You are on page 1of 3

SURAT KEPUTUSAN PENGHULU BENTENG HULU

NOMOR : /SK/KP-BHL/2021

TENTANG

PEMBENTUKAN/PENETAPAN NAMA-NAMA TIM PANITIA


PENYUSUNAN PROFIL KAMPUNG, KAMPUNG BENTENG HULU
KECAMATAN MEMPURA
TAHUN 2021

PENGHULU KAMPUNG BENTENG HULU

Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan Kegiatan Penyusunan


Profil di Kampung maka di pandang perlu membentuk
Tim Panitia Penyusun Profil Kampung Benteng Hulu
Kecamatan Mempura Tahun 2021,

b. bahwa untuk pelaksanaan yang di maksud di poin (a) di


atas, maka di laksanakan dengan Keputusan Penghulu
Benteng Hulu.
Mengingat :1. Undang- undang Nomor 53 Tahun 2009 tentang
pembentukan Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Rokan
Hulu,Kabupaten Rokan Hilir, Kabupaten Siak,
Kabupaten Karimun, Kabupaten Natuna, Kabupaten
Kuantan Singingi dan Kota Batam (Lembaran Negara
Repoblik Indonesia Tahun 1999 Nomor 181, tambahan
Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 3902)
sebagai mana telah di ubah dengan Undang-undang
Nomor : 11 tahun 2003 ( Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2003 Nomor 31, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4274);
2. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang
Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011
Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5234);
3. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5495);

4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang


Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2014
Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5587)
sebagaimana telah diubah beberapa kali dengan
Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang
Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23
Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran
Negara Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran
Negara Nomor 5679);
5. Peraturan Daerah Kabupaten Siak Nomor 1 Tahun
2015 tentang Perubahan Penamaan Desa menjadi
Kampung (Lembaran Daerah Kabupaten Siak Tahun
2014 Nomor 1);

6. Peraturan Bupati Siak Nomor 135 Tahun 2020 tentang


tata cara Pengalokasian dan Penyaluran Alokasi Dana
Kampung Tahun 2021 (Berita Acara Daerah Kabupaten
Siak Nomor Tahun 2020 Nomor 135);

7. Peraturan Bupati Siak Nomor 19 Tahun 2021 tentang


Perubahan Kedua atas Peraturan Bupati Siak Nomor
184 Tahun 2018 tentang pedoman Pengelolaan
Keuangan Kampung (Berita Daerah Kabupaten Siak
Nomor Tahun 2021 Nomor 19 );

8. Peraturan Bupati Siak Nomor 21 Tahun 2021 tentang


Tata cara Pembagian dan Penetapan Rincian Dana
Kampung setiap Kampung di Kabupaten Siak Tahun
Anggaran 2021 (Berita Acara Daerah Kabupaten Siak
Tahun 2021 Nomor 21);

9. Peraturan Bupati Siak Nomor 22 Tahun 2021 tentang


Perubahan Peraturan Bupati Siak Nomor 135 Tahun
2020 tentan Tata Cara Pengalokasiaan dan Penyaluran
Alokasi Dana Kampung Tahun 2021 (Berita Daerah
Kabupaten Siak Nomor Tahun 2021 nomor 22);

MEMUTUSKAN

Menetapkan : PEMBENTUKAN/PENETAPAN NAMA-NAMA TIM


PANITIA PENYUSUNAN PROFIL KAMPUNG,
KAMPUNG BENTENG HULU KECAMATAN MEMPURA
TAHUN 2022.

PERTAMA : Membentuk/Penetapan Nama-Nama Tim Panitia


Penyusunan Profil Kampung, Kampung Benteng Hulu
Kecamatan Mempura.

KEDUA : Kepada Seluruh Tim Panitia Penyusunan Profil


Kampung Benteng Hulu kiranya dapat melaksanakan
tugas dan bekerjasama dengan sebaik - baiknya.

KETIGA : Biaya yang ditetapkannya Keputusan Penghulu maka,


akan dibebankan didalam APBKam Tahun 2022

KEEMPAT : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan


dengan ketentuan, apabila terdapat kekeliruan dan
kesalahan dalam dalam keputusan ini maka akan di
lakukan perbaikan sebagai mana mestinya.

Di Tetapkan di : Benteng Hulu


Pada Tanggal : 2022
PENGHULU BENTENG HULU
KECAMATAN MEMPURA

SADAM,S.Si
Lampiran : Keputusan Penghulu Benteng Hulu
Nomor : /SK/KP-BHL/2022
Tanggal : 2022

PEMBENTUKAN/PENETAPAN NAMA-NAMA TIM PANITIA


PENYUSUNAN PROFIL KAMPUNG, KAMPUNG BENTENG HULU
KECAMATAN MEMPURA
TAHUN 2022

NO NAMA JABATAN KETERANGAN

1 SADAM,S.Si PEMBINA/PENANGGUNG JAWAB

2 JONI KETUA

3 MARANTA SEKRETARIS

4 M.SAYUTI ANGGOTA

PENGHULU BENTENG HULU


KECAMATAN MEMPURA

SADAM,S.Si

You might also like