You are on page 1of 17
BUPATI PASURUAN KEPUTUSAN BUPATI PASURUAN NOMOR : 950/ { / HK/424.013/2023 TENTANG PENGGUNA ANGGARAN, KUASA PENGGUNA ANGGARAN, BENDAHARA PENERIMAAN, BENDAHARA PENERIMAAN PEMBANTU, BENDAHARA PENGELUARAN, BENDAHARA PENGELUARAN PEMBANTU, BENDAHARA. BANTUAN OPERASIONAL KESEHATAN DAN BENDAHARA JAMINAN KESEHATAN NASIONAL PADA DINAS KESEHATAN KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2023 Menimbang : Mengingat a BUPATI PASURUAN, bahwa guna menunjang terselenggaranya fungsi Pemerintah Daerah secara optimal dalam rangka memberikan pelayanan kepada masyarakat, perlu dilaksanakan tata kelola keuangan daerah yang tertib, efektif dan transparan sesuai dengan Azas Keadilan, Kepatutan dan Manfaat; bahwa sehubungan dengan maksud sebagaimana pada huruf a, maka perlu menetapkan Pengguna Anggaran (PA), Kuasa Pengguna Anggaran (KPA), Bendahara Penerimaan, Bendahara Penerimaan Pembantu, Bendahara Pengeluaran, Bendahara Pengeluaran Pembantu , Bendahara Bantuan Operasional Kesehatan dan Bendahara Jaminan Kesehatan Nasional pada Dinas Kesehatan Kabupaten Pasuruan Tahun 2023 dengan Keputusan Bupati; Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1950 tentang Pemerintahan Daerah Kabupaten di Djawa Timur sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1965; Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme; Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2022; Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah; Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2005 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan; 6. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah; 7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 120 Tahun 2018; 8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah; 9. Peraturan Daerah Kabupaten Pasuruan Nomor 16 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Peraturan Daerah Kabupaten Pasuruan Nomor 8 Tahun 2021; 10. Peraturan Daerah Kabupaten Pasuruan Nomor 9 Tahun 2022 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah; 11, Peraturan Daerah Kabupaten Pasuruan Nomor 11 Tahun 2023 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2023; 12, Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 107 Tahun 2022 tentang Pedoman Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah dan Panduan Teknis Pelaksanaan Kegiatan Tahun Anggaran 2023; 13. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 150 Tahun 2022 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2023. Memperhatikan : Surat Dinas Kesehatan Nomor : 800/7687/424.072/2022 tanggal 29 Desember 2022 perihal Usulan Satuan Pengelolaan Keuangan Daerah (PA,KPA,Bendahara Penerimaan, Bendahara Pengeluaran, Bendahara Penerimaan Pembantu dan Bendahara Pengeluaran Pembantu, Bendahara JKN, Bendahara BOK) Tahun 2023. MEMUTUSKAN : Menetapkan A KESATU : Pengguna Anggaran (PA), Kuasa Pengguna Anggaran (KPA), Bendahara Penerimaan, Bendahara Penerimaan Pembantu, Bendahara Pengeluaran, Bendahara Pengeluaran Pembantu, Bendahara Bantuan Operasional Kesehatan dan Bendahara Jaminan Nasional pada Dinas Kesehatan Kabupaten Pasuruan Tahun 2023 sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini KEDUA : Pengguna Anggaran (PA) sebagaimana dimaksud diktum KESATU mempunyai tugas sebagai berikut : a. menyusun RKA SKPD; b. menyusun DPA SKPD; c. melakukan tindakan yang mengakibatkan pengeluaran atas beban anggaran belanja; d. melaksanakan anggaran SKPD yang dipimpinnya; e. melakukan pengujian atas tagihan dan memerintahkan pembayaran; KETIGA KEEMPAT melaksanakan pemungutan retribusi daerah dan pendapatan asli daerah lainnya sesuai dengan ketentuan perundangan; mengadakan ikatan/perjanjian kerjasama dengan pihak lain dalam batas anggaran yang telah ditetapkan; menandatangani SPM; mengelola Utang dan Piutang Daerah yang menjadi tanggungjawab SKPD yang dipimpinnya; menyusun dan menyampaikan laporan keuangan SKPD yang dipimpinnya; mengawasi pelaksanaan anggaran SKPD yang dipimpinnya; menetapkan PPTK dan PPK SKPD; menetapkan pejabat lainnya dalam SKPD yang dipimpinnya dalam rangka pengelolaan keuangan daerah; melaksanakan tugas lainnya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; dan melaksanakan tugas selaku Kuasa Pengguna Anggaran (KPA), apabila ada yang tidak di kuasakan. Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU mempunyai_ tugas sebagai berikut : Cy PA dapat melimpahkan sebagian kewenangannya kepada kepala Unit SKPD selaku KPA; pelimpahan kewenangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, berdasarkan pertimbangan besaran anggaran kegiatan, lokasi, dan/atau rentang kendali; pelimpahan kewenangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, ditetapkan oleh Bupati atas usul Kepala SKPD; pelimpahan kewenangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, antara lain : 1, melakukan tindakan yang mengakibatkan pengeluaran atas beban anggaran belanja; 2, melaksanakan anggaran Unit/Bagian/Bidang SKPD yang dipimpinnya; 3. melakukan pengujian atas tagihan dan memerintahkan pembayaran; 4. mengadakan ikatan/perjanjian kerjasama dengan pihak lain dalam batas anggaran yang telah ditetapkan; . melaksanakan pemungutan retribusi daerah; 6.mengawasi pelaksanaan anggaran yang menjadi tanggungjawabnya; dan 7.melaksanakan tugas KPA lainnya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. dalam melaksanakan kewenangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, KPA bertanggungjawab kepada PA. a Bendahara Penerimaan sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU memiliki tugas dan wewenang menerima, menyimpan, menyetor ke Rekening Kas Umum Daerah, menatausahakan, dan mempertanggungjawabkan Pendapatan Daerah yang diterimanya. KELIMA KEENAM KETUJUH KEDELAPAN KESEMBILAN : : Bendahara Penerimaan Pembantu mempunyai tugas membantu Bendahara Penerimaan sesuai dengan lingkup penugasan yang ditetapkan Bupati. : Bendahara Pengeluaran sebagaimana dimaksud diktum KESATU memiliki tugas : a.mengajukan permintaan pembayaran menggunakan SPP-UP, SPP-GU, SPP-TU, dan SPP-LS; b. menerima dan menyimpan UP, GU, dan TU; c.melaksanakan pembayaran dari UP, GU, dan TU yang dikelolanya; d.menolak perintah bayar dari PA yang tidak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; e. meneliti kelengkapan dokumen pembayaran; f, membuat laporan pertanggungjawaban secara administratif kepada PA dan laporan pertanggungjawaban secara fungsional kepada BUD secara periodik; dan g. memungut dan menyetorkan pajak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Bendahara Pengeluaran Pembantu sebagaimana dimaksud diktum KESATU memiliki tugas meliputi : a. mengajukan permintaan pembayaran menggunakan SPP TU dan SPP LS; b.menerima dan menyimpan pelimpahan UP dari Bendahara Pengeluaran; c. menerima dan menyimpan TU dari BUD; d.melaksanakan pembayaran atas pelimpahan UP dan TU yang dikelolanya; ¢. menolak perintah bayar dari KPA yang tidak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; f, meneliti kelengkapan dokumen pembayaran; g.dan menyetorkan pajak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; h.membuat laporan pertanggungjawaban secara administratif kepada KPA dan laporan pertanggungjawaban secara fungsional kepada Bendahara Pengeluaran secara periodik. : Memberikan honorarium kepada Kuasa Pengguna Anggaran (KPA), Bendahara Penerimaan, Bendahara Penerimaan Pembantu, Bendahara Pengeluaran dan Bendahara Pengeluaran Pembantu sebagaimana dimaksud diktum KESATU, 1 (satu) kali setiap bulan yang besarnya sesuai dengan Pedoman Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah dan Panduan Teknis Pelaksanaan Kegiatan Tahun Anggaran 2023. Membebankan biaya sebagai pelaksanaan Keputusan ini pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Pasuruan ‘Tahun Anggaran 2023. KESEPULUH Inspektur Kabupaten Pasuruan; Kepala Badan — Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah Kab. Pasuruan. Bank Jatim Cabang Pasuruan._ MrIRSYAD YUSUF Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal 2 Januari 2023. 