You are on page 1of 18

Nomor : 162/PL.

01/J6/2023 16 Februari 2023


Sifat : Biasa
Lampiran : 1 (Satu) berkas
Hal : Pemanggilan Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL 2.0 bagi
Fasiltator Tim Pendamping Keluarga Kabupaten/Kota

Kepada Yth:
Kepala Dinas OPD Pengendalian Penduduk dan KB
Kabupaten/Kota Provinsi Kalimantan Timur
(Daftar terlampir)
Di –
Tempat

Menindaklanjuti surat Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kependudukan dan KB


BKKBN, Nomor:354/PL.02.06/H1/2023, tanggal 15 Februari 2023, perihal Pemanggilan
Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL 2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi Tahun
2023. (surat terlampir)
Sehubungan dengan hal tersebut, kami mengundang peserta pelatihan bagi Fasilitator Tim
Pendamping Keluarga tingkat Kabupaten/Kota Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2023 untuk
menjadi Peserta Aktif pada kegiatan Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL 2.0 bagi
Fasilitator tingkat Provinsi Tahun 2023 yang akan diselenggarakan oleh Pusdiklat BKKBN
melalui daring pada:
Hari/Tanggal : Kamis, 23 Februari 2023
Waktu : 08.00 Wita – selesai (jadwal terlampir)
Link Zoom
Angkatan IV : Meeting ID: 838 3421 5726
Passcode: 117613
Angkatan V : Meeting ID: 895 0992 8768
Passcode: 941017

Adapun data peserta Angkatan XVI dan Angkatan XVII terlampir pada Lampiran 2 (dua)
(Surat Tugas kolektif) dan peserta melakukan registrasi melalui link:
https://linktr.ee/workshopelsimil2.0 (paling lambat Jumat, 17 Februari 2023), serta beberapa
hal yang wajib menjadi perhatian bagi peserta disampaikan pada lampiran
(surat terlampir).
Demikian disampaikan atas kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi


Kalimantan Timur,
Untuk Perhatian:
Tidak diperkenankan memberikan sesuatu
dalam bentuk apapun yang dapat
menimbulkan Gratifikasi maupun KKN

Dr. SUNARTO, S.K.M., M.Adm.KP


Tembusan Yth.:
Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan
Kependudukan dan KB BKKBN

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran 1

Nomor : 162/PL.01/J6/2023
Tanggal : 16 Februari 2023
Hal : Pemanggilan Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL 2.0 bagi
Fasiltator Tim Pendamping Keluarga Kabupaten/Kota

DAFTAR OPD PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB

KABUPATEN/KOTA SE KALIMANTAN TIMUR

Kalimantan Timur

1. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan KB Kota Samarinda;


2. Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, dan KB Kota Balikpapan;
3. Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan KB Kota Bontang;
4. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk, KB, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
Kabupaten Berau;
5. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk, KB, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
Kabupaten Penajam Paser Utara;
6. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk, KB, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
Kabupaten Paser;
7. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan KB Kabupaten Kutai Kartanegara;
8. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan KB Kabupaten Kutai Timur;
9. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk, KB, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
Kabupaten Kutai Barat;
10. Kepala Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan KB Kabupaten Mahakam Ulu.
Lampiran 2

Nomor : 162/PL.01/J6/2023
Tanggal : 16 Februari 2023
Hal : Pemanggilan Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL 2.0 bagi
Fasiltator Tim Pendamping Keluarga Kabupaten/Kota

