA dan studi kasus. Pustaka: Brown, Michael E., 2001., Introduction of Thermal Analysis. 2nd ed., Secaucus, Nj, USA: kluwer Academic Publisher; Daniels T.,1973., Thermal Analysis., Kogan Page; Skoog., Holler and Nieman., 1992., Principle of Instrumental Analysis., 5th ed. Saunders College Publishing.

KIM 30301 KSK FISIK I; Kimia Permukaan - Antarmuka dan Teknik Analisis Prasyarat: KIM 20322

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami proses adsorpsi molekul dan reaksi kimia pada permukaan, fotograf dan teknik analisis permukaan dan antarmuka. Isi Kuliah: Tinjauan Pustaka:

KIM 30312 KIMIA KUANTUM Prasyarat: FSK 20222; KIM 20031

1/3 sks

Tujuan Umum: Menggunakan pendekatan matematik dan fisika untuk menurunkan persamaan fungsi gelombang dan persamaan Schrdinger dalam pembahasan kimia kuantum, Menghitung besaran dan sifat sistem model dengan pendekatan nilai harap dan menerapkan persamaan Schrdinger untuk menerangkan gerakan elektron dalam atom / molekul sederhana.

Isi Kuliah: Fenomena-fenomena yang memerlukan penjelasan dengan teori mekanika kuantum; Persamaan gelombang; Persamaan Schrdinger dan beberapa aplikasi sederhana; Postulat dan prinsip-prinsip umum mekanika kuantum yang sesuai dengan hasil akhir data percobaan; Fungsi gelombang sebuah osilator harmonis; Pembahasan untuk system tiga dimensi dengan koordinat Kartesian dan koordinat bulatan; Penggunaan metode pendekat-an untuk penyele-saian persamaan Schrdinger atom atau molekul yang tidak sederhana; Molekul Pustaka: McQuarrie, Donald A., 1983, Quantum Chemistry, University Science Books Oxford, University Press; Atkins, P.W. (alih bahasa oleh Irma I. Kartohadiprodjo), 1994, Kimia Fisika Jilid 1, Edisi keempat, Penerbit Erlangga; Green, N.J.B., 1997, Quantum Mechanics 1 : Foundation, Oxford Science Publications; Hirst, D.M., 1976, Mathematics for Chemists, MacMillan Press Ltd.

KIM 30313 PRAKTIKUM KIMIA FISIK Prasyarat: KIM 20311; KIM 20322; KIM 20323

1/2 sks

Tujuan Umum: Memahami alur kerja dan metoda percobaan; Melakukan pengukuran sifat-sifat/besaran kimia fisika dalam kerja kelompok; Mengolah data pengukuran untuk mendapatkan nilai besaran kimia fisika yang diharapkan dan menyimpulkan hasil percobaan dalam bentuk laporan Isi Praktikum: Energetika; Sistem fase; Sistem cairan; Larutan ideal/tidak ideal; Hantaran larutan dan elektrokimia; Kimia permukaan dan antar muka; Sistem koloid dan emulsi; Polimer; Kinetika reaksi. Pustaka: Atkins, P. W., 1994, Kimia Fisik, Jilid 1, Alih bahasa, Edisi IV, Penerbit Erlangga; Atkins, P. W., 2004, Physical Chemistry, 7th ed, Oxford University Press; Alberty, R. A., Daniels, F., Kimia Fisik, terjemahan, Edisi V, Penerbit Erlangga, Jakarta; Voyetsky. S., 1978, Colloid Chemistry, 1st ed, MIR Publisher Moscow.

KIM 30340 KIMIA FISIK TERAPAN Prasyarat: KIM 20322; KIM 30361

2/2 sks

Tujuan Umum: Menuliskan ungkapan potensial kimia bagi komponen sistem gas tunggal dan campuran gas yang bersifat sempurna dan tidak sempurna dan menghitung nilai entalpi dan energi bebas pembentukan standar komponen/senyawa dari reaksi kimia dalam keseimbangan, fase-fase yang berkeseimbangan, sistem berkomponen tunggal, serta larutan. Isi Kuliah: Termodinamika gas; Keseimbangan reaksi yang menyertakan gas; Aturan fase; Keseimbangan fase dalam sistem berkomponen tunggal; Larutan biner; Larutan ideal; Larutan tidak ideal. Pustaka: Denbigh, K. (alih bahasa oleh S. Soedarini), 1993, Prinsip-prinsip Keseimbangan Kimia, Edisi keempat, Penerbit Universitas Indonesia; Atkins, P.W., 1990. Physical Chemistry, 4th Edition, Oxford University Press, Oxford Melbourne-Tokyo.

KIM 30350 SPEKTROSKOPI MOLEKUL

2/2 sks

Prasyarat: KIM 30312 Tujuan Umum: Memahami interaksi gelombang elektromagnetik dengan materi dalam menghasilkan spektra absorpsi atau spektra emisi, serta analisis pengaruh faktor-faktor khusus; Menghitung panjang ikatan molekul diatomik pada beberapa kondisi; Memahami fundamental spektroskopi elektron dan menjelaskan teknik analisis spektroskopi molekul dan elektron Isi Kuliah: Pendahuluan spek-troskopi molekul; Spektroskopi gelombang mikro; Spektroskopi infra merah; Spektroskopi Raman; Spektroskopi fotoelektron Pustaka: Banwell, Colin N. ; Elaine M. McCash. 1994. Fundamentals of Molecular Spectroscopy, 4th Edition, McGraw-Hill Book Company Europe; Hollas, J.M. 2002. Basic Atomic and Molecular Spectroscopy, Royal Society of Chemistry, Great Britain; Barrow, G.M. 1962. Introduction to Molecular Spectroscopy, International Student Edition, MacGraw-Hill Kogakusha, Ltd. Tokyo.

KIM 30360 KIMIA ZAT PADAT 1/2 sks Prasyarat: KIM 20411 Tujuan Umum: Mengenali satuan sel struktur padatan yang dibangun berdasarkan kemasan rapat, memahami struktur elektronik padatan, sehingga mampu menjelaskan sifat khusus zat padat yang berkaitan dengan struktur padatan ion dan keberadaan elektron dalam padatan logam dan semikonduktor. Isi Kuliah: Struktur kristal; Sifat-sifat kimia fisika kristal senyawa ionic; Struktur elektronik logam dan semikonduktor; Semikonduktor. Pustaka: West, Anthony R, 1984, Solid State Chemistry and Its Applications, John Willey & Son Ltd. Chichester; Turton, R., 2000, The Physics of Solids. 1st Published, Oxford University Press Inc., New York.

