You are on page 1of 1

DISKUSI 7 BASIS DATA

Nama : Muhamad Alfah Rezi

Nim ; 043254634

Perhatikan transaksi conflict serializability berikut ini

Pada transaksi gambar diatas terjadi conflict serializability. Buatlah alternatif transaksi lainnya
sehingga tidak terjadi conflict serialisability disrtai penjelasannya.

Jawab :

Jika terjadi conflict serializability maka solusinya adalah dengan cara “swap”. Terjadi konflik antara
Read(x) pada T1 dengan Write(x) pada T2. Juga ada konflik pada write(Y) pada T1 dan Read(Y) pada
T2.

1. Swap Write(x) pada T1 dengan write(Y) pada T1


2. Swap Read(x) pada T1 dengan Read(Y) pada T1

Maka transaksi tersebut akan menjadi seperti ini

Time T1 T2
1 Read(x)
2 Read (Y) Write(x)
3 Write (Y)
4 Read (x)
5 Write (x) Read(Y)
6 Write (Y)

Sumber : MSIM4206/ MODUL 7

You might also like