You are on page 1of 2

PEMERINTAH KABUPATEN SAMOSIR

DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA


PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP
SMP SATU ATAP NEGERI 2 ONANRUNGGU
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Mata Pelajaran : AGAMA KRISTEN
Kelas : VIII ( Delapan )
Jumlah Soal : 30 soal
Waktu : 60 Menit

I. Pilihlah satu jawaban yang paling benar lalu hitamkan bulatan huruf pada lembar
jawaban.
1. Setia Beribadah, Berdoa, dan Membaca Alkitab materi yang
mengawali semester 2. Menurut pemahamanmu, makna dari 7. Injil Matius 6:5, menjadi acuan berdoa bagi orang percaya
ibadah adalah … . kepada Tuhan. Tuhan Yesus mengajarkan, jika kamu berdoa
a. Pergi kegereja setiap Minggu karena saya orang Kristen. hendaklah ...
b. Semua tingkah laku kita yang mematuhi perintah-Nya a. Berada ditepi jalan raya
c. Sikap hidup yang berbakti dan menyembah kepada Allah b. Jangan seperti orang munafik
dalam segala aspek c. Memejamkan mata dan lipat tangan
d. Melaksanakan semua ritual agama kristen seperti puasa dan d. Membasuh wajah,tangan dan kaki
bertarak/berpantang 8. Rasul Paulus dalam pengajarannya kepada Timotius anak
2. Berdoa menjadi bagian hidup orang kristen yang penting dalam rohaninya dalam hal ibadah terdapat dalam 1 Timotius 4: 8; Ia
pertumbuhan iman orang percaya. Menurut pemahamanmu, mengatakan bahwa : latihan badani terbatas gunanya, tetapi
bagaimana pengajaran tentang yang doa yang benar? . ibadah itu berguna dalam segala hal, karena ...
a. Menghadap kearah Yerusalem sebagai pusat Bait Allah a. Bersiaplah tiap minggu beribadah kegerja dan memberikan
b. Melalui doa, kita belajar memahami kehendak Allah atas perpuluhan
hidup saya b. Mengandung janji baik untuk hidup ini maupun hidup yang
c. Doa menjadi sarana Tuhan Yesus mencurahkan berkat rohani akan datang
d. Harus didoakan berulang-ulang dengan suara yang keras c. Beribadah menjadi bagian pembentukan iman dan karakter
3. Setiap orang kristen pasti menjalankan ibadah dan persekutuan Kristus
rohani lainnya. Maksud dan tujuan dari pelaksanaan sebuah d. Dengan demikian , kamu dikenal menjadi murid-murid
ibadah bagi orang percaya untuk … . Yesus yang setia
a. Menyerupai Kristus dalam hidup sehari hari dalam semua 9. Orang percaya yang setia membaca Alkitab dan
aspek mempelajarinya harus mengerti betul mengapa Allah
b. Memenuhi hukun agama kristen bahwa setiap minggu harus mengilhamkan kehendak- Nya melalui para penulis Alkitab.
beribadah Dalam kitab 2 Timotius 3: 16 dijelaskan bahwa segala tulisan
c. Mempraktekkan persaudaraan dalam Kristus dengan benar yang dilihamkan Allah memang bermanfaat untuk ... .
d. Meningkatkan rasa kepeduliaan terhadap gereja dan a. Menyerang agama lain yang tidak sepaham dengan Alkitab
pelayanannya b. Membekali anak dan remaja kristen supaya menjadi orang
4. Dalam berdoa sering kita tidak mendapatkan apa-apa sebab kita kristen militant
tidak tahu tentang tujuan dari berdoa. Menurut pengajaran iman c. Mengajar, menyatakan kesalahan, memperbaiki kelakuan,
kristen, maksud dan tujuan dari berdoa adalah sebagai berikut. mendidik orang dalam kebenaran
a. Belajar untuk mengerti kehendak Tuhan dengan hidup dalam d. Mengerti lebih dalam sejarah hidup jaman purbakala
ketaatan 10. Banyak tokoh Perjanjian Lama yang menjadi contoh dan
b. Menjadikan pribadi yang kuat dalam iman ketika menghadapi menginspirasi orang percaya jaman sekarang untuk
berbagai pencobaan melaksanakan ibadah. Wujud ibadahnya kepada Allah
c. Mendekte Tuhan untuk menuruti dan memenuhi segala dibuktikan dengan memberi persembahan domba yang terbaik.
kemauan kita Nama tokoh itu adalah…
d. Menjauhkan diri dari perbuatan-perbuatan tercela a. Abram b. Ayub c. Harun d. Habel
5. Membaca Alkitab mestinya menjadi gaya hidup orang percaya, 11. Dalam kitab 1 Samuel 1:13, kita menemukan dikisahkan
