You are on page 1of 7

Jurnal SCRIPT Vol. -- No.

-- Agustus 2022 ISSN: 2338-6313

HUMAN RESPY: APLIKASI AUGMENTED REALITY BERBASIS


ANDROID MEDIA PEMBELAJARAN SISTEM PERNAPASAN
MANUSIA UNTUK SISWA SMP KELAS VIII

Alfredo Geriado Mujur Umpung1,Edhy Sutanta 2, Muhammad Sholeh 3

1
Jurusan Informatika, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta
Jl Kalisahak No. 28 Komplek Balapan Tromol Pos 45, Yogyakarta 55222 Telp : (0274) 563029

Email: geryadoumpung07@gmail.com, edhy_sst@akprind.ac.id, uhash@akprind.ac.id

ABSTRACT
Good learning activities are important for students and teachers, for that an effective learning method
is needed to support this learning. Augmented Reality is a technology that combines two-dimensional
and or three-dimensional virtual objects into a real environment and then projects these virtual objects
in reality in real time. The purpose of this research is how to develop alternative learning media using
augmented reality. The lesson that will be used as a reference in this research is the introduction of
information media on the respiratory system which is shown specifically to class VIII junior high school
students. The steps taken in this study are to make the respiratory system display 3D using the
Blender application and be equipped with a brochure that contains an explanation of the respiratory
system and a barcode that will display the respiratory system using the AR application. AR applications
are developed using Unity. The results of this study resulted in an AR application for human respiration
and a brochure explaining the respiratory organs equipped with a barcode. Making the human
respiratory system application has types of tests such as Alpha testing which consists of testing marker
appearances, black box testing, and Beta testing using a questionnaire that is processed using SPSS.
In beta testing there are two aspects that are tested, namely the validity test and the reliability test.
Testing the validity of the attractiveness of the application resulted in r count > r table = 0.831 > 0.248,
so the results of all questions on the attractiveness aspect were very good, where all the correlations
were high. The reliability test of the attractiveness of the application is generated. Calculation: Alpha
(Cronbach) = r count = 0.831 Decision making: Because r count > r table, 0.831 > 0.248 Reject H0.
The results of the reliability test show that the five questions on the application attractiveness aspect
are reliable, which means that the five questions studied are reliable constrictors for the application
attractiveness variable. Testing the validity of the ease of delivery of information resulted in r count > r
table = 0.705 > 0.248, so the results of all questions on the attractiveness aspect are very good, where
all the correlations are high. The reliability test of the attractiveness of the application is generated
Calculation: Alpha (Cronbach) = r count = 0.831 Decision making: Because r count
>r table, 0.705 > 0.248 Reject H0. The results of the reliability test show that the five questions on the
application attractiveness aspect are reliable, which means that the five questions studied are reliable
constrictors for the application attractiveness variable.
Keywords: Respiratory system, augmented reality, students, learning.
INTI SARI
Kegiatan pembelajaran yang baik merupakan hal yang penting siswa dan guru, untuk itu diperlukan
metode belajar yang efektif untuk mendukung pembelajaran tersebut. Augmented Reality merupakan
teknologi yang menggabungkan benda maya dua dimensi dan ataupun tiga dimensi ke dalam sebuah
lingkungan nyata lalu memproyeksikan benda-benda maya tersebut secara realitas dalam waktu
nyata. Tujuan dari penelitian ini diantaranya adalah bagaimana mengembangkan media pembelajaran
alternatif yang menggunakan augmented reality. Pembelajaran yang akan menjadi acuan dalam
penelitian ini adalah media informasi pengenalan sistem pernapasan yang ditunjukkan khusus ke
siswa SMP kelas VIII. Langkah-langkah yang dilakukan dalam penelitian ini yaitu dengan membuat
tampilan sistem pernapasan menjadi 3D menggunakan aplikasi Blender serta dilengkapi dengan
pembuatan brosur yang berisi penjelasan tentang sistem pernapasan dan barcode yang akan
menampilkan sistem pernapasan menggunakan aplikasi AR. Aplikasi AR dikembangkan dengan
menggunakan Unity. Hasil dari penelitian ini menghasilkan aplikasi AR pernapasan manusia dan
brosur penjelasan organ-organ pernapasan yang dilengkapi dengan barcode. Pembuatan aplikasi
sistem pernapasan manusia memiliki jenis pengujian seperti pengujian Alpha yang terdiri dari
pengujian penampakan marker, pengujian black box, serta pengujian Beta yang menggunakan angket
yang diolah menggunakan SPSS. Pada pengujian beta terdapat dua aspek yang di uji yaitu uji validitas
dan uji reliabilitas. Pengujian validitas daya tarik aplikasi dihasilkan r hitung > r tabel = 0,831 > 0.248
maka Hasil semua item pertanyaan aspek daya tarik sangat bagus sekali, dimana semua korelasi nya
tinggi. Uji reliabilitas daya tarik aplikasi dihasilkan Perhitungan: Alpha (Cronbach) = r hitung = 0,831
Pengambilan keputusan: Karena r hitung > r tabel, 0,831 > 0.248 ⟶ Tolak H0. Hasil uji reliabilitas
menunjukkan bahwa kelima pertanyaan pada aspek daya tarik aplikasi bersifat reliabel yang artinya
kelima pertanyaan yang dikaji merupakan konstriktor yang reliabel bagi variabel daya tarik aplikasi.
Pengujian validitas kemudahan penyampaian informasi dihasilkan r hitung > r tabel = 0,705 > 0.248
maka Hasil semua item pertanyaan aspek daya tarik sangat bagus sekali, dimana semua korelasi nya
tinggi. Uji reliabilitas daya tarik aplikasi dihasilkan Perhitungan: Alpha (Cronbach) = r hitung = 0,831
Pengambilan keputusan: Karena r hitung
>r tabel, 0,705 > 0.248 ⟶ Tolak H0. Hasil uji reliabilitas menunjukkan bahwa kelima pertanyaan pada
aspek daya tarik aplikasi bersifat reliabel yang artinya kelima pertanyaan yang dikaji merupakan
konstriktor yang reliabel bagi variabel daya tarik aplikasi.