DAFTAR PESERTA WORKSHOP PENGGUNAAN APLIKASI ELSIMIL 2.0

BAGI FASILITATOR TINGKAT PROVINSI TAHUN 2023

ANGKATAN XVI

NO NAMA JABATAN

1 Drs. H. Harlan Lelana, M.Adm.KP Pengembangan Teknologi Pembelajaran Ahli Madya

2 Alvi Juni Rachmawati, SKM.,MPd Pengembangan Teknologi Pembelajaran Ahli Muda

3 Hj. Hafzah, SKM Arsiparis Ahli Muda

4 Rina Hartati, S.Sos PLKB Kec. Muara Jawa

5 Dra. Siti Mu'asanah PKB Kec. Loa Kulu

6 Nur Halimah, Amd.Keb PKB Kec. Muara Muntai

7 Rofe'i PKB Kec. Sebulu

8 Yerham PLKB Kec. Muara Kaman

9 Elly Betyono, ST PLKB Kec. Samboja

10 Budiman PKB Kec. Loa Janan

11 Isda Herlina PLKB Kec. Tabang

12 Risnawati PLKB Kec. Kenohan

13 Jamaluddin PKB Kec. Anggana

14 Dra. Wde Hasana PKB Kec. Tenggarong

15 Setiunus Esap, S.Sos.,M.Si PKB Kec. Tenggarong Seberang

16 Chendy An Febriani P PLKB Kec. Muara Badak

17 Syahliansyah PLKB Kec. Muara Wis


18 Wahyudi Iwan Wardhana, SE PKB Kec. Sanga-Sanga

19 Widya Widagdo PKB Kec. Marang Kayu

20 Johansyah, SE PKB Kec. Kota Bangun

21 Muryani, S.Sos Penata KKB DPPKB Kab. Kukar

22 Aprillia Kader PPKBD Kec. Kembang Janggut

23 Vevi Kristiana, SKM PKB Kec. Tanah Grogot

24 Linda Shintiana, SKM.,M.P.H PKB Kec. Paser Belengkong

25 Endang Hernita, SKM PKB Kec. Tanjung Harapan

26 Rini Nur Hidayah, SKM PKB Kec. Long Kali

27 Diana Pratiwi, SKM PKB Kec. Long Ikis

28 Rosalina, Amd.Keb.,SE Pengelola Pembinaan Ketahanan Keluarga DP2KBP3A Kab. Paser

29 Maslianti, Amd. Keb Bidan Kec. Batu Engau

30 Noor Eka Safitri, Amd. Keb Bidan Kec. Muara Komam

31 Maria Sapta Hartati, Amd.Kep Nakes Kec. Kuaro

32 Musdalifah, Amd. Keb Bidan Kec. Batu Kajang

33 Jannatul Aulia, Amd. Kep Nakes Kec. Muara Samu

34 Waode Rosliani, SE, M.Si Kabid K3 DPPKB Kota Samarinda

35 Desca Firnanda, SKM PKB Kec. Palaran

36 Darna, SKM PKB Kec. Samarinda Seberang

37 Rico Karunia Perdana, S.Sos PKB Kec. Loa Janan Ilir

38 Oktava Nurulia Qotimah, S.I.Kom PKB Kec. Sungai Kunjang

39 Siti Muhtadah Fitriani, SKM Analis Ketahanan Keluarga DPPKB Kota Bontang

40 Muh. Zubair Muin PKB Kec. Bontang Selatan

41 Ika Diati Noptasari, Amd.Keb PKB Kec. Bontang Utara

42 Astrini, Amd. Keb PKB Kec. Bontang Barat

43 Sri Aslina, SP Subkoor Bina Ketahanan Keluarga DPPKBP3A Kab. Berau

44 Sri Astuti, SE PKB Kec. Tanjung Redeb

45 Tita Yuanita, S.Sos PKB Kec. Sambaliung

46 Rudi, SE PKB Kec. Gunung Tabur

47 Rinduani, SE PKB Kec. Teluk Bayur

48 Muhammad Rofi'i, M.Pd.I PKB Kec. Pulau Derawan

49 Sara Tonapa, S.IP PKB Kec. Segah

50 Daryohan, S.I.Kom PKB Kec. Samarinda Utara

51 Kemis PKB Kec. Samarinda Ilir


52 Endang Warsini, SKM PKB Kec. Samarinda Kota

53 Katri Astuti, S.I.Kom PKB Kec. Sambutan

54 Irma Puspita Ningrum, S.Sos.,M.A.P PKB Kec. Sei. Pinang

55 Dra. Banne Buntu PKB Kec. Samarinda Ulu

56 Ani Saidah, SE Kabid KS DPPKB Kutai Timur

57 Yunilawati, S.Sos PKB Kec. Sangatta Utara

58 Monika Apriyani Simbolon, SKM PKB Kec. Sangatta Utara

59 Nur Nensih, Amd.Keb PPPK Kec.Teluk Pandan

60 Rahmiati, SKM PPPK Kec. Rantau Pulung

DAFTAR PESERTA WORKSHOP PENGGUNAAN APLIKASI ELSIMIL 2.0

BAGI FASILITATOR TINGKAT PROVINSI TAHUN 2023

ANGKATAN XVII

NO NAMA JABATAN

1 Ria Artanti, SE Penata Kependudukan dan Keluarga Berencana Ahli Muda

2 Devi Vera Erlistiani, A.Md.Kep Penyusun Bahan Kesehatan Reproduksi

3 Irda Triani Putri, S.I.Kom Penata Kependudukan dan Keluarga Berencana Ahli Pertama
4 Norhayati, Amd.Kep PPPK Kec. Bengalon

