You are on page 1of 5

I.

PILIHAN GANDA
1. Sabun, pasta gigi, gula, beras, telor, termasuk barang…
a.Konvinein d. Tahan lama
b. Special e. Tidak tahan lama
c.Shopping
2. Pertimbangan yang harus diperhatikan oleh perantara dalam manambah barang
baru pada produk linenya yaitu…
a.Hubungan dengan produsen
b. Mencari ide tentang produk baru
c.Mengadakan analisa tentang produk baru
d. Memproduksi dan memasarkan barang-barang secara besar-
besaran
e.Mencari tambahan informasi tentang produk baru
3. Pada tahap perkenalan barang perusahaan harus menerapkan strategi promosi
yang…
a.Tinggi d. Perlahan
b. Aktif e. Rendah
c.Agresif
4. Tas dari kalp menyerupai tas dari kulit, kursi besi menyerupai kursi dari kayu, ini
merupakan kategori penemuan barang baru berupa barang…
a.Tiruan d. Kuno
b. Samar-samar e. Serupa tapi tak sama
c.Betul-betul baru
5. Sekelompok barang-barang yang ada pada pokoknya cenderung mempunyai
penggunaan yang sama dan memiliki karakteristik yang hampir sama disebut…
a.Product item d. Kombinasi produk
b. Product mix e. Product item and line
c.Product line
6. Alternatif yang dapat dilakukan oleh manajemen pada saat penjualan menurun,
yaitu…
a.Memperbarui barang d. Menentukan harga pokok kembali
b. Meningkatkan volume penjulan e. Memperbarui break even
point
c.Menentukan break even point
7. Kurve laba mulai menurun, persaingan harga menjadi sangat tajam, perusahaan
perlu memperkenalkan produknya dengan model baru, proses ini merupakan
produk life cycle pada tahap…
a.Kemunduran d. Perkembangan
b. Perkenalan e. Kedewasaan
c.Pertumbuhan
8. Supermarket, pertokoan, mall, plaza, supermall, adalah pasar yang menerapkan
konsep berdasarkan…
a.Pelayanan d. Tempat
b. Pengelolaan e. Harga
c.Jumlah barang yang dijual
9. Kegiatan membagi-bagi pasar yang bersifat heterogen dari suatu produk ke dalam
satuan-satuan pasar yang homogen disebut…
a.Manfaat segmentasi pasar d. Dasar segmentasi pasar
b. Syarat segmentasi pasar e. Segmentasi pasar
c.Tujuan segmentasi pasar
10. Pertimbangan yang harus diperhatikan oleh perantara dalam menambah barang
baru pada produk linenya yaitu…
a.Hubungan dengan produsen
b. Mencari ide tentang produk baru
c.Mengadakan analisa tentang produk baru
d. Memproduksi dan memasarkan barang-barang secara besar-
besaran
e.Mencari tambahan informasi tentang produk baru
11. Dalam perencanaan produk baru, produk dapat berupa …
a.Produk benar-benar baru dan hasil meniru.
b. Produk hasil meniru dan hasil modifikasi
c.Produk benar-benar baru dan hasil modifikasi
d. Produk daur ulang, produk benar-benar baru dan modifikasi.
e.Produk benar-benar baru, hasil meniru dan hasil modifikasi
12. Proses memperkenalkan produk baru kepada para penyalur dan pembeli mengenai
kemasan, merk, harga, promosi, distribusi dan sebagainya merupakan tahap …
a.Persiapan d. Komersialisasi
b. Penyaringan gagasan e. Evaluasi
c.Uji coba
13. Penentuan produk apa yang akan dibuat dengan mempertimbangkan masukan
berbagai pihak diantaranya konsumen dan karyawan adalah tahap …
a.Persiapan d. Komersialisasi
b. Penyaringan gagasan e. Evaluasi
c.Uji coba
14. Siklus kehidupan barang yang dimulai dari tahap perkenalan sampai dengan tahap
penurunan disebut dengan…
a.PVC d. LC
b. LPC e. MKC
c.PLC
15. Tingkat kemampuan dari suatu produk dalam melaksanakan fungsinya yang
diharapkan disebut dengan…
a.Kemasan d. Pelayanan
b. Kualitas e. Moto
c.Kekuatan
16. Pada hakikatnya analisa kelakayakan usaha itu mencakup apa saja, kecuali…
a.Produk atau jasa apa yang dapat dijual
b. Berapa biaya yang dikeluarkan
c.Mampukah produk tersebut menghasilkan laba
d. Bagaimana prospek usaha tersebut
e.Strategi apa yang digunakan
17. Berikut ini yang bukan langkah dalam analisa kelayakan usaha…
a.Analisa kelayakan teknis d. Analisa kelayakan finansial
b. Analisa peluang pasar e. Analisa persaingan
c.Analisa potensi pasar
18. Sebuah peluang usaha baru harus memiliki persyaratan teknis diantaranya,
kecuali…
a.Daya tarik penampilan produk d. Mudah diproduksi
b. Produk mudah dimodifikasi e. Biaya tinggi
c.Daya tahan bahan baku
19. Dibawah ini yang tidak termasuk alasan pentingnya adanya riset pasar…