Kata kunci: Sistem pernapasan, augmented reality, siswa, pembelajaran.


Tinjauan Pustaka
Hasil penelusuran tentang aplikasi AR di internet dengan kata kunci “AR sistem pernafasan
manusia” setidaknya ditemukan 18.400 kali. Sebagian dari hasil penelusuran dibahas pada penjelasan
selanjutnya. Secara ringkas tinjauan pustaka pada penelitian ini ditampilkan pada Tabel 2.1.
Tabel II.1 Perbandingan penelitian tentang aplikasi AR pada materi pelajaran

Penulis/ Objek Pengguna Jenis Objek OS Pengujian


Peneliti Sistem Anatomi SMP Umum 2D 3D Androi IOS Alpha Beta Penamp
kelas d akan
8 marker
Aji, et al. - -
√ √ - √ √ - √ - √
(2019)

Alfiana & - -
Purbawanto √ √ - -
(2021) √ √ - - √

Nugraha & - -
Mahmud √ √
2020 - √ √ - √ - -

Amalia, et - -
al.,2019 √

- √ √ - - √ -

Pulungan & - √ -
Hernina, √ - √ √ - - - √
2018

Umpung &
Sutanta √ √ √ √ - √ √ √
(2022) - √ -

Mengacu pada Tabel II.1, aplikasi AR telah dimanfaatkan untuk sistem dan anatomi
pernafasan manusia. Pada penelitian yang dilakukan oleh Aji [11] dengan objek yang diteliti yaitu
sistem pernapasan manusia, menampilkan objek berupa 3D yang digunakan pada sistem operasi
android, dan melakukan pengujian aplikasi menggunakan pengujian alpha dan deteksi marker.
Penelitian yang dilakukan oleh Alfiana [12] dengan objek yang diteliti sistem pernapasan manusia,
menampilkan objek berupa 3D yang digunakan pada sistem operasi android, dan melakukan
pengujian dengan pengujian beta. Penelitian yang dilakukan oleh Mahmud [13] dengan objek yang
diteliti sistem pernapasan manusia, menampilkan objek berupa 3d yang digunakan pada sistem
operasi android, dan telah diuji dengan pengujian alpha. Penelitian yang dilakukan oleh Pulungan [15]
dengan objek yang diteliti sistem pernapasan manusia, menampilkan objek berupa 3d yang digunakan
pada sistem operasi android, dan telah diuji dengan pengujian deteksi marker. Penelitian yang
dilakukan oleh Amalia [16] dengan objek yang diteliti sistem pernapasan manusia, menampilkan objek
berupa 3d yang digunakan pada sistem operasi android, dan telah diuji pengujian deteksi marker.
Penelitian yang dilakukan oleh Umpung [17] dengan objek yang diteliti sistem pernapasan manusia,
menampilkan objek berupa 3D yang digunakan pada sistem operasi android, dan melakukan
pengujian dengan pengujian alpha, beta dan deteksi marker.
Berdasarkan beberapa penelitian yang dijadikan sebagai referensi dan acuan di atas, masing-masing
memiliki kelebihan yang diacu dan kekurangan yang disempurnakan dalam penelitian diantaranya