5 Aldila Nurul Aini, Amd.Keb PPPK Kec. Kaliorang

6 Yushita Aridana, Amd.Keb PPPK Kec. Kaubun

7 Siti Aisyah, Amd.Keb TPD Kec. Sangkulirang

8 Rishadaria Eysiyah, Amd.Keb TPD Kec. Karangan

9 Maipawati, Amd.Keb PPPK Kec. Sandaran

10 Fatmasari, Amd.Keb PPPK Kec. Kongbeng

11 Eric Siswoyo, Amd.Kep PPPK Kec. Muara Wahau

12 Muhammad Muslihuddin Akbar, Amd.Kep PPPK Kec. Telen

13 Messy Nur Andini, Amd. Kep TPD Kec. Batu Ampar

14 Falia Ali Zaratustra, S.ST PKB Kec. Sangatta Selatan

15 Rahmawati, Amd.Keb TPD Kec. Muara Bengkal

16 Nor Aida, S.Kep PKB Kec. Muara Ancalong

17 Mega Yuliati,Amd.Keb TPD Kec. Muara Ancalong

18 Hotria Sianipar, S.Kep TPD Kec. Busang

19 Hj. Hasanah Arifuddin, SE Analis Kebijakan Ahli Muda DP3AP2KB Kab. PPU

20 Herdina Marlisa, S.Sos PKB Kec. Penajam

21 Jamaluddin, S.Sos PKB Kec. Waru

22 Syahrullah, S.I.Kom PKB Kec. Babulu

23 Wahyuni, S.Sos PKB Kec. Sepaku

24 Anik Fauziyah, S.Sos.I PKB Kec. Biatan

25 Rizky Ibrahim, S.Sos.I PKB Kec. Talisayan

26 Ahmad Rifa'I, S.Pd.I PKB Kec. Tabalar

27 Akhmad Yudiansyah, SE PKB Kec. Batu Putih

28 Marjoko PKB Kec. Kelay

29 Yuniar Adi Yassa, SE PKB Kec. Biduk-Biduk

30 Nani Ramayanti PKB Kec. Maratua

31 Anytha Eva Maria, ST.,M.Si Kabid K3 DP3AKB Kota Balikpapan

32 Lisda Haryani Hamid PKB Kec. Balikpapan Tengah

33 Eny Sri Widayati PKB Kec. Balikpapan Selatan

34 Wahyu Tripeni, SH PKB Kec. Balikpapan Barat

35 Dra. Isdiarti Widyaningsih PKB Kec. Balikpapan Timur

36 Nurul Mutiah, S.I.Kom PKB Kec. Balikpapan Kota

37 Nety Ambarita PKB Kec. Balikpapan Utara


38 Sasmito Raharjo, SKM,M.Si Penata KKB DP2KBP3A Kubar

39 Ajeng Dariah Karvianti, S.Sos.,M.Si PKB Kec. Barong Tongkok

40 Yoram, S.Sos PKB Kec. Sekolaq Darat

41 Andriaty, S.Sos PKB Kec. Melak

42 Supiansyah, SE PKB Kec. Mook Manaar Bulan

43 Mayzhel Hydro, SE PKB Kec. Linggang Bigung

44 Kasmanadi PKB Kec. Muara Lawa

45 Hatipah PKB Kec. Damai

46 Warian Nur PKB Kec. Bongan

47 Ely Sunarsih PKB Kec. Penyinggahan

48 Elvianex Wells, Amd.Keb PKB Kec. Tering

49 Noor Ainuddin, S.I.P PKB Kec. Muara Pahu

50 Sitang, SE PKB Kec. Jempang

51 Rita Rianti PKB Kec. Siluq Ngurai

52 Eko Budi Trimanto, SE PKB Kec. Long Iram

53 Meldaria Napitupulu, SE PKB Kec. Nyuatan

54 Erni Susanti, SKM PKB Kec. Bentian Besar

55 Rita Supraptiwiningsih Kabid P2KB Dinkes, PPKB Kab. Mahulu

56 Yohana Hengin, S.Pd PKB

57 Yuliana Bulan Payaq, SE PKB

58 Virgolinda Angin Ding, S.Sos PKB

59 Alpina Damayanti, Amd.Keb Bidan Koordinator KB

60 Silvianus Rambulangi Penyuluh Kesehatan Masyarakat


Nomor : 354/PL.02.06/H1/2023 Jakarta, 15 Februari 2023
Lampiran : 1 (satu) eksemplar
Hal : Pemanggilan Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi
ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi Tahun 2023

Yth.
Terlampir
di
tempat

Menindaklanjuti pengembangan Aplikasi ELSIMIL.2.0 pada tahun 2023, Pusdiklat


Kependudukan dan KB bekerjasama dengan komponen terkait akan menyelenggarakan
Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi pada tanggal
20 s.d. 24 Februari 2023. Kegiatan ini akan dilaksanakan sebanyak 19 (Sembilan belas)
angkatan dengan metode pembelajaran jarak jauh (distance learning), dengan waktu
pelaksanaan sebagai berikut:

