You are on page 1of 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Satuan Pendidikan : SD NEGERI BENDUNGAN I
Mata pelajaran : Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti
Kelas / Semester : V / 1 ( Satu )
Tema : Mengenal Allas Swt dan Kitab-kitabnya
Sub tema : Mengenal Asmaul Husna
KD : 3.2 dan 4.2
Hari/Tanggal : Selasa, 11 Agustus 2020

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat mengartikan memahami makna Asmaul husna Al-Mumit, Al-Hayy,
Al-

Qoyum, dan Al-Ahad.

2. Siswa dapat memahami makna Asmaul husna Al-Mumit, Al-Hayy, Al-Qoyum, dan

Al-Ahad.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Kegiatan Pendahuluan
 Guru menginformasikan melalui Whatsaap/WA bahwa waktu pembelajaran akan
segera dimulai dan peserta didik dibantu oleh orang tua.
 Pembelajaran dimulai dengan guru mengucapkan salam, berdoa bersama dan
selalu mengingatkan protokol kesehatan pada siswa.
 Guru mengecek kehadiran siswa / absen secara online di grup WhatsApp (WA)
2. Kegiatan Inti
 Guru meminta peserta didik untuk membuka buku teks Pendidikan Agama Islam
dan Budi Pekerti SD Kelas V hal. 15-18 tentang mengenal Allah dan Kitab-kitab-
Nya
 Guru meminta peserta didik untuk membaca dan memahami materi tersebut.
 Guru meminta siswa untuk membuat rangkungan dari materi tersebut
 Guru memeberikan tugas untuk mengerjakan soal yang terdapat pada buku
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SD Kelas V hal. 24-26 ”.
3. Kegiatan Bersama Orangt Tua
 Orang tua mendampingi anaknya ketika waktu kegiatan berlangsung dan
membantu mengirimkan hasil pekerjaan peserta didik kepada guru.
4. Kegiatan Penutup
 Guru menjelaskan cara pengumpulan tugas daringnya, yaitu difoto dan dikirim
melalui WA.
 Guru memberikan motivasi, mengirim doa setelah belajar, dan ditutup dengan
salam.
5. Penilaian
 Sikap, Pengetahuan, dan Religius.

Mengetahui Bendungan, 10 Agustus 2020


Kepala SDN Bendungan 1 Guru PAI dan Budi Pekerti

TRI SURYANTI,S.Pd SUSANA PAMUNGKASIH, S.Pd


NIP.19660521 199203 2 004

You might also like