You are on page 1of 2

KARYA ILMIAH

ASUHAN KEPERAWATAN DIABETES MELLITUS

Oleh :
IVA DEA FAHILA
NIM P17210204169

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MALANG


JURUSAN KEPERAWATAN
PRODI DIII KEPERAWATAN
Oktober 2020
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena Rahmat dan hidayah-NYA karya
ilmiah ini dapat penulis selesaikan sesuai dengan apa yang diharapkan. Dalam karya ilmiah ini
penulis membahas tentang “Asuhan Keperawatan Diabetes Mellitus”.

Karya ilmiah ini dibuat dalam rangka memperdalam pengetahuan mahasiswa terutama
jurusan keperawatan yang nantinya diharapkan mampu untuk menguasai dan menerapkan
pengetahuan tersebut dan sekaligus melakukan apa yang menjadi tugas mahasiswa yang
mengikuti mata kuliah “Bahasa Indonesia”.

Dalam proses pembuatan Karya Ilmiah ini, tentunya penulis mendapatkan bimbingan,
arahan, serta koreksi, untuk itu penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

 Bapak Dr. Didin Widyartono,SS,SPd,MPd selaku Dosen mata kuliah “Bahasa


Indonesia”
 Dan kakak yang membantu dan memberikan saran

Demikian karya ilmiah ini penulis buat, semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca,

Malang, 20 November 2020

Penyusun,

You might also like