KIM 30361 KIMIA TEKNOLOGI Prasyarat: KIM 20311; KIM 20322

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami konsep dasar perhitungan neraca massa, neraca panas, neraca mekanik serta prinsip-prinsip termodinamika dan menerapkan dan mengaplikasikan konsep tersebut untuk memecahkan masalah pada berbagai proses dalam teknik kimia. Isi Kuliah: Neraca massa; Neraca panas; Aliran fluida; Aliran panas; Evaporasi; Proses distilasi; Proses ekstraksi Pustaka: Mc Cabe, W.L. ; J.C. Smith. 1996. Unit Operation of Chemical Engineering, 3rd Edition, Mc Graw Hill, Inc. Tokyo; Himmelblau, David M. 1996. Basic Principles and Calculation in Chemical Engineering, 6th Edition, Prentice Hall International Inc.; Kern, D.Q. 1950. Process Heat Transfer. Mc Graw Hill Kogakusha, Ltd; Clausen III. 1978. Principles of Industrial Chemistry. John Wiley & Sons

KIM 30401 & KIM 30402

KSK ANORGANIK I dan III Prasyarat:

2/2 sks

Tujuan Umum: Memperkenalkan konsep dan model serta metode sintesa material nano dan sintesa material anorganik serta aplikasinya Isi Kuliah: Mata kuliah ini membahas lebih rinci dan spesifik bidang material padatan anorganik dengan menekankan pada pengetahuan mengenai sintesis, karakterisasi, dan aplikasinya. Perkembangan teknologi nano tidak dapat dilepaskan dari model dan sintesa material nano dengan menggunakan konsep pendekatan teknologi hijau, yaitu ukuran kecil, efisiensi tinggi, dan ramah lingkungan Pustaka: Buku-buku yang berkaitan; Artikel pada beberapa jurnal nasional & internasional

KIM 30424 PRKTIKUM SINTESIS SENYAW KOORDINASI Prasyarat:

1/1 sks

Tujuan Umum: Memahami sintesis, pemisahan, pemurnian, identifikasi dan karakterisasi senyawa kompleks koordinasi serta meningkatkan ketrampilan kerja di laboratorium. Isi Kuliah: Pendahuluan; sintesis, pemurnian senyawa kompleks; observasi beberapa reaksi penting dari senyawa dari unsur logam transisi , stabilittas dan labilitas (aspek kinetika dan termodinamika) senyawa kompleks Pustaka: Tim Kimia Anorganik, 2004, Diktat Penuntun Praktikum Kimia Anorganik II, Departemen Kimia, FMIPA UI.

KIM 30425 MEKANISME REAKSI SENYAWA ANORGANIK Prasyarat: KIM 30423

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami hubungan struktur dan mekanisme reaksi senyawa anorganik, dan faktor-faktor lingkungan yang mempengaruhinya. Isi Kuliah: Pendahuluan: tinjau ulang klasifikasi reaksi, termodinamika, kinetika kimia dan mekanisme reaksi; Klasifikasi mekanisme reaksi anorganik; Mekanisme substitusi kompleks bidang 4 datar (square planar); Mekanisme substitusi kompleks oktahedral; Mekanisme reaksi transfer elektron; Aplikasi mekanisme reaksi dalam proses katalis homogen. Pustaka: Atkins, P. W. and Shivers, 1999, Inorganic Chemsitry, 3rd eds, Oxford University Press, (reprinted 2002); Cotton, F.A., G. Wilkinson and P.L. Gaus, 1996, 'Basic Inorganic Chemistry' - John Wiley and Sons, Inc. 3rd Ed., 1994; Douglas, McDaniel and Alexander, 1994,Concepts and Models of Inorganic Chemistry, John Wiley and Sons, 3rd Edition, ISBN 0-471-62978-2; Mackay, K.M., R.A. Mackay and W. Henderson, 1996,'Introduction to Modern Inorganic Chemistry' - 5th Ed; J.E.Huheey, E.A.Keiter and R.L.Keiter, 1993,

Inorganic Chemistry, Principles of structure and reactivity, Harpen Collins College Publishers, New York; F. A. Cotton and G. Wilkinson "Advanced Inorganic Chemistry"Huhey.

KIM 30427 KIMIA MINERAL Prasyarat: KIM 20412

1/2 sks

Tujuan umum: Mempelajari Sumber /deposit mineral anorganik padat, dan proses pembentukan / proses reaksi di alam (geokimia); Mempelajari jenis/ klasifikasi, struktur, komposisi dan sifat mineral, struktur dan bentuk kristal; Mempelajari pemanfaatan mineral (alam dan sintesis) terutama aplikasi dan penggunaan mineral di bidang kimia, seperti sebagai bahan baku sintesa materi anorganik, pemisahan dan pemurnian, dan penggunaan sebagai katalis; Mendiskusikan beberapa artikel terkini mengenai mineral dan bidang kimia. Memahami sumber dan pembentukan deposit mineral anorganik; klasifikasi; identifikasi; karakterisasi serta pemanfaatan deposit mineral anorganik. Isi Kuliah: Introduksi: Komposisi Lithosfer; Pembentukan batuan dan Mineral di alam; Kestabilan batuan dan mineral; Sistematika kimia mineral; Identifikasi mineral; Struktur Kristal Mineral; Artikel mineral terkini (penelusuran literature); Lanjutan Diskusi artikel kimia mineral. Pustaka: G Faure., 1993, Principles and Application of Inorganic Geochemistry, McMillan Publsh. Co; A Textbook of Mineralogy, 3rd Edition, with an extended treatise on crystallography and physical mineralogy, by E. S. 1881, The book was published by John Wiley & Sons, NY.

