You are on page 1of 3

SOP BABY SPA

(Diajukan untuk melengkapi tugas mata kuliah Manajemen Homecare Ibu dan Anak)

Disusun oleh:
1. Novita Putri Wulandari (1903001)
2. Antonita Lintang Pawestri (1903015)
3. Dian Ayu Puspitasari (1903021)
4. Lisa Amalia (1903035)
5. Maharani Shalma Rosalina (1903037)
6. Tiara Regina Putri (1903061)
7. Utami Mardianingsih (1903063)

PRODI S1 KEPERAWATAN
FAKULTAS KEPERAWATAN DAN KESEHATAN
UNIVERSITAS KARYA HUSADA SEMARANG
2021/2022
BABY SPA

No. Dokumen No. Revisi Halaman


1/3

Tanggal Ditetapkan Oleh


STANDAR Terbit Rektor Universitas Karya Husada Semarang
OPERASIONAL
PROSEDUR

Dr. Ns. Fery Agusman MM, M.Kep,Sp.Kom

PENGERTIAN Tindakan membersihkan tangan dan kaki bayi serta merawat


kesehatan kuku serta menunjang penampilan yang lebih sehat dan
menarik

TUJUAN 1. Meningkatkan sirkulasi darah tangan dan kaki


2. Menjaga kebersihan tangan dan kaki
3. Mencegah terjadinya luka pada kaki
INDIKASI Spa bayi sudah bisa dilakukan sejak bayi berusia beberapa minggu
hingga usianya 8-9 bulan
PETUGAS Perawat/mahasiswa

PERALATAN 1. Menipediatea
2. Sabun
3. Waslap
4. Air
5. Baskom 2 buah
6. Kursi duduk
7. Set perawatan kuku
8. Kuas masker
A. Tahap pra interaksi
1. Mengecek program terapi
PROSEDUR 2. Mencuci tangan
PELAKSANAAN 3. Menyiapkan alat

B. Tahap Orientasi
1. Memberi salam kepada klien
2. Memasukkan air dan medipeditea ke dalam gelas dan
seduh dengan air panas
3. Merendam tangan /kaki klien selama 5 menit
4. Membersihkan tangan/kaki dengan menggunakan sabun
dan waslap
5. Mengeringkan dengan menggunakan handuk
6. Melakukan skin analisis
7. Melakukan pemotongan atau perawatan kuku secara
lengkap (memotong dan merapikan area kuku)
8. Melakukan massase dengan teknik yang berurutan
9. Melakukan pemberian masker pada tangan dan kaki
10. Membersihkan dengan menggunakan waslap basah
11. Mengeringkan dengan menggunakan handuk
12. Memberikan nail buffer untuk mengkilapkan kuku
13. Memberikan pelembab
14. Merapikan klien

C. Tahap Evaluasi
1. Mengevaluasi Tindakan yang dilakukan
2. Merapikan klien dan lingkungan
3. Berpamitan dengan klien
4. Membersihkan dan mengembalikan alat ke tempat
semula.

You might also like