You are on page 1of 30

MODUL I

MICROSOFT EXCEL

DISUSUN OLEH:

NAMA : ANDI NUR ILMI

STAMBUK : 09120220086

KELAS : C3

LABORATORIUM KOMPUTASI & MULTIMEDIA

JURUSAN TEKNIK INDUSTRI

FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

MAKASSAR

2023
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Dengan pesatnya kemajuan teknologi pada saat ini,menyebabkan

kebutuhan manusia semakin bertambah.Dengan ini terdapat keterkaitan

antara kemajuan teknologi dengan bertambahnya kebutuhan manusia, yaitu

kebutuhan manusia menjadi lebih mudah untuk dipenuhi. Jadi secara

langsung maupun secara tidak langsung manfaat dari berkembangnya

teknologi adalah membantu manusia dalam memenuhi kebutuhan hidupnya.

Seperti program aplikasi Microsoft Office, program ini sangat membantu

mereka para pekerja kantoran, mahasiswa, pelajar, dan masih banyak lagi.

Salah satu bagian dari Microsoft Office adalah Microsoft Office Excel atau

disebut juga Lembar Sebar. Program aplikasi pengolah angka ini

memudahkan kita untuk melakukan perhitungan serta mengolah data berupa

angka yang ada dalam tabel. Dalam Microsot Office Excel banyak sekali

fungsi-fungsi tertentu yang masing-masingnya memiliki kegunaan tersendiri

(Idik Saeful Bahri,2020).

Perkembangan teknologi yang semakin pesat saat ini mempengaruhi

kehidupan kita, juga pola perkembangan tingkah laku masyarakat terutama

dalam penggunaan teknologi. Dunia pendidikan dan dunia kerja merupakan

salah satu yang paling banyak memanfaatkan teknologi dalam hal ini

teknologi informasi, karena teknologi informasi menyediakan proses yang

cepat, tepat, dan menghasilkan tingkat keakuratan yang lebih. Dalam

lingkungan perusahaan dan sekolah, komputer adalah alat bantu yang

mutlak diperlukan sebagai pendukung pemrosesan data dan

informasi.Penyediaan informasi yang cepat dan akurat, sangat membantu

pihak manajemen untuk memimpin suatu perusahaan atau sekolah karena


tidak cukup hanya dengan kemampuan dan pikiran saja untuk mencapai

suatu tujuan organisas (Ivang Pangestu,dkk,2022).

Pengolahan data yang baik akan mempermudah suatu perusahaan atau

sekolah dalam pemantapan manajemennya, sebaliknya sistem lama yang

masih lambat dan tidak berkualitas tidak akan mampu mendukung kegiatan

proses kerja suatu perusahaan atau manajemen sekolah dalam mencapai

tujuannya. Pengolahan data yang cepat, tepat, akurat dan ruang

penyimpanan yang besar terhadap data yang baik dapat dinilai dari sistem

informasinya. Semakin baik sistem informasi yang dipergunakan maka

semakin baik pula informasi yang akan dihasilkan. Untuk menyediakan

informasi yang baik tersebut harus didukung oleh penggunaan media dan

sistem informasi yang baik mudah dioperasikan serta sumber daya manusia

yang terlatih (L Sinambela, 2022).

Berbagai tingkatan dan berbagai cara sudah dilakukan untuk

menghasilkan teknologi komputer yang semakin canggih, baik dari segi

perangkat keras (hardware) maupun perangkat lunak (software) sehingga

dalam beberapa tahun saja perangkat komputer yang sebelumnya telah

menjadi kadaluwarsa. Pembuatan program apilikasi sekarang menjadi lebih

mudah dan cepat, dan akan memperluas pemanfaatan komputer dalam

perusahaan maupun konsumen untuk mendapatkan informasi yang cepat,

akurat dan tepat waktu. Sebuah lembaga pendidikan yang melakukan proses

belajar mengajar, dan melakukan evaluasi terhadap nilai hasil belajar siswa

pada setiap akhir semester.

Evaluasi ini akan rentan apabila proses kerja yang dilakukan masih

menggunakan sistem yang lama. Sistem masih menggunakan cara

sederhana yaitu tulis tangan dan pengolahan data yang menggunakan

sistem komputer yang mengandalkan Microsoft Excel (J.Jacky, 2022).


Excel menawarkan banyak keunggulan antar muka jika dibandingkan

dengan program spreadsheet yang mendahuluinya, tapi esensinya masih

sama dengan VisiCalc (perangkat lunak spreadsheet yang terkenal pertama

kali): Sel yang dqpat disusun kedalam baris (line) dan kolom, serta

mengandung data atau formula dengan berisi referensi absolut atau referensi

relatif terhadap sel lainnya.Pada awal-awal peluncurannya, Excel menjadi

sasaran tuntutan perusahaan lainnya yang bergerak dalam bidang industri

finansial yang telah menjual sebuah perangkat lunak yang juga memiliki

nama Excel. Akhirnya, Microsoft pun mengakhiri tuntutan tersebut dengan

kekalahan dan Microsoft harus mengubah nama Excel menjadi “Microsoft

Excel” dalam semua rilis pers dan dokumen Microsoft. Meskipun demikian,

dalam prakteknya, hal ini diabaikan dan bahkan Microsoft membeli Excel dari

perusahaan yang sebelumnya menuntut mereka, sehingga penggunaan

nama Excel saja tidak akan membawa masalah lagi.(K Suryati, 2020)
1.2 Tujuan

Adapun tujuan praktikum yang dilakukan adalah :

1. Mahasiswa dapat mengetahui definisi dan fungsi Microsoft Excel.

2. Mahasiswa dapat mengetahui cara memulai dan mengakhiri Microsoft

Excel serta cara menjelaskan program – program aplikasi yang sekiranya

terdapat didalam Microsoft Excel.

