You are on page 1of 4

MAKALAH

HUBUNGAN KETERKAITAN ANTARA ILMU ADMINISTRASI,


MANAJEMEN, ORGANISASI, KEPEMIMPINAN DAN
PENGAMBILAN KEPUTUSAN

OLEH:
NAMA : HAMID KOLE

NIM : C1G121009

KELAS :A

JURUSAN ILMU PEMERINTAHAN

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS HALU OLEO

KENDARI

2021
KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah


memberikan rahmat dan hidayahnya dapat menyelesaikan makalah
tentang Hubungan Keterkaitan Antara Ilmu Administrasi, Manajemen,
Organisasi, Kepemimpinan dan Pengambilan Keputusan pada mata kuliah
Pengantar Ilmu Administrasi di universitas haluoleo. Tak lupa shalawat
serta salam tetap tercurahkan kepada junjungan kita nabi besar
muhammad saw yang telah mengarahkan kepada kita satu-satunya agama
yang diridhoi Allah swt, yakni agama Islam.

Alhamdulillah dalam penulisan makalah ini bisa saya selesaikan,


walaupun kemungkinan dalam penyusunan makalah ini masih banyak
kekurangan kekurangan dalam penggunaan bahasa maupun pengambilan
data data yang bisa dibilang kurang komplit dan detail mengingat
keterbatasan saya yang masih belum bisa maksimal dalam mengumpulkan
data-data yang diperlukan. Dengan judul tugas yang diberikan oleh pak
dosen yaitu Hubungan Keterkaitan Antara Ilmu Administrasi,
Manajemen, Organisasi, Kepemimpinan dan Pengambilan Keputusan saya
berharap semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi orang banyak.

Akhir kata saya menyadari bahwasannya bisa segala urusan telah


selesai maka akan tampak kekurangannya oleh karena itu kritik dan saran
selalu saya tunggu demi peningkatan kualitas dan mutu dari makalah yang
saya susun ini dan semoga makalah ini dapat bermanfaat

Kendari, Oktober 2021

Penyusun
DAFTAR ISI
BAB 1

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKAN

Manusia sebagai makhluk sosial mempunyai arti bahwa setiap manusia


pasti membutuhkan bantuan manusia lain untuk hidup karena manusia
tidak bisa hidup sendiri. Oleh karena itu pasti setiap makhluk sosial
memiliki tujuan yang sama. Untuk menggapai semua tujuan tersebut,
harus melakukan tindakan-tindakan tertentu. Untuk itu dibutuhkan
administrasi sebagai bentuk proses kegiatan untuk mencapai tujuan.
Seseorang yang menjalankan administrasi dinamakan Administrator.
Dengan demikian, siapa pun dapat melakukan administrasi.

Untuk menjalankan suatu proses dalam mencapai tujuan, harus


menggunakan tenaga manusia dalam arti bekerja sama dengan orang lain
dalam mencapai tujuannya, atau berorganisasi. Dalam organisasi ini
diperlukan pula manajemen dan kepemimpinan yaitu usaha untuk
mengkoordinasi semua tugas yang dilakukan oleh orang-orang dan
mengarahkannya kepada tujuan yang hendak dicapai. Dan dalam
melakukan semua itu di perlukan adanya pengambilan keputusan agar
semua tugas tersebut sesuai dengan yang seharusnya agar tidak salah
dalam melakukan semua tindakan. Dengan demikian, manajemen,
organisasi, kepemimpinan dan pengambilan keputusan merupakan sarana
dari administrasi.

B. RUMUSAN MASALAH
1. Apa yang dimaksud dengan Administrasi?
2. Apa yang dimaksud dengan Manajemen?
3. Apa yang dimaksud dengan Organisasi?
4. Apa yang dimaksud dengan Kepemimpinan?
5. Apa yang dimaksud dengan Pengambilan Keputusan?
6. Bagaimana hubungan antara Administrasi, Organisasi,
Manajemen, Kepemimpinan dan Pengambilan Keputusan?
C. TUJUAN

You might also like