You are on page 1of 8

ASUHAN KEBIDANAN KOMUNITAS

PADA KELUARGA TN… RT … RW … DESA …


KECAMATAN … KABUPATEN …

Disusun oleh

PRODI DIII KEBIDANAN BLORA


POLTEKKES KEMENKES SEMARANG
2019/2020
ASUHAN KEBIDANAN PADA KELUARGA Tn. N
RT ... RW ... DUSUN ... DESA ...
KECAMATAN... KABUPATEN...

I. PENGKAJIAN
Tanggal : Jam : WIB
A. Data Umum
1. Nama KK :
2. Alamat :
3. Telp. :
4. Pekerjaan :
5. Pendidikan :
6. Komposisi Keluarga
Hub. Dg Status
No Nama L/P Umur Pendidikan Pekerjaan
KK kes

7. Genogram

60 52 45
55
th th th
th

32 28 20 15
th th 18 th
th2 th
8

11
hr

Keterangan :
: laki-laki : : pengambil keputusan

: perempuan : meninggal

8. Tipe keluarga
Contoh : Termasuk keluarga besar (extended family) yang terdiri dari KK, istri, 2 anak,
menantu dan cucu.
9. Tipe Bangsa
Seluruh anggota keluarga berasal dari suku jawa.

10. Agama
Semua anggota keluarga menganut agama Islam dan taat beribadah.
11. Status Sosial Ekonomi keluarga
 KK : Rp 800.000,- (rata-rata per bulan)
 Anak : Rp 600.000,- (rata-rata per bulan)
 Menantu : Rp 1.000.000,- per bulan
Menurut istri KK penghasilan keluarga dari KK cukup untuk memenuhi kebutuhan
keluarga dalam 1 bulan.
Sementara penghasilan anak dan menantu untuk kebutuhan mereka sendiri seperti
menabung dan membeli perlengkapan dan kebutuhan bayi.
12. Aktivitas Rekreasi Keluarga
Semua anggota keluarga setiap hari menonton TV sebagai sarana rekreasi.
13. Riwayat dan tahap perkembangan keluarga
 Tahap perkembangan keluarga pada saat ini : keluarga mempunyai anak dewasa,
yang sudah menikah maka tahap perkembangan keluarga Family As Launching
Center (keluarga melepas anak).
 Tugas perkembangan keluarga yang belum terpenuhi hingga saat ini.
 Riwayat kesehatan keluarga
.
14. Riwayat keluarga lainnya:
 Dari pihak keluarga asal KK : tidak ada yang menderita penyakit menular atau
kronis
 Dari pihak keluarga asal istri : tidak ada yang menderita penyakit menular atau
kronis
15. Pengakajian Lingkungan
1. Karakteristik rumah:
 Luas lahan; Luas rumah
 Tipe rumah.
 Jumlah ruang.
 Jumlah jendela.
 Tidak/ada ruangan yang tidak dimanfaatkan..
 Sumber air.
Denah Rumah
U Keterangan :
10 1. Teras
2. Ruang Tamu
3. Kamar Tidur KK
9 4. Kamar Tidur Anak 1
7
8 5. Kamar Tidur Anak 2
6. Ruang Keluarga
4 6 5 7. Dapur
8. Kamar Mandi
9. WC
10. Halaman Belakang
3 2

1
16. Karakteristik Tetangga Dan Komunitas
Keluarga tinggal di desa dengan jarak rumah yang berjauhan. Lingkungan sekitar bersih
rapi.
17. Mobilitas geografis keluarga
Keluarga sejak menikah sampai sekarang tinggal di rumah tersebut.
18. Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan masyarakat
Keluarga aktif mengikuti kegiatan kemasyarakatan maupun keagamaan (RT/RW) dan
kegiatan PKK setiap 1 bulan sekali setiap hari minggu..
19. Sistem penduduk keluarga
Jumlah keluarga termasuk KK adalah.. orang.
20. Struktur Keluarga
1. Pola komunikasi keluarga
Keluarga menggunakan bahasa jawa, waktu komunikasi setiap saat.
2. Struktur Kekuatan Keluarga
Pengambil keputusan utama KK dan setiap keputusan dirembug bersama dengan
anggota keluarga lainnya..
3. Struktur Peran
Tn.. sebagai Kepala keluarga
4. Nilai dan Norma Keluarga yang berhubungan dengan kesehatan:.
21. Fungsi keluarga
1. Fungsi Afektif
2. Fungsi Sosial
3. Fungsi perawatan kesehatan:
4. Fungsi Reproduksi:.
5. Fungsi Ekonomi
22. Stress dan Koping Keluarga:
1. Stress jangka pendek berupa kecemasan.
Stress jangka panjang tidak ada.
2. Respon keluarga terhadap stressor berupa.....
3. Strategi koping yang digunakan yaitu....
4. Stategi adaptasi disfungsional:...
23. Harapan keluarga terhadap tenaga kesehatan adalah

