You are on page 1of 25
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA. DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA NOMOR ; 0S77 TAHUN 2023 TANGGAL : 22 Februari JOU3 TENTANG we PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN BANTUAN BEASISWA INKLUSI TAHUN 2023 DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA. DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA A, LATAR BELAKANG Secara umum pendidikan mempunyai tujuan mengantarkan manusia menjadi manusia seutuhnya, dengan membekali peserta didik dengan nilai-nilai dan ilmu Pengetahuan. Karena bertujuan menjadi manusia seutuhnya maka proses Pembekalannya itu dilaksanakan dengan cara yang manusiawi. (ILA Tilaar, 2002) Untuk mencapai pembekalan pendidikan yang manusiawi kepada masing-masing Peserta didik diperlukan proses pendidikan yang mampu mengakomodir seluruh kebutuhan peserta didik, artinya dalam melaksanakan pendidikan tidak bisa semua Peserta didik dianggap sama dan digeneralisasi serta diberikan metode yang sama. Kalau hal ini yang terjadi maka metode tersebut menjadi tidak manusiawi bagi kalangan peserta didik tertentu. Fungsi pendidikan seperti yang disebutkan dalam pasal 3, UU No. 20 Tahun 2008 tentang Sistem Pendidikan Nasional menyebutkan bahwa pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk mengembangkan potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandir, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab. Sedangkan pada Pasal 5 ayat (1) dinyatakan bahwa setiap warga negara mempunyai hak sama untuk memperoleh pendidikan yang bermutu, sedang Pada Pasal 11 ayat (1) dinyatakan bahwa: Pemerintah dan Pemerintah Daerah wajib memberikan layanan dan kemudahan, serta menjamin terselenggaranya pendidikan yang bermutu bagi setiap warga negara tanpa diskrimininasi. Undang-Undang No. 35 Tahun 2014 tentang perlindungan anak, Pasal 49 menyatakan bahwa “Negara, Pemerintah, Pemerintah Daerah, Keluarga, dan Orang Tua wajib memberikan kesempatan yang seluas-luasnya kepada anak untuk memperoleh pendidikan.” Sedangkan pada Pasal 51 ditegaskan bahwa “Anak penyandang disabilitas diberilan kesempatan dan aksesibilitas untuk memperoleh pendidikan inklusif dan/atau pendidikan khusus”. Dalam implementasi terhadap pelaksanaan kedua undang-undang di atas, maka perlu dibangun kesadaran bersama scluruh pihak baik Pemerintah Pusat maupun Pemerintah Daerah khususnya Satuan Kerja Perangkat Daerah yang secara teknis membidangi pendidikan untuk menyelenggarakan pendidikan yang ramah terhadap anak berkebutuhan khusus dan non diskriminasi. Salah satu bentuk Pendidikan tersebut adalah dengan penyelenggaraan pendidikan inklusif pada masing-masing sekolah umum, sehingga diharapkan sekolah tidak ada alasan untuk menolak calon siswa berkebutuhan khusus untuk dapat masuk di sekolah tersebut. Bukanlah sesuatu yang mudah upaya mengimplementasikan pendidikan untuk semua yang direfleksikan dalam sebuah pendidikan inklusif, karena kondisi hambatan (handycap) masing-masing anak disabilitas berbeda-beda. Jenis hambatan (Ketunaan) anak berkebutuhan khusus pada umumnya dapat dikelompokkan diantaranya adalah tunanetra, tunarungu, tunawicara, tunagrahita, tunadaksa, autis, dan beberapa jenis ketunaan lain yang tidak tergolong disabilitas seperti tunalaras, lamban belajar, kesulitan belajar khusus, sampai