You are on page 1of 2

LAPORAN AKHIR

PENATAAN SITUS CANDI BLANDONGAN TAHAP - II

Bab II
Gambaran Umum /
Kondisi Daerah Studi

Setelah melakukan survei awal terhadap lokasi yang ditunjuk pada pengarahan pekerjaan oleh tim
teknis, maka dapat dijelaskan mengenai gambaran umum atau kondisi studi sebagai berikut:

2.1 Kondisi Umum


Kondisi umum lahan merupakan lahan siap bangun yang berada di kawasan Situs Candi
Blandongan, dengan bentuk kontur yang melandai karena berada di areal persawahan. Dari kondisi
ini dapat disimpulkan bahwa pekerjaan grading plan atau yang sering juga disebut pematangan
lahan harus direncanakan dan dilaksanakan sedemikian rupa agar dihasilkan pekerjaan timbunan
(fill) yang seimbang yang merupakan grading plan yang paling ideal dan efisien.

2.2 Kondisi Drainase

Kondisi Prasarana drainase yang ada (eksisting) merupakan drainase yang buatan berupa saluran –
saluran drainase dibuat dipinggir – pinggir bangunan yang memakai sistem drainase kawasan yang
kurang baik dan bermuara di areal persawahan.

2.3 Kondisi Prasarana Jalan

Kondisi Prasarana jalan eksisting, lokasi perencanaan tidak dapat dilalui oleh mobil (Langsiran)
dan hanya gerobak atau sepeda motor, ini perlu diperhatikan dalam mobilisasi dan demobilisasi
pada waktu pelaksanaan pekerjaan fisik natinya sangat membantu dalam pencapaian jalan ke lokasi
pekerjaan.

2.4 Kondisi Prasarana Air Bersih

Kondisi pasarana air bersih dilokasi ini cukup baik dan sudah ada.

CV. RAJAMAS CONSULINDO Halaman 2 - 1


LAPORAN AKHIR

PENATAAN SITUS CANDI BLANDONGAN TAHAP - II

2.5 Kondisi Prasarana Listrik

Jaringan listrik sudah ada dalam area ini dan sudah terpasang dengan jaringan listrik PLN.

Lokasi yang telah ditunjuk telah fix dan tidak akan berubah atau pindah lokasi sesuai dengan
kesepakatan dengan tim teknis.

CV. RAJAMAS CONSULINDO Halaman 2 - 2

You might also like