You are on page 1of 5

SILABUS

NAMA SEKOLAH :SMK ISLAM 1 BLITAR


MATA PELAJARAN :FISIKA
KELAS/SEMESTER :XII/ 1
STANDAR KOMPETENSI : Menginterpretasikan listrik statis dan dinamis
KODE KOMPETENSI :
ALOKASI WAKTU : 15 x 45 menit

ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR TM PS PI
BELAJAR

11.1 Membedakan  Menjelaskan interaksi elektrostatik  Muatan listrik  Menjelaskan interaksi muatan listrik statis  PenilaianSik 2 - -  Buku
konsep listrik statis dua muatan listrik  Berdiskusi tentang perumusan hukum Coulomb dan ap Pintar Belajar
dan dinamis  Memformulasikan hukum Coulomb mencari pola hubungannya dengan medan listrik  Penugasan Fisika 3 Untuk
diformulasikan  Hukum Coulomb  Berdiskusi untuk menghitung besarnya medan listrik (PR/ tugaskelompok SMK,
 Menjelaskan pola hubungan antara dengan menggunakan hukum Gauss dan hukum / diskusi) Sagufindo
hukum Coulomb dan medan listrik Coulomb  Ulanganhari Kinarya
 Menjelaskan konsep potensial dan  Berdiskusi untuk menghitung energi potensial listrik an
energi potensial listrik dan dari data gaya/medan listrik dan potensial listrik
merumuskan persamaan  Hukum Gauss  Berdiskusi untuk menghitung beda energi potensial
matematisnya listrik antara dua titik dalam medan listrik
 Merumuskan dan menjelaskan energi  Berdiskusi untuk merumuskan pengertian arus listrik
potensial listrik kaitannya dengan dan beda potensial secara kualitatif dan kuantitatif
 Medan dan potensial listrik
gaya/medan listrik dan potensial listrik
di sekitar muatan
 Menghitung beda energi potensial
antara dua titik dalam medan listrik
 Aliran muatan karena
perbedaan potensial listrik

11.2 Menjelaskan  Memformulasikan cara kerja kapasitor  Muatan listrik pada pelat  Membaca literatur dan berdiskusi untuk mengetahui  PenilaianSik 3 - -  Buku
penerapan listrik keping sejajar sejajar cara kerja kapasitor keping sejajar ap Pintar Belajar
statis dan dinamis  Menjelaskan Pengaruh dielektrik  Energi listrik tersimpan  Melakukan percobaan untuk menjelaskan karakteristik  Penugasan Fisika 3 Untuk
terhadap kapasitansi kapasitor pelat dan kapasitor dan fungsi kapasitor dalam rangkaian listrik (PR/ tugaskelompok SMK,
sejajar  Definisi arus listrik, kuat  Melakukan percobaan untuk mempelajari pengaruh / diskusi) Sagufindo
 Menjelaskan energi yang tersimpan di arus, dan rapat arus dielektrik terhadap kapasitansi kapasitor pelat sejajar  Ulanganhari Kinarya
dalam kapasitor yang bermuatan  Menghitung energi yang tersimpan dalam kapasitor an

BIDANG STUDI KEAHLIAN :


TEKNOLOGI DAN REKAYASA,
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
SILABUS
NAMA SEKOLAH :SMK ISLAM 1 BLITAR
MATA PELAJARAN :FISIKA
KELAS/SEMESTER :XII / 1
STANDAR KOMPETENSI :Menerapkan konsep listrik arus searah
KODE KOMPETENSI :
ALOKASI WAKTU : 21 x 45 menit

ALOKASI WAKTU
MATERI SUMBER
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
PEMBELAJARAN TM PS PI BELAJAR

12.1 Menguasai hukum  Mengidentifikasi Hukum Kirchhoff I pada  Hukum I dan II  Berdiskusi untuk menetukan kuar arus listrik  PenilaianSikap 2 - -  Buku
kelistrikan arus searah rangakaian listrik arus searah dan Kirchoff pada rangkaian dengan menggunakan hukum  Penugasan Pintar
menentukan persamaannya  Hambatan listrik Kirchhoff I (PR/ tugaskelompok / Belajar
 Menghitung kuat arus, tegangan, dan  Rangkaian tertutup  Berdiskusi untuk menetukan kuat arus, diskusi) Fisika 3
hambatan dengan Hukum Kirchhoff II pada tegangan, dan hambatan pada rangkaian  Ulanganharian Untuk SMK,
rangakaian majemuk majemuk dengan menggunakan hukum Sagufindo
 Memahami rangkaian listrik arus searah Kirchhoff II Kinarya
yang terdiri dari komponen-komponen  Memahami rangkaian listrik arus searah dengan
hambatan, penghantar, sumber arus searah, menggunakan komponen-komponen hambatan,
alat ukur listrik penghantar, sumber arus searah, alat ukur listrik
 Membaca kuat arus listrik dan tegangan dari
ampere meter dan voltmeter yang dipasang
pada rangkaian listrik arus searah