No Nama Angkatan Waktu Pelaksanaan


1 Angkatan I – V Senin, 20 Februari 2023
2 Angkatan VI – VII Selasa, 21 Februari 2023
3 Angkatan VIII - XII Rabu, 22 Februari 2023
4 Angkatan XIII - XVII Kamis, 23 Februari 2023
5 Angkatan XVIII – XIX Jumat, 24 Februari 2023

Target peserta dari Workshop ini sejumlah 1.076 (seribu tujuh puluh enam) orang dengan
distribusi jumlah peserta per provinsi terlampir (Lampiran 2) dan dapat berasal dari unsur
sebagai berikut:

1. Pejabat Fungsional Widyaiswara dari Perwakilan BKKBN Provinsi


2. Pejabat Fungsional Tertentu Tingkat Muda atau Madya di Perwakilan BKKBN Provinsi
yang menjadi Tim Percepatan Penurunan Stunting
3. Perwakilan Pokja Ketahanan Remaja
4. Perwakilan Pokja Program Kesehatan Reproduksi
5. Perwakilan Pokja Stunting
6. Perwakilan Tim Kerja yang bertanggung jawab terkait TPK dan Elsimil
7. Perwakilan dari OPD KB Tingkat Provinsi
8. Perwakilan dari UPT Balai Diklat KKB
9. Mitra kerja terkait yang menjadi Tim Percepatan Penurunan Stunting, meliputi Dinas
Kesehatan, IBI, Pengurus PKK dan Perwakilan dari IpeKB Tingkat Provinsi

Sekaitan dengan hal tersebut, agar Bapak/Ibu dapat menugaskan fasililator dari unsur
tersebut sebagai peserta aktif pada Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL.2.0 bagi
Fasilitator tingkat Provinsi Tahun 2023.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Selanjutnya fasilitator yang mengikuti workshop, akan menjadi pelatih pada pelatihan
fasilitator Tim Pendamping Keluarga di provinsi masing-masing. Beberapa hal yang wajib
menjadi perhatian bagi peserta pelatihan disampaikan pada lampiran. Informasi lebih lanjut
terkait kegiatan ini dapat menghubungi WhatsApp Pusat Layanan Informasi Pusdiklat
Kependudukan dan KB di Nomor 08111245045.

Demikian atas perhatian dan kerjasama yang baik, kami ucapkan terima kasih.

Kepala Pusat Pendidikan dan


Pelatihan Kependudukan dan KB,

Dr. Lalu Makripuddin, M.Si.


Tembusan:
1. Kepala BKKBN (sebagai laporan);
2. Sekretaris Utama;
3. Deputi Bidang Pelatihan, Penelitian dan Pengembangan.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran 1
Nomor : 354/PL.02.06/H1/2023
Tanggal : 15 Februari 2023
Hal : Pemanggilan Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi
ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi Tahun 2023

Yth.
1. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Aceh
2. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sumatera Utara
3. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sumatera Barat
4. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sumatera Selatan
5. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Riau
6. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Bengkulu
7. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Jambi
8. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Lampung
9. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Kepulauan Riau
10. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Bangka Belitung
11. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Banten
12. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Jawa Barat
13. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Jawa Tengah
14. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Jawa Timur
15. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi DIY
16. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Bali
17. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Nusa Tenggara Barat
18. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Nusa Tenggara Timur
19. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Kalimantan Barat
20. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Kalimantan Selatan
21. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Kalimantan Tengah
22. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Kalimantan Timur
23. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Kalimantan Utara
24. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulawesi Utara
25. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulawesi Barat
26. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulawesi Tengah
27. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulawesi Tenggara
28. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulawesi Selatan
29. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Gorontalo
30. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Maluku
31. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Maluku Utara
32. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Papua
33. Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Papua Barat

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran 2
Nomor : 354/PL.02.06/H1/2023
Tanggal : 15 Februari 2023
Hal : Pemanggilan Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi
ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi Tahun 2023