KIM 30510 PENENTUAN STRUKTUR MOLEKUL 2/2 sks Prasyarat: KIM10510; KIM20520; KIM20241; KIM30232; KIM30350 Tujuan Umum: Memahami hubungan struktur dan spektra, dan mampu memadukan informasi yang diperoleh untuk menentukan struktur senyawa kimia. Isi Kuliah: Pendahuluan, 1H-NMR dan 13C-NMR, fenomena pergeseran Kimia H dan C dalam molekul, H-H splitting, H-C splitting, tipe AMX,ABC,ABX, coupling-decoupling, DEPT, spektromassa,UV dan IR. Pustaka: Abraham, R.J., Loftus P., 1981, Proton and Carbon-13 NMR Spectroscopy, An Integrated Approach, Heyden; Field, L.D., Sternhell S., Kalzman J.R.,1995, Organic Structures from Spectra, John Wiley & Sons.; Nakanishi, K., Solomon P.H.,1977, Infrared Absorption Spetroscopy,Holden-Day; Wehrli F.W., Wirthlin T., 1980, Interpretation of Carbon-13 NMR Spectra, Heyden; William, D.H., Fleming, I, 1985, Spectroscopic Methods In Organik Chemistry, McGrawHill.

KIM 30513 PRAKTIKUM SINTESIS KIMIA ORGANIK Prasyarat: KIM20531; KIM20533

2/2 sks

Tujuan Umum: Mengaplikasikan konsep dan prinsip sintesis organik dalam pembuatan bahan organik melalui jenis-jenis reaksi organik

Isi Kuliah: Pembuatan senyawa organik melalui sintesis: esterifikasi, Diel Alders, aromatisasi, siklisasi, katalitik hidrogenasi, kondensasi aldol, reaksi Cannizaro, Sintesis Williamson, Wolf Kishner, dan reaksi Clemenson Pustaka: Tim kimia organik: Diktat praktikum sintesis kimia organik, Departemen Kimia

KIM 30512 STEROID Prasyarat: KIM10510; KIM20520 Tujuan Umum: Memahami sintesis senyawa-senyawa steroid, dan sifat-sifatnya.

2/2 sks

Isi Kuliah: sintesis kolesterin, proses derivatisasi, pembuatan senyawa olefin, alcohol dan keton pada steroid, halogenisasi, dan polienol senyawa steroid. Pustaka: Fried J., Edward J.A., Organic Reactions in Steroid Chemistry, 1972, Van Nostrand Reinhold Co; Fieser, Louis,, Mary, Steroid, 1959, Van Nostrand Reinhold Co.

KIM 30530 SINTESIS KIMIA ORGANIK Prasyarat: KIM 10510; KIM20520

1/2 sks

Tujuan Umum: Memahami berbagai jenis sintesis dan tahapan untuk membuat senyawa organik. Isi Kuliah: Strategi Sintesis; Pembentukan ikatan C-C; Pembentukan ikatan C_atom hetero; Penutupan lingkar dan pembukaan lingkar; Reduksi; Oksidasi; Gugus pelindung. Pustaka: Mackie, R.K, Smith, D.M., Aither, R.A., Guidebook to Organic Chemistry, 2nd edition; Carruthers, Some Modern Methods of Organic Synthesis, 2nd edition Smith, M.B., Organic Synthesis, 2nd ed; Warren, S., Periptaan Sintetik Organik, Pengantar Terprogram pada Pendekatan Sintesa.

KIM 30532 STEREOKIMIA Prasyarat: KIM 10510; KIM20520

1/2 SKS

Tujuan Memahami konsep-konsep dasar stereokimia baik yang bersifat statis maupun dinamis, baik yang berasal dari hasil sintesis maupun yang berasal dari bahan alam, serta konsep pembuatan (modifikasi) dan pemisahan (resolusi) senyawa rasemat. Isi Kuliah: Stereoisomer; Senyawa siklik; Stereokimia karbohidrat; Modifikasi dan resolusi rasemat. Pustaka:

Eliel, E.L, 1983, Stereochemistry of Carbon Compunds, Tata McGraw-Hill Pub.Co. LTD, New Delhi; Juaristi,E, 1991, Stereochemistry and Conformational Analysis, John Wiley & Sons, Inc.,New York, Brisbane, Toronto, Singapore; Kagan,H.G., 1977, Organische Stereochemie, George Thieme Verlag, Stuttgart

KIM 30540 KIMIA BAHAN ALAM Prasyarat: KIM10510; KIM20520

1/2 sks

Tujuan Umum: Memahami biosintesis senyawa bahan alam dari prekursornya, dapat mengidentifikasi, serta dapat mengetahui aktivitas biologisnya. Isi Kuliah: Rumusan metabolit sekunder, poliketida, terpenoid, aromatik dan fenolik, flavonoid, glikosida dan alkaloid. Pustaka: Dewick, P.M, 1997, Medicinal Natural Products, John Wiley & Sons; Dopke, W., 1980, Einfuhrung in Die Chemie der Alkaloide, Akademic Verlag Berlin; Hesse, M., 1978, Alkaloid Chemistry, Georg Thieme Verlag Berlin; Mann, J.1992, Secondary Metabolism, Clarendon Press, Oxford; Robinson T., 1995, Senyawa Organik Tumbuhan Tingkat Tinggi. Penerbit ITB. KIM 30601 & KIM 30602 KAPITA SELEKTA BIOKIMIA I DAN III Prasyarat: KIM 30620

2/2 sks

Tujuan Umum: Mahasiswa mampu menggunakan konsep biokimia dan mengikuti perkembangan penelitian biokimia terakhir, sehingga dapat membuat tulisan yang dapat dipresentasikan. Isi Kuliah: Pustaka: Teksbooks yang berkaitan dengan topik; Artikel dalam jurnal terkini yang berkaitan dengan topik.

KIM 30613 BIOKATALIS DAN INFORMASI GENETIK Prasyarat: KIM 20610

1/2 sks

Tujuan Umum: Mahasiswa mampu menggunakan konsep dan prinsip dasar Biokatalis dan Informasi Genetik sehingga mampu menghubungkan dan menggunakan konsep biokatalis dalam sistem hidup serta menjelaskan tentang informasi genetika. Isi Kuliah: Pendahuluan enzim, spesifisitas enzim, aktivitas enzim, kinetika enzim, inhibisi enzim, komponen asam nukleat, klasifikasi dan hidrolisis asam nukleat, struktur asam nukleat, karakteristik DNA, topologi DNA dan informasi genetik. Pustaka: Garret, R.H. and Grisham, C.M. 1995. Biochemistry. Saunders College Pub. Fort Wort; Nelson D.L. and Cox, M.M. 2000. Lehninger Principles of Biochemistry. 3rd ed., Worth Publisher, New York; Palmer,

Trevor, 1991. Understanding Enzynes, 3rd ed. Ellis Horwood, New York; Zubay, Geofrey L. 1998. Biochemistry. 4th ed. McGrall Hill Co, New York.