12.2 Menguasai hubungan  Membuktikan kesebandingan kuat arus dan  Hukum Ohm  Berdiskusi untuk menyimpulkan berlakunya  PenilaianSikap 3 - -  Buku
antara tegangan, tegangan dalam rangkaian tertutup dengan  Analisis pada hukum Ohm pada suatu penghantar  Penugasan Pintar
hambatan, dan arus arus listrik searah dibuktikan dengan Hk. rangkaian sederhana  Berdiskusi dalam kelompok untuk menghitung (PR/ tugaskelompok / Belajar
Ohm kuat arus, tegangan, dan hambatan listrik diskusi) Fisika 3
 Merumuskan dan mengaplikasikan dengan menggunakan hukum Ohm.  Ulanganharian Untuk SMK,
kesebandingan kuat arus dan tegangan  Berdiskusi untuk menjelaskan faktor yang Sagufindo
dalam rangkaian tertutup dalam perhitungan mempengaruhi besar hambatan suatu Kinarya
penghantar

12.3 Menghitung daya  Merumuskan daya dan energi listrik arus  Perhitungan energi  Berdiskusi dalam kelompok untuk merumuskan  PenilaianSikap 2 - -  Buku
danenergi listrik arus searah dalam persamaan matematis dan daya listrik daya dan energi listrik arus searah  Penugasan Pintar
searah  Menghitung besarnya energi dan daya listrik berdasarkan hukum Ohm  Menghitung energi listrik yang diserap (PR/ tugaskelompok / Belajar
dengan menggunakan persamaan matematis  Perhitungan daya komponen listrik (lampu, hambatan) dengan diskusi) Fisika 3
alat–alat listrik menggunakan rumus.  Ulanganharian Untuk SMK,
Sagufindo
Kinarya

BIDANG STUDI KEAHLIAN :


TEKNOLOGI DAN REKAYASA,
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
SILABUS
NAMA SEKOLAH :SMK ISLAM 1 BLITAR
MATA PELAJARAN :FISIKA
KELAS/SEMESTER :XII/ 1
STANDAR KOMPETENSI :Menerapkan konsep magnet dan elektromagnet
KODE KOMPETENSI :
ALOKASI WAKTU : 24x 45 menit

ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI MATERI
INDIKATOR KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN SUMBER BELAJAR
DASAR PEMBELAJARAN
TM PS PI

13.1 Mengenal gejala  Mendefinisikan dan  Medan magnet oleh  Diskusi konsep kemagnetan  PenilaianSika 2 - -  Buku Pintar Belajar
kemagnetan mengidentifikasi konsep arus listrik  Diskusi cara pembuatan magnet p Fisika 3 Untuk SMK,
kemagnetan  Medan magnet dari  Diskusi kemagnetan bumi  Penugasan Sagufindo Kinarya
 Mengidentifikasi cara kutub-kutub magnet (PR/ tugaskelompok /
membuat magnet  Kemagnetan bumi diskusi)
 Mengidentifikasi manfaat  Ulanganharian
kemagnetan bumi

13.2 Menguasai hukum-  Mendefinisikan Hukum  Medan magnet di  Diskusi konsep hukum oersted,  PenilaianSika 4 - -  Buku Pintar Belajar
hukum kemagnetan oersted dan menggunakannya sekitar kawat berarus lurus pada kawat lurus, kawat melingkar, p Fisika 3 Untuk SMK,
danmelakukan untuk menghitung besar medan  Medan magnet di solenoida dan toroida  Penugasan Sagufindo Kinarya
perhitungan magnet dalam berberbagai sekitar kawat melingkar  Diskusi materi tentang gaya lorentz (PR/ tugaskelompok /
sederhana bentuk kawat berarus pada kawat lurus dan gaya lorentz pada diskusi)
 Mengidentifikasi Gaya  Medan magnet di sekita muatan yang bergerak  Ulanganharian
lorentz pada kawat berarus listrik solenoida  Menentukan arah gaya lorentz
 Mengidentifikasi Gaya  Medanmagnet di sekitar dengan kaedah tangan kanan
lorentz pada muatan yang toroida
bergerak  Gerak muatan dalam
medan magnet