TARGET JUMLAH PESERTA


WORKSHOP PENGGUNAAN APLIKASI
ELSIMIL.2.0 BAGI FASILITATOR TINGKAT PROVINSI TAHUN 2023
TANGGAL PELAKSANAAN : 20 s.d 24 Februari 2023
NO PROVINSI Jumlah 20 Februari 2023 21 Februari 2023 22 Februari 2023 23 Februari 2023 24 Februari 2023
Peserta
Workshop
I II III IV V I II I II III IV V I II III IV V I II
1 ACEH 26 26
2 SUMATERA UTARA 34 34
3 SUMATERA BARAT 20 20
4 SUMATERA SELATAN 22 22
5 RIAU 18 18
6 BENGKULU 72 60 12
7 JAMBI 216 60 60 48 48
8 LAMPUNG 22 22
9 KEPULAUAN RIAU 14 14
10 BANGKA BELITUNG 14 14
12 BANTEN 18 18
13 JAWA BARAT 42 42
14 JAWA TENGAH 35 35
15 JAWA TIMUR 46 46
16 DI YOGYAKARTA 14 14
17 BALI 14 14
18 NUSA TENGGARA BARAT 16 16
19 NUSA TENGGARA TIMUR 26 26
20 KALIMANTAN BARAT 20 20
21 KALIMANTAN SELATAN 20 20
22 KALIMANTAN TENGAH 18 18
23 KALIMANTAN TIMUR 120 60 60
24 KALIMANTAN UTARA 14 14
25 SULAWESI UTARA 22 22
26 SULAWESI BARAT 14 14
27 SULAWESI TENGAH 20 20
28 SULAWESI TENGGARA 30 30
29 SULAWESI SELATAN 28 28
30 GORONTALO 16 16
31 MALUKU 16 16
32 MALUKU UTARA 16 16
33 PAPUA 28 28
34 PAPUA BARAT 25 25
TOTAL 1,076 62 58 53 60 56 62 46 56 42 42 60 60 50 52 64 60 60 64 69
Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran 3
Nomor : 354/PL.02.06/H1/2023
Tanggal : 15 Februari 2023
Hal : Pemanggilan Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi
ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi Tahun 2023

TATA TERTIB
WORKSHOP PENGGUNAAN APLIKASI
ELSIMIL.2.0 BAGI FASILITATOR TINGKAT PROVINSI
TAHUN 2023

1. Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi


Tahun 2023 dapat berasal dari :
1. Pejabat Fungsional Widyaiswara dari Perwakilan BKKBN Provinsi
2. Pejabat Fungsional Tertentu Tingkat Muda atau Madya di Perwakilan BKKBN
Provinsi yang menjadi Tim Percepatan Penurunan Stunting
3. Perwakilan Pokja Ketahanan Remaja
4. Perwakilan Pokja Program Kesehatan Reproduksi
5. Perwakilan Pokja Stunting
6. Perwakilan Tim Kerja yang bertanggung jawab terkait TPK dan Elsimil
7. Perwakilan dari OPD KB Tingkat Provinsi
8. Perwakilan dari UPT Balai Diklat KKB
9. Mitra kerja terkait yang menjadi Tim Percepatan Penurunan Stunting, meliputi
Dinas Kesehatan, IBI, Pengurus PKK dan Perwakilan dari IpeKB Tingkat Provinsi

2. Peserta diminta menyiapkan sarana pembelajaran (Laptop/PC) serta memastikan


koneksi jaringan internet sehingga dapat mengikuti pelatihan dengan baik.

3. Peserta wajib mengikuti seluruh rangkaian sesuai jadwal pelatihan (Lampiran 5).
Kegiatan dimulai pada tanggal 20 s.d. 24 Februari 2023 dengan total 19 (Sembilan
belas) angkatan.

4. Pembelajaran secara mandiri dilaksanakan di lokasi tempat tinggal/lokasi unit kerja


masing-masing peserta dengan mengakses link folder media pembelajaran melalui
link sebagai berikut pada menu MATERI PESERTA:
https://linktr.ee/workshopelsimil2.0

5. Kegiatan akan dilaksanakan melalui tautan zoom meeting sebagai berikut:

No Angkatan Zoom Meeting


1 I, VI, VIII, XIII, XVIII https://us02web.zoom.us/j/81451196701?
pwd=c0JYL3hGcVBkNEFnTHpEM2s0NGFBdz09

Meeting ID: 814 5119 6701


Passcode: 733160
2 II, VII, IX, XIV, XIX https://us02web.zoom.us/j/82302906118?
pwd=dVJpcmF2ZCthSWxQTWJaUGtiYkhQUT09

Meeting ID: 823 0290 6118


Passcode: 674244
3 III, X, XV https://us02web.zoom.us/j/87415862852?
pwd=djNad2ZSR2hoa0tBbGlPNDltWlovUT09

Meeting ID: 874 1586 2852

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Passcode: 512765
4 IV, XI, XVI https://us02web.zoom.us/j/83834215726?
pwd=MGlLRGJZYkVBNWNnbHV6K1UwMVhRdz09

Meeting ID: 838 3421 5726


Passcode: 117613
5 V, XII, XVII https://us02web.zoom.us/j/89509928768?
pwd=b0hDRkpvVXBDS2FwQTdNYnF6VkhRUT09

Meeting ID: 895 0992 8768


Passcode: 941017

6. Peserta wajib:
a. Melakukan registrasi melalui link: https://linktr.ee/workshopelsimil2.0 (pada menu
REGISTRASI PESERTA).
b. Menyerahkan surat tugas yang telah di tanda tangan oleh pejabat berwenang dan
kontrak belajar kepada panitia dengan cara mengunggah softcopy dokumen
tersebut melalui link registrasi peserta paling lambat hari Jum’at, 17 Februari
2023;
c. Apabila peserta tidak bisa mengikuti/mengundurkan diri dari pelatihan, peserta
wajib menyampaikan surat keterangan disertai alasan yang jelas serta
ditandatangani oleh Pimpinan yang bersangkutan.