KIM 30620 METABOLISME Prasyarat: KIM 20610; KIM 30613

2/2 sks

Tujuan Umum: Mahasiswa mampu menggunakan konsep dan prinsip dasar metabolisme untuk menjelaskan proses metabolisme serta ketidaknormalan metabolisme dalam organisme, khususnya manusia. Isi Kuliah: Pendahuluan dan ruang lingkup, sel dan sistem membran, aliran energi di biosfer, fotosintesis, metabolisme : karbohidrat, lipid, asam amino, asam nukleat serta interelasi metabolisme. Pustaka: Devlin, T.M. 1998. Textbook of Biochemistry with clinical correlation. John Willey & Sons, Inc. New York; Murray, R.K., Granner, D.K., Mayes, P.A., Rodwell, V.W. 2000. A Lange Medical Book Harpers Biochemistry. 25th ed, McGraw-Hill, New York; Nelson, D.L. and Cox. M.M. 2000. Lehninger. Principles of Biochemistry, 3rd ed. Worth Publishers; Voet, D., and Voet, J.G. 1995. Biochemistry, 2nd Edition, John Wiley & Sons, Inc; Zubay 1993, Biochemistry., Wm.C Brown Publisher, Iowa.

KIM 30631 MIKROBIOLOGI Prasyarat: KIM 20610

1/2+1 sks

Tujuan Umum: Dapat memahami, mengenal, mengidentifikasi serta mempunyai ketrampilan bekerja dengan menggunakan mikroba Isi Kuliah: Pendahuluan, pengenalan bakteri, fungi dan virus, aplikasi mikroorganisme. Praktikum untuk mengenal mikroba, membedakan mikroba dan kuantisasi mikroba Pustaka: Crueger, W; Crueger, A. 1984. Biotechnology : A Textbook of Industrial Microbiology. Science Tech, Inc, Madison.; McKane, L. & Kandel, J. 1996 ,Microbiology Essentials and Application, 2nd edition.McGraw Hill Inc. New York; Pelczar, M.J. & Chan E.C.S ,1986 Elements of Microbiology. McGraw hill, USA; Prescott, M.L.; Harley, J.P. & Klein, D.A. 1990 Microbiology. Wm.C. Brown Publishers. USA; Seeley, Jr. H.W. and Demark, P.J.V. 1972. Selection exercises from microbes in action. A laboratory manual of microbiology. 2nd ed. WH Freeman and Co, San Fransisco.

KIM 30640 BIOTEKNOLOGI Prasyarat: KIM 30613

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami perkembangan proses bioteknologi yang berhubungan dengan peran biologi molekul dalam sel hidup serta aplikasinya. Isi Kuliah: Pendahuluan dan ruang lingkup, teknologi fermentasi, regulasi ekspresi genetik, mutasi genetik, teknik DNA rekombinan, teknologi enzim, teknik penelitian biokimia, presentasi paper.

Pustaka: Boyer, R.F. 1993. Modern Experimental Biochemistry. 2nd ed. The Benyamin/cummings Publ. Coompany, Inc., California; McKane, L. & Kandel, J. 1996 ,Microbiology Essentials and Application, 2nd edition.McGraw Hill Inc. New York; Moo Young, M., (Ed.), 1985, Comprehensive Biotechnology, Vol. 1, 7 19, Pergamon Press, Oxford, (UK); Primrose, S.B. 1983. Modern Biotechnology. Blackwell Scientific Publ. Oxford, London; Prescott, M.L.; Harley, J.P. & Klein, D.A. 1990 Microbiology, . Wm.C. Brown Publishers. USA; Smith & Wood, 1991. Molecular Biology and Biotechnology, Chapman & Hall Limited, London; Wilson, K and Wlaker, J.. 1999. Principles and technique of Practical Biochemistry. 5th ed., Cambridge University Press, Cambridge.

KIM 30641 BIOSINTESIS Prasyarat: KIM 30613; KIM 20520

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami konsep dan prinsip reaksi yang dikatalisis oleh enzim yang terjadi pada makhluk hidup, sehingga mampu mengenali, menganalisis, dan menginterpretasi proses biosintesis senyawa-senyawa yang dihasilkan oleh agen biologi. Isi Kuliah: Metabolit sekunder dan ekologi, sistem gen penghasil metabolit sekunder, teknik-teknik penelitian biosintesis, metabolit turunan asetat, metabolit turunan mevalonat/isopren, metabolit turunan shikimat, metabolit asam amino, metabolit turunan prekursor campuran. Pustaka: Herbert, R.B., 1989, The Biosynthesis of Secondary Metabolites, 2nd Ed., Chapman and Hall, New York, (ISBN 0-412-27720-4); Mann J., 1995, Secondary Metabolism , 2nd Ed., Clarendon Press, Oxford, (ISBN 0-19-855529-6); Zubay, G., 1993, Biochemistry, 3rd Ed.,Wm. C. Brown Publishers, Dubuque, (ISBN 0697-14267-1).

KIM 40203 & KIM 40204 KAPITA SELEKTA KIMIA ANALISIS II & IV Prasyarat: KIM 20241; KIM 30232

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami pengembangan bidang ilmu kimia analisis untuk dapat mengaplikasikannya dalam mengintrepetasi hasil-hasil analisis dan mengembangkan metoda analisis. Isi Kuliah: Berkaitan dengan topik-topik khusus yang sedang berkembang Pustaka: Buku-buku yang berkaitan; Artikel pada beberapa jurnal nasional & internasional

KIM 40304 KSK Fisik II dan IV 1/2 sks Prasyarat: KIM 20322 Tinjauan Umum: Memahami definisi nanopartikel logam, nanopartikel bimetal, sintesis dan karakterisasinya, pembentukan aggregat, modifikasi nanopartikel logam dan analisisnya sehingga mampu menerapkannya sebagai chemosensor, biosensor, katalis, semikonduktor dan nanoteknologi.