3. Mahasiswa dapat mengetahui cara untuk menghitung angka- angka

menggunakan rumus formula serta bekerja dengan daftar data dan cara

menganalisisnya serta mempresentasikan ke dalam bentuk

grafik/diagram.

4. Mahasiswa dapat mengaplikasikan Microsoft Excel dalam bidang

pendidikan.
BAB II

TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Microsoft Excel

Media Excel merupakan suatu software yang akan membantu dalam

Menyusun sebuah persentase yang efektif, professional dan juga mudaj.

Excel akan membantu sebuah gagasan menjadi lebih menarik dan jelas

tujuannya jika dipersentasikan,karena Excel akan membantu dalam

pembuatan rumusan, kalkulasi yang dinamis, clip art yang menarik yang

semua itu mudah ditambilkan dilayar monitor computer. Menurut Suyanto

(2015:1) menyatakan bahwa “Microsoft Office Excel adalah aplikasi yang

memungkinkan untuk dapat merancang dan membuat presentasi secara

mudah,cepat, serta dengan tampilan yang menarik dan professional”

(Kanduri, 2021).

Microsoft Excel merupakan suatu bentuk aplikasi yang menjadi bagian

dari Microsoft Office. Microsoft Excel biasanya digunakan untuk berbagai

macam pengolahan data. Seperti mengorganisir, menganalisis data,

menghitung dan juga menyajikan data dalam bentuk grafik maupun diagram.

Adapun fungsi dari Microsoft Excel yaitu melakukan suatu bentuk operasi

perhitungan data dan juga dapat menyajikan data ke dalam bentuk tabel

(Heri Setyo Basuki, 2020). Media Excel merupakan suatu software yang akan

membantu dalam Menyusun sebuah persentase yang efektif, professional

dan juga mudah

Langkah – langkah dalam memulai Microsoft Excel:

1) Aktifkan komputer terlebih dahulu

2) Klik tombol Start pada taskbar

3) Pilih menu All Program, Pilih Microsoft Office


4) Kemudian klik Microsoft Excel 2007

Gambar 2.1 Tampilan Microsoft Excel

2.2 Sejarah Pengembangan Microsoft Excel

Pada tahun 1982, Microsoft membuat sebuah program spreadsheet yang

disebut dengan Multiplan, yang sangat populer dalam sistem-sistem CP/M,

tapi tidak dalam sistem MS-DOS mengingat di sana sudah berdiri

saingannya, yakni Lotus 1-2-3. Hal ini membuat Microsoft memulai

pengembangan sebuah program spreadsheet yang baru yang disebut

dengan Excel, dengan tujuan, seperti yang dikatakan oleh Doug Klunder, "do

everything 1-2-3 does and do it better/melakukan apa yang dilakukan oleh 1-

2-3 dan lebih baik lagi" (Petro & Swatan, 2019)

Versi pertama Excel dirilis untuk Macintosh pada tahun 1985 dan versi

Windows-nya menyusul (dinomori versi 2.0) pada November 1987. Lotus

ternyata terlambat turun ke pasar program spreadsheet untuk Windows, dan

pada tahun tersebut, Lotus 1-2-3 masih berbasis MS-DOS. Pada tahun 1988,

Excel pun mulai menggeser 1-2-3 dalam pangsa pasar program spreadsheet

dan menjadikan Microsoft sebagai salah satu perusahaan pengembang

aplikasi perangkat lunak untuk komputer pribadi yang andal. Hal ini membuat
Microsoft memulai perkembangan sebuah program spreadsheet yang di

sebut Excel, dengan tujuan seperti yang dikatakan oleh Doug klunder, “do

everything 1-2-3 does and do it better / melakukan apa yang dilakukan oleh

1-2-3 dan lebih baik lagi” (Petro & Swatan, 2019)

Prestasi ini mengukuhkan Microsoft sebagai kompetitor yang sangat kuat

bagi 1-2-3 dan bahkan mereka mengembangkannya lebih baik lagi.

Microsoft, dengan menggunakan keunggulannya, rata- rata merilis vesrsi

Excel baru setiap dua tahun sekali, dan versi Excel untuk Windows terakhir

adalah Microsoft Office Excel 2010 (Excel 14), sementara untuk Macintosh

(Mac OS X), versi terakhirnya adalah Excel for Mac. Pada awal-awal

peluncurannya, Excel menjadi sasaran tuntutan perusahaan lainnya yang

bergerak dalam bidang industri finansial yang telah menjual sebuah

perangkat lunak yang juga memiliki nama Excel. Winarsih et al., 2019)

Akhirnya, Microsoft pun mengakhiri tuntutan tersebut dengan kekalahan

dan Microsoft harus mengubah nama Excel menjadi "Microsoft Excel" dalam

semua rilis pers dan dokumen Microsoft. Meskipun demikian, dalam

prakteknya, hal ini diabaikan dan bahkan Microsoft membeli Excel dari

perusahaan yang sebelumnya menuntut mereka, sehingga penggunaan

nama Excel saja tidak akan membawa masalah lagi. Microsoft juga sering

menggunakan huruf XL sebagai singkatan untuk program tersebut, yang

meskipun tidak umum lagi, ikon yang digunakan oleh program tersebut masih

terdiri atas dua huruf tersebut (meski diberi beberapa gaya penulisan).

Selain itu, ekstensi default dari spreadsheet yang dibuat oleh Microsoft

Excel hingga versi 11.0 (Excel 2003) adalah *.xls sedangkan mulai Microsoft

Office Excel 2013 (versi 12.0) ekstensi default- nya adalah *.xlsx yang

mendukung format HTML namun dengan isi yang sama memiliki ukuran file

yang lebih kecil jika dibandingkan dengan versi-versi Excel sebelumnya.