a.Mengumpulkan informasi tentang usaha yang akan dibuka
b. Menemukan pasar yang menguntungkan
c.Memilih produk yang dapat dijual
d. Menerapkan teknik pemsaran yang lebih baik
e.Merencanakan sasaran yang realistic
20. Pada tahap analisa peluang pasar langkah pertama yang harus dilakukan ialah…
a.Identifikasi segmen pasar d. Uji coba pasar
b. Analisa potensi pasar e. Studi kelayakan pasar
c.Menentukan volume pembelian
21. Setelah mengetahui siapa pelanggan potensial kita, langkah selanjutnya untuk
mengidentifikasi potensi pasar yaitu…
a.Menentukan volume pembelian potensial
b. Sumber informasi pasar
c.Studi kelayakan pasar
d. Uji coba pasar
e.Identifikasi segmen pasar pokok
22. Landasan untuk menentukan sumber daya finansial yang diperlukan untuk tingkat
kegiatan tertentu dan laba yang bisa diharapkan merupakan penjelasan dari
langkah…
a.Penilaian kemampuan organisasional
b. Analisa peluang pasar
c.Analisa kelayakan finansial
d. Analisa kelayakan teknis
e.Analisa pesaing
23. Dokumen tertulis yang disiapkan oleh pengusaha dalam menggambarkan semua
unsur yang relevan baik internal maupun eksternal mengenai rencana usahanya
disebut…
a.Proposal usaha d.business plan
b. Perencanaan pemasaran e. Surat bisnis
c.Perencanaan usaha
24. Dibawah ini yang bukan tujuan mengapa perusahaan perlu menyusun proposal
usaha…
a.Untuk memperoleh bantuan modal dari investor
b. Untuk memberikan gambaran tentang kinerja bisnis yang akan
dijalankan
c.Untuk mengembangkan dan menguji strategi dan hasil yang diharapkan
d. Dapat menjadi pedoman bagi pengusaha untuk tetap focus pada
tujuan
e.Untuk mendapatkan kesempatan meraih keberhasilan
25. Berikut ini merupakan manfaat pembuatan proposal usaha…
a.Untuk mendapatkan kesempatan meraih keberhasilan
b. Untuk memperjelas kebedaan sumber-sumber dana
c.Untuk memperoleh bantuan modal dari investor
d. Untuk memberikan gambaran tentang kinerja bisnis yang akan
dijalankan
e.Dapat menjadi pedoman bagi pengusaha untuk tetap focus pada tujuan
26. Salah satu alasan mengapa pentingnya menyusun proposal usaha ialah “to sell
yourself on the business” yang artinya…
a.Proposal usaha yang lengkap dapat memberikan gambaran yang jelas dan
menyakinkan pihak luar
b. Para pemilik modal umumnya akan mencari perusahaan dengan
kondisi sehat
c.Proposal usaha dapat digunakan untuk memperluas hubungan kerjasama
dengan perusahaan lain
d. Proposal usaha yang dibuat dapat menarik karyawan professional
untuk bergabung bersama
e.Dengan proposal yang baik secara tidak langsung pengusaha menjual ide
bisnis dan gagasannya
27. Sebelum menyusun proposal usaha seorang pengusaha harus mimiliki
kemampuan diantaranya…
a.Komitmen d. Fleksibilitas
b. Tujuan yang realistis e. Batasan waktu
c.Memiliki pengetahuan dibidang teknologi dan daya kreatifitas
28. Seorang pengusaha juga harus mempunyai kemampuan menganalisis pesaing,
untuk itu pengusaha memerlukan berbagai sumber untuk bisa memantau para
pesaing potensialnya, siapa yang dimaksud pesaing potensial…
a.Pesaing yang menjual produk yang sejenis
b. Pesaing yang menjual produk dengan harga yang lebih rendah
c.Pesaing yang mempunyai pelanggan terbanyak
d. Pesaing yang menjual produk dengan kualitas yang lebih baik
e.Pesaing yang mampu menurunkan jumlah omzet penjualan usaha yang
ada dikitarnya
29. Informasi yang tercakup dalam proposal usaha meliputi dibawah ini kecuali…
a.Uraian usaha d. Produk
b. Lokasi e. Persaingan
c.Harga
30. Berikut ini yang tidak termasuk hal-hal yang harus diperhatikan dalam memilih
lokasi usaha…
a.Dekat dengan bahan baku d. Daerah rawan konflik
b. Kemudahan transportasi e. Dekat dengan pasar
c.Sikap pemerintah dan warga sekitar
II. ISIAN
1. Mengapa seorang pengusaha memulai pengembangan produk baru pada tahap
kedewasaan?
2. Sebutkan ciri-ciri produk baru!
3. Sebutkan 4 strategi pemasaran yang digunakan pada tahap perkenalan!
4. Setelah mengidentifikasi peluang usaha, tahap selanjutnya ialah analisa kelayakan
usaha, jelaskan secara singkat langkah-langkah yang harus dilakukan pada tahap
ini!
5. Jelaskan beberapa alasan pentingnya mengapa harus menyusun proposal usaha!

You might also like