yang dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja, sebab melalui perjuangan doa seorang wanita yaitu ibu Hana yang berdoa
membaca Alkitab, orang percaya dapat … . meminta kepada Allah, seorang anak laki-laki. Simak
a. Menangkal bahkan menolak perbuatan jahat dari iblis bagiamana ibu Hana berdoa kepada Allah ….
b. Menambah ilmu pengetahuan yang berhubungan dengan a. Berdoa dengan sungguh-sungguh setiap hari pada jam 3 sore
iman Kristen menghadap Yerusalem
c. Memahami, mengerti rencana Allah yang luar biasa atas b. Berkata-kata dalam hatinya dan hanya bibirnya saja yang
hidup orang percaya bergerak-gerak
d. Membandingkan dengan kepercayaan/keyakinan orang lain c. Berdoa sambil menangis dan memukul-mukul dadanya,
6. Tuhan Yesus mengajarkan tentang bagaimana ibadah yang mohon belas kasihan-Nya
benar kepada para murid-Nya sesuai yang ditulis oleh rasul d. Bersama suaminya Elkana datang ke Silo untuk berdoa
Yohanes pada pasal 4:24. Dalam nats ini diajarkan bahwa semalaman
ibadah yang benar adalah ibadah .... 12. Banyak diantara orang kristen malas membaca Alkitab salah
a. Yang dikerjakan rutin hari Minggu satu penyebabnya adalah tidak mengerti maksudnya. Cara
b. Posisinya menghadap gunung Allah mempelajarai Alkitab supaya kita memahami isinya dengan ... .
c. Pakaian harus lengkap dan bersih a. Membersihkan seluruh anggota tubuh, termasuk tidak
d. Dalam Roh dan kebenaran makan makanan haram
b. Membaca dengan suara yang nyaring dan dieja berulang-
ulang
b. Kehadiran-Nya menjadi berkat bagi orang lain yang sangat
c. Memohon pengurapan Roh Kudus dan menghayati ayat-ayat membutuhkan
dengan sungguh-sungguh c. Saksi kemahakuasaan Yesus tidak dapat ditutup-tutupi lagi
d. Mengulangi bagian-bagian ayat yang sulit dengan bantuan d. Mereka mencari Yesus karena tidak membayar sepersen
ensiklopedia Alkitab atau gratis
13. Alkitab sebagai pedoman hidup orang percaya menutun ke jalan 21. Selain mengadakan mukjizat dan mengajar di rumah ibadat
kebenaran dan banyak memberi nasehat supaya orang percaya bangsa Yahudi, Yesus juga mengajarkan tentang bagaimana
hidupnya semakin menyerupai Kristus. Kalau kita ingin hidup berdoa yang dikehendaki Allah, yang tertulis dalam Injil Matius
dalam hikmat dan nasehat Tuhan, maka membacalah kitab ... .. 6:6-8. Kita menemukan pesan dari Tuhan Yesus tentang doa.
a. Kejadianb. Ester c. Mazmur d. Amsal a. Berdoa pada waktu pagi hari, dengan mengambil tempat
14. Sekarang ini kita hidup diakhir jaman atau jaman anugrah; dan yang sunyi
memasuki tanda-tanda akhir jaman atau Eskatologi. Kitab ini b. Isi doa kita adalah percakapan yang keluar dari hati kita
memberitahukan banyak hal tentang peristiwa-peristiwa di c. Sebelum berdoa, bereskanlah hubunganmu dengan sesame
akhir jaman. Kisah tersebut ditulis dalam kitab ... . d. Meminta kepada Allah dengan sungguh-sungguh, jangan
a. Habakuk c. Keluaran tawar hati
b. Kisah Para Rasul d. Wahyu 22. Dalam suatu perjalanan pelayan-Nya, Yesus mengajar banyak
15. Banyak orang kristen kecewa kepada Tuhan sebab hidupnya orang tentang syarat mengikut Dia, yang tertuang dalam kitab
belum berubah, doanya banyak yang tidak dijawab atau Lukas 14:25-27. Melalui bacaan itu, mengajarkan ada syarat
dikabulkan, sehingga komplain, protes kepada Allah dan yang harus dipenuhi untuk mengikut Yesus, yaitu … .
menyalahkan. Kalau kita menghadapi, dan mengalami kasus a. Ketaatan kita kepada Kristus haruslah mengatasi segala
seperti ini bagaimana tanggapan imanmu … . ketaatan lainnya
a. Ya, terus berdoa dan meminta sampai nati Tuhan memberi b. Harus berani menderita sama seperti Kristus menderita,
b. Kedaulatan mutlak memberi dan menunda bahkan menolak bahkan kematian
adalah milik Tuhan c. Meninggalkan manusia lama kita dan berubah menjadi
c. Belajar mengerti bahwa semua kebutuhan telah disediakan manusia baru
oleh Bapa d. Menjual seluruh harta miliknya, lalu ikutlah Aku