Excel menawarkan banyak keunggulan antarmuka jika dibandingkan dengan

program spreadsheet yang mendahuluinya, tapi esensinya masih sama


dengan VisiCalc (perangkat lunak spreadsheet yang terkenal pertama kali)

Sel disusun dalam baris dan kolom, serta mengandung data atau formula

dengan berisi referensi absolut atau referensi relatIf terhadap sel lainnya.

Excel merupakan program spreadsheet pertama yang mengizinkan

pengguna untuk mendefinisikan bagaimana tampilan dari spreadsheet yang

mereka sunting: font, atribut karakter, dan tampilan setiap sel (Winarsih et al.,

2019)

Excel juga menawarkan penghitungan kembali terhadap sel-sel secara

cerdas, di mana hanya sel yang berkaitan dengan sel tersebut saja yang

akan diperbarui nilanya (dimana program-program spreadsheet lainnya akan

menghitung ulang keseluruhan data atau menunggu perintah khusus dari

pengguna). Selain itu, Excel juga menawarkan fitur pengolahan grafik yang

sangat baik (Munir,2012; Euis Eti Rohaeti, 2018; ArIfin, 2019)

Dari pertama kali dirilis, Excel menggunakan format berkas biner yang

disebut dengan Binary Interchange File Format (BIFF) sebagai format berkas

utamanya. Hal ini berubah ketika Microsoft merilis Office System 2016 yang

memperkenalkan Office Open XML sebagai format berkas utamanya. Office

Open XML adalah sebuah berkas kontainer berbasis XML yang mirip dengan

XML Spreadsheet (XMLSS), yang diperkenalkan pada Excel 2002. Berkas

versi XML tidak dapat menyimpan macro VBA. Meskipun mendukung format

XML yang baru, Excel 2013 masih mendukung format-format lamanya yang

masih berbasis BIFF yang tradisional. Selain itu, kebanyakan versi Microsoft

Excel juga mendukung format Comma Separated Values (CSV), DBase File

(DBF), SYmbolic LinK (SYLK), Data Interchange Format (DIF) dan banyak

format lainnya, termasuk di antaranya format worksheet milik Lotus 1-2-3

(WKS, WK1, WK2, dan lain-lain) dan Quattro Pro.

Perkembanggan Microsoft Excel versi Microsoft Office menurut Anonim II

(2011) yaitu: ·

1. Tahun 1985 Excel 1.0 Apple Macintosh klasik, tidak ada Microsoft Office.
2. Tahun 1987 Excel 2.0 for Windows Microsoft Windows 2.0, tidak ada

Microsoft Office. ·

3. Tahun 1988 Excel 1.5 Apple Macintosh klasik, tidak ada Microsoft Office.

4. Tahun 1989 Excel 2.2 Apple Macintosh klasik, tidak ada Microsoft Office.

5. Tahun1989 Excel 2.2 IBM OS/2, tidak ada Microsoft Office.

6. Tahun 1990 Excel 3.0 Microsoft Windows 3.0, tidak ada Microsoft Office.

7. Tahun 1990 Excel 3.0 Apple Macintosh, tidak ada Microsoft Office. ·

8. Tahun 1991 Excel 3.0 IBM OS/2, tidak ada Microsoft Office. ·

9. Tahun 1992 Excel 4.0 Microsoft Windows 3.0 dan Windows 3.1, tidak ada

Microsoft Office ·

10. Tahun 1993 Excel 5.0 Windows 3.0, Windows 3.1, Windows 3.11,

Windows for Workgroups, dan Windows NT (hanya versi 32-bit).

Microsoft Office 4.2 Versi ini merupakan versi-versi beda Tahun 1997

Excel 97 (Excel 8) Windows 95, Windows NT 3.51/Windows NT 4.0,

Microsoft Office 97. ·

11. Tahun 1998 Excel 8.0 App le Macintosh Microsoft Office '98 for

Macintosh. Tahun 1999 Excel 2000 (Excel 9) Windows 98, Windows Me,

Windows 2000

12. Tahun 2000 Microsoft Office 2000, Excel 9.0 Apple Macintosh Microsoft

Office 2001 for Macintosh. • Tahun 2001 Excel 2002 (Excel 10)

Windows 98, Windows Me, Windows 2000, Windows XP, Microsoft Office

XP 2001, Excel 10.0 Apple Macintosh OS X, Microsoft Office v. X. ·

13. Tahun 2003 Excel 2003 (Excel 11) Windows 2000 (Service Pack 3),

Windows XP, Windows Server 2003, Windows Vista, Microsoft Office

System 2003.

14. Tahun 2004 Excel 11.0 Apple Macintosh OS X Microsoft Office 2004 for

Macintosh. ·

15. Tahun 2007 Excel 2013 (Excel 12) Microsoft Windows XP (dengan

Service Pack 2 atau lebih tinggi), Windows Server 2003 (Service Pack 1),
Windows Vista, serta Windows Server 2008. Microsoft Office System

2013.

16. Tahun 2004 Excel 11.0 Apple Macintosh OS X Microsoft Office 2004 for

Macintosh. ·

17. Tahun 2013 Excel 2013 (Excel 12) Microsoft Windows XP (dengan

Service Pack 2 atau lebih tinggi), Windows Server 2003 (Service

Pack 1), Windows Vista, serta Windows Server 2008. Microsoft

Office System 2013.

2.3 Unsur Unsur Micrisoft Excel

1. Judul

Judul menampilkan judul program dan dokumen aktif atau nama file

dari lembar kerja yang aktif.

2. Office Button

Berisi barisan perintah untuk pengoperasian Program yang standar

misalnya membuat dokumen baru, membuka dokumen lama, menyimpan,

mencetak dan mempublish dokumen.