terdapat data yang akan diproyeksikan lebih dari satu data objek. Data diperoleh dari hasil observasi
berdasarkan objek yang disesuaikan dengan kebutuhan aplikasi yang dibuat.
Augmented Reality (AR) merupakan sebuah teknologi yang dikembangkan dari VR. AR memili
ki konsep penggabungan dunia maya dan dunia nyata dalam bentuk 2D atau 3D. Objek-objek pada A
R yang dijadikan 2D atau 3D memiliki marker sebagai penanda setiap objek. AR telah digunakan di be
berapa bidang, seperti kedokteran, hiburan, militer, perancangan, robotik, dan lain-lain [3].
Sistem Pernapasan Manusia adalah peristiwa menghirup udara dari luar yang mengandung O
2 (oksigen) ke dalam tubuh serta menghembuskan udara yang banyak mengandung CO2 (karbondiok
sida) sebagai sisa dari oksidasi keluar tubuh. Peristiwa menghirup udara ini disebut inspirasi dan meng
hembuskan disebut ekspirasi [6]. Respirasi eksternal adalah proses pertukaran gas antara darah dan a
tmosfer sedangkan respirasi internal adalah proses pertukaran gas antara darah sirkulasi dan sel jarin
gan [21]. Pada sistem pernapasan manusia terdapat beberapa organ sebagai alat pernapasan antara l
ain:
Unity adalah sebuah alat yang digunakan untuk membuat games, simulasi, dan bangunan arsi
tektur. Unity dapat diterapkan untuk game PC dan game online memakai unity browser. Pemrograman
yang digunakan bervariasi, antara lain JavaScript, C#, dan Boo. Unity adalah sebuah game multiplatfo
rm yang dapat digunakan pada PC, Mac, Wii, iPhone, iPad, Android dan browser. Banyak hal yang bis
a dilakukan dengan unity, antara lain fitur audio reverb zone, particle effect, sky box, rendering, lighting ,
sound effect, dan physic game [22]
Vuforia adalah software untuk AR yang dikembangkan oleh Qualcomm yang menggunakan su
mber yang konsisten mengenai computer vision yang fokus pada image recognition. Vuforia mempuny
ai banyak fitur-fitur dan kemampuan yang dapat membantu pengembang untuk mewujudkan pemikiran
mereka tanpa adanya batas secara teknikal. (Mario Fernando, 2013:6).
Android merupakan Operating System (OS) Mobile yang tumbuh di tengah OS lainnya yang b
erkembang dewasa ini. OS lainnya seperti Windows Mobile, iPhone OS, Symbian, dan masih banyak l
agi. Akan tetapi, OS yang ada ini berjalan dengan memprioritaskan aplikasi inti yang dibangun sendiri t
anpa melihat potensi yang cukup besar dari aplikasi pihak ketiga. Oleh karena itu, adanya keterbatasa
n dari aplikasi pihak ketiga untuk mendapatkan data asli ponsel, berkomunikasi antar proses serta kete
rbatasan distribusi aplikasi pihak ketiga untuk platform mereka.

