You are on page 1of 1

CHECLIST &FORMAT PENILAIAN STASE

RESUSITASI JANTUNG PARU Pasien non trauma

No Butir Evaluasi
A Kelengkapan alat :
1. Handscoon
2. Kassa
3. Bengkok
4. Kom sedang
5. Ambu bag
6. Phantom RJP
B Proses: pasien tiba tiba tidak sadar dan tidak bergerak
1. Aman diri Pakai APD, pasang hands scond
2. Nilai respon korban dengan cara tepuk bahu korban dan teriak : “Pak / Bu bangun” jika
tanpa respon beri rangsang nyeri di buku jari jempol korban.
3. Jika korban tidak berespon maka aktifkan sistem emergency atau panggil bantuan.
Penolong berteriak: ”tolong tolong ada korban tidak sadar disini...”
4. Check pulse, dengan cara jari telunjuk dan jari tengah penolong letakkan di garis imajiner
medial leher korban dan tarik kearah lateral sejauh 3-4 cm dan rasakan denyutan nadi
karotis.
5. Jika nadi karotis tidak teraba dalam waktu < 10 dtk lakukan Kompresi Dada dengan cara:
Atur posisi korban supine diatas permukaan yang keras dan datar
6 Pasang papan RJP di antara bawah badan korban dan kasur,
turunkan tempat tidur atau pasang tangga agar penolong dapat berdiri disamping tempat
tidur korban
7. Letakkan salah satu tumit telapak tangan pada ½ sternum, dan telapak tangan saling
bertumpuk
8. Lakukan kompresi secara push hard and fast at least 100 -120 x/mt, dengan kedalam:
Dewasa: 2 inch (5 cm
9. Lakukan pembebasan Airway (Jalan Nafas).
Head tilt – chin lift → korban tanpa trauma kepala dan leher.
10. Lakukan cross finger, dengan cara jari telunjuk dan ibu jari penolong diletakan di gigi
mandibula dan maksilaris korban, sampai mulut korban terbuka.
11. Lakukan finger swap, sambil melakukan cross finger dan tangan telunjuk mejangkau dan
membuang sumbatan yang ada dalam mulut korban (cairan)
12. Breathing (Pernafasan).
Scaning pernapasan adakah pernapasan atau tidak
Jika tidak ada pernapasan lakukan :
Ventilasi 2 kali(Pakai ambubag dengan bantuan asisten)
13. Lakukan kombinasi hingga 5 siklus (1 siklus = rasio kompresi dan ventilasi 30: 2)
14. Cek ulang nafas dan nadi bersamaan
15 Jika tidak ada denyutan nadi karotis dan tidak ada nafas: lakukan kembali kompresi dan
ventilasi dengan rasio 30:2 (selama 2 menit)
16 Jika ada denyutan nadi karotis dan tidak ada nafas : berikan ventilasi rescue dengan jarak 6
detik selama 2 menit. (10x/mnt)
17 Jika ada denyutan nadi karotis dan ada nafas: atur posisi korban ke posisi mantap (recovery
position).
Kriteria penilaian :
1.nilai akhir : Jumlah nilai yg diperoleh x 100 %
34
2.Nilai batas lulus 78

Dosen Penguji:
Curup, ..................................2021

You might also like