You are on page 1of 2

TUGAS l

MSIM4101- PENGANTAR SISTEM INFORMASI

UNIVERSITAS TERBUKA

Perusahaan X memproduksi sepatu olahraga bermerek Niki yang memiliki 3 warna, yaitu biru,
hitam, dan putih. Harga sepasang sepatu merek Niki Rp 100.000. Pada tahun Y, perusahaan X
memproduksi sepatu olahraga bermerek Niki sebanyak 50.000 pasang (terdiri dari 21.500 pasang
berwarna hitam, 15.000 pasang berwarna putih, dan 13.50 pasang berwarna warna biru), dengan
biaya total Rp.5.000.000.000.

Hasil penjualan bulanan sepatu Niki dari Januari sampai Desember adalah sebagai berikut:

• jumlah penjualan wama hitam : 800, 975, 1.150 , 1.325, 1.500, 1.675, 1.850,
2.025, 2.200, 2.375, 2.550, 2.725

• jumlah penjualan wama putih : 1.000, 1.100, 1.200, 1.300, 1.400, 1.450, 1.350,
1.200, 1.050, 900,750,600

• jumlah penjualan warna biru : 700, 750, 725, 710, 700, 775, 720, 710, 760, 740,
730, 705

Tugas mahasiswa :

1. Dari masukan data di atas, cobalah mengolahnya menjadi laporan untuk manajemen yang
mudah dipahami untuk disampaikan kepada pimpinan pada setiap tingkat pada
perusahaan!

2. Berdasarkan output data pada soal 1, keputusan apakah yang akan diambil jika Anda
seorang pimpinan tingkat atas di perusahaan tersebut?

3. Berdasarkan output data pada soal 1, keputusan apakah yang akan diambil jika Anda
seorang pimpinan tingkat menengah di perusahaan tersebut?

4. Berdasarkan output data pada soal 1, keputusan apakah yang akan diambil jika Anda
seorang pimpinan tingkat bawah di perusahaan tersebut?
Tugas nomor 2 s/d 3 harus menyertakan bagian mana dari modul 4 BMP Sistem informasi
Manajemen (EKMA4434) yang dijadikan dasar jawaban.

Selamat mengerjakan, semoga sukses!

JAWABAN

1. Data output penjualan sepatu olahraga merek “NIKI”

2. Memproduksi lebih banyak sepatu olahraga warna hitam, karena bisa kita lihat pada
laporan bahwa sepatu olahraga warna hitam lebih banyak penjualannya dilihat dari bulan
ke bulan, akan tetapi pada bulan oktober dikarenakan stok sudah habis sehingga
penjualan hanya mampu berahir di bulan oktober dalam periode satu tahun tersebut.
3. Meningkatkan pemasaran dengan berbagai macam cara, seperti berjualan dengan online
yang sekarang ini sedang menjadi trend.
4. Melebihkan harga jual pada sepatu olahraga warna hitam agar sepatu warna lain bisa
terjual lebih ban yak dan kemudian kita juga akan memproduksi sepatu olahraga warna
yang lain itu lebih banyak lagi. Dengan meningkatkan pangsa pasar sehingga keuntungan
tentu akan jauh lebih banyak.

You might also like