You are on page 1of 1

1. Jenis jaringan yang menggunakan udara sebagai media penghantarnya adalah …..

a. Server – client
b. Intranet
c. Wire
d. Wireless
e. LAN

2. Perhatikan gambar dibawah ini dengan seksama !

Arti pesan error pada gambar disamping adalah ….


a. Wifi tidak terdeteksi
b. Wifi terkoneksi tetapi tidak bias browsing internet
c. Wifi tidak terkoneksi tetapi dapat browsing internet
d. Wifi terdektesi tetapi tidak bisa terkoneksi ke perangkat wireless access point
e. Wifi tidak terdeteksi tetapi bias terkoneksi ke perangkat wireless access point

3. Printer merupakan salah satu alat pheripheral personal computer, jenis printer yang
menggunakn roll pita dan banyak dipakai warnet adalah …..
a. Inkjet
b. Laser jet
c. Dot matrix
d. Deskjet
e. Plotter

4. Gambar dibawah ini merupakan susunan topologi ….

a. Mesh
b. Star
c. Bus
d. Ring
e. Extended star

5. Komponen yang melakukan semua perhitungan aritmatika atau matematika yang terjadi sesuai
dengan instruksi program adalah ….
a. Control unit
b. Arithamtic and logical unit
c. Register
d. CPU interconnection
e. I/O

You might also like