2023 PENGGUNA ANGGARAN (PA) DAN KUASA PE! LAMPIRAN I: KEPUTUSAN BUPATI PASURUAN NOMOR : 950/ | _/ HK/ 42 TanooaL: 2) - 1 DAFTAR NAMA NGGUNA ANGGARAN (KPA), PADA DINAS KESEHATAN KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2023 4.013/ 2023 2023 NO NAMA / NIP PANGKAT / GOL JABATAN DALAM SATUAN PENGELOLA KEUANGAN, KETERANGAN 2 3 a 5 lar. ANI LATIFAH, M.Kes NIP. 196609161996022001 Pembina Utama Muda Wie Pengguna Anggaran pada Dinas Kesehatan, UOBF Kesehatan Puskesmas, UPT| Laboratorium Keschatan Daerah, UOBK RSUD Bangil dan UOBK RSUD Grati Dinas Kesehatan AGUS EKO ISWAHYUDI, SKM, M.Si INIP. 196608191990031010 Pembina Tk. I W/o /Kuasa Pengguna Anggaran pada Sekretariat dan UOBF Kesehatan Puskesmas PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH KABUPATEN/KOTA Perencanaan, Penganggaran, dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah |Administrasi Keuangan Perangkat Daerah |Administrasi Umum Perangkat Daerah )Pengadaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan Pemerintah Daerah Penyediaan Jasa Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah Pemeliharaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN| MASYARAKAT Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah| Kabupaten/Kota PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN Perencanaan Kebutuhan dan Pendayagunaan Sumberdaya Manusia Kesehatan untuk UKP dan UKM di Wilayah Kabupaten/kota Pasuruan. Dinas Kesehatan Jde. ARMA ROOSALINA, M.Kes NIP. 197012242002122003 Pembina Tk. I Ifo /Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada UOBK RSUD Bangil Kegiatan Menyusun Rencana| Kerja dan Anggaran, Menyusun Dokumen Pelaksanaan Anggaran, Menandatangani Surat Perintah Membayar, Mengelola Utang dan Piutang Daerah yang menjadi jtanggungjawabnya, Menyusun dan Menyampaiakan laporan keuangan unit yang| ldipimpinnya, ,Menetapkan Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan dan pejabat penatausahaan Ikeuangan dan menetapkan pejabat lainnya dalam unit yang di pimpinnya dalam rangka| jpengelolaan keuangan Daerah UOBK RSUD Bangil ldrg. DYAH RETNO LESTARI, M.Kes NIP. 197104042006042019 Pembina Tk. I Wb Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada UOBK RSUD Grati kegiatan [Penyediaan Fasilitas Pelayanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Kewenangan Daerah| Kabupaten/Kota [Peningkatan Pelayanan BLUD UOBK RSUD Grati 2 3 4 5 Jar. SYAIFUL ANAM Pembina Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada Bidang Pelayanan Kesehatan dan UOBF] 1.45 Kesehatan INIP. 197007192007011012 W/a Kesehatan Puskesmas Kegiatan : PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah| Kabupaten /Kota JPenerbitan Izin Rumah Sekit Kelas C, D dan Fasilitas Pelayanan Kesehatan Tingkat| [Daerah Kabupaten /Kota PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah| Kabupaten /Kota PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN Perencanaan Kebutuhan daa Pendayagunaan Sumberdaya Manusia Kesehatan untuk [UKP dan UKM di Wilayah Kabupaten/kota Pasuruan Jar. TRI DINAR HERTURINI Pembina /Kwasa Pengguna Anggaran (KPA) pada Bidang Sumberdaya Kesehatan, UOBF Kesehatan] Dinas Kesehatan NIP. 197112282002122005 WW/a Puskesmas dan UPT Labkesda Kegiatan |ATAN PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KES MASYARAKAT [Penyediaan Fasilitas Pelayaran Kesehatan untuk UKM dan UKP Kewenangan Daerah] Kabupaten /Kota Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah] Kabupaten /Kota PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN Perencanaan Kebutuhan dan Pendayagunaan Sumberdaya Manusia Kesehatan untuk| UKP dan UKM di Wilayah Kabupaten /Kota [Pengembangan Mutu dan Peningkatan Kompetensi Teknis Sumber Daya Manusial [Kesehatan Tingkat Daerah Kabupaten /Kota PROGRAM SEDIAAN FARMASI, ALAT KESEHATAN DAN MAKANAN MINUMAN Pemberian Izin Apotek Toko Obat Toko Alat Kesehatan dan Optikal Usaha Mikro Obat| ITradisional (UMOT) Penerbitan Sertifikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga dan Nomor P-IRT sebagai lizin Produksi, untuk Produk Makanan Minuman Tertentu yang dapat Diproduksi oleh] industri Rumah Tangea PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN] MASYARAKAT Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah| Kabupaten /Kota PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN [Perencanaan Kebutuhan dar Pendayagunaan Sumberdaya Manusia Kesehatan untuk UKP dan UKM di Wilayah Kabupaten /kota Pasuruan. Pengembangan Mutu dan Peningkatan Kompetensi Teknis Sumber Daya Manusia| Kesehatan Tingkat Daerah Kabupaten /Kota 2 a 5 ENDAH YULIASTUTI ES, S.ST., M.M NIP. 196804301988012002 Pembina Wa Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada Bidang Keschatan Masyarakat dan UOBF| Kesehatan Puskesmas Kegiatan : PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah Kabupaten /Kota PROGRAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BIDANG KESEHATAN |Advokasi, Pemberdayaan, Kemitraan, Peningkatan Peran serta Masyarakat dan Lintas| [Scktor Tingkat Dacrah Kabupaten Kota Pelaksanaan Sehat dalam rangka Promotif Preventif Tingkat Daerah Kabupaten/Kota Pengembangan dan Pelaksanaan Upaya Kesehatan Bersumber Daya Masyarakat (UKBM) ITingkat Daerah Kabupaten/Kota___ PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN| IMASYARAKAT a ee [Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah Kabupaten Kota PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN Perencanaan Kebutuhan dan Pendayagunaan Sumberdaya Manusia Kesehatan untuk| UKP dan UKM di Wilavah Kabupaten kota Pasuruan Dinas Kesehatan. dr. ELLA SANDRA ISWARI NIP. 197704292010012003 Pembina v/a /Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit dan UOBF Kesehatan Puskesmas Kegiatan : PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah Kabupaten/Kota PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT [Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah] Kabupaten/Kota PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN Perencanaan Kebutuhan dan Pendayagunaan Sumberdaya Manusia Kesehatan untuk| UKP dan UKM di Wilayah Kabupaten kota Pasuruan Dinas Kesehatan ITRIAGUNG JULIANTO, SE, M.Si NIP. 197007261996021001 Pembina Tk. I V/b Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada UOBK RSUD Bangil Kegiatan PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAH DAERAH KAB/ KOTA Peningkatan Pelayanan BLUD UOBK RSUD Bangil Z 2 3 a 3 10 [TRI SUSWATI, S.H, MM Pembina Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada UOBK RSUD Bangil Kegiatan UOBK RSUD Bangi INIP. 19650501 1984122004 Wa PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN| MASYARAKAT Penyediaan Fasilias Pelayanan Kesehatan untuk UKM/ UKP Langsung Kewenangan| [Daerah Kabupater,/ Kota PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAH DAERAH KAB/ KOTA Peningkatan Pelayanan BLUD 11 Jarg. ARIS KURNIAWAN, MM Pembina [Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada UOBK RSUD Grati Kegiatan UOBK RSUD Grati Wa PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN| NIP. 19831224201001 1018 Raoviniere Penyediaan Fasiliias Pelayanan Kesehatan untuk UKM/ UKP Langsung Kewenangan| Daerah Kabupaten/ Kota 12 |ar, TAUPIK Pembina Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada UOBK RSUD Grati Kegiatan : UOBK RSUD Grati NIP. 197403292010011004 ne PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAH DAERAH KAB/ KOTA Peningkatan Pelayanan BLUD 13 |MIDA RACHMAWATI, S.Kep. Ns Pembina Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada UOBK RSUD Grati Kegiatan : UOBK RSUD Grati INIP. 196905191993022001 nar |PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAH DAERAH KAB/ KOTA Peningkatan Pelayanan BLUD 14 [Ika ARIANTO, ST Penata Tk. | kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada UOBK RSUD Bangil Kegiatan UOBK RSUD Bangil NIP. 1973012619901 1001 ula PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN| MASYARAKAT Penyediaan Fasilitas Pelayanan Kesehatan untuk UKM/ UKP Langsung Kewenangan [Daerah Kabupaten/ Kota PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAH DAERAH KAB/ KOTA Peningkatan Pelayanan BLUD 15 lar. DIAN ARIE SETYAWATI Pembina Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada UOBK RSUD Bangil Kegiatan : UOBK RSUD Bangil NIP. 197704122006042031 IV/a PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN IMASYARAKAT Penyediaan Fasilitas Pelayanan Kesehatan untuk UKM/ UKP Langsung Kewenangan| [Daerah Kabupaten/ Kota PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAH DAERAH KAB/ KOTA /Peningkatan Pelayanan BLUD a i 2 3 16 |DIDIK MARIYONO, SKM Penata Tk. 1 NIP. 19680525 199203 1 012 mya /Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) pada UOBK RSUD Bangil Kegiatan PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KES MASYARAKAT Penyediaan Fasilitas Pelayanan Kesehatan untuk UKM/ UKP Langsung Kewenangan Daerah Kabupaten/ Kota PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAH DAERAH KAB/ KOTA. Peningkatan Pelayanan BLUD HATAN| LAMPIRAN IL KEPUTUSAN BUPATI PASURUAN NOMOR : 950/\ / HK, TANGGAL: 2 — / 424.013/ 2023 2023 DAFTAR NAMA BENDAHARA PENERIMAAN, BENDAHARA PENGELUARAN, BENDAHARA PENERIMAAN PEMBANTU DAN BENDAHARA PENGELUARAN PEMBANTU PADA DINAS KESEHATAN KABUPATEN PASURUAN TAHUN ANGGARAN 2023 = NO NAMA / NIP PANGKATY/ JABATAN DALAM SATUAN KETERANGAN GOL, RUANG PENGELOLA KEUANGAN i z z z = 1 iawn: wibiaNtwesst, a.m Penata Muda Bendahara Pengeluaran Dinas Kesehatan wip. 19831009 201406 2 002 Ua 2. [SISKA GacaRiN NITA, SE, wns Penaca Bendahara Pengeluaran _|UOBK RSUD Bangil NIP. 19840306 201101 2 008 uje Pembanty RSUD 2. [TRI HARI WaRYUM, 8. st Penata Muda Tk1 | Bendahara Pengetuaran | UOBK RSUD Grati Inte. 1979091 200003 2.004 myo Pembantu RSUD. 4 |supinan se Penata Muda Tiki | Bendahara Penerimaan {Dinas Kesehatan NIP. 19730706 200701 2 009 Wf 5. [ita RIN SusANT, 8.si Penata Tk! Bendahara Penerimaan _|UOBK RSUD Bangi INP. 19851217 200903 2 008 ya Pembantu 6 |REBRY SELLYA KARTIKA SUDIARTL Pengatur Ti 1 Bendahara Penerimaan _ |UOBK RSUD Grati IM. 19770214 200901 2.005 Wa Pembantu 7 [set wipavatt Pengatur Tet Bendahara Penerimaan _|UOBF Puksesmas INIP. 19690624 200701 2 017 w/a Pembantu [Purwodadi 8 [aBpuLton PenataMudaTk.1 | Bendahara Penerimsan _|UOBF Puksesmas, NIP, 19680325 198801 1 001 yp Pembantu Nongkojajar 9 |NUR ANITA LATIF, Amd. AK Penata Muda Bendahara Penerimaan _|UOBF Puksesmas Mp. 19851128 201101 2 012 u/o Pembantu lPuspo 10 [isp1aNtoRO Pengatur Tk Bendahara Penerimaan _|UOBF Puksesmas NIP. 19821012 200801 1 012 ya Pembantu frosart 11 |warsint Penata Muda TK 1 Bendahara Penerimaan | UOBF Puksesmas up, 19681607 198811 2 001 Li/b Pembanta lLumbang 12 |suPian Pengatur Tk Bendahara Penerimaan | UOBF Puksesmas NIP. 19750704 200903 2 005 Wa Pembantu [Pastepan 13 |SUkMAWANTI RAHAYU Pengatur Tet Bendahara Penerimaan | UOBF Puksesmas Nip. 19720607 200701 2 014 Wa Pembantu Keja 14 }woxt, soxext Pengatur Ti 1 Bendahara Penerimaan [VOB Puksesmas stp. 19650624 200701 1 010 Wd Pembantu lWonorejo 15 |BEKTI WINDRIVARINI, A.Ma.Kep. Penata MudaTk.1 | Bendahara Penerimasn _|UOBF Pukseamas NIP. 19820418 201001 2 019 /b Pembantu Purwosari 16 |suDARMAJI Pengatur Muda Tk.1| Bendahara Penerimaan _|UOBF Pesk. Karangrejo Int. 19680204 200701 1 028 wa Pembantu 17 [uusioNo PENGATUR Bendahara Penerimaan _|UOBF Puskesmas 19690125 200701 1.010 We Pembantu Prigen 18 |FARIDATUL AINA Pengatur Bendahara Penerimaan _| UOBF Puksesmas INP. 19950312 202012 2 018 Ie Pembantu [Sukorejo 19 [TUKINeM Pengatur Bendahara Penerimaan _ | UOBF Puksesmas Nip. 19660916 200604 2 007. te. Pembantu Pandaan 20 JuMINaDzIRO Pengatur Tk 1 Bendahara Penerimean _|UOBF Puksesmas NIP. 19851115 200801 2 005 ya Pembantu |Gempot 21 |KADAR PRIHATIN, A.Md Kep Penata Tk I Bendahara Penerimaan _|UOBF Puksesmas Inup. 19730703 199603 2 002 nye Pembantu Kepulungan 22 |LUTFIVA INDAH KURNIA, SE Penata Tk I Bendahara Penerimaan _|UOBF Puksesmas INIP. 19710903 199203 2 005, mya Pembantu Beji 23. |ENDANG MAGFIROHTIKA, A.Md KG Pengatur Tk 1 Bendahara Penerimaan __|UOBF Puksesmas NIP. 19800710 200701 2 010 Md Pembantu Bangit 24 |AYUNOVISARI, S.Kep. Ns Penata Muda Bendahara Penerimaan _| UOBF Puksesmas InP. 19910701 202012 2 014 ty Pembantu |Rembang 25 |HERLIN SUGIARTL, A.Md.Keb Penata Tk I Bendahara Penerimaan _|UOBF Puksesmas INIP. 197004011990032001, mya Pembantu keaton 26 |MaRsIvaH Penata Muda Tic I Bendahara Penerimaan _| UOBF Puksesmas nip. 19680526 199403 2.007, I/b Pembantu, INgempit 27 |INTAN KHAJAR KHAIRUNNISA, A.md Kep Pengatur Bendahara Penerimaan | UOBF Puksesmas Nip. 198712242020122007 ye Pembantu [Pohjentreke 28 |LILiK TOWILAH Pengatur Bendahara Penerimaan _ J UOBF Puksesmas INI. 19690401 198803 2 009. tye Pembantu IGondangwetan 29 |MUFIDAH HIDAYATI, A.Md.AK Penata Muda Tk. 1 Bendahara Penerimaan _|UOBF Puksesmas INIP. 19790501 200801 2 032 uy Pembantu HRejfoso 30 |KHOSIATUN JAMILAH Pengatur Tk I Bendahara Penerimaan _| UOBF Puksesmas IntP. 19650803 200701 2 007 ud Pembantu lWinongan 31 |MOKHAMAD MALIK Pengatur Bendahara Penerimaan _|UOBF Puksesmas NIP. 19700607 200703 1 001 ye Pembantu lorati 32 |sumivani Penata Muda Bendahara Penerimaan _|UOBF Puksesmas Ini. 19670108 200604 2 004 Hfa Pembantu Kedawungwetan 33 | SUBARKA HARYO TRISUTOKOH, A.Md.Kep Pengatur Bendahara Penerimsan _|UOBF Puksesmas INIP. 19920529 202012 1 011 We Pembantu Lekok 34 |Eko WaHYUDI Pengatur Bendahara Penerimaan _| UOBF Puksesmas INIP. 19780904 201001 1 004 nye Pembantu Nguling 35 |AMIK IKA YULI MAYA SARI, Amd, AK Penata Muda Tk. Bendahara Penerimaan —_|UPT Kesehatan INP. 19850707 201001 2.026 my Pembantu HLableesda 36 |Hj. simi MusaRowaTi, s.st Penata Tk I Bendahara Penerimaan _| UOBF Puksesmas 19700521 199403 2 006 mya Pembantu Sebani 37 |EVA VERAWATI, AMd Keb Pengatur Bendahara Penerimaan _|UOBF Puksesmas INtP. 197911282019052002 Ue Pembantu [Sumberpitu 38 |IPAH AFRILIVAH Pengatur Tk I Bendahara Penerimaan _| UOBF Puksesmas Nip. 19800413 200901 2 001 ud Pembantu [Bulukandang —-= 39 IMAMIK YANUARTL Penata Muda Bendahara Penerimaan [UBF Puksesmas Nip. 19660115 199002 2 001 ja Pembantu JAmbal Ambil 40 |ASIH SUSANTI, A.Md. Kes Penata Muda Bendahara Penerimaan _|UOBF Puksesmas NIP. 19721019 199703 1 005 ya Pembantu Raci LAMPIRAN Il: KEPUTUSAN BUPATI PASURUAN NOOR 9501 1 /AK 42401023 TANGGAL; 2 —_$ = 2923 TANG DAFTAR NAMA PEGAWAI YANG DITUNJUK SEBAGA! PENGELOLA KEUANGAN BANTUAN OPERASIONAL KESEHATAN DI UNIT ORGANISASI BERSIFAT FUNGSIONAL PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT (UOBF PUSKESMAS) KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2023 TABATAN No NAMA / NIP PANGKAT/ | DALAM SATUAN| KETERANGAN PENGELOLA 1 |uiNuk TRININGTYAS, SST PENATA [Bendahara BOK _|UOBF Puskesmas Purwodadi 197611272006042019 We 2 |kuswanto PENGATUR MUDA TK | [Bendahara BOK |UOBF Puskesmas Nongkojajar !187807142007011012 No 3 |GeRARDO oIMAS NUGROHO, A.Md.Farm PENGATUR [Bendahara BOK | UOBF Puskesmas Sumberpitu l19941016 202012 + 008 Ne 4 [SODIKIN, AMd.Kep PENGATUR TKI [Bends |UOBF Puskesmas Puspo /186707051890021004 a 5 |warTuKi PENGATUR TKI Bendahara BOK [UOBF Puskesmas Tosari 197210312007011010 ud 6 /NURUL LAI, Ama. Keb PENGATUR [Bendahara BOK _|UOBF Puskesmas Lumbang |1s8808082020122015 Ne 7 |nTa ciPTa NINGRUM, Amd. AK PENGATUR [Bendahara 80K _|UOBF Puskesmas Pasrepan 19931111 202012 2 013, We 8 |SARIANK PENATAMUDATK.1 [Bendahara 80K _|UOBF Puskesmas Kejayan '97002161993022001 mb 9. |HENI DWIAGUSTIN, Ad, Ked PENGATUR Tk. [Bendahara BOK —|UOBF Puskesmas Ambal Ambil +98508062017042005 ua 10 _|NILUH ELINDA RATNA BUDIANI, Ad. Keb PENGATURTK.1 |aendahara BOK |UOBF Puskesmas Wonorejo |198202112017042008 ha 11 [DIAN NOVITA HARTASARI PENGATUR [Bendahara BOK —|OBF Puskesmas Purwosati '197911252014062001 Ne 12 |SUsIL KURNIAWATI PENGATUR MUDA TK | [Bendahara 80K |UOBF Puskesmas Karangrojo '1se208262014062002 Mb 13 |MUNAWAROH PENGATURTK.1 Bendahara BOK |UOBF Puskesmas Prien 1+96604082006042013 ua 14 [TULUS WAHYUNI, A.M. Gi PENATAMUDA TK. [Bendahara BOK |UOBF Puskesmas Bulukandang '197907212010012014 Mb 15 _JLIUIS ANORINI, AMA. Keb PENATAMUDA Bendahara BOK |JOBF Puskesmas Sukorejo l1s7706082007012010 Wa 16 |SHOFIVUN NISWaAH, AMd. Kep Pengatur [Bendahara 80K |UOBF Puskesmas Pandaan 99411 17202012012, We 17 JrowpxTuL MUNIR. AME. Keb PENGATUR TK. |Bendahara BOK _|UOBF Puskesmas Sebani 198509102017042008 ua 18 |ARIEF SULISTIYO, Amd. Kep PENATA [Bendahara BOK |UOBF Puskesmas Gampot /1978041420080¢1020 We 19. |MAFTUHATUN NIKMAH, A.Md.Kep PENATAMUDA Bendahara BOK |UOBF Puskesmas Kepulingan }198308112014082002 Ma 20. |MARITADYA NURFIANNA, A.M Kep PENATA Jaendahara 8K |UOBF Puskesmas Bej 198403012006042017 le 21 |LULUK INDRAWATI, A.Md.Keb PENATAMUDA — |Bendahara BOK |UOBF Puskesmas Bangi l1s7704132007012016 ta Fa 23 24 28 26 27 28 Fy a 32 33 JULFTMARARANI, Alia Kep +9730603200003200¢ IMARUF, S.Kep, Ne 197812172005011009 JDIAN NURANI OCTAVIA, S.Kep.Ns /1991 10282020122019 DIAN CHOTAMININGSIH, Aa Keb +97208221993022002 DIN INDAH PURWANTINI, Amd.Kep /198201302008012011 ISUYANTI, A.Md.Kob '198409302017042004 |STEPHAN! VIRDA NOVIANTI, SKM +99211282020122013 IKA FITRI SAFTIKA SKM /199602282020122026 JABDUL LATIP '197508052007011008 PETRISIA RISTANTINI, S. Kep, Ns +99505162020122021 IKHUSNIA, AMA Keb +98510062017042005 IDIAN IKA FATMAWATI, Amd, Keb '198404222006042017 PENATA ile PENATA MUDA Ma PENATAMUDA, a PENATA TK 1 ie PENATAMUDA TK. | > PENATA le PENATA MUDA, a PENATA MUDA a PENGATUR TK. ir) PENATA MUDA a PENATAMUDA TK, Mp PENATAMUDA TK. | mb [Bendahara BOK [Bendahara BOK Bendahara BOK [Bendahara BOK [Bendahare BOK Bendahara BOK [Bendahara BOK [Bendahara BOK Bendahara BOK [Bendahara BOK |Bendahara BOK Bendahara BOK UOBF Puskeamas Rac ]UOBF Puskesmas Rembang |VOBE Puskesmas Kraton 'UOBF Puskesmas Ngempit |UOBF Puskesmas Pobjentrek JUOBF Puskesmas Gondangwetan JOBE Puskesmas Winongen |UOBF Puskesmas Rejoso |VOBF Puskesmas Grat LUOBF Puskesmas Kedawungwetan ]UOBF Puskesmas Lekok |UOBE Puskesmas Nguling LAMPIRAN IV : KEPUTUSAN BUPATI PASURUAN DAFTAR NAMA NOMOR : 950/\ / HK/ 424.013/ 2023 TANGGAL: 2. \~ 2023 BENDAHARA JAMINAN KESEHATAN NASIONAL DINAS KESEHATAN KABUPATEN PASURUAN ‘TAHUN ANGGARAN 2023 PANGKAT / JABATAN DALAM SATUAN oo NAMA / NIP GOL. RUANG PENGELOLA KEUANGAN | KETERANGAN 7 2 z z 5 1 |HARI SUROSO Penata Muda Tk 1 Bendahara UOBF Puskesmas INiP. 19660916 198903 1 005 W/o _ Jaminan Keschatan Nasional | __ Purwodadi 2. |ALVIDZIUS GUSTI WIBAWA.S.Kep.Ns Penata Muda Bendahara UOBF Puskesmas Inip, 19890817 202012 1 011 ja Jaminan Keschatan Nasional | _Nongkojajar 3. |DWI AGUNG P, A.Md Kep Penata Muda Bendahara UOBF Puskesmas _|ntp. 19880222 201101 1 007 W/a Jaminan Kesehatan Nasional | _Sumberpitu__ 4 |M. SUJAMALUDIN WAHYUDI Penata Muda Bendahara UOBF Puskesmas |___|ntp. 198212232009021004 Wa Jaminan Kesehatan Nasional | Puspo 5 |AGUNG