7. Peserta yang telah mengikuti seluruh rangkaian workshop dan melalui evaluasi akhir
berupa post test berhak menerima sertifikat.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran 4
Nomor : 354/PL.02.06/H1/2023
Tanggal : 15 Februari 2023
Hal : Pemanggilan Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi
ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi Tahun 2023
KERANGKA ACUAN (TOR)
WORKSHOP PENGGUNAAN APLIKASI
ELSIMIL.2.0 BAGI FASILITATOR TINGKAT PROVINSI
TAHUN 2023

A. Latar Belakang
Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) sebagaimana
diamanatkan pada Undang-Undang Nomor 52 tahun 2009 tentang Perkembangan
Kependudukan dan Pembangunan Keluarga, memiliki tugas untuk melaksanakan
pengendalian penduduk dan menyelenggarakan keluarga berencana. Dalam
melaksanakan tugas yang diberikan terkait Program Bangga Kencana, BKKBN harus
dapat mewujudkan keserasian, keselarasan, dan keseimbangan antara kuantitas,
kualitas, dan persebaran penduduk dan lingkungan hidup, serta meningkatkan kualitas
keluarga agar dapat timbul rasa tenteram, harapan masa depan yang lebih baik atau
mandiri dalam mewujudkan kesejahteraan lahir dan kebahagiaan batin.
Merujuk pada Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN)
tahun 2020-2024, BKKBN diberi mandat untuk berkontribusi secara langsung
terhadap 2 (dua) dari 7 (tujuh) agenda Pembangunan/Prioritas Nasional (PN) pada
RPJMN IV 2020-2024, yaitu untuk meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM)
Berkualitas dan Berdaya Saing, serta mendukung Revolusi Mental dan Pembangunan
Kebudayaan. Dalam PN meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) Berkualitas dan
Berdaya Saing, BKKBN harus dapat berperan dalam Program Prioritas (PP) dan
Kegiatan Prioritas (KP) Peningkatan akses dan mutu pelayanan kesehatan, utamanya
pada KP-2 Percepatan Perbaikan Gizi Masyarakat. Dalam menunjang pencapaian
target KP tersebut, BKKBN diamanat untuk mendukung proyek prioritas penurunan
stunting.
Stunting adalah kondisi gagal tumbuh pada anak balita akibat kekurangan gizi
kronis terutama pada 1000 Hari Pertama Kehidupan (HPK). Stunting mempengaruhi
pertumbuhan dan perkembangan otak. Anak stunting juga memiliki risiko lebih tinggi
menderita penyakit kronis di masa dewasanya. Dalam kerangka pembangunan kualitas
sumber daya manusia, permasalahan stunting yang merupakan salah satu bagian dari
Double Burden Malnutrition (DBM) mempunyai dampak yang sangat merugikan baik
dari sisi kesehatan maupun dari sisi produktivitas ekonomi dan dalam jangka pendek
maupun jangka panjang. Stunting memiliki dampak terhadap perkembangan anak,
dalam jangka pendek, stunting terkait dengan perkembangan sel otak yang akhirnya
akan menyebabkan tingkat kecerdasan menjadi tidak optimal. Hal ini berarti bahwa
kemampuan kognitif anak dalam jangka panjang akan lebih rendah dan akhirnya
menurunkan produktifitas dan menghambat pertumbuhan ekonomi. Bahkan, stunting
dan malnutrisi diperkirakan berkontribusi pada berkurangnya 2-3% Produk Domestik
Bruto (PDB) setiap tahunnya.
Prevalensi stunting selama 10 tahun terakhir menunjukkan tidak adanya
perubahan yang signifikan dan ini menunjukkan bahwa masalah stunting perlu
ditangani segera. Berdasarkan data Global Nutrition Report 2016 berada pada posisi
108 dari 132 negara dan untuk kawasan Asia Tenggara, Indonesia menempati
prevalensi kedua setelah Kamboja. Sedangkan hasil Riset Kesehatan Dasar
(Riskesdas) 2018 menunjukkan 30.8 persen atau sekitar 7 juta balita menderita
stunting.