B. Pemeriksaan Fisik:
Pemeriksaan Fisik Ny.
Umum:
KU/Kesadaran
Keadaan Emosi
Tekanan darah
Suhu Badan
Denyut Nadi
Respirasi
BB
TB
Status Present :
Kepala :
Rambut dan kulit kepala
Mata
Hidung
Mulut dan tenggorokan
Telinga
Leher :
Kelenjar tyroid
Vena Jugularis
Dada :
Paru-paru
Jantung
Payudara
Abdomen :
Ekstremitas :
Atas
Bawah

Status Obstetric Ny.


1. Muka :
2. Mammae :.
3. Abdomen :
a. Inspeksi :
b. Palpasi :
4. Genetalia eksterna & anus :

II. DIAGNOSA KEBIDANAN


a. Analisa Data
DATA (S & O) PENYEBAB MASALAH
DO:… Kurangnya Ketidakmampuan
DS:.... pengetahuan keluarga dalam
merawat anggota
keluarga yang
sakit ( Ibu
dengan
bendungan ASI)

DO:… Ketidaktahuan Kecemasan


DS:…. tentang ASI keluarga
Eksklusif terhadap ASI
Eksklusif
b. Perumusan Diagnosa
1. Ketidakmampuan keluarga dalam merawat anggota keluarga yang sakit (Ibu dengan
bendungan ASI) berhubungan dengan kurangnya pengetahuan.
2. Kecemasan keluarga berhubungan dengan ketidaktahuan tentang ASI Eksklusif.
III. Penentuan Prioritas
1. Diagnosa : Ketidakmampuan keluarga dalam merawat anggota keluarga yang sakit (Ibu
dengan bendungan ASI) berhubungan dengan kurangnya pengetahuan.
No Kriteria Skor Pembenaran
1 Sifat Masalah 3/3 x 1 = 1 Bendungan ASI merupakan suatu
Skala : tidak sehat keadaan tidak sehat. Jika bendungan
ASI dibiarkan akan menjadi mastitis
atau infeksi pada payudara.
2 Kemungkinan 1/2 x 2 = 1 Dapat diatasi jika ibu diberi teknik
masalah dapat menyusui yang benar dan mau sabar
diatasi serta telaten dalam menyusui bayi.
Skala: sebagian
3 Potensial Masalah 3/3 x 1 = 1 Jika masalah bendungan ASI bisa
untuk dicegah. teratasi maka komplikasi lain dapat
Skala: tinggi diatasi.
4 Menonjolnya 1/2x1 = 1/2 Keluarga mengatakan bahwa selama
Masalah. ini ibu tidak mengeluh sakit atau
Skala : Masalah ada masalah dalam dirinya atau
ada dan tidak bayi.
harus segera
ditangani
Total skor 3 1/2