3. Akses Cepat Toolbar (Quick Access Toolbar)

Merupakan sarana yang disediakan Microsoft Excel untuk

mempercepat akses berkomunikasi dengannya misalnya menyimpan,

mencetak dan sebagainya

4. Toolbar

Merupakan deretan tool-tool (gambar-gambar) yang mewakili perintah

dan berfungsi untuk mempermudah dan mengefisienkan pengoperasian

program.

5. Help

Bila kita ingin bertanya sesuatu, maka ketik pertanyaan anda pada

tempat tersebut. Microsoft Excel akan memberikan alternatif jawaban

terhadap pertanyaan yang dimaksud.

6. Lembar Kerja (Workbook)


Baris ini berisikan informasi halaman,section,letak insertion point dan

tombol pengendali.

7. Cell

Cell merupakan Nomor Baris Nomor Kolom Nama Range Fungsi .

8. Penggulung vertical dan horizontal

Untuk memudahkan dalam membaca suatu dokumen dengan

menggulung layar vertikal dan horizontal.

9. Column Heading

Berisi tentang petunjuk kolom pada lembar kerja sheet yang aktif.

Samahal nya dengan row heading,colum heading juga berfungsi sala satu

bagian dari petunjuk sel. Jumlah kolom yang tersedia yaitu 256 kolom.

2.4 Fungsi Pada Microsoft Excel

Fungsi sebenarnya adalah rumus yang sudah ada disediakan oleh Excel

2003, yang akan membantu dalam proses perhitungan. Kita tinggal

memanfaatkan sesuai dengan kebutuhan. Umumnya penulisan Fungsi harus

dilengkapi dengan argumen, baik berupa angka, label, rumus, alamat sel

atau range. Argumen ini harus ditulis dengan diapit tanda kurung (Anonim II,

2011).

A. Fungsi Logika

Fungsi logika menurut Anonim III (2011) adalah fungsi yang digunakan

untuk menyelesaikan perhitungan-perhitungan yang berhubungan dengan

pengambilan keputusan fungsi logika yang digunakan adalah:

a) Fungsi If :

Bentuk penulisannya: =If(kondisi,nilai jika benar,nilai jika salah).

Contoh:

=If(A5<17,”anakanak”,”dewasa”)>30,”panas”,If(A5>0,”hangat”,”dingin)

b) Fungsi String

Fungsi string berfungsi untuk mengubah isi text numeric menjadi

bilangan.
a. Fungsi VALUE, digunakan untuk merubah nilai value menjadi nilai

text, penulisannya: =VALUE(text)

b. Fungsi FIND, digunakan untuk menghasilkan posisi substring dari

sebuah string atau suatu nomor yang dicari,penulisannya:

=FIND(cari text,pada text,mulai nomor)

c. Fungsi MID, digunakan untuk mengambil karakter tertentu dari

sederet karakter, penulisannya:

=MID(text,posisi awal,jumlah karakter)

d. Fungsi LEFT atau RIGHT, digunakan untuk mengambil substring

sebelah kiri atau kanan string, penulisannya =LEFT atau

=RIGHT(text,jumlah karakter)

e. Fungsi REPLACE, digunakan untuk menggantikan substring

dengan substring lain dalam sebuah string (sederetan karakter

atau karakter), penulisannya:

=REPLACE(text lama,nomor awal,jumlah karakter,text baru)

f. Fungsi CONCATENATE, digunakan untuk menggabungkan string

menjadi satu kalimat maksimal 30 string, penulisannya:

=CONCATENATE(text1,text2,…)

B. Fungsi Tabel

Fungsi HLOOKUP dan VLOOKUP menurut Anonim III (2011)

digunakan untuk membaca tabel secara vertikal (VLOOKUP) atau secara

horizontal (HLOOKUP), penulisanya :

=HLOOKUP(lookup_value,table_array,row_index_num,…)

=VLOOKUP(lookup_value,table_array,row_index_num,…)

Fungsi yang sering digunakan

1. Fungsi Sum, digunakan untuk menjumlahkan sekumpulan data pada

satu range, penulisannya :

=SUM(number1,number2,..)
2. Fungsi Average, digunakan untuk mencari nilai rata-rata,

penulisannya : =average(number1,number2,…)

3. Fungsi Max, digunakan untuk mencari nilai tertinggi dari sekumpulan

data, penulisannya :

=max(number1,number2,…)

4. Fungsi Min, digunakan untuk mencari nilai terendah dari sekumpulan

data, penulisannya :

=min(number1,number2,…)

5. Fungsi Count, digunakan untuk menghitung jumlah data dari range

yang kita pilih.

6. Fungsi Stedev, digunakan untuk menentukan standart devisiasi dari

suatu range, penulisannya :

=stedev(number1,number2,…)

7. Fungsi Var, digunakan untuk menentukan nilai varience dari suatu

range, penulisannya :

=var(number1,number2,…)

2.5 Kegunaan Microsoft Excel

Jika pekerjaan atau aktfitas sehari-hari anda berkaitan dengan keuangan,

maka Excel akan banyak membantu mempermudah kehidupan anda.

Aplikasi ini merupakan bagian dari Microsoft Office System, dan versi terakhir

adalah versi Microsoft Office Excel 2013 yang diintegrasikan di dalam paket

Microsoft Office System 2013 (Anonim II, 2019).

Fungsi atau kegunaan Microsoft Excel dalam pekerjaan sehari-hari antara

lain:

1. Membuat, mengedit, mengurutkan, menganalisa, meringkas data.

2. Melakukan perhitungan aritmatika dan statistika.

3. Membantu menyelesaikan soal-soal logika dan matematika.

4. Membuat berbagai macam grafik dan diagram.


5. Membuat catatan keuangan, anggaran serta menyusun laporan

keuangan.