FIRDIANTONI, Amd. Kep Pengatur Bendahara UOBF Puskesmas IniP,198806032020121004 fe Jaminan Kesehatan Nasional Tosari 6 |UMI KHOLIFAH, Amd. Keb Pengatur TK I Bendahara UOBF Puskesmas |___|wip. 19820508 201704 2 003 Wa | Jaminan Kesehatan N: Lumbang 7 |ARIATIM ANDIKA SUPARMAN, A.Md Kep Penata Bendahara UOBF Puskesmas |__|wip. 19750812 199903 1 003 life | Jaminan Kesehatan Nasional | _Pasrepan 8 |JUBAEDAH Pengatur TK.1 Bendahara UOBF Puskesmas | ___P-19680110 201001 2 003 if Jaminan Kesehatan Nasional Kejayan 9. |DEWI RIRIN SULISTYORINI Penata Tk I Bendahara UOBF Puskesmas |__|ntp. 19710127 199003 2 001 aa _Jaminan Kesehatan Nasional |__ Wonorejo 10 |RENI PURWANINGSIH, A.Md Kep Pengatur Tk I Bendahara UOBF Puskesmas |___|nup. 19820502 200701 2 006 7 nya Jaminan Kesehatan Nasional | _Purwosari 11 |RITHA PURNAMASARIA.Md Keb. Pegatur Bendahara UOBF Puskesmas NIP.19810428 201908 2 003 Nye Jaminan Keschatan Nasional | Karangrejo | 12 |NUR SOFI, A.Md. Keb Penata Muda Bendahara UOBF Puskesmas NIP, 198812252011012013 ja Jaminan Kesehatan Nasional Prigen 13 |MEGA FITRIA ISABELLA, A.Md Keb Penata Muda TK. Bendahara UOBF Puskesmas 19890503 201101 2.010 uf Jaminan Keschatan Nasional Sukorejo 14 |SRIHARTUTIK, A.Ma TEM Penata Muda Tk 1 Bendahara UOBF Puskesmas |___|Nip. 19840202 200902 2 010 _ if Jaminan Kesehatan Nasi Pandaan 15 |UMI AFNIATI, S.Kep Ns Penata Bendahara UOBF Puskesmas INIP, 19810625 200501 2011 _ fe Jaminan Kesehatan Nasional Gempol 16 |WARDATUL AINI, SE Penata Tk 1 Bendahara UOBF Puskesmas |___|NiP. 19690406 199403 2 004 mya _Jaminan Kesehatan Nasional | _ Kepulungan 17 |YUNI TRI WARDHANI, S.ST Keb Penata Muda Tk | Bendahara UOBF Puskesmas NIP. 19810604 2008012026 Mj Jaminan Kesehatan Nasional Bangil 18 |MERGI KURNIAWATI UTAML Penata Muda Tk 1 Bendahara UOBF Puskesmas |___|up. 19810115 200801 2.020 _ 1l/b Jaminan Kesehatan Nasional |__Rembang 19 |MARIYATUL KIBTIYAH,A.Md.Kep Pengatur / Bendahara UOBF Puskesmas NIP. 199204242020122022 Ife Jaminan Kesehatan Nasional Kraton 2 3 7 7 20 a 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 |ACHADIVAH, A.Md Keb NIP. 19820523 201406 2 001 lDIMAS WAHYU ARIESBTYANTOKO,S.Kep.Ns NIP. 19910322 202012 1 011 ENDANG FATMAWATL !nIP. 19720202 200604 2 032 SURYANINGSIH, A.Md Kep INIP. 19790223 200604 2.015 _ KRISTINA, A.Md.Kep NIP. 19880714 202012 2 012 IVIVANTI AGUSTINANINGSIH, S.Kep. Ns INIP. 19810825 201406 2 002 |JAINUL NIP. 19830414 2009% 1.006 DHINI SETYORINI INIP. 19830710 201406 2 001 LINDA AGUSTIN, A.Md Kep INIP. 198009062007012004 ISMIYATUL KHAIRIYAH, A.Md Keb ‘NIP. 19740914 200701 2.012 REVILLIA RETNOSASI, A.Md Kep INIP. 19821009 201406 2 002 INUR FARIDA, A.Md Kep NIP. 19870411 201101 2 007 TSNAINI NAFV'AH, A.Md, Farm NIP. 19920116 202012 2 013 |ISTIGHPARILLAH ELOK RAHMA A, AMd.Keb NIP. 19960405 202012 2 021 Penata Muda Tk I Pengatur Muda Tk I Penata Muda Tk. 1 __l/e. Penata Muda H/a Penata Muda fa Penata Muda Mfa ufo Pengatur ue Penata Muda Hifa_ uo Pengatur fe Pengatur Tk.1 a MI/b Penata Muda [ieee In weet | Penata Muda Ill/a Pengatur Pengatur w/e __| Jaminan Kesehatan Nasion: Jaminan Kesehatan Nasional Bendahara UOBF Puskesmas Beji Bendahara UOBF Puskesmas aminan Kesehatan Nasional e=mipl eee Bendahara UOBF Puskesmas | Jaminan Kesehatan Nasional | __Pohjentrek Bendahara UOBF Puskesmas Jaminan Kesehatan Nasional | _Gondangwetan Bendahara UOBF Puskesmas Jaminan Kesehatan Nasional | __Rejoso Bendahara UOBF Puskesmas Jaminan Kesehatan Nasional | __ Winongan Bendahara UOBF Puskesmas Jaminan Kesehatan Nasional | ___Grati UOBF Puskesmas Kedawungwetan UOBF Puskesmas ___Lekok Bendahara UOBF Puskesmas —Nguling _ UOBF Puskesmas al |___ Sebani Bendahara UOBF Puskesmas Jaminan Kesehatan Nasional Raci Bendahara UOBF Puskesmas Bulukandang_| Bendahara Jaminan Kesehatan Nasional UOBF Puskesmas ‘Ambal Ambil

You might also like