You are on page 1of 7

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 CIBADAK
Jl. Al Muwahhidin Karangtengah PO. Box. 3 Cibadak. 43351 Telp. Fax.
(0266) 532510
Web Site : www.smkn1cibadak.sch.id
E-mail : smkn1_cibadak@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Nama Sekolah : SMK Negei 1 Cibadak


Mata Pelajaran : Matematika (Teknologi dan Rekayasa)
Komp.Keahlian : Agribisnis Budidaya Perikanan dan Kemaritiman
Kelas/Semester : X / 1 (Ganjil)
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 8 × 45 menit

A. Kompetensi Inti SMK Kelas X


1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli gotong royong,
kerjasama toleran, damai, santun, responsif dan pros aktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraks secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
3.14. Menganalisis nilai sudut dengan rumus jumlah dan selisih dua sudut
4.14. Menyelesaikan nilai nilai sudut dengan rumus jumlah dan selisih dua sudut

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


3.14.1 Menentukanrumustrigonometrijumlahdanselisishduasudut
3.14.2. Menganalisisnilaitrigonometrisudutdenganrumusjumlahdanselisihduasudut
4.14.1 Mencoba rumus trigonometri jumlah dan selisih dua sudut dalam masalah nyata
4.14.2 Menyelesaikan masalah menentukan nilai sudut dengan menggunakan rumus jumlah dan
selisish dua sudut

D. Tujuan Pembelajaran
Dengan kegiatan diskusi dan pembelajaran kelompok dalam pembelajaran trigonometri ini
diharapkan siswa terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggungjawab dalam
menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran , serta dapat:
 Menyelesaikan nilai nilai sudut dengan rumus jumlah dan selisih dua sudut
 Mencoba rumus trigonometri jumlah dan selisih dua sudut dalam masalah nyata
 Menyelesaikan masalah menentukan nilai sudut dengan menggunakan rumus jumlah dan
selisish dua sudut

E. Materi Matematika

F. Model/Metode Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran adalah pendekatan saintifik (scientific) dan Model Pembelajaran STAD
(Student Team Achievement Division)

G. Kegiatan Pembelajaran

Siswa mengakses aplikasi googleclassroom dan mengikuti seluruh intruksi yang ada di
googleclassroom

H. Alat/Media/Sumber Pembelajaran
1. Internet/Googleclasroom
2. Bahan tayang untuk diamati oleh siswa
3. Lembar penilaian

I. Penilaian Hasil Belajar


1. Teknik Penilaian: pengamatan, tes tertulis
2. Prosedur Penilaian:

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian


1. Sikap Pengamatan Selama pembelajaran
a. Terlibat aktif dalam dan saat diskusi
pembelajaran trigonometri
b. Bekerjasama dalam kegiatan
kelompok.
c. Toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif.
2. Pengetahuan
 Menjabarkanaturan sinus Tes tertulis Setelah Proses
dancosinus Isntrumennya Pembelajaran
 Menerapkanaturan sinus bentuk uraian
dancosinusuntukmenyelesaika
nsoal
 menganalisisaturan sinus
dancosinusuntukmenyelasaikan
soal
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian

3. Keterampilan
 Membuat aturan sinus dan Penilaian Kinerja Pada saat Proses
cosinus pada segitiga Pembelajaran
berdasarkan contoh
 Mengoperasikan aturan sinus
dan cosinus pada segitiga
berdasarkan tugas

Lembar Kerja Siswa

Pertemuan satu
ContohSoal :

1. Carilahpanjang x padagambar di bawah


  
     Jawab : penjelasannyaadapadagambar di bawah

2. Sebuahsegitigamemilikisisi-sisi 7 cm , 8 cm , dan x cm . Sudut yang berhadapandengansisi x cm


sebesar 120 derajat. Hitunglahpanjang x.