anak gifted & talented. Anak-anak tersebut perlu mendapatkan perlakuan khusus untuk bisa mengoptimalkan potensi yang dimiliki sehingga dikenal sebagai anak berkebutuhan Khusus (ABK). Bentuk perlakukan khusus tersebut salah satunya adalah bahwa anak perlu diberikan assessment awal sebelum mereka masuk sekolah, sebagai dasar pijakan pengambilan keputusan seharusnya anak harus ditempatkan di sekolah reguler atau sekolah khusus (SLB) dalam pendidikannya. Pasal 6, Permendikbud Nomor 157 Tahun 2014 tentang kurikulum pendidikan khusus menyebutkan bahwa “Kurikulum untuk peserta didik berkelainan atau berkebutuhan khusus dapat berbentuk kurikulum pendidikan reguler atau kurikulum pendidikan khusus.” Sedang dalam pasal 7 ayat 2 Peraturan yang sama menyebutkan bahwa “Kurikulum pendidikan reguler sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diperuntukkan bagi peserta didik berkelainan atau berkebutuhan khusus yang tidak disertai hambatan intelektual, komunikasi dan interaksi, dan perilaku”. Dalam upaya mengimplementasikan model pendidikan bagi ABK untuk mendapatkan layanan pendidikan maka assessment menjadi salah satu kata kunci keberhasilan layanan pendidikan, namun yang menjadi masalah adalah tidak semua sekolah mampu melakukan assessment, karena tidak adanya tenaga yang Kompeten melakukan hal tersebut. Sehingga diperlukan upaya yang secara intens membantu penyclenggaraaan pendidikan bagi anak berkebutuhan khusus, baik yang bersifat inklusif maupun pendidikan segregasi. B. DASAR HUKUM 1. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 70 Tahun 2009, tentang Pendidikan Inklusif bagi peserta didik yang memiliki kelainan dan memiliki potensi kecerdasan dan /atau bakat istimewa. 2, Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 68 Tahun 2022 Tentang Perubahan Atas Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 14 Tahun 2022 Tentang Pedoman Pemberian Beasiswa. 3. Panduan Pelaksanaan Pendidikan Inklusif Tahun 2021: Jakarta : Pusat Kurikulum Dan Perbukuan Badan Penelitian Dan Pengembangan Dan Perbukuan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset Dan Teknologi. 4. Nomor DPPA/A.2/1.01.2.19.2.22.03.0000/001/2023 tanggal 27 Februari 2023. c, TUJUAN ‘Tujuan penyusunan petunjuk teknis adalah untuk menyediakan acuan teknis bagi pihak terkait dengan Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Daerah Istimewa ‘Yogyakarta dan Sekolah Penyelenggara Pendidikan Inklusif tentang: 1. Prosedur penyaluran dan pemanfaatan beasiswa D. LANGKAH LANGKAH DALAM PENYALURAN BEASISWA INKLU: pone y Been en yeas hare ANeUAlan mesial dengan, peran dan Ainge! casing. Mewujudian sinergitas langkah antara sekolah penyelenggara pendidikan tnkdusif dengan Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Dae! rah Istimewa Yogyakarta dalam melakukan penyaluran dan pemanfaatan beasiswa, SI Melaksanakan persiapan dalam rangka sosialisasi pemberian beasiswa inklusi Menyusun penetapan petugas, narasumber dan peserta sosialisasi Melaksanakan sosialisasi pemberian beasiswa inklusi. Menerima usulan pengajuan beasiswa inklusi dari sekolah dalam bentuk Proposal. Melakukan seleksi dan verifikasi calon penerima beasiswa. Menyusun penetapan calon penerima beasiswa. Melaksanakan Perjanjian Kerjasama dengan Dinas Pendidikan Kabupaten /Kota Sesuai sekolah calon penerima beasiswa yang menjadi