RPS - MAKSI - Kajian Standar Akuntansi - 2020

You might also like

You are on page 1of 4

 

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

    Fakultas Ekonomika Dan Bisnis Universitas


Program Studi: Magister Akuntansi (S2)
Diponegoro
   
Kajian Standar
Mata Kuliah: Akuntansi Kode MK:   SKS: 3 Semester: 3  
Dosen pengampu:
 
Setelah menyelesaikan mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan:
1. Mampu memahami proses penyusunan standar akuntansi berbagai bidang organisasi.
Capaian Pembelajaran 2. Mampu menemukan kelemahan dan kekurangan standar akuntansi yang sudah berjalan.
mata Kuliah : 3. Mampu mengembangkan standar-standar akuntansi yang sudah berjalan.
4. Mampu memahami peran standar akuntansi dalam perekayasaan sosial ataupun sebaliknya.

Mata kuliah ini memberikan kajian standar akuntansi yang berlaku, meliputi kajian standar akuntansi
keuangan (bisnis), standar akuntansi ENTITAS TANPA AKUNTABILITAS PUBLIK (ETAP), standar
akuntansi lembaga keuangan syariah, standar akuntansi pemerintah, standar organisasi nirlaba-laiinya ,
Deskripsi Singkat Mata
misalnya organisasi yayasan . Materi ini akan melakukan kajian standar yang meliputi kajian proses
Kuliah:
penyusunan standar, kajian ketepatan pengukuran dan pelaporan kinerja, kajian pengukuran dan
pelaporan brlangsungan organisasi, kajian dampak dari standar ini bagi para stakeholder, dan tatanan
kehidupan masyarakat.

Pertemuan Ke Bahan Kajian/Pokok Bahasan

1 AKUNTANSI DAN REKAYASA SOSIAL


Absen 8 & 7 1. Hubungan akuntansi dan tatanan kehidupan masyarakat.
(Mba Hera & Mas 2. Lingkungan sosial akuntansi
Sahal) 3. Hubungan entitas usaha dengan masyarakat.
4. Pemangku kepentingan dalam penyusunan standar akuntansi.

2 KARAKTERISTIK BADAN ORGANISASI


(Absen 6 & 5, Iqbal & 1. Karakteristik Badan Organisasi. Tujuan dan Kelangsungan Pendirian, dan Kepemilikan: Organisasi
Sulis) Bisnis, Organisasi Nirlaba: Yayasan, Pemerintah,dll; Bentuk Badan Hukum: Perorangan, Perseroaan
Terbatas, dll.
2. Ukuran keberhasilan masing-masing badan organisasi.
3. Apa yang harus dilaporkan masing-masing Badan Organisasi: Keberhasilan dan Keberlanjutan
Organisasi.

3 STANDAR AKUNTANSI BADAN USAHA BISNIS: INTERNATIONAL FINANCIAL REPORTING


(Absen 4 & 3, Mas Eko STANDARD:
dan Mas Candra) 1. Pentingnya kesamaan pemahaman konsep standar pelaporan keuangan.
2. Kerangka kerja IASB-Framework for the preparation and Presentation of Financial statement ( the
Framework-Conceptual Framework)

4 STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN BISNIS - IFRS : Kajian keberhasilan usaha- pengukuran kinerja:
(Absen 2 & 1, Mba Tiara Ukuran Keberhasilan Usaha-Kinerja Bisnis.
dan Mba Nisrina) 1. Aktivitas-aktivitas yang harus dilaporkan.
2. Pengelompokan aktivitas. Aktivitas utama dan aktivitas pendukung;
3. Standar Pelaporan Kinerja.
4. Prinsip Penandingan Pendapatan dengan beban yang layak (Matching principle properly)

5 STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN BISNIS - IFRS : Kajian keberlanjutan usaha- pengukuran kekayaan:
Absen 8 & 7 1. Kekayaan apa yang harus dilaporkan.
(Mba Hera & Mas 2. Pengelompokan kekayaan.
Sahal) 3. Sumber dana dari kekayaan yang dikuasai badan usaha
4. Analisis standar kekayaan badan usaha (aset):
a. Definisi.
b. Pengukuran
c. Pelaporan
(Kas, piutang, persediaan, investasi, aset tidak lancar, aset, aset tidak berwujud)

6 LANJUTAN:
(Absen 6 & 5, Iqbal & STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN BISNIS - IFRS : Kajian keberlanjutan usaha- pengukuran kekayaan:
Sulis) 1. Kekayaan apa yang harus dilaporkan.
2. Pengelompokan kekayaan.
3. Sumber dana dari kekayaan yang dikuasai badan usaha
4. Analisis standar kekayaan badan usaha (aset):
a. Definisi.
b. Pengukuran
c. Pelaporan
(Sumber dana dari luar badan usaha, sumber dana saat pendirian/pemilik, akumulasi laba)