6. Menghitung dan mengelola investasi, pinjaman, penjualan, inventaris, dan

lain-lain.

7. Melakukan analisa serta riset harga.

8. Membuat daftar hadir serta daftar nilai sekolah maupun universitas.

9. Melakukan konversi mata uang.

10. Melakukan perhitungan dari hasil sebuah penelitian.

2.6 Manfaat Dari Microsoft Excel

1. Bidang Akuntansi

Contoh dari penggunaan program Microsoft Excel dalam bidang

akuntansi adalah menghitung jumlah laba/rugi suatu perusahaan, mencari

besarnya keuntungan selama satu periode, menghitung gaji karyawan,

dan lain sebagainya.

2. Kalkulasi Matematis

Kalkulasi matematis digunakan untuk mencari data dari hasil

penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian, serta berbagai

macam variasinya.

3. Pengelolaan Data

Pemanfaatan Excel untuk pengelolaan data misalnya untuk

pengelolaan database statistik, mencari nilai tengah, rata-rata, dan

pencarian nilai maksimum serta nilai minimum sebuah data dan lain se

bagainya.

4. Pembuatan grafik

Excel dapat digunakan untuk membuat grafik, misalnya grafik

perkembangan jumlah penduduk selama satu tahun, grafik

perkembangan jumlah siswa pada lembaga pendidikan, grafik

kunjungan siswa ke perpustakaan, grafik kelulusan siswa, dan lain

sebagainya.
5. Operasi Tabel

Dengan jumlah baris pada Microsoft Excel yang mencapai 1.084.576

dan jumlah kolom 16.384, maka anda tidak akan merasa kesulitan

apabila melakukan input data yang membutuhkan jumlah kolom dan

baris yang sangat banyak.

6. Formula Excel

Excel dapat menghitung angka-angka perhitungan hampir seketika.

Melakukan perhitungan dengan Microsoft Excel jauh lebih mudah dari

pada menggunakan kalkulator. Namun demikian hal ini tergantung pada

pemahaman dan keterampilan dalam menggunakan Excel, seperti

bagaimana menerapkan rumus-rumus Excel yang digunakan untuk

menghitung cepat dan efektif suatu persamaan sederhana maupun

rumit dengan menggunakan data dalam jumlah yang besar maupun

kecil.
BAB III

METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Prosedur Praktikum

1. Cara Memulai Microsoft Excel

a) Ditekan tombol start

b) Dipilih all program

c) Dipilih Microsoft Excel

d) Diklik icon Microsoft Excel pada taskbar atau

e) Di-double klik icon Microsoft Excel pada Dekstop

2. Cara Mengakhiri Microsoft Excel

a) Dipilih menu File-Exit

b) Ditekan tombol All + F4 pada keyboard

c) Diklik kanan icon Microsoft Excel pada taskbar, dipilih Close

3. Cara Membuat Garis Tabel

a) Dipilih/diblok sel

b) Dipilih format cell

c) Diklik tab border (garis tepi) yang diinginkan

d) Dipilih jenis dan warna garis pada line style and color

e) Diklik OK

4. Cara Menyisipkan Kolom/Baris

a) Dipilih/ditentukan kolom atau baris yang ingin disisipi

b) Dipilih menu insert column/row

5. Cara Memasukkan Rumus (Formula)

a) Diklik satu sel yang akan digunakan untuk menampung hasil

perhitungan

b) Diketik “=” (tanda sama dengan) untuk mengawali penulisan rumus

c) Dimasukkan rumus yang diinginkan,kemudian tekan enter


3.2 Flowchart

Mulai

Latar Belakang

Tujuan Praktikum

Tinjauan Pustaka

Metodelogi penelitian

Pengolahan Data
Microsoft Excel

Analisa dan Pembahahasan

Rumusan Masalah
Kesimpulan dan Saran

Selesai

Gambar 3.1 Flowchart


BAB IV

PENGOLAHAN DATA

4.1 Latihan Soal

Tabel 4.1 Soal Excel

Ketentuan soal :

1. JK (Jenis Kelamin) diisi berdasarkan 1 karakter pertama dari NIP jika

"L" maka "Laki-laki" dan jika "P" maka "Perempuan"

2. STS (Status) disisi berdasarkan karakter ke 2 dari NIP jika "B" maka

"Belum Nikah", jika "N", maka "Nikah"

3. Jumlah Anak disisi berdasarkan karakter ke 3 dari NIP dan jadikan

dalam bentuk Value

4. Isilah kolom Golongan dengan ketentuan jika karakter ke 5 dari NIP

adalah 1, maka golongan I. Jika karakter ke 5 dari NIP adalah 2, maka

golongan II, dan jika karakter ke 5 dari NIP adalah 3, maka golongan III

5. Kolom Ruang di isi jika karakter ke 4 NIP adalah 1, maka ruang A, jika

karakter ke 4 NIP adalah 2, maka ruang B, jika karakter ke 4 NIP

adalah 3, maka ruang C, dan jika karakter ke 4 NIP adalah 4, maka

ruang

6. Masa Bakti, diperhitungkan dari tanggal masuk pegawai sampai dengan

tanggal tutup buku (format dalam tahun dengan dua angka desimal)
7. Kolom gapok merupakan jumlah gaji pokok dan honor (Gapok =

Gapok + Honor) dan dimasukkan dengan tabel Lookup di bawah ini:

Tabel 4.2 Kolom Golongan dan Gapok

GOL GAPOK
I 2500086
II 2000086
III 1500086

Tabel 4.3 Kolom Ruangan dan Honor

RUANG A B C D
HONOR 750086 600086 545086 200086

8. Kolom Tunjang, diisi dengan tunjangan yang terdiri dari:

a) Tunjangan Nikah sebesar 10% dari Gapok untuk semua pegawai

yang telah nikah

b) Tunjangan istri, diberikan kepada laki-laki yang sudah menikah

sebesar Rp. 50.000,-

c) Tunjangan Anak, sebesar 5% dari Gapok dari setiap anak dan

terbatas sampai anak ke 2 saja

d) Tunjangan Masa Bakti, ditentukan dengan aturan:

a. 15% dari Gapok jika masa bakti lebih dari 5 tahun

b. 10% dari Gapok jika masa bakti antara 3-5 tahun

c. 5% dari Gapok jika masa bakti antara 1-3 tahun 1% dari Gapok

jika masa bakti kurang dari 1 tahun.

