You are on page 1of 3

Nama : …………………………………………………………………………….

Kelas : …………………………………………………………………………….
No Absen : …………………………………………………………………………….

A. Pilihlah jawaban yang tepat pada huruf A, B, C atau D!

1. Ada 1.000 lembar kertas. Mereka menggunakan 250 lembar kertas itu kemarin dan
menggunakan 320 lembar kertas pada hari ini. Banyaknya kertas yang tersisa adalah ….
2. Tiga orang anak membeli 3 permen yang masing-masing berharga Rp. 1.200 dan membeli 3
jajan yang masing-masing harga Rp. 1.500. Jika mereka membayar Rp. 10.000, maka uang
kembaliannya adalah ….
3. Kebun bunga memiliki panjang 3m dan lebar 6m, maka luas kebun bunga adalah ….
4. Persegi panjang memiliki luas 40m2 dan lebar 8m, maka panjang persegi panjang tersebut
adalah ….
5. Yanto dan kakaknya berlatih lompat jauh. Jarak lompatan keduanya adalah 2,14 m dan 3,46 m
berturut-turut. Berapa jauh lompatan kakak disbandingkan Yanto ….
6. Ada pita yang panjangnya 2,15 m. Kemudian pita tersebut dipotong 85 cm. Berapa panjang pita
yang tersisa ….
7. Hasil dari 6,27 + 3,51 adalah….
8. Hasil dari 5,78 – 3, 44 adalah ….
9. Ada jalan sepanjang 2,35 km yang mengelilingi taman kota. Ani naik sepeda mengelilingi
taman tersebut sebanyak 3 kali. Berapa kilometer Ani telah bersepeda ….
10. Anak-anak memotong pita sepanjang 5,7 m dengan sama panjang yang masing-masing akan
diberikan kepada 3 anak. Berapa meter panjang pita yang diterima oleh setiap anak ….
11. pita sepanjang 4,5 m sama rata untuk sembilan orang anak. Berapa meter panjang pita yang
diterima oleh setiap anak ….
12. Hasil dari 4,8 : 6 adalah ….
13. Dita mempunyai pita sepanjang 13,5m. Ia akan membuat hiasan bunga yang satu buahnya
memerlukan 2 m pita. Berapa banyak hiasan bunga yang dapat dibuat Dita ....
14. Perhatikan diagram batang dibawah ini!
Hasil ulangan siswa kelas IV SD Suka Maju

Banyaknya siswa yang mendapat nilai 60 adalah ....


15. Perhatikan diagram batang dibawah ini!

Jika nilai matematika di bawah 70, maka akan mengikuti remedi. Banyak siswa yang remedi
adalah ….
B. Isilah dengan jawaban yang tepat
1. 2 km = …. m
2. Hasil dari 0,18 + 0,34 adalah ….
3. Hasil dari 2,8 x 7 adalah ….
4. Hasil dari 2,63 – 1,57 adalah ….
5. Perhatikan gambar di bawah ini!

Hasil panen padi di Desa Suka Maju pada tahun 2034 adalah ….

C. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar!


1. Banu harus berlari sejauh 700 m agar tiba di rumah Andi. Saat ini Banu baru berlari sejauh 200
m. Berapakah sisa jarak yang harus ditempuh Banu agar tiba di rumah Andi?
2. Bulatkan bilangan 92.861 ke nilai tempat ratusan terdekat !
3. Dono membeli 6 kelereng yang masing-masing harganya Rp. 800,00. Dono membayar Rp.
10.000,00. Berapa rupiah uang kembalian yang diterima?
4. Diketahui persegi panjang memiliki ukuran panjang 10 cm dan lebar 5 cm, maka luas persegi
panjang tersebut adalah !
5. Berikut merupakan data hasil panen Pak Seto dari bulan Januari sampai Mei; Januari 30kg,
Februari 25 kg, Maret 45 kg, April 50kg. Jika jumlah keseluruhan hasil panen padi Pak Seto
adalah 185 kg, berapa hasil panen padi bulan Mei?
KUNCI JAWABAN MATEMATIKA_MERDEKA BELAJAR KELAS 4

No Jawaban Skor
A. Pilihan Ganda
1 C. 430 1
2 A. 1900 1
3 D. 18m 1
4 D. 5m 1
5 A. 1.32 1
6 B. 130 cm 1
7 C. 9,78 1
8 A. 2,34 1
9 C. 7,05 1
10 D. 1,09 1
5
11 D. 1
7
2
12 B. 1
9
1
13 A. 3 1
5
14 B. 5 1
15 C. 9,6 1
16 A. 0,5 1
17 C. 0,8 1
18 A. 6,7 sisa 1 1
19 B. 6 orang 1
20 C. 11 1
B. Isian Singkat
1 2.000 m 1
2 0,52 1
3 19,6 1
4 1,06 1
5 1.600 1
C. Essay
1 500 m 1
2 92.900 1
3 Rp. 5.200 1
4 50 cm2 1
5 Hasil panen padi :
Januari 30kg
Februari 25kg 1
Maret 45kg
April 50kg
Mei 185-30-25-45-50 = 35kg
Total skor 30
Nilai akhir = nilai perolehan x 100%
total skor

You might also like