d. Hidup mati, rejeki dan jodoh ada di tangan Tuhan, sehingga 23. Banyak dipanggil tetapi sedikit yang dipilih. Kita bersyukur
tidak perlu dicari karena menjadi bagian dari pengikut Kristus yang telah
16. 16. Hidup berkelimpahan menjadi dambaan setiap orang di disediakan berkat dari-Nya. Berkat itu dapat kita temukan
dunia tanpa kecuali. Banyak orang berusaha untuk hidup dalam kitab Injil Yohanes 10:10, yaitu . .
berkelimpahan dengan cara yang tidak benar. Alkitab a. Nama kita akan tercatat dalam kitab kehidupan
mengajarkan dalam kitab Mazmur 37: 23, bahwa ... . b. Berhasil dalam setiap perkara yang kita lakukan
a. Tuhan menetapkan langkah hidup orang yang berkenan c. Mempunyai hidup, dan mempunyainya dalam segala
kepada-Nya kelimpahan
b. Tuhan sebagai sumber berkat, akan memberkati yang takut d. Dihapuskan segala dosa kenajisan dan dosa keturunan
akan Dia 24. Allah sangat marah dengan perbuatan umat Israel yang jahat
c. Wajah Tuhan berkenan hadir dikumpulan orang-orang yang dengan mengambil air dari kolam buatannya sendiri, sehingga
percaya mereka meninggalkan air hidup bahkan sumber air itu.Teguran
d. Daud adalah raja Israel yang sangat diberkati oleh Allah keras ini disampaikan Allah melalui nabi-Nya, yang terdapat
17. Raja Salomo yang penuh hikmat dan kebijaksanaan, dituntun dalam kitab ... .
oleh Allah Roh Kudus untuk memberikan pengajaran seperti a. Yesaya 1: 12 c. Yehezkiel 3:14
yang tertulis dalam Amsal 3: 9-10. Ayat ini merupakan rahasia b. Yeremia 2:13 d. Yakubus 4: 15
hidup berkelimpahan dalam Tuhan Yesus, apabila.... 25. Setelah kalian memperlajari tentang hidup berkelimpahan,
a. Mengumpulkan banyak harta dan uang di dunia maka dapat disimpulkan bahwa rahasia hidup berkelimpahan
b. MuliakanlahTuhan dengan hartamu dan hasil pertama dari adalah bila kita …..
segala penghasilanmu a. Membangun mezbah keluarga yang setiap hari berdoa
c. Mengutamakan Allah dan kebenarannya diatas kepentingan bersama
manusia b. Melakukan ritual keagamaan kristen dengan sempurna
d. Setia melayani Tuhan apapun kondisi dan resiko yang c. Berpuasa pada hari tertentu dan hidup tidak merugikan
dihadapi orang lain
18. Ketika menghadapi jemaat di Korintus, Paulus banyak sekali d. Mengasihi Allah dengan sungguh-sungguh, menjalankan
bersaksi tentang pelayanannya yang dihidupi dengan berjualan perintah-Nya
tenda. Dalam 1 Korintus 15: 54-58, Ia ingin mengajarkan
tentang ... .
a. Maut telah dikalahkan oleh kuasa Yesus, oleh sebab itu II. ESSAY TEST
berdiri teguh serta layanailah Tuhan
b. Bagaiman hidup yang berkelimpahan bersama Yesus dalam 26. Uraikanlah apa yang dimaksud dengan: beribadah, berdoa dan
segala hal
membaca Alkitab!
c. Pelayanan Paulus yang dipenjarakan karena Injil Kristus
d. Hidup sebagai anak-anak terang yang menjadi hamba 27. Tuliskan lima alas an mengapa orang Kristen harus setia
Kristus
beribadah kepada Allah, setia berdoa dan membaca Alkitab!
19. Kristus sebagai pemimpin yang layak diikuti oleh seluruh
pengikut-Nya, sebab Ia layak sebagai pemimpin yang perlu 28. Uraikanlah dengan singkat, empat tantangan yang dihadapi oleh
diteladani dalam hal hidup menyenangkan hati Bapa-Nya, yang
remaja masa kini!
dibuktikan dalam peristiwa ... .
a. Saat berdoa di taman Getmani 29. Tuliskan beberapa sikap yang dapat menjadi pendukung bagi
b. Melakukanpembersihan Bait Allah
remaja dalam menghadapi berbagai tantangan iman (lengkap
c. Berkotbah di atas bukit
d. Memberkati anak-anak dengan ayat pendukungnya)!
20. Dalam kitab Injil Matius 4:25-27, dikisahkan tentang Yesus
30. Tuliskan dengan lengap 4 ayat hafalanmu!
membuat banyak mukjizat, sehingga kabar itu tersiar ke seluruh
Yudea, Yerusalem dan Dekapolis. Setelah membaca dengan
seksama dari konteks itu, kita mendapat pengajaran rohani
bahwa ....

a. Yesus Kristus berkuasa melakukan mukjizat yang luar biasa

You might also like