13.3 Mengenal  Mendeskripsikan  Alat-alat ukur listrik  Diskusi penerapan konsep  PenilaianSika 2 - -  Buku Pintar Belajar
penggunaan penggunaan hukum kemagnetan  Penggunaan medan kemagnetan pada peralalatan ukur listrik. p Fisika 3 Untuk SMK,
magnet dan dalam alat ukur listrik dengan magnet  Diskusi tentang gelombang  Penugasan Sagufindo Kinarya
electromagnet benar  Gelombang elektromagnetik dan spektrumnya (PR/ tugaskelompok /
dalam teknologi  Mengidentifikasi spektrum elektromagnetik dan diskusi)
gelombang elektromagnetik spektrumnya  Ulanganharian

BIDANG STUDI KEAHLIAN :


TEKNOLOGI DAN REKAYASA,
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
SILABUS
NAMA SEKOLAH :SMK ISLAM 1 BLITAR
MATA PELAJARAN :FISIKA
KELAS/SEMESTER :XII/ 2
STANDAR KOMPETENSI :Menerapkan konsep listrik arus bolak-balik
KODE KOMPETENSI :
ALOKASI WAKTU : 24 x 45 menit

ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR TM PS PI
BELAJAR

14.1 Menguasai hukum  Mengidentifikasi bentuk kurva  Nilai rms pada arus bolak-  Diskusi konsep bentuk kurva  PenilaianSi 3 - -  Buku
kelistrikan arus bolak- tegangan dan arus listrik AC balik tegangan dan kurva arus AC kap Pintar
balik  Mengidentifikasi dan menghitung  Gejala peralihan pada  Diskusi konsep fasor  Penugasan Belajar
nilai maksimum dan efektif dari tegangan induktor  Diskusi konsep arus dan tegangan (PR/ Fisika 3
dan arus bolak balik  Gejala transien pada pada hambatan, yang dihubungkan seri tugaskelompok / Untuk SMK,
 Mengenali dan menguasai konsep kapasitor dengan sumber tegangan AC diskusi) Sagufindo
resistor, induktor dan kapasitor  Sumber tegangan bolak-  Diskusi konsep arus dan tegangan  Ulanganhar Kinarya
 Mendeskripsikan konsep hambatan balik pada induktor, yang dihubungkan seri ian
yang yang dihubungkan dengan sumber  Resistor pada arus bolak- dengan sumber tegangan AC
arus ac balik  Diskusi konsep arus dan tegangan
 Mendeskripsikan konsep induktor  Induktor pada arus bolak- pada kapasitor, yang dihubungkan seri
yang yang dihubungkan dengan sumber balik dengan sumber tegangan AC
arus ac  Kapasitor pada arus bolak
 Mendeskripsikan konsep kapasitor balik
yang yang dihubungkan dengan sumber
arus ac
14.2 Menguasai hubungan  Mendeskripsikan konsep rangkaian  Perumusan impedansi RLC  Diskusi konsep arus dan tegangan  PenilaianSi 3 - -  Buku
antara tegangan, RL seri yang dihubungkan dengan sumber seri pada rangkaian RL seri kap Pintar
impedansi, dan arus arus ac  Keadaan resonansi  Diskusi konsep arus dan tegangan  Penugasan Belajar
 Mendeskripsikan konsep rangkaian rangkaian RLC pada rangkaian RC seri (PR/ Fisika 3
RC seri yang dihubungkan dengan sumber  Diskusi konsep arus dan tegangan tugaskelompok / Untuk SMK,
arus ac pada rangkaian RLC seri diskusi) Sagufindo
 Mendeskripsikan konsep rangkaian  Ulanganhar Kinarya
RLC seri yang dihubungkan dengan sumber ian
arus ac
14.3 Menghitung daya dan  Merumuskan dan menghitung daya  Perhitungan daya pada  Diskusi daya pada arus bolak balik  PenilaianSi 2 - -  Buku
energi listrik arus listrik AC arus bolak-balik kap Pintar
bolak-balik  Merumuskan dan menghitung faktor  Penugasan Belajar
daya (PR/ tugasdiskusi) Fisika 3
 Ulanganhar Untuk SMK,
ian Sagufindo
Kinarya

BIDANG STUDI KEAHLIAN :


TEKNOLOGI DAN REKAYASA,
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
SILABUS

Mengetahui
Blitar, 8 Juli 2014

Kepala Sekolah Koordinator NORMAD Guru Matapelajaran,

Drs. H. Solihin, M.AP Drs. Mochamad Ramli Erika Arvianita, S.Pd


NIP. 19660914 200701 1 017

BIDANG STUDI KEAHLIAN :


TEKNOLOGI DAN REKAYASA,
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

You might also like