You are on page 1of 3

LEMBAR KERJA PRATIKUM

Mata Kuliah/SKS Praktikum : Anatomi Fisiologi/2


Judul Praktikum : Laporan Praktik Anatomi System Muskuloskeletal
Tujuan Pembelajaran Praktikum : Mahasiswa mampu memahami konsep dasar anatomi fisiologi
sistem muskuloskeletal
Nama Mahasiswa : Alica Ayu Kusuma Pertiwi
Tingkat/NIM : 1/ P17451223024
Hari/Tgl : Senin 18 Oktober 2022

Langkah Kerja Praktikum :

Persiapan Alat/Bahan:
Tempat: Laboratorium
Alat-alat/Sarana:
1. Komputer/PC
2. Internet
3. Aplikasi Ms. Word
4. Alat Tulis Menulis
Prosedur
1. Perkuliahan Teori system muskuloskeletal
2. Demonstrasi sistem muskuloskeletal
3. Pembuatan Laporan sistem respirasi

Ringkasan Hasil Kegiatan Praktikum (Product:


No System PENJELASAN
Muskuloskeletal
1 Fungsi:
• Menopang tubuh agar tetap tegak
• Melindungi organ lunak
• Memungkinkan tubuh bergerak karena melekatnya otot
rangka
• Tempat penyimpanan mineral dan lemak
• Tempat pembentukan sel darah

Klasifikasi Tulang Berdasarkan Bentuknya:


Tulang/ bones • Long bone • Flat bone
• Short bones • Irreguler bone

Struktur tulang panjang (Long bone)


• Periosteum
• Lapisan Tulang dari luar ke dalam
• Sharpey’s fibers (Serat Sharpey)
• Arteri
Jenis sel tulang
• Osteosit: Sel tulang yang matang
• Osteoblas: Sel pembentuk tulang
• Osteoklas: Sel penghancur tulang,

Kerangka Aksial: Tengkorak, Kolumna vertebralis dan Tulang


dada
Kerangka Apendikular: Tungkai (pelengkap), Korset dada, dan
Korset panggul
2 Fungsi sendi
• menahan tulang bersama-sama
• Memungkinkan mobilitas

Klasifikasi Fungsional Sendi


• Synarthroses: sendi yang tidak dapat digerakkan
• Amphiarthroses: sendi yang sedikit dapat digerakkan
• Diarthroses: sendi yang dapat digerakkan dengan bebas

Klasifikasi struktural Sendi


• Sendi berserat/ Fibrous joints: Umumnya tidak dapat
digerakkan
• Sendi tulang rawan/ Cartilaginous joints: Tidak dapat
digerakkan atau sedikit dapat digerakkan
• Sendi synovial Synovial joints /: Dapat digerakkan dengan
bebas
Sendi/joints
Sendi Sinovial
• Ligamen,
• Kapsul,
• Membran sinovial,

Jenis Sendi Sinovial Berdasarkan Bentuknya


• Sendi Peluru. Gerakannya ke segala arah.
• Sendi Engsel. Arah gerakannya dua arah,
• Sendi Pelana. Gerakannya ke dua arah
• Sendi Putar. Dari hubungan dua tulang tersebut, tulang
yang satu dapat berputar mengitari tulang yang lain.
• Sendi luncur atau geser Hubungan dua tulang hanya terjadi
sedikit gerak pergeseran.
• Sendi Kondiloid Sendi ini terjadi di antara dua tulang yang
permukaannya berbentuk oval

3 Otot terdiri dari kelompok terbesar jaringan dalam tubuh,


terhitung sekitar setengah dari berat badan.
Kontraksi otot yang terkontrol memungkinkan:
• Gerakan seluruh tubuh atau bagian tubuh yang disengaja
• Manipulasi objek eksternal
Otot/muscle • Penggerak isi melalui organ dalam yang berongga
• Mengosongkan isi organ tertentu ke lingkungan luar

Seperti jaringan saraf, otot dapat dirangsang atau “irritable"


Otot memiliki kemampuan untuk menanggapi stimulus
Tidak seperti saraf, otot juga mampu:
• Kontraksibel (panjangnya bias diperpendek)
• Extensible (dapat diperpanjang atau diregangkan)
• Elastis (bisa kembali ke bentuk semula)

Tiga Jenis Jaringan Otot


• Skeletal/ kerangka
• Cardiac/jantung
• Visceral (smooth muscle)/ otot polos

Saran/Evaluasi/Catatan Dosen Pembimbing/Instruktur Lab:

Dosen,

Nilai/Rekomendasi Dosen:

( ___________________ )
Instruktur,

( ___________________ )

You might also like