kewenangannya Pengajuan pencairan dana beasiswa ke rekening sekolah E. SASARAN Adapun syarat/kriteria siswa penerima beasiswa inklusi adalah: 1. Siswa ABK adalah siswa yang telah dilakukan assesment sesuai dengan kekhususannya oleh lembaga/pihak yang berwenang, khusus untuk siswa yang mengalami lambat belajar/slow leaner/hambatan intelektual maksimal memiliki IQ 79. Siswa ABK telah terdaftar sebagai siswa pada sekolah yang mengusulkan beasiswa. Diutamakan siswa ABK yang memiliki Karta Menuju Sejahtera (KMS) atau sejenisnya. F. PRINSIP PEMBERIAN BEASISWA. ne Usulan daftar nama ABK calon penerima bantuan beasiswa dari sekolah, dengan memperhatikan persyaratan dan ketentuan dalam juknis. Berdasar data yang telah dikirim oleh kepala sekolah, Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Daerah Istimewa Yogyakarta melakukan verifikasi dan seleksi terhadap peserta didik anak berkebutuhan khusus. Kewenangan penetapan penerima bantuan beasiswa sepenuhnya oleh Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga DIY. G. PENYALURAN DANA A. Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta menerbitkan Surat Keputusan tentang Penetapan Penerima Beasiswa Inklusi untuk Anak Berkebutuhan Khusus di Sekolah Penyelenggara Pendidikan Inklusi Berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta, Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) mengajukan pencairan Beasiswa dimakeud kepada Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Daerah Istimewa Yogyakarta selacu Pengguna Anggaran melalui Bendahara Pengeluaran, selanjutnya Bendahara Pengeluaran menyalurkan beasiswa anak berkebutuhan khusus melalui Rekening sekolah. Dana beasiswa inklusi bagi anak berkebutuhan khusus yang bersekolah di sekolah Penyelenggara pendidikan inklusif akan disalurkan melalui rekening sekolah, Pemanfaatannya oleh siswa dan akan diatur serta dikendalikan oleh pihak sekolah H. KEWAJIBAN SEKOLAH SEBAGAI PENERIMA BANTUAN Sekolah mengajukan usulan penerima beasiswa inklusi kepada Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Daerah Istimewa Yogyakarta melalui Kepala Bidang Pendidikan Khusus, Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga. Daerah Istimewa Yogyakarta, dengan dilampiri persyaratan data anak berkebutuhan khusus yang diusulkan mendapatkan beasiswa. Adapun persyaratan penerima beasiswa inklusi adalah : Surat pengajuan yang ditandatangani kepala sekolah. 2. Fotocopy rapor terakhir peserta didik yang bersangkutan. 3. Surat keterangan dari lembaga yang berkompeten/ahli yang menyatakan bahwa yang bersangkutan adalah anak berkebutuhan khusus hasil assesment sesuai dengan kekhususannya maksimal 3 tahun terakhir (2020, 2021, 2022, 2023), 4. Fotocopy nomor rekening sekolah (wajib Bank BPD DIY) (mohon rekening dipastikan masih aktif) 5. Surat keterangan keluarga miskin/prasejahtera (bagi yang mempunyai). Dana beasiswa disalurkan untuk tahun anggaran 2023 dengan cara ditransfer ke rekening sekolah penerima beasiswa. Penyaluran dana beasiswa disalurkan utuh tanpa ada potongan. PEMANFAATAN DANA Beasiswa bagi anak berkebutuhan khusus pada sekolah penyelenggara pendidikan inklusif diharapkan dapat dimanfaatkan oleh anak berkebutuhan Kkhusus untuk biaya sebagai berikut: 1. Pembelian alat bantu pembelajaran bagi peserta Didik Disabilitas. 