Saat ini, prevelensi stunting dari tahun ke tahun cenderung fluktuatif, 37,2
meningkat dari 35,6 persen di tahun 2007, 36,8 persen di tahun 2010, persen di tahun

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
2013 dan mulai menurun menjadi 30,8 persen di tahun 2018 serta kembali turun
menjadi 27,7 persen pada tahun 2019. Namun demikian, disparitas yang lebar antar
provinsi serta rerata penurunan yang masih cukup lambat merupakan tantangan dalam
kerangka perecepatan penurunan stunting menjadi 14 persen pada tahun 2024.
Masalah gizi lain terkait dengan stunting yang masih menjadi masalah kesehatan
masyarakat adalah anemia pada ibu hamil (48,9%), Berat Bayi Lahir Rendah atau
BBLR (6,2%), balita kurus atau wasting (10,2%) dan anemia pada balita. Penurunan
stunting memerlukan intervensi yang terpadu, mencakup intervensi gizi spesifik dan gizi
sensitif. Dalam upaya percepatan penurunan stunting, Pemerintah telah meluncurkan
Gerakan Nasional Percepatan Perbaikan Gizi (Gernas PPG) yang ditetapkan melalui
Peraturan Presiden Nomor 42 tahun 2013 tentang Gernas PPG dalam kerangka 1.000
HPK, indikator dan target penurunan stunting sebagai sasaran pembangunan nasional
dan tertuang dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN)
2015-2019 dan Rencana Aksi Nasional Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB)
2017-2019.
Selain itu, Pemerintah dalam hal ini Presiden RI telah memberi amanah kepada
BKKBN sebagai Ketua Pelaksanaan Program Percepatan Penurunan Stunting pada
tanggal 25 Januari 2021 untuk mendukung percepatan pencegahan stunting di tingkat
lapangan dengan melibatkan sumber daya dan potensi yang dimiliki BKKBN meliputi
Penyuluh Keluarga Berencana (PKB), Petugas Lapangan Keluarga Berencana (PLKB),
kader kelompok kegiatan (Poktan), Pembantu Pembina Keluarga Berencana Desa
(PPKBD) dan Sub Pembantu Pembina Keluarga Berencana Desa (Sub PPKBD)
sebagai ujung tombak program Pembangunan Keluarga di lini lapangan. Dalam
Kebijakan Percepatan Penurunan Stunting, Presiden Jokowi mengamanatkan
pencapaian target nasional prevalensi Stunting yang harus dicapai sebesar 14%.
Dalam rangka mencapai target tersebut maka pada Peraturan Presiden Nomor 72
Tahun 2021 tentang percepatan penurunan stunting salah satu prioritas kegiatan yang
termuat dalam Rencana Aksi Nasional Percepatan Penurunan Stunting (RAN PASTI)
melalui pelaksanaan pendampingan keluarga berisiko stunting, pendampingan semua
calon pengantin/calon Pasangan Usia Subur (PUS) dan surveilans keluarga berisiko
stunting. Strategi khusus dalam bentuk “Rencana Aksi Nasional (RAN) Percepatan
Penurunan Stunting melalui pendekatan keluarga berisiko Stunting”. Salah satu aspek
strategis dalam RAN Percepatan Penurunan Stunting adalah pendampingan keluarga
berisiko Stunting oleh Kader Pendamping. Untuk mendukung proses pendampingan
keluarga berisiko Stunting di lini lapangan, BKKBN bersama mitra
Kementerian/Lembaga terkait akan membentuk 600.000 Tim Pendamping Keluarga
meliputi Bidan Desa, Kader IMP dan Kader PKK.
Menindaklanjuti pembentukan dan pelaksanaan peningkatan pengetahuan serta
keterampilan Tim Pendamping Keluarga melalui Pelatihan Teknis Tim Pendamping
Keluarga (TPK) dalam Upaya Percepatan Penurunan Stunting bagi Tim Fasilitator
Tingkat Provinsi yang telah dilaksanakan pada Tahun 2021 dan 2022, maka perlu
dilaksanakan pembekalan beberapa materi terbaru terkait pengggunaan Aplikasi Elsimil
dan Mekanisme Kerja TPK. Terkait hal ini, Pusdiklat Kependudukan dan KB akan
melaksanakan Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat
Provinsi.

B. Peserta
Peserta yang akan mengikuti Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL.2.0 bagi
Fasilitator tingkat Provinsi harus sudah terkonfirmasi menyatakan kesediaan untuk
mengikuti kegiatan Workshop. Surat pemanggilan peserta disampaikan kepada peserta
sebelum kegiatan dilaksanakan. Peserta yang akan mengikuti Workshop sesuai dengan
persyaratan yang ditetapkan penyelenggara.

