You are on page 1of 1

Nama : Febby Dwi Cahyani

Nim : 201091011
Matakuliah : Asuhan kebidanan Nifas dan Menyusui
Tugas soal Asuhan kebidanan Nifas dan Menyusui (materi kelompok 15)
1. Seorang wanita 22 tahun P1 A0 postpartum 1 minggu, datang ke BPM Dengan
keluhan, demam, nyeri payudara. Hasil Pemeriksaan didapatkan TD: 120/80 mmHg.
N: 98x/m. S: 37,4C, bengkak pada payudara dan asi keluar sedikit. Berdasarkan kasus
tersebut tindakan apa yang harus di lakukan?
A. Pemeriksaan uterus
B. Pompa asi
C. Pemeriksaan payudara
D. Perawatan dan pijat payudara
E. Rujuk pasien
Jawaban : D. Perawatan dan pijat payudara

You might also like