   Jawab :
 x2 = 72 + 82 - 2(7)(8)cos 120
   x2 = 49 + 64 - 112(-0,5)
   x2 = 169
   x2 = 13 cm

3. Padasegitiga ABC, b = 43,6 cm; c = 29,8 cm; dansudut A = 53,48. Hitunglah a.


  
    Jawab :
    Karena yang dicari a, makakitagunakanrumus yang kedua
    a2 = b2 + c2 - 2(b)(c)cos A
    a2 = (43,6)2 + (29,8)2 - 2(43,6)(29,8)cos53,48
    a2 = 1901 + 888 - 1546
    a2 = 1243
    a   = 35,3 (gunakankalkulator)

4. Diketahuirusuk-rusuksuatusegitiga 7 cm, 8 cm, dan 9 cm. Hitunglahbesarsudut di hadapanrusuk 9


cm.

    Jawab :
    Misal a = 7cm, b = 8cm, dan c = 9cm.
    Karenakitaakanmencaribesarsudut di hadapanrusuk 9cm (sudut C), makakitagunakanrumus      
pertama
    c2 = a2 + b2 - 2(a)(b)cos C
    92 = 72 + 82 - 2(7)(8)cos C
    81 = 49 + 64 - 112 cos C
    112 cos C = 113 - 81
     cos C = 32/112
     cos C = 0,2857
            C = 73,4o
    Jadibesarsudut C = 73,4o
5. Tentukanluassegitiga ABC apabiladiketahui<A = 30o ,sisi b = 4cm , dansisi c = 15cm.

     Jawab :

     Luas ABC = 1/2 . 4 cm . 15 cm .sin 30o


                  = 1/2 . 4 .15 . 1/2
                  = 15 cm2
6. Tentukanluas PQR

         Jawab :

      L = 1/2 . 4cm .3cm .sin 60


         = 1/2 . 4 .3 . 1/2 
         = 3  cm2

7. Padasegitiga ABC, diketahuirusuk a = 10 cm, b = 20 cm, dansudut C = 60o


   Luassegitigaituadalah....

    Jawab :
   kitagunakanrumus yang ini
    L = 1/2 . a. b. sin C
       = 1/2 . 10. 20 .sin 60o
       = 100 . 1/2
       = 50  cm2 
Aturan Pensekoran Soal Uraian

NO SKOR
KETERANGAN Skor
SOAL MAKSIMAL
* Jika jawaban benar dan lengkap 25
1 25 * Jika jawaban kurang lengkap 20
* Jika menjawab dengan salah 5
* Jika jawaban benar dan lengkap 25
2 25 * Jika jawaban kurang lengkap 20
* Jika menjawab dengan salah 5
* Jika jawaban benar dan lengkap 25
3 25 * Jika jawaban kurang lengkap 20
* Jika menjawab dengan salah 5
* Jika jawaban benar dan lengkap 25
4 25 * Jika jawaban kurang lengkap 20
* Jika menjawab dengan salah 5
dst

Cibadak, Juli 2020

Kepala Sekolah Guru Matematika

Drs.Juanda,M.Si Rizal Lesmana, S.Pd


NIP. 196403081989031007 NUPTK 4561766669110002
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : X/1
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Waktu Pengamatan :
Indikator sikap aktif dalam pembelajaran trigonometri
1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi belum
ajeg/konsisten
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok secara
terus menerus dan ajeg/konsisten

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi masih
belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus
menerus dan ajeg/konsisten.

Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.
1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkansudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.
Bubuhkan tanda √pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

No Nama Siswa Sikap


Aktif Bekerjasama Toleran
KB B SB KB B SB KB B SB

Keterangan:
KB : Kurang baik
B : Baik
SB : Sangat baik

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : X/1
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Waktu Pengamatan :

Indikator terampil menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang
berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran.
1. Kurangterampiljika sama sekali tidak dapat menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan
masalah yang relevan yang berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran
2. Terampiljika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadrantetapi
belum tepat.
3. Sangat terampill,jika menunjukkan adanya usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran dan
sudah tepat.

Bubuhkan tanda √pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.


Keterampilan
Menerapkan konsep/prinsip dan strategi
No Nama Siswa
pemecahan masalah
KT T ST

Keterangan:
KT : Kurang terampil
T : Terampil
ST : Sangat terampil

You might also like