You are on page 1of 10

SANGAT RAHASIA PAKET: UTAMA

PENILAIAN SUMATIF SEKOLAH

Tingkat Sekolah Dasar


SDN ….
Kecamatan Ciracas
Tahun Pelajaran 2022/2023

MATEMATIK
A
PETUNJUK UMUM

1. Berdoalah sebelum mengerjakan soal Asesmen Sumatif Sekolah ini!


2. Tuliskan nama dan nomor pesertamu di lembar isian yang sudah disedikan!
3. Baca dan pahami soal terlebih dahulu sebelum menentukan jawaban!
4. Pilihlah salah satu jawaban pada huruf  A, B, C, atau D yang kamu anggap paling
benar!
5. Dahulukan mengerjakan soal yang amu anggap mudah, baru kemudian
mengerjakan soal yang lain!
6. Periksalah kembali hasil pekerjaanmu sebelum kamu kumpulkan!
7. Jika terjadi kesalahan pemilihan jawaban, lakukan penggantian jawaban hanya satu
kali !
8. Akhiri ujianmu dengan berdoa dan pastikan pekerjaanmu sudah selesai!

Selamat Mengerjakan

ASESMEN SUMATIF SEKOLAH (ASS) 2023 KECAMATAN CIRACAS | MATEMATIKA


I. Pilihlah salah satu jawaban yang benar !
1. Hasil dari 3.145 + 1.324 – 1.982 adalah … .
A. 2.487
B. 3.451
C. 3.487
D. 4.451
2. FPB dari 28,84 dan 96 adalah… .
A. 2
B. 4
C. 6
D. 12
3. Pemakaian token listrik di rumah Pak Dani habis setiap 12 hari, di rumah Pak Amir setiap
20 hari dan di rumah Pak Rusmanna setiap 30 hari. Jika mereka mengganti token listrik
pada tanggal 12 Maret 2023, Maka mereka akan mengganti token kembali secara
bersama-sama pada tanggal ... .
A. 11 April 2023
B. 12 April 2023
C. 11 Mei 2023
D. 12 Mei 2023
4. Perhatikan gambar!

Nilai pecahan yang diarsir sesuai gambar tersebut adalah … .


5
A.
8
4
B.
8
3
C.
8
1
D.
8
4 3 1
5. Hasil dari 5 + 2 – 3 adalah … .
5 4 2
1
A. 5
20

ASESMEN SUMATIF SEKOLAH (ASS) 2023 KECAMATAN CIRACAS | MATEMATIKA


5
B. 5
20
11
C. 6
20
11
D. 8
20
4 4 2
6. Hasil dari 2 x :2 adalah … .
5 6 3
44
A. 4
45
26
B. 1
30
7
C.
10
2
D.
5
7. Diketahui pecahan berikut :
1 4
0,28 ; 1 ; 35% ;
5 20
Urutan pecahan mulai dari yang terbesar adalah … .
1 4
A. 1 ; ; 35 % ; 0,28
5 20
1 4
B. 1 ; 35 %, ; 0,28 ;
5 20
1 4
C. 1 ; 0,28 ; 35 % ;
5 20
4 1
D. ; 0,28 ; 35 % ; 1
20 5
8. Perhatikan gambar!

Gambar tersebut adalah denah rumah Hani. Luas garasi Hani sebenarnya adalah … meter.
A. 6,75
B. 3,50
C. 3,0
D. 2,0

ASESMEN SUMATIF SEKOLAH (ASS) 2023 KECAMATAN CIRACAS | MATEMATIKA


9. Jumlah bunga mawar dan melati di sebuah taman adalah 140 buah. Jika bunga mawar dan
melati mempunyai perbandingan 2 : 5 . Maka selisih bunga mawar dan melati adalah …
buah.
A 45
B. 60
C. 75
D. 90

10. Hasil dari 32 : 4 + 6 x 5 adalah … .


A. 420
B. 70
C. 42
D. 38
11. Pak Irwan memiliki dua bidang tanah berbentuk persegi panjang dan persegi. Panjang sisi
bidang tanah yang berbentuk persegi panjang dua kali lebarnya. Sedangkan sisi tanah yang
berbentuk persegi sama dengan lebar dari bidang yang berbentuk persegi panjang tersebut.
Jika lebar bidang tanah tersebut adalah 5 meter, maka luas tanah Pak Irwan seluruhnya
adalah … m2.
A. 40
B. 50
C. 75
D. 100
12. Perhatikan gambar berikut!

Keliling segitiga ABC di atas adalah … cm.


A. 12
B. 13
C. 14
D. 15
13. Pak Harun membangun ruang tamu berbentuk persegi dengan luas 250.00 cm². Maka
panjang sisi ruang tamu tersebut adalah … cm.
A. 25

ASESMEN SUMATIF SEKOLAH (ASS) 2023 KECAMATAN CIRACAS | MATEMATIKA


B. 50
C. 100
D. 500
14. Perhatikan gambar berikut!

Dari rangkaian persegi tersebut, yang merupakan jaring-jaring kubus adalah … .


A. i dan ii
B. ii dan iv
C. i dan iii
D. ii dan iii
15. Perhatikan gambar

A B C D
Jaring-jaring balok pada gambar di atas ditunjukkan oleh … .
A. A B. B C. C D. D
16. Perhatikan Gambar berikut!

Keliling bangun datar tersebut adalah … cm.