2, Transport peserta Didik Disabilitas, maksimal 20% e Pembelian peralatan pendidikan lainnya yang dibutuhkan peserta Didik Disabilitas. Biaya Terapi peserta Didik Disabilitas, Turan ke sekolah dalam rangka penyediaan guru pembimbing khusus maksimal 30%, bagi sckolah yang belum mempunyai guru pembimbing khusus dari Dinas Dikpora DIY, maupun dari Dinas Dikpora Kab/ Kota J. SUMBER DANA DAN BESARAN PENERIMA/JENJANG Dana Beasiswa Inklusi bersumber dari Dana Istimewa APBD Perda DIY Tahun Anggaran 2023 dengan besaran per anak per jenjang sbb: 1. 8D = Rp. 1.100.000,- / siswa 2. SMP = Rp. 1.300.000,- / siswa 3. SMA/SMK — = Rp. 1.500.000, / siswa K. JADWAL ALUR PEMBERIAN BANTUAN JADWAL NO. URAIAN KEGIATAN ‘WAKTU | | T_| Penyusunan Petunjuk Teknis (Juknis) Januari 2023 | 2 | Surat edaran tentang beasiswa inklusi bagi anak Februari 2023 | berkebutuhan khusus kepada kepala sekolah penyelenggara pendidikan inklusif 3 | Sosialisasi penyaluran beasiswa inklusif di Dinas 16 Maret 2023 Dikpora DIY | 4 | Penjaringan dan usulan dari sekolah ke Dinas Dikpora | 17 Maret s.d 14 April 2023 Dv. 3_| Verifikasi data dari Dinas Dikpora DIY 17 Maret s.d. 14 April 2023 6_| Usulan penetapan calon penerima beasiswa inklusi 21 April 2023 7 | Penetapan penerima beasiswa inklusi (SK Gubernur _| 28 April 2023 DY) @_| Penandatanganan perjanjian (Mou) dan kuitansi 08 s.d 12 Mei 2023 Pengajuan pencairan 26 Mei 2023 10 | Pencairan ‘Suni- Juli 2023 L. PERTANGGUNGJAWABAN PEMANFAATAN DANA 1. Sekolah penerima beasiswa inklusi menyalurkan beasiswa ke peserta didik sesuai dengan Surat Keputusan Gubernur. 2. Menyiapkan administrasi keuangan untuk kepentingan pemeriksaan oleh aparat pengawas ; 3. Seluruh data dan bukti-bukti penyaluran beasiswa disimpan dalam tempat yang aman dan mudah untuk dipergunakan kembali setiap saat diperlukan; 4, Melaporkan serta mempertanggungjawabkan hasil penyaluran beasiswa secara administrasi melalui Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga DIY la terjadt penyimpangan terhadap penggunaan dana bantuan, maka Kepala Sekolah akan dikenakan sanksi sesuai peraturan yang berlak, 6. Setiap pembelian barang tidak dikenai pajak, Laporan pertanggungjawaban penggunaan pemberian Beasiswa Inklusi dari sekolah disampaikan ke Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga DIY paling lambat bulan Desember 2023 sebanyak 3 rangkap melalui Seksi Kelembagaan dan Sarana Prasarana Bidang Pendidikan Khus yr SUSUNAN PROPOSAL KELENGKAPAN BERKAS PROPOSAL Kelengkapan berkas yang diperlukan meliputi : 1) Proposal Proposal pengajuan dana bantuan harus mencakup; @, HALAMAN JUDUL: PEMBERIAN BANTUAN BEASISWA INKLUSI BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS PADA SEKOLAH PENYELENGGARA PENDIDIKAN INKLUSIF TAHUN 2023 KABUPATEN/KOTA (waji mencantumkan logo sekolah (swasta) dan logo Kab/Kota /Pemda DIY jika sekolah negeri,) ». SURAT PERMOHONAN (ditandatangani Kepala Sekolah dan Cap Sekolah) ditujukan kepada: Yth. Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga DIY ¢.q. Kepala Bidang Pendidikan Khusus c. KATA PENGANTAR d. DAFTAR ISI ¢. BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B.Tujuan C. Manfaat D. Dasar Hukum E. Sasaran {. BAB Il PROFIL SD, SMP, DAN SMA/SMK SEKOLAH PENYELENGGARA. PENDIDIKAN INKLUSIF A. Visi dan Misi 1. Visi 2. Misi B. Identitas Sekolah 1, Nama Sekolah 2. Alamat Sekolah Bs 4 5. 