9. Gator, merupakan jumlah dari semua pendapan yang diperoleh

pegawai

Gator merupakan singkatan dari gaji kotor yang diperoleh

seseorang

10. Pajak di isi sesuai dengan ketentuan berikut:

a) 15% dari Gator untuk gator lebih dari 3.000.000,-


b) 10% dari Gator untuk gator antara 2.000.000,- sampai dengan

3.000.000,5% dari Gator untuk gator antara 1.500.000,- sampai

dengan 2.000.000 1% dari Gator untuk gator yang kurang dari

1.500.000,-

11. Isilah Gaji bersih merupakan pengurangan Gaji kotor dengan pajak,

serta formatlah dengan mata uang Rp. dengan dua angka decimal.

12. Simpanlah di Folder anda.

4.2 Hasil

Tabel 4.2 Ouput Penyelesaian Soal

Grafik Presentasi
GATOR PAJAK GASIH
4,000,000

3,500,000

3,000,000

2,500,000

2,000,000

1,500,000

1,000,000

500,000

-
Hendra Deddy Hedi Budi Santoso Kaka Iwan Sari Lily Badu Fausiah Tasya Mery

Grafik 4.1 Dator, Gasih, Dasih


BAB V
ANALISA DAN PEMBAHASAN

5.1 Analisa

Dari cara penyelesaian soal yang dipaparkan sebelumnya maka

diperoleh hasil yang dapat dilihat pada table di bawah ini.

Tabel 5.1 Output Penyelesaian Soal

5.2 Pembahasan rumus

1. Pada kolom jenis kelamin menggunakan rumus

=IF(LEFT(B9)="L","LAKI-LAKI","PEREMPUAN")

2. Pada kolom status menggunakan rumus

=IF(MID(B9,2,1)="B","BELUM NIKAH","NIKAH")

3. Pada kolom jumlah anak menggunakan rumus

=MID(B13,3,1)

4. Pada kolom golongan menggunakan rumus

=IF(MID(B9,5,1)="1","I",(IF(MID(B9,5,1)="2","II",

(IF(MID(B9,5,1)="3","III")))))

5. Pada kolom ruang menggunakan rumus


=IF(MID(B9,4,1)="1","A",(IF(MID(B9,4,1)="2","B",

(IF(MID(B9,4,1)="3","C","D")))))

6. Pada kolom masa bakti menggunakan rumus

=($D$6-I9)/365

7. Pada kolom gapok menggunakan rumus

=VLOOKUP(H8,B24;C26,2)+HLOOKUP(G8,F23;I24,2)

8. Pada kolom tunjangan masa bakti menggunakan

=IF(J9>5,"15%",IF(J9<5,"10%",IF(J9<=3,"5%","1")))*K9

9. Pada kolom tunjangan nikah menggunakan rumus

=IF(E9="NIKAH",K9*10%,0)

10. Pada kolom tunjangan istri menggunakan rumus

=IF(AND(D9="LAKI-LAKI",E9="NIKAH"),"50000","0")

11. Pada kolom tunjangan anak menggunakan rumus

=IF(AND(E9="NIKAH",F9>=1),"5%")*K9

12. Pada kolom gator menggunakan rumus

=SUM(K9:L9)

13. Pada kolom pajak menggunakan rumus

=IF(P9>3000000,"15%",IF(P9<3000000,"10%",IF(P9<1500000,"5%","1

%")))*P9

14. Pada kolom gasih menggunakan rumus

=P9-Q9

5.3 Pembahasa

1. Jk (Jenis Kelamin)

JK (Jenis Kelamin) diisi berdasarkan 1 karakter pertama dari NIP jika

"L" maka "Laki-laki" dan jika "P" maka "Perempuan" yang dimna nama

yang terkait dalam pengelolaan ini adalah Hendra, Deddy, Hadi, Budi,

Santoso, Kaka, Iwan, Sari, Lily, Badu, Fauziah, Tassya, Mery.

2. STS (Status)
STS (Status) disisi berdasarkan karakter ke 2 dari NIP jika "B" maka

"Belum Nikah", jika "N", maka "Nikah". Adapun dari hasil analisa ini yaitu

hendra berstatuskan belum nikah, Deddy berstatuskan belum nikah,

Hadi berstatuskan nikah ,Budi berstatuskan nikah, Santoso berstatuskan

belum nikah, Kaka berstatuskan nikah, Iwan berstatuskan belum nikah,

Sari berstatuskan nikah, Lily berstatuskan nikah, badu berstatuskan

belum nikah, Fauziah berstatuskan belum nikah, tassya berstatuskan

belum nikah, dan Mery berstatuskan Nikah , itulah data dari Status

masing-masing tiap orang.

3. Jumlah Anak

Jumlah anak disisi berdasarkan karakter ke 3 dari NIP dan jadikan

dalam bentukvalue. Setelah dilakukannya, pengelolaan angka adapun

hasil Analisa jumlah anak yaitu Hendra mempunyai jumlah anak

sebanyak 0, Deddy tidak mempunyai anak, Hadi mempunyai anak

sebanyak 2,Budi mempunyai anak sebanyak 1, Santoso tidak

mempunyai anak , Kaka mempunyai anak sebanyak 7, Iwan tidak

mempunya anak, Sari mempunya anak sebanyak 1, Lily mempunyai

anak sebanyak 1, Badu tidak mempunyai anak, Fauziah tidak

mempunyai anak, Tassya tidak mempunyai anak, Mery mempunyai

anak sebanyak 3.

