You are on page 1of 16

TIPS-TIPS PENDAFTARAN

GURU PENGGERAK
Angkatan 8, 9, dan 10
“Pendidikan Adalah Menuntun Kekuatan Kodrat
Anak”
Ki Hadjar Dewantara
GURU PENGGERAK

- Pendekatan Andragogi
- Blended Learning
- Selama 6 Bulan
- Belajar secara daring, lokakarya, dan
pendampingan individu
Manfaat Sertifikat Guru Penggerak

1. Salah satu syarat menjadi kepala sekolah dan


pengawas sekolah (Permendikbudristek RI No.40 Tahun 2021 dan
Permendikbudristek No 26 tahun 2022)

2. Rekognisi untuk PPG (Permendikbudristek No 54 tahun 2022 dan Persesjen


Kemdikbudristek Nomor 21 tahun 2022)
Kepala Sekolah dan Pengawas

Permendikbudristek No 26 tahun 2022


PPG _

Permendikbudristek No 54 tahun 2022


Persyaratan

Pernah honor? Masukkan data riwayat di dapodik


Pendaftaran melalui SIM-PKB
TIPS CV

➔ Buat dulu di Ms Word atau Google Docs untuk mengingat-ingat apa


saja riwayat dan pengalaman
➔ Usahakan tidak ada kolom yang dikosongi
a. Pelatihan
b. Organisasi
c. Relawan
d. Pengembangan orang lain
e. Surat rekomendasi dan Izin atasan
➔ Isi dengan jujur
➔ Gunakan bahasa yang mudah dipahami, perhatikan tanda baca.
TIPS ESAI
➔ Pastikan kerja di Ms Word atau di Google Docs dulu
➔ Jangan plagiat, jika daftar ulang, pastikan esai yang lama dimodif.
Jangan sama persis.
➔ Perhatikan jumlah karakter minimal setiap pertanyaan
➔ Gunakan bahasa yang mudah dipahami, perhatikan tanda baca
➔ Selalu ada ide pokok tiap paragraf
➔ Esai sebaiknya tidak dikerjakan hanya sekali duduk
➔ Ceritakan pengalaman yang terbaru (min. 3 tahun terakhir)
➔ Selalu klik simpan di aplikasinya
Tips Simulasi Bagi yang Lolos Tahap 1
➔ Selalu latihan simulasi 10 menit berulang-ulang (2 menit
pembukaan, 6 menit inti, dan 2 menit penutup), pakai
timer
➔ Hadir tepat waktu di ruang virtual
➔ RPP sudah dikuasai
➔ Internet stabil dan siapkan cadangan jaringan
➔ Alat dan bahan mengajar siap
➔ Jawab pertanyaan tim penilai dengan lugas dan jelas
➔ Bersikap dan berbahasa dengan santun
Tips Wawancara

➔ Hadir tepat waktu dan internet stabil selama minimal 1 jam


➔ Berbicara santun dan tegas dalam menjawab pertanyaan
➔ Jujur dengan apa yang diceritakan
➔ Siapkan alternatif pertanyaan yang mungkin akan diajukan
➔ Pengalaman terbaru (2 sampai 3 tahun terakhir)
Syukur Dofu-Dofu
󰚦󰚦󰚦󰚦

You might also like