You are on page 1of 10

KISI-KISI SOAL

Kelas :X
Semester : Gasal
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Topik / Sub Topik : Kinematika Gerak / Gerak Lurus Beraturan
Indikator Indikator Butir Level Butir Nomor
Soal
Pembelajaran Soal Kognitif Soal Soal
Menganalisis Disajikan soal Roni dan Andi sedang melakukan balapan jalan cepat pada lintasan lurus C4 Uraian 1
besaran-besaran cerita, pesesrta sepanjang 200 m. Andi berjalan dengan kecepatan konstan 2 m/s untuk
fisis pada gerak didik dapat menuju garis finis. Sedangkan Roni berjalan cepat dengan kecepatan
lurus beraturan menganalisis konstan 8 m/s menuju garis finis, dan setelah berjalan cepat sejauh 160 m,
masalah pada gerak dia berhenti untuk mengejek Andi yang sangat lambat. Roni menunggu
lurus beraturan. beberapa waktu untuk membiarkan Andi menyalip dirinya. Setelah
beberapa waktu, Roni berlari kembali menuju garis finis dengan
kecepatan konstan 8 m/s. Pada akhirnya Andi dan Roni mencapai garis
finis cerara bersamaan.
a. Berapa lama Roni berhenti sebelum berlari kembali?
b. Berapa jarak Andi dengan garis finis, saat Roni mulai berjalan cepat
lagi?

Menyimpulkan Disajikan data Jelaskan Grafik di bawah ini! C4 Uraian 2


data dan grafik berupa grafik. a.
percobaan
gerak lurus
dengan
kecepatan
konstan.
Indikator Indikator Butir Level Butir Nomor
Soal
Pembelajaran Soal Kognitif Soal Soal

b.
RUBRIK PENILAIAN KOGNITIF

Butir
Kunci Jawaban Skor
Soal
1 Diketahui : 𝑠𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 = 200 𝑚 𝑠1(𝑅) = 160 𝑚 2
𝑠2(𝑅) = 40 𝑚
𝑣(𝐴) = 2 𝑚⁄𝑠 𝑣(𝑅) = 8 𝑚⁄𝑠
Ditanya : a. 𝑡(𝑅) ? 1
b. 𝑠2(𝐴) ? *saat Roni mulai berjalan cepat
lagi
Penyelesaian :
𝑡𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙(𝑅) = 𝑡𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙(𝐴)
𝑡1(𝑅) + 𝑡(𝑅) + 𝑡2(𝑅) = 𝑡𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙(𝐴)
𝑠1(𝑅) 𝑠2(𝑅) 𝑠𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
+ 𝑡(𝑅) + =
𝑣(𝑅) 𝑣(𝑅) 𝑣(𝐴) 4
160 40 200
+ 𝑡(𝑅) + =
8 8 2
20 + 𝑡(𝑅) + 5 = 100
𝑡(𝑅) = 100 − (20 + 5)
𝑡(𝑅) = 75 𝑠
a. Jadi lama Roni berhenti sebelum berlari
kembali adalah 𝑡(𝑅) = 75 𝑠
b. 𝑠2(𝐴) = 𝑠𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 − 𝑣(𝐴) (𝑡1(𝑅) + 𝑡(𝑅) )
𝑠2(𝐴) = 200 − (2 (20 + 75)) 3
𝑠2(𝐴) = 200 − 190 = 10 𝑚
jadi jarak Andi dengan garis finis, saat Roni
mulai berjalan cepat lagi adalah 10 m
Jumlah 10
2 a. s(m)

5
t(s)
Merupakan grafik hubungan antara jarak
terhadap waktu. Dari grafik ini kita dapat
menentukan kecepatan konstan pada gerak lurus
beraturan
𝑠
𝑣=𝑡
Butir
Kunci Jawaban Skor
Soal
b. v(m/s)

t(s)
Merupakan grafik hubungan kecepatan terhadap
waktu. Dari grafik ini kita dapat menentukan
jarak pada gerak lurus berubah beraturan.
𝑠 = 𝑣𝑡
Jumlah 10
Jumlah Total 20

𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉


𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 = 𝒙𝟏𝟎𝟎
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝑻𝒐𝒕𝒂𝒍
LEMBAR OBSERVASI SIKAP
Kelas :X
Semester : Gasal
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Topik / Sub Topik : Kinematika Gerak / Gerak Lurus Beraturan

Sikap

Tanggung Jawab

Gotong Royong

Kerjasama

Jumlah
Responsif
Toleransi

Proaktif

Nilai
Disiplin

Santun
Jujur
No Nama Peserta Didik Keterangan

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
dst
Kolom Aspek sikap diisi dengan angka yang sesuai dengan
kriteria berikut. Keterangan :
4 = sangat baik 3 = baik 2 = cukup 1 = kurang ≥ 91 : A (Amat Baik)
81-90 : B (Baik)
71-80 : C (Cukup)
≤ 70 : D (Kurang)
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝑥100
36

RUBRIK PENSKORAN
Aspek : Jujur Aspek : Disiplin
No. Indikator Jujur Penilaian Kejujuran No. Indikator Disiplin Penilaian Disiplin
1 Tidak Menyontek dalam • Skor 1 jika 1 sampai 2 1 Sama sekali tidak bersikap disiplin • Kurang (1)
mengerjakan ujian/ulangan indikator muncul selama proses pembelajaran • Cukup (2)
2 Tidak menjadi plagiat • Skor 2 jika 3 sampai 4 2 Menunjukkan ada sedikit usaha untuk • Baik (3)
(mengambil/menyalin karya indikator muncul bersikap disiplin selama proses • Sangat Baik (4)
orang lain tanpa menyebutkan • Skor 3 jika 5 indikator pembelajaran tetapi masih belum
sumber) dalam mengerjakan muncul ajeg/konsisten
setiap tugas • Skor 4 jika 6 indikator
3 Mengemukakan perasaan muncul 3 Menunjukkan sudah ada usaha untuk
terhadap sesuatu apa adanya bersikap disiplin selama proses
pembelajaran tetapi masih belum
ajeg/konsisten
4 Melaporkan barang yang 4 Menunjukkan sudah ada usaha untuk
ditemukan bersikap disiplin selama proses
pembelajaran secara terus menerus
dan ajeg/konsisten
5 Melaporkan data atau
informasi apa adanya
6 Mengakui kesalahan atau
kekurangan yang dimiliki

Aspek : Tanggungjawab Aspek : Toleran


Penilaian
No. Indikator Tanggungjawab No. Indikator Toleran Penilaian Toleran
Tanggungjawab
1 Melaksanakan tugas individu • Skor 1 jika 1 atau tidak 1 Tidak mengganggu teman yang • Skor 1 jika 1 atau tidak
dengan baik ada indikator yang berbeda pendapat ada indikator yang
2 Menerima resiko dari Tindakan konsisten ditunjukkan 2 Menghormati teman yang berbeda konsisten ditunjukkan
yang dilakukan peserta didik suku, agama, ras, budaya, dan gender peserta didik
3 Mengembalikan barang yang • Skor 2 jika 2 indikator 3 Menerima kesepakatan meskipun • Skor 2 jika 2 indikator
dipinjam konsisten ditunjukkan berbeda dengan pendapatnya konsisten ditunjukkan
peserta didik peserta didik
4 Meminta maaf atas kesalahan 4 Dapat memaafkan
• Skor 3 jika 3 indikator • Skor 3 jika 3 indikator
yang dilakukan kesalahan/kekurangan orang lain
konsisten ditunjukkan konsisten ditunjukkan
• Skor 4 jika 4 indikator • Skor 4 jika 4 indikator
konsisten ditunjukkan konsisten ditunjukkan