Unified Modelling Language (UML) adalah sebuah bahasa pemrograman yang telah menjadi s
tandar untuk merancang dan mendokumentasikan sistem perangkat lunak [25]. UML adalah pendekat
an terstruktur memiliki alat bantu perancangan yang dikenal secara luas serta menjadi standar umum.
UML menawarkan sebuah standar untuk merancang model sebuah sistem dan sudah digunakan secar
a luas dan menggunakan notasi yang sudah dikenal untuk analisis dan desain berorientasi objek. Ada
beberapa diagram yang dapat dipergunakan untuk memperjelas penggunaan UML dalam pemrograma
n berorientasi objek diantaranya use case diagram, class diagram, Component diagram dan physical d
iagram. Pembuatan aplikasi akan mengimplementasikan penggunaan use case diagram dalam memb
antu pembuatan aplikasi [26].

Canva adalah aplikasi desain grafis yang digunakan untuk membuat grafis media sosial, prese
ntasi, poster, dokumen dan konten visual lainnya. Canva dapat membantu membuat desain tanpa perl
u menginstal aplikasinya. Aplikasi ini juga menyediakan beragam contoh desain untuk digunakan. Can
va saat ini tersedia dalam beberapa versi, web, iPhone, dan Android. Canva terdiri dari dua jenis layan
an, yakni gratis dan berbayar. Pada layanan berbayar, Canva menyediakan Canva Pro dan Canva for
Enterprise. Selain itu, pengguna juga bisa membayar produk secara fisik untuk dicetak dan dikirimkan.

Blender 3D Merupakan sebuah perangkat lunak grafika 3D yang digunakan untuk membuat fil
m animasi, efek visual, model cetak 3D, aplikasi 3D interaktif, dan permainan video. Umumnya Blender
dikenal luas oleh masyarakat sebagai paket pembuatan 3D gratis dengan sumber terbuka. Blender sa
ngat cocok untuk individu atau studio kecil yang ingin mendapatkan keuntungan dari pipeline terpadu d
an proses pengembangan yang responsif.

SPSS (Statistical Product and Service Solution) adalah program aplikasi yang digunakan untu
k melakukan perhitungan statistik dengan menggunakan komputer. Kelebihan dari program ini yaitu kit
a bisa melakukan perhitungan statistik secara cepat dari yang sederhana hingga yang rumit, yang jika
dilakukan secara manual akan memerlukan waktu yang lebih lama [31]. SPSS digunakan di berbagai i
nstansi, universitas dan perusahaan untuk melakukan analisis data.
PEMBAHASAN
Berikut ini adalah Hasil dari pemberian angket/Kuesioner yang dibagikan kepada 43 responde
n menghasilkan dua buah grafik yaitu aspek daya tarik dan aspek kemudahan penyampaian informasi
aplikasi Human Respy. Grafik yang merupakan hasil dari kuesioner dapat diketahui jumlah pendapat r
esponden yang diukur dengan skala Likert. Hasil yang diukur dengan Skala Likert tersebut akan diuji v
aliditas dan reliabilitas untuk masing-masing aspek. Grafik hasil kuesioner aspek daya tarik aplikasi
akan diolah menggunakan SPSS. Dari jumlah pendapat dari responden yang diukur dengan skala Like
rt dapat dilihat pada Keterangan: STT=Sangat Tidak Tertarik, TT= Tidak Tertarik, CT=Cukup Tertarik,
T= Tertarik, ST= Sangat Tertarik.
Penutup
penulis akan memaparkan beberapa kesimpulan yang dapat diambil dan saran yang
didasarkan pada temuan hasil penelitian. Secara umum penulis menyimpulkan bahwa Berdasarkan ha
sil riset, pengujian serta pembahasan mengenai penerapan teknologi AR pada aplikasi Human Respy
yang menggunakan metode marker based berbasis Android dapat memberikan informasi yang
menarik bagi….