7 STANDAR AKUNTANSI ETAP –ENTITAS TANPA AKUNTABILITAS PUBLIK (ETAP)


(Absen 4 & 3, Mas Eko 1. Latar belakang perlunya Standar Akuntansi Keuangan ETAP
dan Mas Candra) 2. Perbedaan Standar Akuntansi Keuangan IFRS dengan Standar Akuntansi Keuangan ETAP

8 STANDAR AKUNTANSI UMKM


(Absen 2 & 1, Mba Tiara 1. Latar belakang perlunya Standar Akuntansi Keuangan UMKM
dan Mba Nisrina) 2. Perbedaan Standar Akuntansi Keuangan IFRS dengan Standar Akuntansi Keuangan ETAP dan
Standar Akuntansi Keuangan UMKM

9 STANDAR AKUNTANSI LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH


Absen 8 & 7 1. Karakteristik Badan Usaha Lembaga Keuangan Syariah
(Mba Hera & Mas 2. Tujuan badan usaha dalam aturan Islam
Sahal) 3. Siapa yang harus menyusun standar Lembaga Keuangan Syariah.
4. Kerangka Konseptual Standar Akuntasi Lebaga Keuangan Syariah
5. Pengukuran Kinerja Keuangan Syariah, Apa yang seharusnya dan apa yang telah disusun?
1.
10 STANDAR AKUNTANSI LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH
(Absen 6 & 5, Iqbal & 1. Standar Akuntansi berbasis Transaksi dalam Lembaga Keuangan Syariah.
Sulis) 2. Standar Laporan Kinerja Lembaga Keuangan Syariah: analisis tujuan organisasi dan nilai-nilai islami
 
11 STANDAR AKUNTANSI LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH
(Absen 4 & 3, Mas Eko 1. Standar Akuntansi Standar Keberlanjutan usaha (neraca) Lembaga Keuangan syariah.
dan Mas Candra) 2. Analisis Item neraca: kesesuaian standar (definsi, pengukuran, dan pengungkapan) dan nilai-nilai
islami.

12 STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH


(Absen 2 & 1, Mba Tiara 1. Karakteristik Organisasi Pemerintah
dan Mba Nisrina)
2. Tujuan keberadaan organisasi pemerintah.
3. Kriteria keberhasilan kinerja pemerintah dan Pengukuran kinerja Pemerintah
4. Fungsi Akuntansi dalam Pelaporan kinerja Pemerintah.
5. Kerangka Konseptual Pelaporan Pemerintah

 
13 STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH
Absen 8 & 7 1. Standar kinerja dan pelaporan kekayaan pemerintah
(Mba Hera & Mas 2. Hubungan Anggaran pemerintah dengan pengukuran kinerja pemerintah, dan laporan keberbasilan
Sahal) kinerja pemerintah.

 
14 STANDAR AKUNTANSI ORGANISASI NIRLABA – KASUS ORGANISASI BENTUK YAYASAN
(Absen 6 & 5, Iqbal & 1. Tujuan pendirian yayasan
Sulis) 2. Siapa pemilik yayasan dan siapa yang menjadi stakeholder yayasan
3. Kriteria dan pengukuran keberhasilan organisasi yayasan
4. Standar Akuntansi untuk laporan kinerja organisasi
5. Standar Akuntansi untuk laporan kekayaan organisasi
6. Laporan-laporan lain dalam Laporan Organisasi yayasan

1. Ikatan Akuntan Indonesia, Standar Akuntansi Keuangan, Jakarta, Salemba Empat.


2. Ikatan Akuntan Indonesia, Standar Akuntansi Keuangan ETAP. Ikatan Akuntansi Indonesia.
3. Ikatan Akuntan Indonesia, Standar Akuntansi Keuangan UMKM, Ikatan Akuntans Indonesia
4. Ikatan Akuntan Indonesia, Pernyataaan Standar Akuntansi Keuangan Lembaga Keuangan Syariah.
Ikatan Akuntansi Indonesia
Daftar Referensi: 5. Ikatan Akuntan Indonesia, Standar Akuntansi Keuangan Pemerintah, ...
6. Undang-undang no ... Thn ... “Yayasan”...
7. Nandakumar A., Kalpesh J.H., Gosh T.P., Yas, A.A., Understanding IFRS Fundamental, Canada,
John Wiley & Sons.

....masih banyak undang-undang, atau peraturan lain yang terkait – dapat menjadi rujukan.

You might also like