You are on page 1of 8

A.

Model Pembelajaran Make A Match


Langkah-langkah Model Pembelajaran Make A Match
Dalam (Nanang Hanafiah dan Cucu Suhana, 2009: 46) yaitu:
1. Guru menyiapkan beberapa kartu yang berisi beberapa konsep atau topik yang
cocok untuk siswa review, sebaliknya satu bagian kartu soal dan bagian lainnya
kartu jawaban
2. Setiap peserta didik mendapat satu buah kartu
3. Setiap peserta didik memikirkan jawaban atas soal dari kartu yang dipegang
4. Setiap peserta didik mencari pasangan yang mempunyai kartu yang cocok dengan
kartunya (soal/jawaban)
5. Setiap peserta didik yang dapat mencocokkan kartu sebelum batas waktu diberi
poin.
6. Setelah satu babak, kartu dikocok lagi agar setiap peserta didik mendapat kartu
yang berbeda dari sebelumnya.
7. Kesimpulan
Lembar Observasi Aktivitas Guru
Siklus... Pertemuan...

Petunjuk: Berilah tanda Chek list ( √ ) pada kolom Skala Nilai atas aktivitas yang
dilakukan oleh guru

Pertemuan 1
Jml
No Aktivitas yang Diamati Skala Nilai
Skor
4 3 2 1
Menjelaskan langkah-langkah model
1
pembelajaran Make A Match.
Memastikan setiap siswa me-review materi
2
pelajaran.
Menyiapkan pasangan kartu sesuai jumlah Siswa;
3 kartu pertama berisi soal dan pasangannya berisi
jawaban
Memastikan setiap siswa mendapat satu kartu dan
4
meminta siswa berfikir tentang (jawaban/soal)nya.
Menginstruksikan siswa mencari pasangan
5
kartunya pada siswa lain
Memberikan reward kepada siswa yang dapat
6 menemukan pasangan kartunya sebelum batas
waktu.
Meminta siswa membuat rangkuman materi
7
(soal/jawaban) yang disimulasikan
8 Melaksanakan kegiatan evaluasi
Jumlah
Persentase
Kategori

……………………………., …………….. 2017


Spervisor 2

(……………………………………….)
NIP.
Lembar Observasi Aktivitas Siswa
Siklus... Pertemuan...

Petunjuk: Berilah penilaian atas aktivitas belajar Siswa dengan angka; 4 (untuk nilai Baik
Sekali), atau angka 3 (untuk nilai Baik), atau angka 2 (untuk nilai Cukup), atau
angka 1(untuk nilai Kurang) pada kolom A, B, C, D dan E.

Skor Aktivitas Siswa Nilai


No Kode Siswa
A B C D E Jumlah Ket
1 Siswa 01
2 Siswa 02
3 Siswa 03
4 Siswa 04
5 Siswa 05
6 Siswa 06
7 Siswa 07
8 Siswa 08
9 Siswa 09
10 Siswa 10
11 Siswa 11
12 Siswa 12
13 Siswa 13
14 Siswa 14
15 Siswa 15
16 Siswa 16
17 Siswa 17
18 Siswa 18
19 Siswa 19
20 Siswa 20
Jumlah
Persentase
Kategori

Keterangan Aktivitas
A. Menyimak penjelasan guru tentang langkah-langkah pembelajaran Make A Match.
B. Me-review materi pelajaran dengan sungguh-sungguh.
C. Memperoleh satu kartu dan memikirkan jawaban/soalnya.
D. Berusaha mencari pasangan kartu yang ia miliki pada siswa lain sebelum batas waktu
E. Membuat rangkuman dan aktif mengikuti kegiatan evaluasi
Langkah-Langkah Strategi Pembelajaran Kooperatif
dengan Teknik Papan Memori

Adapun langkah-langkah strategi pembelajaran kooperatif dengan teknik papan memori


adalah sebagai berikut :

1. Guru membentuk siswa menjadi bebarapa kelompok yang berjumlah 4 orang tiap
kelompok,
2. Guru menyampaikan materi pembelajaran dan tujuan yang akan dicapai,
3. Guru menulis beberapa contoh di papan tulis yang diambil dari topik yang baru selesai
dijelaskan,
4. Guru memberi waktu pada tiap kelompok 2 menit untuk mengingat daftar contoh
tersebut,
5. Setelah waktu habis, guru menghapus tulisan, atau memutar papannya,
6. Guru meminta tiap kelompok menuliskan kembali contoh tersebut, dengan mengingat
sebanyak yang mereka mampu,
7. Guru kembali pada contoh tersebut dan membahas kebenaran hasil kerja kelompok,
8. Diakhir pelajaran, guru membimbing siswa untuk membuat kesimpulan dan
memberikan penghargaan kepada kelompok yang mendapatkan nilai bagus.
LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS GURU