2. Diagnosa : Kecemasan keluarga berhubungan dengan ketidaktahuan tentang ASI Eksklusif.


No KRITERIA SKOR PEMBENARAN
1 Sifat Masalah 2/3x 1 = 2/3 Kecemasan yang berlarut dapat
Skala : ancaman mempengaruhi keluarga dalam
kesehatan mengambil keputusan.
2 Kemungkinan 2/2x 2 = 2 Dengan memberikan pendidikan
masalah dapat kesehatan, pengetahuan dan
diatasi motivasi serta dorongan kepada
Skala: mudah keluarga. Dapat mengurangi
kecemasan.
3 Potensial Masalah 3/3 x 1 = 1 Jika masalah kecemasan dapat
untuk dicegah. teratasi maka tidak akan
Skala: tinggi menimbulkan masalah lain.
4 Menonjolnya 2/2 x 1 = 1 Keluarga mengingikan cucunya
Masalah. mendapatkan ASI Eksklusi
Skala : Masalah karena ingin memberikan yang
berat, harus terbaik buat cucu pertamanya.
segera diatasi
Total skor 4 2/3
Berdasarkan rumusan prioritas diatas maka prioritas masalah keluarga Tn. adalah sbb:
a. Kecemasan keluarga berhubungan dengan ketidaktahuan tentang ASI Eksklusif.
b. Ketidakmampuan keluarga dalam merawat anggota keluarga yang sakit (Ibu dengan
bendungan ASI) berhubungan dengan kurangnya pengetahuan.

IV. PERENCANAAN TINDAKAN


1. Diagnosa : Kecemasan keluarga berhubungan dengan ketidaktahuan tentang ASI Eksklusif
Tujuan dan kriteria Rencana tindakan
Kecemasan keluarga Tn. Nudin
dapat teratasi setelah dilakukan
tindakan.
Kriteria: a. Diskusi dengan keluarga tentang
1. Keluarga tahu tentang pengertian ASI Eksklusif
pengertian ASI Eksklusif b. Jelaskan tentang keutamaan/
2. Keluarga dapat menjelaskan manfaat ASI Eksklusif :
keutamaan/manfaat dari ASI c. Bersama keluarga ikutserta dalam
Eksklusif. penyuluhan dan memberi motivasi
3. Keluarga menunjukan pada ibu untuk menyusui bayi nya
dukungan pada ibu untuk dengan teknik yang benar dan
menyusui bayinya dengan dengan ASI Eksklusif. Keluarga
ASI Eksklusif. selalu mengingatkan ibu untuk
4. Respon verbal tidak adanya menyusui bayinya sewaktu-waktu
kecemasan bayi mau.
d. Dorong keluarga untuk
mengungkapkan kekhawatiran dan
kecemasan yang masih dirasakan.

2. Diagnosa : Ketidakmampuan keluarga dalam merawat anggota keluarga yang sakit (Ibu
dengan bendungan ASI) berhubungan dengan kurangnya pengetahuan.
Tujuan dan kriteria Rencana tindakan

V. IMPLEMENTASI
Tgl & Diagnosa Implementasi Evaluasi respon
Wkt
Kecemasan 1. Mendiskusikan tentang ASI 1. Keluarga dapat
keluarga Eksklusif ialah memberikan menjelaskan
berhubungan ASI tanpa tambahan apapun kembali tentang
dengan selama 6 bulan. ASI Eksklusif.
ketidaktahu 2. Menjelaskan tentang 2. Keluarga dapat
tentang ASI keutamaan ASI Eksklusif : menyebutkan
Eksklusif  sebagai nutrisi, manfaat ASI
 meningkatkan daya tubuh Eksklusif
bayi, 3. Keluarga mau
 meningkatkan kecerdasan ikutserta dan
bayi berpartisipasi serta
 meningkatkan jalinan memberi dukungan
kasih sayang. pada ibu dengan
3. Bersama keluarga ikutserta mengingatkan
dalam penyuluhan dan untuk menyusui
memberi dukungan pada ibu dengan teknik
untuk menyusui dengan benar,ASI
teknik yang benar dan Eksklusif dan
dengan ASI Eksklusif menyusui sewaktu-
keluarga berpartisipasi untuk waktu bayi mau.
selalu mengingatkan ibu 4. Keluarga
untuk menyusui sewaktu- menyatakan
waktu bayi mau. kecemasan
4. Memotivasi keluarga untuk berkurang dan
mengungkapkan mengharapkan
kekhawatiran dan kecemasan bantuan bidan
yang masih dirasakan. selanjutnya.

VI. EVALUASI
Tgl & Diagnosa Evaluasi
waktu
S :
O:
A:
P:

S:
O:
A:
P:

You might also like