6. /B/C/Tidak terakreditasi *) 7. Penyelenggaraan Sekolah __: Pagi/Siang/ Pagi dan Siang *) 8, Jenjang Pendidikan **) : SD, SMP, SMA, SMK *) 9. Jenis ABK A,B,C,C1,D,D1,E,G,AUTIS, LAINNYA ...*) 10. Rekening Sekolah BPD DIY Nomor Atas Nama Rek C. Keadaan Peserta Didik D. _ Keadaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan E. _ Kegiatan - kegiatan yang telah dilaksanakan 8. BAB Ill RENCANA PEMANFAATAN DANA. No Uraian Volume | Satuan| | Anggaran 1 | Pembelian Alat bantu pembelajaran wf 2 | Transport Peserta Didik alae Pembelian peralatan Pendidikan = ee Tas | 3 | «Buk tulis Rp ee + Pensil/bolpoint on 4 | Biaya terapi 5” | Turan ke sekolah penyiapan GPK Rp Jumlah Rp. h. BAB IV PENUTUP Yogyakarta, 2023 Kepala Sekolah, NPS ee Keterangan : *) Coret yang tidak periu **) Warna Sampul Proposal : 1) JenjangSD : Merah 2) Jenjang SMP : Kuning 3) Jenjang SMA : Biru Lampiran-lampiran proposal meliputi : 1) Daftar Usulan Peserta Didik Penerima Beasiswa Inklusi (format lampiran 1) 2) Fotocopy Rekening BPD DIY bisa giro atau buku tabungan (WAJIB, masih aktif dan atas nama sekolah bukan nama pribadi guru atau nama kepala sekolah), (contoh rekening/ giro pada lampiran 2) 3) Fotocopy rapor terakhir peserta didik yang bersangkutan dan dilampirkan juga bagian Identitas Siswa, 4) Surat keterangan dari lembaga yang berkompeten/ahli yang menyatakan bahwa yang bersangkutan adalah anak berkebutuhan khusus hasil assesment sesuai dengan kekhususannya maksimal 3 tahun terakhir (2020,2021,2022,2023) 5) Surat keterangan keluarga miskin/prasejahtera. (bagi yang mempunyai) / siswa ABK yang memiliki Kartu Menuju Sejahtera (KMS) atau sejenisnya. Proposal dikirim ke Seksi Kelembagaan dan Sarana Prasarana Dinas Dikpora DIY JI, Cendana No 9. Yogyakarta ((Dokumen dibuat sebanyak 2 (dua) rangkap (1 dokumen asli dan 1 dokumen fotocopy)) NAMA SEKOLAH 1 (PROPOSAL ) DAFTAR USULAN PESERTA DIDIK PENERIMA BEASISWA INKLUSI JENJANG SD/SMP/SMA/SMK TAHUN 2023 ALAMAT KECAMATAN KAB/KOTA NO TELP/HP Nama bank dan Nomor Rekening** Atas nama rekening Sekolah Jenis | Kelamin Kelas Nama Orang | Pekerjaan No | Mama Siswa [——7— Ketunaan ae ome res i T 2 | 3 [4 aa | 5 | dat | | Yogyakarta, Kepala Sekolah Nama NP Keterangan Usulan file dikirim dalam bentuk .word/exel (bukan .pdf) ke email : > > > > Kab. Kulon Progo dan Kota; email: beasiswa.inklusi@gmail.com Kab. Sleman, email: wididiksus@gmail.com Kab Bantul, email: novitadian674@gmail.com Kab Gunungkidul, email: diksus.diy@gmail.com dan dilanjutkan dengan membuat proposal sebagaimana ketentuan terlampir pada juknis * : Coret yang tidak perlu Rekening Bank BPD DIY (Tunai) seperti contoh terlampir. Lampiran 2: Rekening/ Giro Covron Rec. BPD 02161 (ozt) caren GaLu CON RINE ERNIE ote RRMNRREN sm 3 aE SUSUNAN LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN poran Pertanggungjawaban ( SPJ ) Taporan pertanggungjawaban dana bantuan harus mencakup: 1. HALAMAN JUDUL: LAPORAN PEMANF) BERKEBUTUHAN KHUSUS PADA SBI INKLUSIF TAHUN 2023 mencantumkan logo sekolah Sekolah negeri,) 'AATAN BEASISWA INKLUSI BAGI ANAK KOLAH PENYELENGGARA PENDIDIKAN KABUPATEN/KOTA (wajib (swasta) dan logo kab / kota / Pemda DIY jika 2. Surat Pengantar (ditandatan, ditujukan kepada: th. Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga DIY ©-q- Kepala Bidang Pendidikan Khusus igani Kepala Sekolah dan Cap Sekolah) 3. KATA PENGANTAR 4. DAFTAR ISI 5. BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Tujuan Manfaat Dana Bantuan bagi sekolah Dasar Hukum Sasaran rPOOWD> 6. BAB Il PROFIL SD, SMP, DAN SMA SEKOLAH PENYELENGGARA PENDIDIKAN INKLUSIF A. Visi dan Misi 1. Visi 2. Misi B. Identitas Sekolah 1, Nama Sekolah 2. Alamat Sekolah 3. Tahun Pendirian 4, SuratijinPendirian 5. NSS : ae eee 6. Status Akreditasi Sekolah: A/B/C/Tidak terakreditasi *) a 8. Penyelenggaraan Sekolah _: Pagi/Siang/ Pagidan Siang *) Jenjang Pendidikan **) _: SD, SMP, SMA, SMK *) 9. Jenis ABK A,B,C,C1,D,D1,E,G,AUTIS, LAINNYA ......*) 10.Rekening Sekolah : BPD Nomor Atas Nama . Keadaan Peserta Didik D. Keadaan Pendidik danTenaga Kependidikan E. Kegiatan-kegiatan yang Telah Dilaksanakan 7. BAB Ill PELAKSANAAN PENYALURAN DAN PEMANFAATAN BEASISWA INKLUSI BAGI SEKOLAH PENYELENGGARA PENDIDIKAN INKLUSIF Siswa yang memperoleh beasiswa bagi sekolah penyelenggara pendidikan inklusi SD/SMP/SMA/SMK. . yait -siswa, sesuai dengan beasiswa yang diterima sejumlah RP. eevee. ( Beasiswa tersebut telah disalurkan dan dimanfaatkan sesuai dengan ketentuan atau peruntukannya, Name-nama anak berkebutuhan khusus mempervich beasswa pada sekolah penyelenggara i — 2023 ara pendidikan inklusif tahun anggaran seperti ‘Beasiswa tersebut telah disalurkan sesuai dengan ketentuan yang beriaka Lampiran-lampiran Laporan Pertanggungjawaban meliputi: Pp meee » Pengumuman yang dibuat sekelah sebagaimana format pada lampiran 1; Rekapitulasi pengunaan dana bantuan format pada lampiran 2; ‘Surat pemnyataan peserta didik penerima bantuan beasiswa format pada lampiran 3; Kuitansi Bend 26 format pada lampiran 4; Rincian Pembelian Barang/jasa format pada lampiran 5; Nota Pembelian (contoh nota pembelian pada lampiran 6); Dokumentasi barang-barang yang dibeli dan dokumentasi penyerahan berang dan wang transport ke siswa; Jika dana digunakan untuk pembayaran Guru Pembimbing Khusus, SPU dilengkapi dengan melampirkan sbb: ) Tanda terima Honorarium sebagaimana terlampir; b) Daftar Hadir; Laporan ketugasan GPK format terlampir; 4) Jika guru GPK diambil dari guru sekolah yang sama, wajib menyertaken sekolah; ¢) Jika guru GPK direkrutmen secara mandiri, wajib dibuatkan SK Kepala ‘Sekolah. a) Bukti kuitansi pembayaran terapi. iran 1 ( Pengumuman ) KOP SEKOLAH a PENGUMUMAN DAFTAR NAMA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS SD/SMP/SMA /SMK PENERIMA BEASISWA INKLUS! TAHUN 2023 SEBESAR : Rp .... PER TAHUN DARI DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA, DAN OLAHRAGA DAERAH ISTIMEW. YOGYAKARTA JL, CENDANA NO. 9 YOGYAKARTA SEBAGAI BERIKUT NO NAMA KELAS KETERANGAN ar] a} oo} 19) | Dst Kepala Sekolah Nama NIP. tran 2 (Rekapitulasi Pengunaan Dana Bantuan ) ntoh. i q atau Penanggungjawab LAPORAN PENGGUNAAN BEASISWA INKLUSI JENJANG PENDIDIKAN SD/SMP/SMA /SMK TAHUN 2023 BULAN : Januari s.d Desember 2023 NAMA SISWA NISN KELAS ‘SEKOLAH RINCIAN PEMANFAATAN BEASISWA_JENJANG PENDIDIKAN SD/SMP/SMA/SMEK : TANDA no.