Aspek : Gotong Royong Aspek : Kerjasama


Penilaian Gotong
No. Indikator Gotong Royong No. Indikator Kerjasama Penilaian Kerjasama
Royong
1 Saling membantu dalam • Skor 1 jika terpenuhi 1 1 Terlibat aktif dalam bekerja kelompok • Skor 1 jika 1 atau tidak
mengerjakan tugas kelompok indikator ada indikator yang
2 Bersama-sama mengerjakan • Skor 2 jika terpenuhi 2 2 Keediaan melakukan tugas sesuai konsisten ditunjukkan
tugas kelompok indikator kesepakatan peserta didik
3 Mengajak teman untuk • Skor 3 jika terpenuhi 3 3 Bersedia membantu orang lain dalam • Skor 2 jika 2 indikator
membantu teman lain yang indikator satu kelompok yang mengalami konsisten ditunjukkan
mengalami kesulitan • Skor 4 jika terpenuhi 4 kesulitan peserta didik
indikator • Skor 3 jika 3 indikator
4 Membagi pekerjaan/tugas 4 Rela berkorban untuk teman lain
konsisten ditunjukkan
berdasarkan job description
• Skor 4 jika 4 indikator
yang telah disepakati konsisten ditunjukkan

Aspek : Santun Aspek : Responsif


No. Indikator Santun Penilaian Santun No. Indikator Responsif Penilaian Responsif
1 Baik budi bahasanya (sopan • Skor 1 jika terpenuhi 1 1 Acuh (tidak merespon) • Kurang (1)
ucapannya) indikator • Cukup (2)
2 Menggunakan ungkapan yang • Skor 2 jika terpenuhi 2 2 Ragu-ragu/bimbang dalam merespon • Baik (3)
tepat indikator • Sangat Baik (4)
3 Mengekpresikan wajah yang • Skor 3 jika terpenuhi 3 3 Lamban memberikan
cerah indikator respon/tanggapan
4 Berperilaku sopan • Skor 4 jika terpenuhi 4 4 Cepat merespon/menanggapi
indikator

Aspek : Proaktif
No. Indikator Proaktif Penilaian Proaktif
1 Berinisiatif dalam bertindak • Skor 1 jika terpenuhi 1
2 Mampu menggunakan indikator
kesempatan • Skor 2 jika terpenuhi 2
3 Memiliki prinsip dalam indikator
bertindak (tidak ikut-ikutan) • Skor 3 jika terpenuhi 3
4 Bertindak dengan penuh indikator
tanggungjawab • Skor 4 jika terpenuhi 4
indikator
LEMBAR OBSERVASI KINERJA PRAKTIKUM
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas / Semester : X / Gasal
Topik / Sub Topik : GLB
Indikator : Peserta didik menunjukkan perilaku ilmiah, disiplin, tanggung jawab, jujur, teliti dalam melakukan percobaan GLB

Aspek Penilaian
No Nama Peserta Didik Jumlah Nilai Keterangan
Pengoperasian Media Pengamatan Data Kesimpulan
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
dst

Kolom Aspek penilaian diisi dengan angka yang sesuai dengan


kriteria berikut. Keterangan :
3 = sangat baik 2 = baik 1 = kurang ≥ 91 : A (Amat Baik)
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝑥100 81-90 : B (Baik)
36
71-80 : C (Cukup)
≤ 70 : D (Kurang)
RUBRIK PENSKORAN OBSERVASI PRAKTIKUM

Aspek yang
Penilaian
dinilai
Skor 1 Skor 2 Skor 3
Pengoperasian Tidak bisa Dapat mengoperasikan Dapat mengoperasikan
media mengoperasikan media, tetapi masih media dengan tepat
media ragu-ragu

Pengamatan Pengamatan tidak Pengamatan cermat, Pengamatan cermat


cermat tetapi mengandung dan bebas interpretasi
interpretasi

Data yang Data tidak lengkap Data lengkap, tetapi Data lengkap,
diperoleh tidak terorganisi, atau terorganisir, dan
ada yang salah tulis ditulis dengan benar

Kesimpulan Tidak benar atau tidak Sebagian kesimpulan Semua benar atau
sesuai tujuan ada yang salah atau sesuai tujuan
tidak sesuai tujuan

You might also like