You are on page 1of 2
| Kampus IP6 Dramaga, Bogor 16680 KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI | Telepon (0251) 8622642 INSTITUT PERTANIAN BOGOR __ fasie (0251) sezaz08 ask@apps.ipb.acid | ipb.ac.id 27 SUL 2022 Nomor leaps "73/TU.02/2022 tampiran 1 (satu) lembar Perihal Kebijakan Pelaksanaan Perjalanan Dinas Luar Negeri (PDLN) Dalam Upaya Pencegahan Penularan Corona Virus Disease (COVID-19) Yth. Para Wakil Rektor Sekretaris Institut Para Dekan Fakultas/Sekolah Para Kepala Lembaga Para Direktur dan Kepala Kantor/Kepala Biro/Kepala Badan Para Kepala Unit Penunjang Para Ketua Departemen di Lingkungan Institut Pertanian Bogor NoWeeNe Sehubungan dengan surat Sekretaris Kementerian Sekretariat Negara Nomor: B-56/KSN/S/ LN.00/07/2002 tanggal 22 Juli 2022 tentang Kebijakan Pelaksanaan Perjalanan Dinas Luar Negeri (PDLN) Dalam Upaya Pencegahan Penularan Corona Virus Disease (COVID-19) {terlampir), bersama ini disampaikan bahwa seluruh rencana kegiatan Perjalanan Dinas Luar Negeri (PDLN) yang akan dilaksanakan oleh pejabat/pegawai dapat ditangguhkan, kecuali PDLN yang bersifat sangat esensial yang pelaksanaannya merupakan arahan presiden dan tugas belajar. Untuk itu kami mohon Bapak/Ibu dapat menyampaikan informasi tersebut kepada Pejabat/Pegawai di lingkungan unit kerja Bapak/Ibu. Demikian informasi kasih. in. Atas perhatian dan kerjasamanya, diucapkan terima Wakil Rektor Bidang Sumberdays, Perencanaan dan Kevargan, Gils Purwito, M.Sc.Agr Tembusan: Nip. 196111011987031003 Rektor (sebagai laporan) Inspiring Innovation with integrity KEMENTERIAN SEKRETARIAT NEGARA REPUBLIK INDONESIA B Jalan Veteran No. 17-18, Jakarta 10110, Telepon (021) 3845627, 3442327 Z Situs: www.setneg.go.id Nomor : B- 56 /KSN/S/LN.00/07/2022 22 Juli 2022 Sifat_ : Sangat Segera Hal ijakan Pelaksanaan Perjalanan Dinas Luar Negeri (PDLN) Dalam Upaya Pencegahan Penularan Corona Virus Disease (COVID-19) Yth. 1. Para Sesmenko/Sesjen/Sesmen/Sestama, Kementerian/Lembaga 2. Jaksa Agung Muda Bidang Pembinaan, Kejaksaan Agung 3. Asrenum dan Aspers Panglima TNI 4. Asrena dan AsSDM Kapolri 5. Deputi Bidang Administrasi Sekretariat Kabinet di tempat Berkenaan dengan kembali meningkatnya laporan penyebaran kasus COVID- 19 varian baru di Indonesia dan sebagai upaya pencegahan penularan yang lebih luas di dalam negeri, dengan hormat kami sampaikan kiranya seluruh rencana kegiatan PDLN yang akan dilaksanakan oleh pejabat/pegawai di lingkungan instansi Saudara dapat ditangguhkan. Adapun kegiatan yang dikecualikan yaitu PDLN yang bersifat sangat esensial yang pelaksanaannya merupakan arahan Presiden dan tugas belajar. ‘Sehubungan dengan hal tersebut, mohon kiranya Saudara dapat menerapkan dan mengawasi pelaksanaan kebijakan ini di lingkungan instansi masing-masing Kemenierian Sekretariat Negara akan mengevaluasi secara berkala kebijakan ini ‘sesuai dengan perkembangan penanganan kasus COVID-19 di Indonesia Atas perhatian dan kerja sama yang baik, kami ucapkan terima kasih. Tembusan: 1. Menteri Sekretaris Negara 2. Dirjen Protokol dan Konsuler, Kemenlu 3. Dirjen Imigrasi, Kemenkumham

You might also like