| tancoaL | urauan |PENGELUARAN| SALDO | tanga | KETERANGAN (Rp) (Rp) aus 1 1 2 3 4 5 T April 2023_| Terima 1.300.000,00 | Contoh: 1 1. Beli alat 000,00 i bantu _| 1.000.000,00 ee Dilampiri bukci_| Khusus individu (Nota/ kwitansi) Siswa 2. Beli alat belajar__ | 300.000,00 ° Mengetahui: Ren Kepala Sekolah Pengelola Beasiswa Nama Nama NIP. NIP. 3 (Surat pernyataan Peserta didi .n beasiswa ) isi oleh Siswa Penerima Be Penerima bantuan beasiswa iswa ) SURAT PERNYATAAN PESERTA DIDIK PENERIMA BEASISWA. Nama Siswa : Sekolah Kelas Nama Orang Tua Menyatakan : 1. Bersedia menggunakan dana beasiswa inklusi untuk membantu memenuhi biaya Personal siswa dalam rangka menuntut ilmu di sekolah; SD/SMP/SMA/SMK Apabila saya melanggar hal-hal yang telah saya nyatakan dalam Surat Pernyataan ni maka saya bersedia dikenakan sanksi berupa pengembalian beasiswa keseluruhan, Yogyakarta, .. : 210.2023, Mengetahui Orang Tua/Wali Penerima Beasiswa Inklusi ‘leat me (. ee : nama lengkap dan tanda tangan nama lengkap dan tanda tangan piran 4: Kuitansi Bend 26 BURT KAS PENGEDUARAW Terima dari # Sekolah Uang Sebesar Rp, Untuk Pembayaran : Belanja Alat tulis Siswa Kegiatan Pendidikan Berb: Kegiatan Pe is Budaya, vm z mbinaan Muatan lokal (Belanja Beasi eck: Peserta Didik Dil 8 / Beasiswa Inklusi 2023), dengan ri Yogyakarta, Terbilang : Rp e Mengetahui dan Menyetujui Bendahara Sekolah Kepala Sekolah | Telah dibukukan = : ‘lah diterima | Telah dipungu ecu ae aa St oe enya. Kode Rekening : S. PPh 23 Rp. Rp. iran S: (Format Rinelan Pembellan Barang/Jasa) RINCIAN PEMBELIAN BARANG/JA! Kuitansi No Wo URAIAN 1 2 3 4 5 dst Terbilang : Yogyakarta, (tanggal dibayar lunas) Yang menerima CAP & TTD Penyedia Barang/Jasa ‘Nama Penyedia Barang/Jasa ran 6: ( Contoh Nota Pembelian ) np! etre aaron 24 (rember i Q Sinar * Bhakti... « Telnet NOTA No. (ora sie roe “snpfuy Pastseag Ppopsusg Tea eerie mysecyeiSo; wedns nqys ynndes sngex eng : Suepqzoy dy dy Hvimor renege ay da} ot | p/m Pa’s ‘ofvaseid ona | Z Sean a sx} 1 | o/m| pars ‘wemonsng rmesyen | 1 NVONVL VaNVL NVVWRIaNaa Hvar | awaton | 105 vAvN on £00t NVUVDONV NOHVL SOSAHM ONIGWIaWad NIND WORIVAONOH NVVINIYANAd UVLIva HOINOS (ap ) snsnyy Suyqunqmeg nmp umperouoy eu203 epuey weiodey :g uendurey LAPORAN KINERJA GURU PEMB| IMBING KHUSUS (GPK) BULAN IY) Nama Guru GPK Nama Sekolah pan: Format Kinerja Guru Pembimbing Khusus ( GPK ) ONTOH 2023 No Hari/ Tanggal Kegiatan | Senin, 7 Agustus 2023 07.00- 07.30 07.40 - 11.30 Persiapan untuk bimbingan belajar Bimbingan belajar secara langsung untuk siswa kelas bawah (kelas 2) siswa atas nama Mega Muhammad Hakim, Rusda Hasta Ramadhan dengan materi sesuai dengan tugas ‘yang diberikan oleh wali kelas Materi Calistung dari GPK untuk menambah minat bakat siswa di membaca/ Liter Fund: tangan (Guru Kelas) 12 Agustus 2023 07.00 =07.30 07.40 - 11.30 Persiapan untuk bimbingan belajar Bimbingan belajar_secara langsung untuk siswa kelas bawah (kelas 2) siswa atas nama Rahmi Nur Azizah, Vita Ayulya Anggraini, Rahma Nur ‘Azizah dengan materi sesuai dengan tuges yang diberikan oleh wali kelas ‘Materi Calistung dari GPK untuk menambah minat bakat siswa di ‘membaca/ Literasi Mengajarkan Dikte dari GPK dan berhitung penambahan, pengurangan, dan _perkalian sederhana, Mengetahui Kepala Sekolah, NIP... Yogyakarta, Guru Pembimbing Khusus ( NIP... FF iran 9 : Contoh bukti kuitansi pembayaran, pom Kuitansi @e PUSAT REMADIL trast vaxacum %©. 074361 emsiseeg eiojabueg yejoyes ejedey cinyeyebuew aD Buenqes dy yelwine dy T epues| Zz dy ueny |) ob 2 aunon | See con so tote SE Ae eae = £707 NNHVL ‘WO NV.LWNIN NVWNISW3d VAVGNa Sisvauaa NvMiGIaNad SVANMIGVSIG HIIG VLNAS3d ISVINOdSNVUL VINRISN3d YV1iva HV10™3S doy

You might also like