A. 110
B. 125
C. 180
D. 220
17. Perhatikan Gambar berikut!

ASESMEN SUMATIF SEKOLAH (ASS) 2023 KECAMATAN CIRACAS | MATEMATIKA


Garis OE adalah ... .
A. apotema
B. diameter
C. tali busur
D. jari-jari

18. Perhatikan gambar berikut!

Luas permukaan bangun tersebut adalah …cm2.


A. 45
B. 150
C. 584
D. 1.168
19. Perhatikan gambar bangun ruang berikut!

Volume bangun ruang tersebut adalah … cm3.


A. 1.200
B. 650
C. 600
D. 400
20. Sebuah kotak berbentuk kubus memiliki panjang sisi 10 cm akan diletakkan di atas sebuah
balok yang berukuran panjang 20 cm dan tinggi 12 cm. Jika lebar balok sama dengan sisi
kubus, volume gabungan bangun tersebut adalah ... cm3.
A. 1.120

ASESMEN SUMATIF SEKOLAH (ASS) 2023 KECAMATAN CIRACAS | MATEMATIKA


B. 1.240
C. 1.400
D. 3.400
21. Perhatikan diagram garis berikut

Diagram di atas menyajikan data hasil panen Desa “Sumber Makmur”. Pernyataan yang
benar tentang diagram garis tersebut adalah … .
A. Hasil panen terbanyak adalah singkong
B. Jumlah seluruh hasil panen adalah 80 kuintal
C. Selisih hasil panen terbanyak dan paling sedikit adalah 15 kuintal
D. Jumlah hasil panen jagung dan singkong adalah 40 kuintal
22. Perhatikan diagram lingkaran berikut

Diagram tersebut menyajikan data pengunjung perpustakaan “SD Tunas Cendikia” selama
5 hari. Jika jumlah pengunjung seluruhnya sebanyak 180 orang, selisih pengunjung paling
banyak dan paling sedikit adalah … orang
A. 72
B. 54
C. 36
D. 18
23. Perhatikan gambar berikut

ASESMEN SUMATIF SEKOLAH (ASS) 2023 KECAMATAN CIRACAS | MATEMATIKA


Diagram garis tersebut menyajikan data hasil produksi berbagai macam buah dalam suatu
perkebunan. Rata-rata hasil produksi lima jenis buah tersebut adalah … ton
A. 570
B. 400
C. 285
D. 57

24. Puskesmas “Sejahtera” mengadakan penimbangan berat badan sejumlah siswa kelas IV SD
“Cahaya Bangsa”. Berikut adalah datanya (dalam Kg) :

Modus dari data tersebut adalah … kg


A. 45
B. 40
C. 38
D. 35
25. Perhatikan diagram lingkaran berikut

Diagram tersebut menyajikan data pengunjung tempat pariwisata selama sebulan. Jika
jumlah pengunjung terbanyak adalah 280 orang, rata-rata pengunjung tempat wisata
tersebut adalah … orang
A. 1.120
B. 800
C. 600
D. 200

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar !

ASESMEN SUMATIF SEKOLAH (ASS) 2023 KECAMATAN CIRACAS | MATEMATIKA


3
26. Pecahan desimal dari 5 adalah … .
4

27. Sebongkah daging beku dikeluarkan dari pendingin dan memiliki suhu -4°C. Setelah
didiamkan di ruangan, suhu daging tersebut naik 5°C setiap 4 menit. Suhu daging tersebut
setelah 20 menit adalah ... °C

28. Sebuah lahan berbentuk lingkaran akan ditanami rumput setengah bagian. Jika diameter
lahan tersebut adalah 40 m, luas lahan yang ditanami rumput tersebut adalah … m²
29. Sebuah akuarium berbentuk kubus memiliki ukuran panjang rusuk 60 cm. Jika volume air
di dalam akuarium tersebut adalah sudah terisi 150 liter, maka banyak air yang diperlukan
untuk memenuhi akuarium tersebut adalah ….. liter

30. Perhatikan tabel nilai ulangan matematika siswa kelas VI !

Nilai 40 50 60 70 80 90 100

Jumlah Siswa 3 2 3 3 2 1 2

Median dari data nilai ulangan matematika siswa kelas VI di atas adalah …..

III. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan tepat !


31. Bibi membeli 10 karung tepung terigu, setiap karung berisi 60 kg. Jika bibi mengemas
tepung tersebut kedalam 120 plastik yang berukuran sama, maka berapa kg isi tepung pada
masing-masing plastik ?

3
32. Seorang pedagang mempunyai persediaan 8 kg gula pasir di tokonya. Ia menambahkan
4
persediaan sebanyak 9,25 kg, kemudian ia mengemas seluruh gula pasir tersebut kedalam
1
kantong plastik berukuran kg, berapa banyak kantong plastik yang dibutuhkan
4
pedagang tersebut?

33. Perhatikan gambar berikut!

ASESMEN SUMATIF SEKOLAH (ASS) 2023 KECAMATAN CIRACAS | MATEMATIKA


Tentukan luas bangun diatas!

34. Sebuah toren air berbentuk tabung dengan jari-jari 42 cm dan tingginya 1,5 m. Toren
1
tersebut sudah terisi dari volumenya, berapa cm3 volume air yang dibutuhkan agar toren
4
tersebut menjadi penuh?

35. Perhatikan tabel berikut

Buatlah diagram batang berdasarkan tabel di atas !

ASESMEN SUMATIF SEKOLAH (ASS) 2023 KECAMATAN CIRACAS | MATEMATIKA

You might also like