You are on page 1of 8

PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN

DINAS KESEHATAN
UPT PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT TEMPEL I
Alamat: Jln. Magelang Km. 17,5 , Margorejo, Tempel, Sleman, Kode Pos 55552
Telp (0274) 4363045, Email: puskestempel1@gmail.com
_____________________________________________________________________________

KERANGKA ACUAN KEGIATAN


PEMBINAAN DOKTER KECIL (DOKCIL )

A Pendahahuluan
Dokter kecil adalah peserta didik yang ikut melaksanakan sebagian usaha pelayanan kesehatan serta berperan
aktif dalam kegiatan kesehatan yang diselenggarakan di sekolah .peserta didik yang dapat menjadi dokter kecil
harus telah menduduki kelas IV dan V ,berprestasi di kelas ,berwatak pemimpin,bertanggung
jawab ,bersih ,berperilaku sehat serta telah mendapat pelatihan dari petugas Puskesmas .

BLatarBelakang

Sekolah merupakan suatu institusi yang berfungsi sebagai tempat belajar mengajar, didalamnya terdapat
sekumpulan orang dalam jumlah relatif besar .oleh karena itu terdapat pula kebutuhan akan pelayanan
kesehatan .Masalah kesehatan yang dialami anak usia sekolah ternyata sangat kompleks dan bervariasi,
didalam program UKS terdapat program dokter kecil ,oleh karena itu perlu diadakannya pembinaaan dokter
kecil ,dengan tujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan dalam melakukan kegiatan yang
berhubungan dengan kesehatan

C Tujuan

a. Meningkatkan partisipasi siswa dalam program UKS ,agar siswa dapat menjadi penggerak hidup sehat
di sekolah ,dirumah dan lingkungannya
b. Agar siswa dapat menolong dirinya sendiri ,sesama siswa dan orang lain untuk hidup sehat

D Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan

a. Persiapan
Menyususn rencana kegiatan
- Koordinasi dengan pihak sekolah
- Membuat jadwal pelatihan
- Menyiapkan materi
- Menyiapkan pre test dan post test
b. Pelaksanaan
- Pemberian materi tentang pengertian dokter kecil, penyakit menular dan tidak menular P3K,P3P ,Gizi ,
Kesling,Kes Gi-Lut ,Kes Indra,Imunisasi

E. Evaluasi

di isi dengan tanya jawab

F. Rencana Tindak Lanjut

G. Cara Pelaksanaan Kegiatan/Metode

- Penyuluhan
- Diskusi
- Tanya Jawab
- Praktek

H. Sasaran

Siswa kelas IV dan V SD yang belum pernah mengikuti pelatihan dokter keci

G. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan

JenisKegiatan Penanggung
NO Jawab
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1. Persiapan Koord
a. menyusun rencana x Pelaksana
kegiatan /KAK x
b.Koordinasi pihak X
sekolah x
d Menentukan lokasi dan
jadwal kegiatan
x
2.
Pelaksanaan
Pemberian materi
pelatihan dokter kecil
x
3.
Praktek P3K dan P3P
4. x
Melakukan evaluasi
5.
Menentukan x
RencanaTindakLanjut
H Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan

Evaluasi adalah untuk mengetahui tingkat keberhasilan dalam pelaksanaan kegiatan dokter kecil .

Evaluasi di lakukan 1 tahun sekali

I Pencatatanpelaporan

Pencatatan dilakukan setiap kali kegiatan meliputi bukti-bukti kegiatan dan hasil kegiatan program ,dilakukan
dengan membuat laporan tahunan

Adapun dokumen atau bukti yang ada di Puskesmas adalah :

1. Laporan pelaksanaan kegiatan dokter kecil


2. Jadwal kegiatan
3. Daftar hadir
4. Hasil/Notulen kegiatan

Mengetahui Penanggung jawab UKS


KepalaPuskesmasTempel I

Dr. Anna RatihWardani MPH Haryanti AMkg


NIP.1963020619972001 NIP.197102191991032003
PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN
DINAS KESEHATAN
UPT PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT TEMPEL I
Alamat: Jln. Magelang Km. 17,5 , Margorejo, Tempel, Sleman, Kode Pos 55552
Telp (0274) 4363045, Email: puskestempel1@gmail.com
_____________________________________________________________________________

KERANGKA ACUAN KEGIATAN

PENJARINGAN KESEHATAN

A Pendahahuluan

Usia anak sekolah merupakan sasaran strategi pelaksanaaan program kesehatan ,kesehatan gigi dan kesehatan indra
penglihatan serta masalah pendengaran atau telinga pada anak sekolah masih ditemukan,meninjau masalah diatas
pelayanan kesehatan di sekolah atau UKS mengutamakan pada upaya peningkatan kesehatan dalam bentuk promotif dan
preventif ,upaya preventif antara lain kegiatan penjaringan kesehatan atau screning kesehatan untuk peserta didik yang
bertujuan untuk meningkatkan derajat kesehatan peserta didik secara optimal