Isi Kuliah: Pustaka:

KIM 40305 KIMIA POLIMER Prasyarat: KIM 20322; KIM 20323

1/2 sks

Tujuan Umum: Memahami prinsip dasar kimia polimer yang berkaitan dengan sintesis, analisis dan sifat kimia fisika sehingga mampu menjelaskan hubungannnya dengn kondisi prosesing dan aplikasinya. Isi Kuliah: Pendahuluan ; Sintesis, mekanisme dan kinetika polimerisasi ; Penentuan berat molekul polimer ; Morfologi dan sifat fisik-mekanik ; Viskoelastisitas dan reologi ; Pemrosesan polimer ; Aplikasi polimer. Pustaka: Kumar, A. ; R.K. Grupa. 1998. Fundamentals of Polymers, McGraw-Hill, Singapore; Allcock, H.R. ; F.W. Lampe. 1989. Contemporary Polymer Chemistry, 2nd Edition, Prentice-Hall Intern. Inc., London; Grulke, E.A. 1994. Polymer Process Engineering, PTR Prentice-Hall, New Jersey; Mark, J.E. et al. 1993. Physical Properties of Polymers, 2nd Edition, ACS, Washington DC; Ward, I.M. ; D.W. Hadley. 1993. An Introduction to the Mechanical Properties of Solid Polymers, John Wiley & Sons, Chichester; Woodward, A.E. 1995. Understanding Polymer Morphology, Hanser Publishers, Munich; Higgins, R.A. 1994. The Properties of Engineering Materials, 2nd Edition, Edward Arnold, a division of St. Edmundsbury Press, London; Callester Jr., W.D. 1994. Material Science and Engineering. An Introduction. John-Wiley, New York; Fried, J.R. 1995. Polymer Science and Technology, Prentice hall, New Jersey.

KIM 40403 & KIM 40404 Kapita Selekta Kimia Anorganik II dan IV Prasyarat: KIM 20322

1/ 2 sks

Tujuan Umum: Memperkenalkan konsep dan model serta metode sintesis material nano dan sintesis material anorganik serta aplikasinya Isi Kuliah: Mata kuliah ini membahas lebih rinci dan spesifik bidang material padatan anorganik dengan menekankan pada pengetahuan mengenai sintesis, karakterisasi, dan aplikasinya. Perkembangan teknologi nano tidak dapat dilepaskan dari model dan sintesa material nano dengan menggunakan konsep pendekatan teknologi hijau, yaitu ukuran kecil, efisiensi tinggi, dan ramah lingkungan Pustaka: Buku-buku yang berkaitan; Artikel pada beberapa jurnal nasional & internasional

KIM 40601 & KIM 40602 KAPITA SELEKTA BIOKIMIA II DAN IV Prasyarat: KIM 30620

1/2 sks

Tujuan Umum: Mahasiswa mampu menggunakan konsep biokimia dan mengikuti perkembangan penelitian biokimia terakhir, sehingga dapat membuat tulisan yang dapat dipresentasikan.

Isi Kuliah: Pustaka: Teksbooks yang berkaitan dengan topik; Artikel dalam jurnal terkini yang berkaitan dengan topik.

KIM 40603 TOKSIKOLOGI Prasyarat: KIM 30613 Tujuan Umum:

1/2 sks

Mahasiswa mampu menggunakan konsep dan prinsip dasar toksikologi untuk menjelaskan sumber toksikan, proses metabolisme toksikan, pengaruhnya terhadap organ sasaran serta cara menganalisisnya. Isi Kuliah: Pendahuluan, paparan dosis dan dosis respon, efek toksik, toksikokinetik-adsorbsi, toksikokinetikdistribusi, toksikokinetik-biotransformasi, toksikokinetik-eksresi, toksikodinamik-organ sasaran, toksisitas selular, genotoksisitas dan karsinogenesis, karsinogenesisi kimiawi, metode uji toksisitas, kajian risiko, serta beberapa topik khusus. Pustaka: Dekant, W. & Vamvakas, S. 1994. Toxikologie fr Chemiker und Biologen, Spektrum Akademischer Verlag GmbH, Oxford, Heidelberg, Berlin; Hayes, W., (ed). 1982. Principles and Methods of Toxicology, Raven Press, New York; Hughes, W. 1975; Lu, F. 1991. Basic Toxicology Taylor & Francis, Washington, D.C; Marquardt, H and Schafer.S.G. 1994. Lehrbuch der Toxikologie; Teaf, C.M. 1985. Mutagenesis, in: Industrial Toxicology, Safety and Health Applications in the Workplace, P.L. Williams, dan J.L. Burson (ed), Van Nostrand Reinhold Company, New York; Timbrell, J.A 1994. Principles of Biochemical Toxicology, Second edition, Taylor & Francis LTD, London.; Weisburger, J.H., dan Williams, G.M. 1984. Bioassay of Carcinogens: in vitro and in vivo tests, in: Chemical Carcinogens, second edition, volume 2, Charles E. Searle (ed), ACS Monograf 182, American Chemical Society, Washington D.C.

KIM 40610 BIOKIMIA LANJUTAN Prasyarat: KIM 30613

1/2 sks

Tujuan Umum: Memahami aplikasi prinsip informasi genetik serta teknik-teknik genetik yang dapat digunakan untuk mengidentifikasi trait, pengembangan teknik diagnosis, pengembangan obat baru, serta pengembangan GMO. Isi Kuliah: Dasar dan konsep biologi molekular, dogma sentral, teori makromolekul, sintesis protein, metode purifikasi protein, teknik-teknik dalam bioteknologi, teori dan praktek PCR (polymerase chain reaction), kloning molekular, mutasi genetik, dan dasar-dasar bioinformatika. Pustaka : Albert, B. et al. 1992. Molecular Biology Of The Cell. Second Edition. New York & London; Baxevanis, A.D., Oulette, B.F.F. 2001. Bioinformatics A Practical Guide To The Analysis of Analysis of Genes and Proteins. 2nd ed. Willey Interscience; Biorin Software, 2004, Nederland; Croft, L.R. 1976. Handbook of protein sequence analysis. John Willey & Sons. New York. USA; Darnel J., Lodish H., Baltimore D. 1989. Molecular Cell Biology, Second Edition, New York, Garland Publishing Inc; Nelson D.L. and Cox, M.M. 2000. Lehninger Principles of Biochemistry. 3rd ed., Worth Publisher, New York; Watson. J.D. et al. 1988. Molecular Biology of The Gene. Fourth Edition. Freeman Publishing. USA.

