You are on page 1of 5

K3 PERKANTORAN

KELOMPOK 2

DI SUSUN OLEH :

AMANDA ROMADON AZHARA : 062130601523


ARIF BUDIMAN : 062130601524

JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS


PRODI DIII ADMINISTRASI BISNIS
POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA
2023
PERMASALAHAN TERKAIT K3
(KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA)

 Tempat/Lokasi Pengamatan: Jalan Penghubung Gedung Kuliah Administrasi Bisnis


dan Akuntansi
Terdapat ranting pohon yang sudah rapuh/mati
Gambar 1.1

Gambar 1.2
 Deskripsi dan Gambaran Potensi bahaya K3 di lokasi Pohon Yang Rapuh
Dalam pengamatan kami untuk bahaya K3 mengambil lokasi jalan penghubung
Gedung Jurusan Administrasi Bisnis dan Akuntansi Politeknik Negeri Sriwijaya tepatnya di
samping kanan Gedung Administrasi Bisnis. Pada jalan penghubung tersebut terdapat potensi
bahaya K3, Karena bisa dilihat dari gambar diatas (Gambar 1.1 dan Gambar 1.2) terlihat
ranting pohon yang sudah rapuh/mati karena bisa jatuh kapan saja dan dapat membahayakan
pengguna jalan yang lewat.

 Solusi Penyelesaian Masalah

Untuk solusi penyelesaiannya sebaiknya pohon tersebut ditebang dan di ganti dengan
pohon yang baru agar tidak terjadi hal-hal yang tidak di inginkan saat melintas di jalan
tersebut. Atau diberi papan peringatan agar orang yang melintas di jalan penghubung tersebut
dapat lebih berhati-hati, Untuk kedepannya semoga pohon tersebut segera dievakuasi/tebang
dan diganti dengan pohon yang baru.

Contoh Papan Peringatan


Pembakaran Sampah
Jurusan Administrasi Bisnis
Pembakaran Sampah Sembarangan di Lingkungan Kampus
Gambar 1.3

Gambar 1.4
 Deskripsi dan Gambaran Potensi Bahaya K3
Dalam pengamatan kami yang kedua lokasinya masih sama yaitu di jalan penghubung
Gedung kuliah Administrasi bisnis dan Akuntasi Tepatnya di samping kanan Gedung
Administrasi Bisnis Yaitu terdapat orang yang membakar sampah di lingkungan kampus
karena dapat mengganggu kenyamanan mahasiswa dan pencemaran udara. Bisa dilihat di
gambar 1.3 dan 1.4 ada pembakaran sampah di lingkungan kampus, Karena dapat
menyebabkan penyakit seperti: Infeksi saluran pernapasa, Asma, Paru-Paru basah, dan
Serangan Jantung

 Solusi Penyelesaian Masalah


Untuk penyelesaiannya ialah sebaiknya sampah-sampah tersebut di tanam atau diolah
menjadi bermanfaat jika bisa. Karena selain menyebabkan pencemaran udara asap dari
pembakaran itu juga bisa menggangu kenyamanan bagi para mahasiswa dan dosen

You might also like