You are on page 1of 3
PEMERINTAH KOTA SUBULUSSALAM DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT Komplek Perkantoran Telp/Fax (0827) 2431000 SUBULUSSALAM KEPUTUSAN KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT KOTA SUBULUSSALAM PENGGUNA ANGGARAN/PENGGUNA BARANG /PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN (PPK) Nomor: 188.4/ 10% /KPTS/75.104/2019 TENTANG PENUNJUKAN TENAGA FASILITATOR LAPANGAN (TFL) TAN DANA ALOKASI KHUSUS ( DAK) BIDANG PERUMAHAN ‘TAHUN ANGGARAN 2019 KE KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT KOTA SUBULUSSALAM PENGGUNA, ANGGARAN/PENGGUNA BARANG/PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN (?PK} Menimbang : a. bahwa untuk melaksenakan kegiatan DAK Bidang Perumahan Tahun Anggaran 2019, maka perlu menunjuk Tenaga Fasilitator Lapangan (Tru. b. bahwa tenaga TFL yang namanya tersebut dalam lampiran keputusan ini dipandang mampu dan bertanggung-jawab seria telah memenuhi seleksi sesuai dengan kriteria yang disyaratkan untuk melaksanakan tugasnya sebagai TFL Berbasis masyarakat. c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagai mana dimaksud pada huruf adan b, maka perlu ditetapkan dalam suatu keputusan. Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara. 2. Undang-undang Nomor 15 Tahun 2017 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2019; 3. Undang-undang Nomor 01 Tahun 2011 tentang Perumahan dan Kawasan Permukiman; 4. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Daearah antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah; 5. Peraturan Presiden Nomor 123 Tehun 2016 tentang Petunjuk Teknis Dana Alokasi Khusus Fisik dan perubahannya; 6. PP Nomor 55 Tahun 2005 tentang Dana Perimbangan. 7, PP Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan ‘Antara Pemerintah, Pemerintah Daerah Provinsi Dan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota 8. Peraturan Mentri Pekerjaan Umum Nomor 06/PRT/M/2017 tentang Izin Mendirikan Bangunan: 9. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 26/PRT/M/2016 tentang Kemudahan dan/atau Bantuan Perolehan Rumah bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah; 10, Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 241/PMK.07/2014 tentang Pelaksanaari dan Pertanggung-jawaban Anggaran Transfer ke Daerah. 11. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2009 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Dana Alckasi Khusus di Daerah. 12. SBB Menteri Negara Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perncanaan Pembangunan Nasional, Menteri Keuangan dan Menteri Dalam Negeri Nomor 0239/M.PPn/11/2008, SE 1722/MK/07/2008 dan 900/3556/SJ tanggal 21 November 2008 perihal Petunjuk Pelaksanaan, Pemantauan, Teknis, Pelakeanaan dan Evaluasi Pemanfaatan Dana Alokasi Khusus. 13, Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 dan Perubahannya Perpres Nomor 16 Tahun 2019 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah. Memperhatikan : 1 Pertama Kedua, Ketige Keempat Kelima Peraturan Menteri Keuangan Nomor 187/PMK.07/2018 tentang Pedoman Umum dan Alokasi Dana Alokasi Khusus Tahun Anggaran Tahun 2019. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 21/PRT/M/2017, tentang Petunjuk Teknis Penggunaan Dana Alokasi Khusus Bidang Infrastruktur. Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kote Subulussalam Tahun Anggaran 2019 Keputusan Walikota Subulussalem Nomor: 188.45/01/2019 Tanggal 02 Januari 2019 = tentang = penunjukan Pengguna Anggaran/Pengguna Berang/Pcjabat Pembuat komitmen (PPK) dan Bendahara Pengeluaran dilingkungan Pemerintah Kora Subulussalam TA 2019. MEMUTUSKAN : Menunjuk Tenaga Fasilitator Lapengan (TFL) kegiatan DAK Bidang, Perumahan yang namanya tercantum dalam lajur 2 (dua) dalam jabatan sebagaimana tersebut dalam lajur 3 (tga) terlampir Keputusan : TRL Kegiatan DAK Bidang Perumahan bertugas : 1. Melakuukan sosialisasi, pembekalan dan penyuluhan masyarakat. 2. Melakukan seleksi calon pencrima BRS 3. Mendampingi calon penerima BRS dalam penyusunan dan pengajuan proposal dengan rasio 1 (satu) orang mendampingi lebih Kurang 50 (lima puluh) penerima bantuan.atau berdasarken kebutuhan daerah, 4. Mendampingi penerima BRS dalam pemanfaatan bantuan. 5. Mendampingi penerima BRS dalam penyusunan laporan pertanggung jawaban kegiatan BSPS. 6, Menyusun laporan kegiatan. ‘Tenaga Fasilitator Lapangan (TFL) kegiatan DAK Bidang Perumahan “ dalam melaksanakan tugas bertanggung-jawab kepada Xepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kota Subulussalam. Segala biaya akibat dikeluarkannya keputusan ini dibebankan pada © Dokumen Pelakeanaan Anggaran (DPA) Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kota Subulussalam Tahun Anggaran 2019. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan “ apabila dikemudian hari temyala terdapat kekeliruan dalam Tembusan : penetapan ini akan diperbaiki sebagaimana mestinya, DITETAPKAN DI : SUBULUSSALAM PADA TANGGAL _: 02 Maret 2019 A DINAS PEKERJAAN UMUM. HARRAKYAT KOTA SUBULUSSALAM /PENGGUNA BARANG/ UAT. KOMITMEN (FPK) ‘Bapak Walikota Subulussalam Ketua DPRK Kota Subulusalam inspektur Inspektorat Kota Subuluesalam Kepala Dinas BPKD Kota Subulussalam KSM Pelaksana Kegiatan TFL, yang bersangkutan Kegiatan. ampiran Repu Kips Din Poesia Ui dan stb ere gir emmy Fe ee ogastee are rca psig Meee le hues (7504p a0i0 Tanggal 02 Maret 2019 DAFTAR NAMA TENAGA FASILITATOR LAPANGAN (TFL) KEGIATAN DANA ALOKASI KHUSUS ( DAK ) BIDANG PERUMAHAN ‘TAHUN ANGGARAN 2019 xo | ORS Padua Regekas) | Loge Lit 2 s 3 | 4 MERI ANDANI BANCIN, ST | Tenaga Fasilitator Lapangan (TFL) Desa Subulussalam Utara | Kecametan Simpang Kiri 2| HALIMATUSSADIVAH, ST | Tenaga Fasilitator Lapangan (TRI) Desa Subulussalam Utara, Kecamatan Simpang Kiri 3 FAIRIAZHAR, ST Tenaga Pasilitator Lapangan (TFL) Desa Lac | ken Kecamatan | | Penanggalan | | 4 ‘WAHYUDIN, ST ‘Tenaga Fasilitator l Lapangan (TFL) Desa Lae Iken Kecamatan Penanggalan 5 MUSTAFA Tenaga Fasilitator Lapangan (TFL) Desa Suka Maju “Kecamatan Sultan Daulat KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM. RENAN RAKYAT KOTA SUBULUSSALAM A ANGR |/ PENGGUNA BARANG / UAT KOMITMEN (PPK) '20 199703 1 00: 2

You might also like