MAT 10111C MATEMATIKA DASAR I Parsyarat: -

1/3 sks

Tujuan Umum: Memahami konsep dasar kalkulus dan terampil memecahkan masalah terapan kalkulus Isi Kuliah: Sistem bilangan real, Fungsi, limit dan kekontinuan, Turunan, Aplikasi turunan, Bentuk tak tentu dari limit, Integral, Aplikasi integral, Integral tak wajar. Pustaka: Addison-wesley, 1996, Calculus and Analytical Chemistry. 9th ed; D. Varberg and E.J. Purcell, 2004, Calculus, 7th ed., Prentice Hall.

FSK 10113 FISIKA DASAR I Prasyarat: -

1/3 sks

Tujuan Umum: Memahami konsep dan hukum dasar mekanika dan kalor serta menerapkannya secara sistematis dan ilmiah dalam persoalan benda yang dipengaruhi oleh gaya dan perhitungan-perhitungan yang berhubungan dengan besaran termodinamika.

Isi Kuliah: Besaran, Vektor, Kinematika, Dinamika, Momentum linier, Kerja dan Energi, Gerak Harmonik, Mekanika benda tegar, Elastisitas, Hidrostatika, Hidrodinamika, Kalor, Hukum Termodinamika I, Hukum Termodinamika II. Pustaka: Resnick, R&D Halliday, 1987, Fisika Jilid I (terj: Silaban P&E Sucipto), Erlangga, Jakarta; Giancoli D.C, 2000. Physics: Principles With Applications, Prentice Hall, New Jersey; Alonso, M & E.J. Finn, 1992, Dasar-dasar Fisika Universitas, Jilid I edisi kedua (terj: Prasetyo. L & K. Hadi), Erlangga, Jakarta; Sarojo, Ganijanti Aby, 2002, Mekanika, Salemba Teknika, Jakarta; Tipler, PA, 1998, Fisika I edisi II (terjemahan Prasetyo. L) Erlangga, Jakarta

UUI 11001 MPK TERINTEGRASI Prasyarat: -

1/6 sks

Tujuan Umum: Membina mahasiswa untuk memiliki kepedulian terhadap masalah masalah kemasyarakatan, bangsa, lingkungan dan negara, dengan dilandasi oleh iman, takwa, budi pekerti, serta etika akademik melalui ketrampilan intelektual untuk mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Isi Kuliah: Filsafat Ilmu dan Logika, Akhlak dan budi pekerti, Masyarakat dan Kebudayaan di Indonesia Pustaka: 1. 2. Anshani, Endang Saifudin, Ilmu Filsafat dan Agama, Surabaya: Bina Ilmu, 1982 hal. 18 40. Bakhtiar, Amsal, filsafat Agama, Jakarta: Logos, 1999, hal. 195 224

3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26.

Bidianto, Irmayani M., Realitas dan Obyektivitas, Jakarta, Wedatam Widya Sastra, 2002. Darmodiharjo, Darji, Prof., SH., Pancasila: Satu Orientasi Singkat, Jakarta, PN Balai Pustaka, 1979, hal. 28 40. Darmodjo, Hendro & Yeni Kaligis, Ilmu Alamiah Dasar, Jakarta: Universitas Indoneisa, 1999, hal. 209 212. Jasin, Maskoeri, Ilmu Alamiah Dasar, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2002, hal. 83 84. Kleden, Ignas, Sikap Ilmiah dan Kritik Kebudayaan, Jakarta: LP3ES, 1987, hal 20 23. Rapar, Jan Kendrik, Pengantar Logika, Jakarta: Kanisius, 1996, bab 6. Mulder, D.C., Dr. Mr., Iman dan Ilmu Pengetahuan, Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1987, hal. 1 102. Poedjawijatna, Prof. Ir., Logika Filsafat Berpikir, Jakarta: PT Bina Aksara, Cetakan Keenam, 1988, hal. 69 93. Poespoprodjo, w., Dr.L.Ph.S.S., Logika Scientifika: Pengantar Dialektika dan Ilmu, Bandung, Penerbit Remadja karya, 1987, hal. 174 242. Rasjidi, H.M., Filsafat agama, Jakarta: Bulan Bintang, 1987, hal 23 109. Ritonga, Abdul Rahman, alam Semesta, Jakarta: Lembaga Penerbit FEUI, 1996, hal. 150 169. Sumantri, Yuyun S., Filsafat Ilmu: Sebuah Pengantar Populer, Jakarta: Sinar harapan, 1988, hal. 1 162. Sunoto, Mengenal Filsafat Pancasila Pendekatan Melalui Sejarah dan Pelaksanaannya, Yogyakarta: Bagian Penerbit Fakultas Ekonomo UII, Cetakan ketiga, 1983, hal. 99 126. Yahya, harun, Mengenal Allah Lewat Akal, Jakarta: Rabbani Press, 2002, hal. 9 96. Yahya, Harun, Ilmu dan Perspektif, Jakarta, Yayayn Obor, 1991, hal. 14 15. Yahya, Harun, Mengenal Filsafat Pancasila Pendekatan Melalui Metafisika Logika dan Etika, Yogayakarta: Penerbit PT Hanindita, Cetakan Ketujuh, 1987, hal. 3 57. Dahlan Thaib, PancasilaYuridis kenegaraan, Yogyakarta: UPP AMP YKPN, 1994, hal. 5 51. Darji Darmodiharjo (Ed.), Satiaji Pancasila, Suatu Tinjauan Filosofis, Historis dan Yuridis Konstitusional, Jakarta: PT Gramedia Pustaka utama, 1995, hal. 1 91. Darji Darmodiharjo dan Shidarta, Penjabaran Nilai Nilai Pancasila dalam Sistem Hukum Indonesia, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 1996, hal. 1 37. Darji Darmodiharjo, Prof., SH., Pancasila dalam Perbandingan Ideologi, Jakarta: Universitas Tarumanegara, hal. 81 92. Kaelan, Drs., Ms., Pendidikan Pancasila, Yogyakarta: Paradigma, 2002, Universitas Gajah Masa, hal. 28 49, 153 167. Noor MS Bakry, Pancasila Yuridis Kenegaraan, Yogyakarta: Liberti, 1997, hal. 13 118. Notonegoro, Pancasila Dasar Falsafah Negara, Yakarta: Bina Aksara, 1988, hal. 1 26. Puspowardoyo, Soeryanto, Filsafat Pancasila Pendekatan Sosial Budaya, hal. 175 201.

