You are on page 1of 1

1.

Gaya bekerja pada suatu benda akan mengakibatkan beberapa peruahan berikut kecuali
perubahan…..
a. Berat
b. Bentuk
c. Arah gerak
d. Posisi
2. Pernyataan berikut yang merupakan perbedaan antara massa dengan berat kecuali…..
a. massa tidak dipengaruhi oleh gravitasi, sedangkan berat dipengaruhi gravitasi
b. massa selalu bernilai tetap, sedangkan berat berubah-ubah
c. massa dipengaruhi oleh lokasi, sedangkan berat tidak dipengaruhi lokasi
d. massa adalah ukuran materi pada benda, sedangkan berat adalah ukuran gaya
gravitasi benda
3. Empat benda bergerak selama 20 sekon dan masing-masing menempuh jarak yang
berbeda yaitu: benda A menempuh jarak 80 m, benda B menempuh jarak 100 m, benda C
menempuh jarak 120 m, benda D menempuh jarak 150 m. benda yang kecepatannya
paling kecil adalah…
a. A
b. B
c. C
d. D
4.

You might also like