Daftar Pustaka

[1]
D. Aswan Zain., Strategi Belajar Mengajar, Jakarta: Rineka Cipta, 1997.
[2]
Pemerintah Indonesia, Undang-undang (UU) tentang Sistem Pendidikan Nasional, Jakarta:
Pemerintah Indonesia, 2003.
[3]
V. H. P. P. B. A. Dean Christiano Mantaya Wenthe, "APLIKASI PENGENALAN OBJEK UN
TUK ANAK USIA," Jurnal Teknologi Informasi, 2021.
[4]
Y. Brian, "Teknologi augmented reality untuk buku Pembelajaran pengenalan hewan pada
anak usia dini secara virtua," p. 1, 2019.
[5] F. &. Mario, "Membuat Aplikasi Android Augmented Reality Menggunakan Vuforia SDK da
n Unity," 2013.
[6] H. Syaifuddin, Anatomi fisiologi untuk mahasiswa keperawatan, Jakarta: EGC, 2006.
[7] H. Guyton., Buku Ajar Fisiologi Kedokteran, Jakarta: EGC, 2008.
[8] J. F. Gabriel, Fisika kedokteran, Jakarta: EGC, 1996.
[9] A. Arsyad., Media Pembelajaran, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2011.
[10] J. D. Latuheru, Media Pembelajaran Dalam Proses Belajar-Mengajar Masa Kini, Jakarta: D
epartemen Pendidikan dan Kebudayaan, 1998.
[11] T. T. S. ,. M. A. Aji S, "INTEGRASI SIMULASI DALAM AUGMENTED REALITY PADA SIS
TEM PERNAPASAN MANUSIA," Komputasi Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer dan Matematika,
pp. 213-226, 2019.
[12] S. P. Isna Alfiana, "Media Pembelajaran Sistem Pernapasan Manusia," Edu Elektrika, vol.
Vol. 10 No.2, 2021.
[13] N. B. N. &. S. F. Mahmud, "IMPLEMENTASI AUGMENTED REALITY PADA APLIKASI SIS
TEM PERNAPASAN MANUSIA BERBASIS MOBILE," Jurnal Mahajana Informasi, 2020.
[14] Kemendikbud, ILMU PENGETAHUAN ALAM, Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan,Ba
litbang,Kemendikbud, 2017.
[15] S. H. PULUNGAN, "3D ANATOMI SISTEM PERNAPASAN MENGGUNAKAN AUGMENTE
D REALITY SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN," 2018.
[16] D. S. Eka Larashati Amalia, "Augmented Reality Untuk Sistem Pernapasan Pada Manusi
a," Smartics Journal, vol. 5, pp. 55-59, 2019.
[17] E. S. Gery Umpung, "APLIKASI AUGMENTED REALITY BERBASIS ANDROID MEDIA PE
MBELAJARAN SISTEM PERNAPASAN MANUSIA UNTUK SISWA SMP KELAS VIII," 202
2.
[18] M. B. M. &. T. B. Haller, Emerging technologies Of Augmented Reality interface and desig
n, Idea group Inc, 2007.
[19] I. Efendi, "it-jurnal," 3 April 2018. [Online]. Available: https://www.it-jurnal.com/pengertian-a
ugmented-realityar/.
[20] W. &. Firman, "Implementasi Augmented Reality Pengenalan Arca Menggunakan Metode
Pattern Recognition di Museum Sri Baduga Berbasis Android," 2014.
[21] J. J. V. R. S. R. M. Molenaar R E, "FORCED EXPIRATORY VOLUME IN ONE SECOND(F
EV-1) PADA PENDUDUK YANG TINGGAL DI DATARAN TINGGI," e-Biomedik, 2014.
[22] E. Sudarmilah, "Augmented Reality Edugame Senjata Tradisional Indonesia," Khazanah In
formatika: Jurnal Ilmu Komputer dan Informatika, pp. 12-15, 2015.
[23] M. Fernando, "Membuat Aplikasi Augmented Reality Menggunakan," Skripsi, pp. 9-12, 201
3.
[24] S. Hermawan S, Mudah Membuat Aplikasi, Yogyakarta : Andi Offset, 2011.
[25] A. Kristanto, Analisa Sistem Informasi, Yogyakarta: Graha Ilmu, 2004.
[26] A. Nugroho, Konsep Pengembangan Sistem Basis Data, Bandung, 2004.
[27] Bismin, "PEMBUATAN APLIKASI EDUKASI PENGENALAN BINATANG BERBASIS," 202
1.
[28] Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung:: IKAPI, 2016.
[29] Ghozali, Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program (IBM), Semarang: Badan Penerbit
Universitas Diponegoro, 2016.
[30] H. Hermawan and Y. A. Ghani, "Geowisata: Solusi Pemanfaatan Kekayaan Geologi yang
Berwawasan Lingkungan," 4 May 2018. [Online]. Available: osf.io/preprints/inarxiv/a5xd6.
[Accessed 23 November 2020].
[31] E. T. T. M. Selo Aji., "INTEGRASI SIMULASI DALAM AUGMENTED REALITY," Jurnal Ilmi
ah Ilmu Komputer dan Matematika, p. 213 – 226, 2019.
[32] I. A. &. S. Purbawanto, "Media Pembelajaran Sistem Pernapasan Manusia gan Pemanfaat
an Augmented Reality Berbasis Android," Edu Elektrika Journal, 2021.