Nama Sekolah : SDN


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas : V/1
Hari/Tanggal :
Pertemuan/Siklus :

Petunjuk :
Isilah kolom Nilai dengan; 1) Angka 4 untuk prediket Sangat Baik, 2)Angka 3
untuk prediket Baik, 3)Angka 2 untuk prediket Cukup, 4)Angka 1 untuk prediket
Kurang.
Skala
Jml
NO AKTIVITAS YANG DIAMATI Nilai
Skor
4 3 2 1
1 Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok
(tiap kelompok berjumlah 4 orang)
Guru menyampaiakan tujuan pembelajaran, lalu
2 memaparkan topik-topik inti pelajaran dan
menjelaskannya secara singkat
Guru menempel karton yang terulis beberapa contoh
3 istilah/definisi di papan memori, yang diambil dari
topik yang baru selesai dijelaskan
Guru memberi waktu pada tiap kelompok selama 2
4 menit untuk mengingat daftar contoh istilah/definisi
yang tertera pada papan memori tersebut
Setelah waktu habis, guru menanggalkan karton atau
5 memutar papan memorinya. Lalu menempelkan karton
baru yang terulis beberapa contoh istilah/definisi
berikutnya.
Setelah melakukan kegiatan 3, 4, dan 5 beberapa kali,
guru meminta tiap kelompok menuliskan kembali
6 contoh istilah/definisi yang telah disampaikan pada
lembaran kerja yang telah disediakan dengan
mengingat sebanyak yang mereka mampu, lalu
meminta mereka mengumpulkannya
Guru merujuk kembali semua contoh istilah/definisi
7 yang telah disampaikan sebelumnya dan membahasnya
bersama siswa, lalu memeriksa hasil kerja kelompok
Pada akhir pembelajaran, guru membimbing siswa
8 untuk menyusun kesimpulan dan memberikan
penghargaan kepada kelompok yang mendapatkan
nilai terbaik
JUMLAH
PERSENTASE
KATEGORI

Pengamat/Observer

.................................
LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS SISWA

Nama Sekolah : SDN


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/Semester : V/I
Hari/Tanggal :
Pertemuan/Siklus :

Petunjuk :
Isilah kolom Nilai Kelompok dengan; 1) Angka 4 untuk prediket Sangat Baik,
2)Angka 3 untuk prediket Baik, 3)Angka 2 untuk prediket Cukup, 4)Angka 1 untuk
prediket Kurang.
Nilai Kelompok Nilai
No Aktivitas Siswa dalam Kelompok
A B C D E Jumlah Ket
Siswa duduk dalam kelompok dengan
1
tertib
Semua siswa dalam kelompok
2 menyimak penjelasan guru dengan
seksama
Semua siswa dalam kelompok
berusaha mengingat kembali daftar
3 contoh definisi/istilah yang telah
dipaparkan guru melalui papan
memori
Semua siswa dalam kelompok
4 berpartisipasi aktif mengerjakan tugas
yang diberikan guru
Semua siswa dalam kelompok menulis
5
kesimpulan materi pelajaran
Jumlah
Persentase

Supervisor 2

.................................
LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS SISWA

Nama Sekolah : SDN


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/Semester : V/I
Hari/Tanggal :
Pertemuan/Siklus :

Petunjuk :
Isilah kolom “Nilai Aktivitas Siswa” dengan; angka 1 untuk aktivitas yang dilakukan
dan angka 0 untuk aktivitas yang tidak dilakukan.
Nilai Aktivitas Siswa Nilai
No Nama Siswa
A B C D E Jumlah Ket
1 Siswa 1 1 0 1 1 1 4
2 Siswa 2
3 Siswa 3
4 Siswa 4
5 Siswa 5
Jumlah
Persentase

Keterangan

A Siswa duduk dalam kelompok dengan tertib


B Semua siswa dalam kelompok menyimak penjelasan guru dengan seksama
Semua siswa dalam kelompok berusaha mengingat kembali daftar contoh
C
definisi/istilah yang telah dipaparkan guru melalui papan memori
Semua siswa dalam kelompok berpartisipasi aktif mengerjakan tugas yang
D
diberikan guru
E Semua siswa dalam kelompok menulis kesimpulan materi pelajaran

Supervisor 2

.................................
Kriteria Aktivitas Guru dan Siswa

Interval Kategori

80 – 100 Amat baik


70 - 79 Baik
60 - 69 Cukup
< 60 Kurang

Interval Kategori

86 – 100 Amat baik


76 - 85 Baik
66 - 75 Cukup
< 66 Kurang

You might also like