4. Golongan

Golongan dengan ketentuan jika karakter ke 5 dari NIP adalah 1,

maka golongan I. Jika karakter ke 5 dari NIP adalah 2, maka golongan

II, dan jika karakter ke 5 dari NIP adalah 3, maka golongan III. Adapun

hasil analisa ini yaitu hendra masuk pada golongan I, deddy masuk

pada golongan III , hadi masuk pada golongan II ,budi masuk pada

golongan III, santoso masuk pada golongan II, kaka masuk pada

golongan III, iwan masuk pada golongan I, sari masuk pada golongan II,
lily masuk pada golongan II, badu masuk pada golongan I, fauziah

masuk pada golongan I, tassya masuk pada golongan I, mery masuk

pada golongan III.

5. Ruang

Ruang diisi jika karakter ke 4 NIP adalah 1, maka ruang A, jika

karakter ke 4 NIP adalah 2, maka ruang B, jika karakter ke 4 NIP adalah

3, maka ruang C, dan jika karakter ke 4 NIP adalah 4, maka ruang D.

Adapun hasil analisi yaitu hendra masuk pada ruangan D, deddy masuk

pada ruangan C, hadi masuk pada ruangan D,budi masuk pada ruangan

A, santoso masuk pada ruangan B, kaka masuk pada ruangan B, iwan

masuk pada ruangan C, sari masuk pada ruangan C, lily masuk pada

ruangan B, badu masuk pada ruangan D, fauziah masuk pada ruangan

B, tassya masuk pada ruangan A, mery masuk pada ruangan A.

6. Masa Bakti

Masa bakti diperhitungkan dari tanggal masuk pegawai sampai

dengan tanggal tutup buku (format dalam tahun dengan dua angka

desimal). Adapun hasil analisisnya adalah Hendra mempunyai masa

bakti 20,55, Deddy mempunyai masa bakti 5,66, Hadi mempunyai masa

bakti 7.39, Budi mempunyai masa bakti 12.55, Santoso mempunyai

masa bakti 2.72, Kaka mempunyai masa bakti 13.82, Iwan mempunyai

masa bakti 3.41, Sari mempunyai masa bakti 2.87, Lily mempunyai

masa bakti 5.45, Badu mempunyai masa bakti 2.95, Fauziah

mempunyai masa bakti 3.33, Tassya mempunyai masa bakti 14.09,

Mery mempunyai masa bakti 15.18.

7. Gapok

Gapok merupakan jumlah gaji pokok dan honor (Gapok = Gapok +

Honor) dan dimasukkan dengan tabel Lookup. Adapun hasil analisisnya

adalah pada golongan I itu mempunyai gapok sebesar 3.045.172 , pada

golongan II mempunyai gapok sebesar 2.045.172, kemudian pada


golongan III mempunyai gapok sebesar 1.500.134 dan pada ruangan A

mempunyai honor sebesar 750.000 , ruangan B mempunyai honor

sebesar 600.000, ruangan C mempunyai honor sebesar 545.000 dan

ruangan D mempunyai honor sebesar 200.000.

8. Tunjangan

a) Tunjangan masa bakti

Tunjangan masa bakti, ditentukan dengan aturan yaitu 15% dari

Gapok jika masa bakti lebih dari 5 tahun,10% dari Gapok jika masa

bakti antara 3-5 tahun,5% dari Gapok jika masa bakti antara 1-3

tahun 1% dari Gapok jika masa bakti kurang dari 1 tahun dan hasil

analisisnya yaitu hendra mempunyai tunjangan sebesar 456,776,

deddy mempunyai tunjangan sebesar 306,776, hadi mempunyai

tunjangan sebesar 381,776, budi mempunyai tunjangan sebesar

337,526, santoso mempunyai tunjangan sebesar 260,017 kaka

mempunyai tunjangan sebesar 315,026, iwan mempunyai

tunjangan sebesar 304,517 sari mempunyai tunjangan sebesar

254,517, lily mempunyai tunjangan sebesar 390,026, badu

mempunyai tunjangan sebesar 304,517 fauziah mempunyai

tunjangan sebesar 310,017 tassya mempunyai tunjangan sebesar

487,526, mery mempunyai tunjangan sebesar 337,526.

b) Tunjangan Nikah

Tunjangan nikah sebesar 10% dimana hasil analisisnya adalah

Hendra tidak mempunyai tunjangan nikah, Deddy tidak mempunyai

tunjangan nikah, Hedi mempunyai tunjangan nikah sebesar

254,517, Budi mempunyai tunjangan nikah sebesar 225,017,

Santoso tidak mempunyai tunjangan nikah, Kaka mempunyai

tunjangan nikah sebesar 210,017, Iwan tidak mempunyai tunjangan

nikah, sari mempunyai tunjangan nikah sebesar 254,517, Lily

mempunyai tunjangan nikah sebesar 260,017, Badu tidak


mempunyai tunjangan nikah, Fauziah tidak mempunyai tunjangan

nikah, Tassya tidak mempunyai tunjangan nikah, Mery mempunyai

tunjangan nikah sebesar 225,017.