BIODATA PENULIS

Alfredo Geriado Mujur Umpung, lahir di Ruteng Nusa Tenggara Timur, pada tanggal 7 Agustus 1999,
alamat tinggal Jl. Kemuning, kecamatan Langke Rembong, Kabupaten Manggarai Nusa Tenggara
Timur, dapat dihubungi melalui email geryadoumpung07@gmail.com atau telepon 081325059679.
Saat ini tercatat segbagai Mahasiswa Jenjang sarjana Program Studi Informatika, Jurusan Informatika
Fakultas Teknologi Informasi dan Bisnis, IST AKPRIND YOGYAKARTA dengan minat Sistem
Informasi.

SURAT PERNYATAAN
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Alfredo Geriado Mujur Umpung
NIM : 181057011
Prodi : Informatika
Jurusan : Informatika
Fakultas: Teknologi Informasi Dan Bisnis, IST AKPRIND Yogyakarta

Menyatakan bahwa Naskah Publikasi dengan judul Human Respy: Aplikasi Augmented Reality
Berbasis Android Media Pembelajaran Sistem Pernapasan Manusia Untuk Siswa Smp Kelas
Viii, hasil penelitian yang saya lakukan ini saya izinkan untuk dipublikasikan dalam Jurnal atau media
lainnya yang relevan dengan tetap mencantumkan nama saya sebagai Penulis Pertama. Demikian
Surat Pernyataan ini saya buat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Yang Membuat Pernyataan

Alfredo Geriado Mujur Umpung

Mengetahui

Dosen Pembimbing 1 Dosen Pembimbing 2

Dr. Edhy Sutanta, S.T., M. Kom Muhammad Sholeh,


S.T., M.T.

You might also like