B Latar Belakang

Penjaringan kesehatan peserta didik merupakan salah satu indikator standar pelayanan minimal bidang kesehatan yang
menjadi urusan wajib pemerintah .penjaringan kesehatan bertujuan untuk meningkatkan status kesehatan peserta didik
perlu dilakukan pemeriksaan berkala .kegiatan penjaringan ksehatan dan pemeriksaan berkala tersebut dilaksanakan
melalui wadah usaha sekolah ( UKS )Landasan hukum dalam penyelenggaraan kegiatan penjaringan ini didasari UU No 23
tahun 1992 tentang kesshatan ,UU No 23 tahun 2002 tentang perlindungan anak ,UU No 32 tahun 2004 SKB 4 Mentri No
26 tahun 2003 tentang pembinaan dan pengembangan UKS serta SK Menkes No 1457 tahun 2003 tentang standard
pelayanan minimal ,bidang pelayanan kesehatan ,kegiatan ini menitik beratkan pada sasaran penjaringan kesemua peserta
didik dari SD sampai SMA/sederajat .
C Tujuan

a. Terdeteksinya secara dini masalah kesehatan peserta didik ,sehingga bila terdapat masalah dapat segera
ditindak lanjuti
b. Meningkatkan derajat kesehatan peserta didik secara optimal dalam mendukung proses belajar.
c. Tersedianya data atau informasi untuk menilai perkembangan kesehatan peserta didik,maupununtuk di jadikan
pertimbangan dalam menyusunprogram pembinaan kesehatan disekolah

D Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan


Penjaringankesehatankelas I SD,kelas VII SMP dan kelas X SMA Kegiatan penjaringan untuk tingkat SMP dan SMA
meliputi :Pengisian kuisioner yang disi oleh peserta didik
/orang tua /wali peserta didikyang terdiri dari :
1. Riwayat Kesehatan
2. Riwayat Imunisasi
3. Gaya Hidup (sarapan ,jajan ,merokok dan minum minuman beralkohol
4. Kesehatan Intelegensia
5. Kesehatan mental
6. Kesehatan Reproduksi

Pemeriksaan kesehatan yang disi oleh tenaga kesehatan /Guru/Kaderkesehatan Sekolah yang terdiri dari

1. Status gizi
2. Tanda vital(tekanan darah,frekwensi nadi,frekwensi pernafasandan suhu
3. Kebersihan diri
4. Kesehatn indra penglihatan
5. Kesehatan gigi dan mulut
6. Kebugaran jasmani

E Cara PelaksanaanKegiatan

a.Menentukan Tim pelakanaan UKS

b.Membuatjadwalpenjaringan

cMelaksanakanpenjaringan kesehatan siswa kelas I SD, Kelas VII SMP, Kelas X SMA

d.Melaksanakanrujukanbagisiswa yang memerlukan

e.Melakukan monitoring

f.Melakukanevaluasipelaksanaankegiatan

g.Menentukantindaklanjutterhadaphasilevaluasi

F. Sasaran

1. Siswa SD kelas I di semuasekolahDasardalamwilayahkerjaPuskesmasTempel I


2. Siswa SMP kelas VII dan SMA kelas Xdalam Wilayah kerja Puskesmas Tempel I

G. JadwalPelaksanaanKegiatan
JenisKegiatan Penanggung
NO Jawab
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1. Persiapan KoordinatorPelaksana
a.Koordinasi Tim x
b.Menyusun KAK Penjaringan x
b.Menentukanlokasidan jadwal
penjaringan

2. Pelaksanaan
Melakukan penjaringan siswa kelas I SD
x
Melakukan penjaringan siswa kelas VII x
Melakukan penjaringan kelas X x
3.
Mencatat dan merekap hasil penjaringan x

Melakukan monitoring x
4.
Melakukanevaluasipelaksanaankegiatan
5. x
MenentukanRencanaTindakLanjut
hasilevaluasikegiatan

H Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan

Evaluasi adalah untuk mengetahui tingkat keberhasilan dari kerangka acuan program/upaya kesehatan yang telah di buat
oleh penanggung jawab program yang meliputi penentuan jadwal,lokasi pelaksanaan dan hasil pemeriksaan ,dan rujukan
bagi yang memerlukan .
Evaluasi dilakukan 1 tahun sekali

I Pencatatan pelaporan
Pencatatan dilakukan setiap kali melakukan kegiatan program/upaya kesehatan meliputi bukti-bukti kegiatan dan hasil
kegiatan program /upaya kesehatan yang dilakukan .Pelaporan kegiatan program dilakukan dengan membuat laporan
setiap tahun

Adapun dokumen atau bukti yang ada di Puskesmasadalah :

1. Tim pelaksanaan UKGS


2. SuratTugas
3. Jadwalkegiatan
4. Bukukunjunganke SD
5. Hasilpemeriksaan

Mengetahui
Kepala Puskesmas Tempel I

Dr. Anna Ratih Wardani,MPH


NIP.1963020619972001

You might also like