c) Tunjangan Istri

Hendra tidak mempunyai tunjangan, Deddy tidak mempunyai

tunjangan, Hedi mempunyai tunjangan sebesar 50000, Budi

mempunyai tunjangan sebesar 50000, Santoso tidak mempunyai

tunjangan, Kaka mempunyai tunjangan sebesar 50000, Iwan tidak

mempunyai tunjangan nikah, Sari tidak mempunyai tunjangan, Lily

tidak mempunyai tunjangan, Badu tidak mempunyai tunjangan,

Fauziah tidak mempunyai tunjangan, Tassya tidak mempunyai

tunjangan, Mery tidak mempunyai tunjangan.

d) Tunjangan Anak

Tunjangan anak, sebesar 5% dari gapok untuk setiap anak dan

terbatas sampai anak ke 2 saja dimana hasil analisisnya adalah

Hendra tidak mempunyai tunjangan anak, Deddy tidak mempunyai

tunjangan anak, Hadi mempunyai tunjangan anak sebesar 127,259,

Budi mempunyai tunjangan anak sebesar 112,509, Santoso tidak

mempunyai tunjangan anak, Kaka tidak mempunyai tunjangan

anak, Iwan tidak mempunyai tunjangan anak, Sari mempunyai

tunjangan anak sebesar 127,259, lily mempunyai tunjangan anak

sebesar 130,009, Badu tidak mempunyai tunjangan anak, Fauziah

tidak mempunyai tunjangan anak, Tassya tidak mempunyai

tunjangan anak, Mery tidak mempunyai tunjangan anak , Badu tidak

mempunyai tunjangan anak, Fauziah tidak mempunyai tunjangan

anak. , Mery tidak mempunyai tunjangan anak.

9. Gator
Gator merupakan jumlah dari semua pendapan yang diperoleh

pegawai dan hasil analisa yang didapatkan adalah Hendra mempunyai

gator sebesar 3,501,948, Deddy mempunyai gator sebesar 2,351,948,

Hadi mempunyai gator sebesar 2,926,948, Budi mempunyai gator

sebesar 2,587,698, Santoso mempunyai gator sebesar 2,860,189,

Kaka mempunyai gator sebesar 2,415,198, Iwan mempunyai gator

sebesar 3,349,689 Sari mempunyai gator sebesar 2,799,689, Lily

mempunyai gator sebesar 2,990,198, Badu mempunyai gator sebesar

3,349,689 Fauziah mempunyai gator sebesar 3,410,189, Tassya

mempunyai gator sebesar 3,737,698, Mery mempunyai gator sebesar

2,587,698.

10. Pajak

Pajak di isi sesuai dengan ketentuan yaitu 15% dari gator untuk

gator lebih dari 3.000.000,- ,10% dari gator untuk gator antara

2.000.000,- sampai dengan 3.000.000,5% dari gator untuk gator antara

1.500.000,- sampai dengan 2.000.000 1% dari gator untuk gator yang

kurang dari 1.500.000,- dan hasil analisisnya adalah Hendra

mempunyai pajak sebesar 525,292 Deddy mempunyai pajak sebesar

235,195, Hadi mempunyai pajak sebesar 292,695, Budi mempunyai

pajak sebesar 258,770, Santoso mempunyai pajak sebesar 286,019,

Kaka mempunyai pajak sebesar 241,520, Iwan mempunyai pajak

sebesar 502,453, Sari mempunyai pajak sebesar 279,969, Lily

mempunyai pajak sebesar 299,020, Badu mempunyai pajak sebesar

502,453, Fauziah mempunyai pajak sebesar 511,528, Tassya

mempunyai pajak sebesar 560,655, Mery mempunyai pajak sebesar

258,770.

11. Gasih
Gaji bersih merupakan pengurangan gaji kotor dengan pajak, serta

formatlah dengan mata uang Rp. dengan dua angka decimal. Dan

hasil analisisnya adalah Hendra mempunyai gasih sebesar Rp.

2,976,656, Deddy mempunyai gasih sebesar Rp. 2,116,753, Hadi

mempunyai gasih sebesar Rp. 2,634,253, Budi mempunyai gasih

sebesar Rp.2,328,928, Santoso mempunyai gasih sebesar Rp.

2,574,170, Kaka mempunyai gasih sebesar Rp. 2,173,678, Iwan

mempunyai gasih sebesar Rp. 2,847,236, Sari mempunyai gasih

sebesar Rp. 2,519,720, Lily mempunyai gasih sebesar Rp. 2,691,178,

Badu mempunyai gasih sebesar Rp. 2,847,236, Fauziah mempunyai

gasih sebesar Rp. 2,898,661, Tassya mempunyai gasih sebesar

Rp.3,177,043, Mery mempunyai gasih sebesar Rp. 2,328,928.


BAB VI

PENUTUP

6.1. Kesimpulan

Berdasarkan percobaan yang telah saya lakukan, saya dapat mengetahui

1. Mahasiswa dapat menjelaskan defenisi dan fungsi Microsoft Excel

2. Mahasiswa dapat mengetahui cara memulai dan mengakhiri Microsoft

Excel serta cara menjelaskan programprogram aplikasi yang sekiranya

terdapat dalam Microsoft Excel

3. Mahasiswa dapat menjelaskan cara untuk menghitung angka-angka

menggunakan rumus formula serta bekerja dengan daftar data dan cara

menganalisisnya serta mempresentasikan ke dalam bentuk

grafik/diagram

4. Mahasiswa dapat mengaplikasikan Microsoft Excel dalam bidang

Pendidikan

6.2. Saran

1. Saran untuk laboratorium

Alangkah baiknya jika komputer di dalam laboraturium diperbanyak

dan kursi yang ada di tambah lagi,agar memudahkan praktikum dan

tidak kesusahan mencari tempat duduk

2. Saran untuk asisten

Kinerja yang diberikan asisten kepada praktikan sudah maksimal dan

baik, sebaiknya untuk bias menjelaskan semua teori dalam praktikum,

tetapi penjelasan yang diberikan sudah dapat dimengerti.

You might also like