You are on page 1of 7

DHARMA WANITA PERSATUAN

DINAS SUMBER DAYA AIR

LAPORAN TAHUNAN
DHARMA WANITA PERSATUAN
DINAS SUMBER DAYA AIR

JANUARI 2022 s/d DESEMBER 2022


Darma Wanita Persatuan
Dinas Sumber Daya Air
Jln. Jend A. Yani No 70 Telep.(0725)528115 Bandar Jaya lampung Tengah
Email:dinaspengairanlt@gmail.compengairan lampungtengahkab.go.id Kode Pos:34162

DAFTAR ISI
I. PENDAHULUAN
II. KEGIATAN
1. SEKRETARIAT
2. BIDANG PENDIDIKAN
3. BIDANG EKONOMI
4. BIDANG SOSIAL BUDAYA
III. HAMBATAN
IV. KESIMPULAN
V. USUL SARAN
VI. PENUTUP
LAMPIRAN-LAMPIRAN
Darma Wanita Persatuan
Dinas Dinas Sunber Daya Air
Jln Jend A. Yani No 70 Telep.(0725)528115 Bandar Jaya lampung Tengah
Email:dinaspengairanlt@gmail.compengairan lampungtengahkab.go.id Kode Pos:34162

LAPORAN PELAKSANAAN
PROGRAM KERJA DHARMA WANITA PERSATUAN
UNSUR PELAKSANAAN DINAS SUMBER DAYA AIR
KABUPATEN LAMPUNG TENGAH TAHUN 2022

I. PENDAHULUAN
Laporan Kegiatan ini disusun sebagai Pertanggung Jawaban Pengurus Dharma Wanita Persatuan
Dinas Sumber Daya Air Kab.Lampung Tengah
Dasar penyusunan laporan ini adalah:
a. Anggaran Dasar Dharma Wanita Persatuan Bab VI Pasal 16 huruf b dan c
b. Anggaran Rumah Tangga Dharma Wanita Persatuan Bab III Pasal 10 ayat ( 2 ) huruf d dan c
c. Anggaran Rumah Tangga Dharma Wanita Persatuan Dab IV Pasal 16 ayat ( 2).

Sebagai bahan pembuatan laporan Kegiatan ini adalah


1. Kegiatan - kegiatan yang dilaksanakan oleh Pengurus Dharma Wanita Persatuan Dinas
Sumber Daya Air Kab.Lampung Tengah
2. Kegiatan - kegiatan lain yang perlu segera mendapatkan prioritas

Dalam penyusunan laporan Kegiatan ini dihimpun dari kegiatan yang telah dilaksanakan pada bulan
Januari sampai dengan bulan Desember 2022.
Adapun pelaksanaan program kerja Dharma Wanita Persatuan Dinas Sumber Daya Air Kab.Lampung
Tengah adalah kegiatan di titik beratkan pada:
1. Meningkatkan kesadaran dan kemampuan berorganisasi; meningkatkan kesadaran
bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.
2. Mewujudkan ketertiban dan keseragaman pola pengelolaan administrasi perkantoran dalam
lingkungan Dharma Wanita Persatuan, agar tercipta koordinasi yang baik antar bidang.
3. Meningkatkan tertib adminisrasi keuangan, mengamankan asset organisasi serta memberikan
pelayanan teknis.
4. Melaksanakan pengelolaan organisasi secara professional
5. Menghimpun dan menyampaikan informasi yang berkaitan dengan organisasi.
6. Meningkatkan pengetahuan, ketrampilan anggota untuk menambah penghasilan keluar
7. Meningkatkan kemitrasejajaran antara pria dan wanita.
8. Meningkatkan kepedulian pada lingkungan hidup.
9. Meningkatkan kepedulian tentang hak asasi manusia dan mendorong terwujudnya supremas
hukum
10. Meningkatkan kesejahteran anggota Darma Wanita Persatuan Sumber Daya Air
III. KEGIATAN
Kegiatan disesuai dengan program kerja Dharma Wanita Persatuan Dinas Sumber Daya Air Kab.Lampung Tengah tahun 2022 pada umumnya telah dapat dilaksanaan sesuai dengan program
kerja dan dalam pelaksanaannya selalu memperhatikan kebijaksanaan program pemerintah yang dikaitkan dengan program kerja Dhar ma Wanita Persatuan.adapun kegiatan-kegiatan yang
dilaksanakan sebagai berikut:

Hari
No BIDANG Waktu Kegiatan Tempat Ket
/Tanggal

I. SEKRETARIAT:

1.Bagian Organisasi 04-01-2022 08:00 wib -Penyempurnaan kelengkapan organisasi papan nama/ Aula Dinas Sumber Daya Air Telah dilaksanakan