UUI 11010 BAHASA INGGRIS Prasyarat: -

1/2 sks

Tujuan Umum: Menyiapkan mahasiswa untuk menggunakan bahasa Inggris dalam lingkungan akademik. Isi Kuliah: Vocabulary, Struktur, Kemampuan mendengar, Kemampuan membaca, Kemampuan menulis, Kemempuan membaca dan menulis, Kemampuan berbicara, Kemampuan membaca dan berbicara, Kerja kelompok, Kemampuan belajar. Pustaka: -

FSK 10114 FISIKA DASAR II Prasyarat: FSK 10113

2/2 sks

Tujuan Umum: Memahami konsep dan hukum dasar listrik, magnet, gelombang dan optika sehingga dapat menerapkannya secara sistematik dan ilmiah dalam menyelesaikan masalah-masalah terkait. Isi Kuliah: Elektrostatik, Arus searah, Magnet, Arus bolak-balik, Gelombang, Polarisasi, Interferensi, Difraksi, Geometri Optika, Fisika Modern. Pustaka: Resnick, R&D Halliday, 1987, Fisika Jilid I & II (terj: Silaban P&E Sucipto), Erlangga, Jakarta; Giancolli D.C, 2000. Physics: Principles With Applications, Prentice Hall, New Jersey; Alonso, M & E.J. Finn, 1992, Dasar-dasar Fisika Universitas, Jilid II edisi kedua (terj: Prasetyo. L & K. Hadi), Erlangga, Jakarta; Sarojo, Ganijanti Aby, 2002, Gelombang dan Alat Optik, Salemba Teknika, Jakarta; Tipler, PA, 1998, Fisika I & II edisi II (terjemahan Prasetyo. L) Erlangga, Jakarta

FSK 10143 PRAKTIKUM FISIKA DASAR Prasyarat: FSK 10113

2/1 sks

Tujuan Umum: Menggunakan alat ukur dengan baik untuk dapat mengambil data dan mengolah untuk menginterpretasikannya Isi Praktikum: Mekanika benda padat, mekanika fluida, osilasi, arus listrik searah, magnet, arus listrik bolak-balik, optika (peralatan optik, difraksi, dan interferensi), kalor Pustaka: Buku Pedoman Praktikum Fisika Dasar edisi 2004,Laboratorium Fisika Dasar, Unit Pelaksana Pendidikan Ilmu Pengetahuan Dasar Universitas indonesia MAT 10112C MATEMATIKA DASAR II Prasyarat: MAT 10111C

2/3 sks

Tujuann Umum: Memahami konsep dasar lanjutan kalkulus dan terampil memecahkan masalah terapan kalkulus. Isi Kuliah: Barisan dan deret tak hingga, Deret suku positif dan deret ganti tanda, Deret Taylor dan McLaurin, Dasar dasar vektor, Geometri dalam ruang, Fungsi peubah banyak, Turunan fungsi peubah banyak., Maksimum dan minimum, Integral lipat dan aplikasinya, Persamaan Diferensial Biasa Orde Satu, Matriks dan determinan, Matriks invers dan sistem persamaan linear Pustaka: Addison-wesley, 1996, Calculus and Analytical Geometry. 9th ed; D. Varberg and E.J. Purcell, 2004,Calculus, 9th ed., Prentice Hall; Howard Anton, 1994, Elementary Linear Algebra, 7th ed., John Wiley & Sons; Boyce-DiPrima, 1992, Elementary Differential Equations and Boundary Value Problems, 5th ed, John Wiley & Sons.

UUI 11020 s/d 11024 AGAMA Prasyarat:

2/2 sks

UUI 11030 MPK SENI DAN OLAHRAGA Prasyarat: -

2/2 sks

BIO 10101C BIOLOGI UMUM 2/3 sks Prasyarat: Tujuan Umum: Mengetahui dan memahami konsep konsep biologi yang berkaitan dengan struktur dan fungsi organisme, keanekaragaman organisme, serta tempat hidup organisme dan peranannya dalam kehidupan manusia. Isi Kuliah: Metode dan cakupan biologi, Prinsip biologi sel, Sel sebagai system pendukung kehidupan (life-supporting system), Prinsip genetika, Genetika dan konservasi keanekaragaman, Prinsip evolusi, Struktur dan fungsi tumbuhan, Tumbuhan dan konservasi keanekaragaman, Struktur dan fungsi hewan, Hewan dan konservasi keanekaragaman, Dinamika populasi, Prinsip ekologi, Ekologi dan lingkungan serta kaitannya dengan konservasi dan Tingkah laku. Pustaka: Campbell, N.a.& J.B. Reece, 2002, Biology, 6th ed., Pearson Education, Inc., San Fransisco; Johnson, g.B., 1995, The Living World, Wm.C.Brown Publishers, Dubuque: xiv + 658 halaman; Starr, C. & R. Taggart, Biology: The Unity and Diversity of Life, 8th ed., Wadsworth Publishing Company, Belmont: xxxi + 920 halaman.

BIO 204503 EKOLOGI dan LINGKUNGAN Prasyarat:

2/2 SKS

Tujuan Umum : Mahasiswa dapat memahami interaksi antara komponen biotik dan komponen abiotik dan dapat memanfaatkan prinsip-prinsip ekologi untuk mengantisipasi perubahan lingkungan. Isi Kuliah: Pustaka : Kumar, H.D., Modern Concepts of Ecology, Vikas Publ. House Ltd., New Delhi, 1996. McNaughton, S.J., & IL. L. Wolf, Ekologi Umum, Edisi kedua, UGM-Press, Yogyakarta, 1998. Nebel, B.J., Environmental Science: The Way the World Works, 2nd Edition, Prentice-Hall Inc., New Jersey, 1987. Ott, W.R., Environmetal Indeces: Theory & Practice, Ann Arbor Science Publisher, Ann Arbor, 1978. Rasidi, S. & Adi Basukriadi, Ekologi Ekosistem, Dept. Biologi FMIPA-UI, Depok, 2004. Stling, O., Ecology: Theories and Application, 2nd Ed., Prentice Hall International, Inc., New Jersey, 1996.