1. Sasaran Peserta

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat
Provinsi adalah Tim Fasilitator Tingkat Provinsi yang dapat berasal dari unsur:
a. Pejabat Fungsional Widyaiswara dari Perwakilan BKKBN Provinsi
b. Pejabat Fungsional Tertentu Tingkat Muda atau Madya di Perwakilan BKKBN
Provinsi yang menjadi Tim Percepatan Penurunan Stunting
c. Perwakilan Pokja Ketahanan Remaja
d. Perwakilan Pokja Program Kesehatan Reproduksi
e. Perwakilan Pokja Stunting
f. Perwakilan Tim Kerja yang bertanggung jawab terkait TPK dan Elsimil
g. Perwakilan dari OPD KB Tingkat Provinsi
h. Perwakilan dari UPT Balai Diklat KKB
i. Mitra kerja terkait yang menjadi Tim Percepatan Penurunan Stunting, meliputi
Dinas Kesehatan, IBI, Pengurus PKK dan Perwakilan dari IpeKB Tingkat
Provinsi

2. Kriteria Peserta
a. Diutamakan memiliki pengalaman mengikuti TOT Pelatihan Teknis
Pendampingan Keluarga dalam Percepatan Penurunan Stunting yang
diselenggarakan Pusdiklat KKB di tahun 2021 dan 2022.
b. Memiliki komitmen dalam memfasilitasi pelaksanaan Refreshing Tim
Pendamping Keluarga dalam Percepatan Penurunan Stunting bagi Fasilitator di
Tingkat Kabupaten dan Kota.

C. Tujuan
Terselenggaranya kegiatan Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL.2.0 bagi
Fasilitator tingkat Provinsi bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan
keterampilan Tim Fasilitator Tingkat Provinsi terkait pengggunaan Aplikasi Elsimil dan
Mekanisme Kerja TPK..

D. Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi Tahun
2023 dilaksanakan secara distance learning dalam 5 Hari Kerja yang akan
dilaksanakan pada tanggal 20 s.d 24 Februari 2023 dengan total 19 (Sembilan belas)
angkatan. Kegiatan ini seluruhnya dilaksanakan secara daring dengan mengakses link
zoom meeting yang disediakan oleh penyelenggara

G. Pembiayaan
Pembiayaan Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat
Provinsi Tahun 2023 dibebankan pada DIPA Pusat Pendidikan dan Pelatihan
Kependudukan dan KB Tahun 2023.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran 5
Nomor : 354/PL.02.06/H1/2023
Tanggal : 15 Februari 2023
Hal : Pemanggilan Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi
ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi Tahun 2023

JADWAL WORKSHOP PENGGUNAAN APLIKASI


ELSIMIL.2.0 BAGI FASILITATOR TINGKAT PROVINSI
TAHUN 2023

Waktu (WIB) Kegiatan JP Keterangan

08.30 - 09.00 Registrasi 1 Panitia

09.00 - 09.45 Penjelasan Kegiatan 1 Koordinator

Materi 1:
09.45 – 11.15 2 Tim Fasilitator
Mekanisme Kerja TPK
Materi 2:
11.15 - 12.00 1 Tim Fasilitator
Penggunaan Aplikasi Elsimil

12.00 - 13.00 Ishoma Siang 0 Panitia

Materi 2:
13.00 - 14.30 2 Tim Fasilitator
Penggunaan Aplikasi Elsimil

14.30 – 15.15 Rencana Tindak Lanjut (RTL) 1 Tim Fasilitator

15.15 - 15.45 Post Tes Panitia

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran 6
Nomor : 354/PL.02.06/H1/2023
Tanggal : 15 Februari 2023
Hal : Pemanggilan Peserta Workshop Penggunaan Aplikasi
ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi Tahun 2023

KONTRAK BELAJAR

Saya yang bertandatangan dibawah ini menyatakan :

Nama : ………………………………………………........................
NIP/NIK : .........................................................................................
Jabatan : ………………………………………………........................
Instansi : ………………………………………...................................
Provinsi : ………………………………………...................................
Kegiatan : Workshop Penggunaan Aplikasi
ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi Tahun 2023
Tanggal : …… Februari 2023
Angkatan : I, II, III, IV, V, VI, VII, VIII, IX, X,
XI, XII, XIII, XIV, XV, XVI, XVII, XVIII, XIX*

berkomitmen untuk mematuhi tata tertib dan mengikuti seluruh kegiatan dalam pembelajaran
Workshop Penggunaan Aplikasi ELSIMIL.2.0 bagi Fasilitator tingkat Provinsi Tahun 2023
dengan segala konsekuensi dan tanggung jawab sehingga dapat menyelesaikan kegiatan ini
dengan baik.

Diisi Nama kota, tanggal/bulan/tahun

Peserta,

Tanda Tangan

(Diisi Nama Lengkap Peserta)

*) Coret yang tidak perlu

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN

Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

You might also like