You are on page 1of 2

PEMBERIAN DIET TINGGI SERAT

No Dokumen No Revisi Halaman


065/621/ RS/2014 01 1/1

Tanggal terbit Ditetapkan


SPO 5 Januari 2014 Direktur

Drg .ERNOVIANA,MKes

Pengertian Diet yamg diberikan pada konstipasi kronis dan penyakit divertikulosis

Tujuan Untuk memberi makanan sesuai kebutuhan gizi yang tinggi serat
sehingga dapat merangsang peristaltik usus agar defekasi berjalan

Kebijakan 1. Pelayanan makan pasien mengacu pada standar makanan dan


standar gizi sesuai macam diet di RSUD Solok.
(Peraturan Direktur Nomor :189/27/Ply-2014 tentang kebijakan
Pelayan Gizi RSUD Solok )

2. Kebijakan Direktur RSUD Solok nomor 706/001/ TU-RS/ tahun 2014


tentang Standar Prosedur Operasional Rumah Sakit Umum Daerah
Solok tahun 2014
Prosedur 1. Diet yang telah ditentukan oleh dokter dan ahli gizi ruangan yaitu Diet
Tinggi Serat
2. Kemudian perawat melakukan permintaan makanan dengan Diet TS
(Tinggi Serat) melalui Daftar Permintaan Makan Pasien
3. Diet Tinggi Serat yang diberikan bagi pasien adalah dengan syarat
diet;
- Energi cukup sesuai dengan umur, gender dan aktivitasnya
- Protein cukup (10-15% dari kebutuhan energi total
- Lemak cukup (10-25%) dari kebutuhan energi total
- Karbohidrat cukup. Yaitu sisa dari kebutuhan energi total
- Vitamin dan mineral tinggi, yaitu 2-2,5 liter untuk memperlancar
defekasi. Pemberian minum sebelum sebelum makan akan
membantu memperlancar peristaltik.
- Serat tinggi, yaitu 30-50 g/hr terutama serat tidak larut air berasal
dari beras tumbuk, beras merah, sayuran dan buah

Unit Terkait 1. Ruang rawat inap RSUD Solok


PEMBERIAN DIET TINGGI SERAT

No Dokumen No Revisi Halaman


065/621/ RS/2014 01 1/1

Tanggal terbit Ditetapkan


SPO 5 Januari 2014 Direktur

Drg .ERNOVIANA,MKes

You might also like