FSK 20222 FISIKA MODERN Prasyarat: FSK 10113; FSK 10114

1/3 sks

Tujuan Umum: Memahami prinsip mekanika kuantum dan penerapannya pada sistem mikro; Menggunakan persamaan Schrodinger untuk menjelaskan gerakan partikel dalam arah satu dimensi sampai dalam koordinat bola; Memahami sifat sifat dasar atom untuk menjelaskan mekanika gelombang atom H dan atom dengan banyak elektron, serta ikatan ikatan dan gerakan dalam struktur molekul.

Isi Kuliah: Sifat seperti partikel radiasi elektromaknetik; sifat gelombang suatu partikel; persamaan Schrodinger; model atom, atom hidrogen dalam mekanika gelombang, atom dengan banyak elektrn, struktur molekul. Pustaka: Krane, Kenneth, 1996, Modern Physics, 2nd Ed., John Wiley & Sons. Beiser, Aitheir, 1990, Konsep Fisika Modern, Penerbit Erlangga

KIM 20193 MATEMATIKA KIMIA Prasyarat: MAT 10111C; MAT 10112C

2/3 sks

Tujuan Umum: Memahami konsep dasar tentang matrik, sistem persamaan linear, kalkulus lanjut dan bilangan kompleks serta trampil memecahkan masalah-masalah dikehidupan dunia nyata yang berkaitan dengan penerapan matematika kimia. Isi Kuliah: Barisan dan deret, Matrik, Sistem persamaan linear, Persamaan diferensial orde 1, Group, Deret Fourier, Bilangan kompleks. Pustaka: Addisson Wesley, Wilfred Kaplan, 1993, Advanced Calculus, 5th ed; Erwin Kreyszik, 1983, Advanced Engineering Mathematics, 5th ed., John Wiley and Sons; D. Varberg and E.J. Purcell, 2000,Calculus 8th ed., Prentice Hall; Murray R. Spiegel, Complex Variabels, Schaums outline series, McGRAW-HILL Book Company; William E, Elementary Differential Equation and Boundary Value Problems; Boyce and Richard C. Diprima, 1997, 6th ed., John Wiley and Sons; D.M Hirst, 1976, Mathematics for Chemists, 6th ed., Macmilland Press; Gliyn James, 2001, Modern Engineering Mathematiks, 3th ed., Prentice Hall.

MAT 30292 METODE STATISTIKA Prasyarat: MAT 10111C; MAT 10112C; KIM 20210

1/2 sks

Tujuan Umum: Mahasiswa menguasai konsep-konsep dan prinsip metode statistika untuk dapat diterapkan dalam bidang kimia. Isi Kuliah: Pendahuluan; Probabilitas; Distribusi probabilitas diskrit; Distribusi probabilitas kontinu; Teknik pengambilan sampel; Statistika inferensial I; Statistika inferensial II; Statistika inferensial III uji chi squares; Rancangan percobaan I; Rancangan percobaan II; Statistika inferensial IV Model regresi linier sederhana; Statistika inferensial IV (lanjutan) Model regresi linier ganda; Metode Nonparametrik Pengujian median dua populasi; Proses kontrol statistika.

Mata Kuliah Layanan:


KIMIA UMUM I Prasyarat: Tujuan Umum: 0/2 sks

Memahami konsep-konsep dasar materi dan sifat-sifatnya serat energi yang berhubungan dengan perubahan dan reaktivitas; mampu menggunakan metode saintifik untuk memecahkan permasalahan yang berhubungan dengan sains fisika, biologi, geografi dan matematik serta sains yang lain Isi Kuliah: Pengetahuan kimia untuk mengembangkan kemampuan dan menyelesaikan masalah dengan menggunakan metode saintifik; Perubahan energi yang terjadi dalam perubahan fisika dan kimia; Klasifikasi materi berdasarkan struktur dan sifatnya dan keadaannya; Aspek Energi dalam perubahan kimia, reaktifitas dan aplikasinya; Aspek aplikasi kualitatif dan kuantitatif dalam menyelesaikan soal dalam latihan atau laboratorium kimia; Hubungan model atom, struktur elektronik, sistem periodik dan reaktivitas unsur; Dasar pembentukan ikatan kimia, struktur molekul dan sifat sifat dan applikasinya; Hukum hukum gas, sifat zat cair dan zat padat, interaksi antar molekul dan aplikasinya; Sifat-sifat larutan tidak sama dengan zat murninya, dan aplikasinya; Dinamika, fenomena dan aplikasi kesetimbangan reaksi kimia untuk meramalkan reaktivitas Pustaka: Brown, T.L., and Le May, H.E., Chemistry The Central Science, Practice Hall; Brady, J.E., and Holum, J.R., Fundamentals of Chemistry , John Wiley & Sons John; C. Kotz and Paul Treichel, Jr., 2002, Chemistry and Chemical Reactivity, 5th ed., Saunders College Publishing; Whitten, K.W, Davis R.E and Peck, M.L., 2000, General Chemistry with Qualitative Analysis, 6th Ed, Saunders College Publ; Olmsted III, J and William, G.M., 2002, Chemistry,3rd Ed, John Willey & Sons.

KIMIA UMUM II Prasyarat: Kimia Umum I

0/2 sks

Tujuan Umum: Memahami pengetahuan dasar kimia sebagai landasan hubungan antar bidang sains yang meliputi Fisika, Biologi, Matematika dan Geografi serta mampu mengembangkan penggunaan metode saintifik dengan meningkatkan pengetahuan dasar kimia. Isi Kuliah: Kinetika Kimia; kesetimbangan dalam larutan elektrolit : kesetimbangan larutan asam, basa dan garam, kesetimbangan lainnya dalam larutan elektrolit; spontanitas perubahan kimia dan fisika: entropi dan energi Bebas; reaksi reduksi-oksidasi (redoks) dan elektrokimia; pendahuluan kimia organik-biokimia. Pustaka: Brown, T.L., and Le May, H.E., Chemistry The Central Science, Practice Hall; Brady, J.E., and Holum, J.R., Fundamentals of Chemistry , John Wiley & Sons John; C. Kotz and Paul Treichel, Jr., 2002, Chemistry and Chemical Reactivity, 5th ed., Saunders College Publishing; Whitten, K.W, Davis R.E and Peck, M.L., 2000, General Chemistry with Qualitative Analysis, 6th Ed, Saunders College Publ; Olmsted III, J and William, G.M., 2002, Chemistry,3rd Ed, John Willey & Sons.

You might also like