Plang organisasi data anggota DWP Dinas SDA

11-02-2022 08:30 wib -Penyusunan program kerja Aula Dinas Sumber Daya Air Telah dilaksanakan

15-03-2022 08:00 wib -Penataan menejemen organisasi Aula Dinas Sumber Daya Air Telah dilaksanakan

12-04-2022 08:30 wib -Tata persuratan dan kearsipan Aula Dinas Sumber Daya Air Telah dilaksanakan

2.Bagian Adm.
14-01-2022 09;00 wib -Menyiapkan ruangan dan keperluan DWP SDA Aula Dinas Sumber Daya Air Telah dilaksanakan
Umum
02-06-2022 08;00 wib -Menyelenggarakan rapat rutin DWP SDA Aula Dinas Sumber Daya Air Telah dilaksanakan

15-06-2022 08;00 wib -Membuat tata arsip DWP SDA Aula Dinas Sumber Daya Air Telah dilaksanakan

20-07-2022 08:00 wib -Pertemuan dan pembahasan program kerja DWP Aula Dinas Sumberdaya Air Telah dilaksanakan
3.Bagian informasi 28-07-2022 08:30 wib -Merangkum dan mendokumentasikan kegiatan yang dilakukan Aula Dinas Sumber Daya Air Telah dilaksanakan
oleh DWP Sumber Daya Air
dan humas

-Pelatihan cara berkomunikasi dan berinteraksi dengan


2. PENDIDIKAN 13-04-2022 08:30 wib Aula Dinas Sumber Daya Air Telah dilaksanakan
anggota DWP SDA
19-05-2022 08;30 WIB -Byauticlas (kosmetik dan perawatan wajah) Aula Dinas Sumber Daya Air Telah dilaksanakan

13-11-2022 08:00 WIB -Meningkatkan publikasi dan promosi TK setempat Aula Dinas SDA UPTD Kota Gajah Telah dilaksanakan

11-12-2022 08:00 wib -Meningkatakan publikasi promosi TK tentang tata cara UPTD Kalirejo Telah dilaksanakan
kedisiplian dan kesehatan anak
27-12-2022 08:00 wib -Memberikan bantuan berupa buku tulis dan peralatan UPTD Bangun Rejo Telah dilaksanakan
sekolah setembat

3. EKONOMI 14-01-2022 08:00 wib -Arisan bulanan ibu ibu dinas sumber daya air Aula Dinas Sumber Daya Air Telah dilaksanakan

15-03-2022 09:00 wib -Mengikuti bazar Aula Dinas SDA UPTD Simpang Agung Telah dilaksanakan

11-04-2022 08:30 wib -Mengikuti kegiatan menghias tumpeng Aula Dinas SDA UPTD Seputih Mataram Telah dilaksanakan

12-07-2022 08:00 wib -Membuat kerajinan tangan menyulam Aula Dinas SDA UPTD Way Pengubuhan Telah dilaksanakan

28-07-2022 08:00 wib -Kunjungan dan sosialisasi pembuatan makanan ringan /peyek UPTD Punggur Telah dilaksanakan

09-11-2022 08:08 wib -Kunjungan dan bazar makanan jajanan pasar UPTD Rukti Indah Telah dilaksanakan
4. SOSBUD 04-08-2022 08:00 WIB -Kunjungan dan pemberian santunan kepada anak yatim piyatu Aula Dinas SDA Telah dilaksanakan

05-09-2022 08:00 WIB -Membesuk anggota DWP SDA yang sedang sakit Dirumah anggota DWP SDA Telah dilaksanakan

14-09-2022 08:00 WIB -Senam bersama ibi ibu DWP SDA Halaman Dinas SDA Telah dilaksanakan

23-11-2022 08:00 wib -Senam bersama UPTD Simpang Agung Telah dilaksanakan

23-12-2022 08:00 wib -Menjenguk Staf Dinas Pengairan Kediaman Pak Joni Telah dilaksanakn

19-12-2022 08:00 wib -Kunjungan dan pemberian bantuan kepada TK setempat UPTD Sepih Raman Telah dilaksanakan

28-12-2022 08:00 wib -Kunjungan dan senam bersama UPTD Seputih Surabaya Telah dilaksanakan
II. HAMBATAN
1. Faktor yang menghambat dan akibatnya
Pengiriman data dari anggota tidak tepat waktu sehingga pengiriman laporan terlambat
2. Hal-hal yang belum terselesaikan

III. KESIMPULAN
Pelaksanaan kegiatan Dharma Wanita Persatuan Dinas Sumber Daya Air Kabupaten Lampung
Tengah dapat berjalan dengan lancar sesuai dengan program kerja tahun 2022.

Ketua Dharma Wanita Persatuan


Dinas Sumber Daya Air
Kab.Lampung Tengah,

NY.ZULAIHA ISMAIL
Gunung Sugih 29-12-2022

You might also like