You are on page 1of 4

PEMERINTAH PROVINSI KEPULAUAN RIAU

DINAS KESEHATAN
Pusat Pemerintahan Provinsi Kepulauan Riau “Bandar Seri Kota Piring”
Kawasan Perkantoran Sultan Mahmud Riayat Syah Gedung Raja Jaafar Lantai 2 dan 3
Pulau Dompak Seri Darul Makmur Kota Tanjungpinang Provinsi Kepulauan Riau
Email: mail@dinkesprovkepri.org Website: www.dinkesprovkepri.org

Tanjungpinang, 25 September 2023

Kepada
Nomor : 658 / 1865 / DINKES /B/ 2023 Yth. Daftar Terlampir
Sifat : Biasa di -
Lampiran : 1 (satu) berkas Tempat
Hal : Penjadwalan Ulang Kegiatan
Pendampingan Pemeriksaan
Kebugaran Jasmani Kelompok
Olahraga

Sehubungan dengan surat kami nomor B/265/UND-Dinkes/IX/2023


tanggal 18 September 2023 hal Pendampingan Pemeriksaan Kebugaran
Jasmani Kelompok Olahraga yang seyogyanya dilaksanakan pada hari
Rabu 27 September 2023 dikarenakan pada saat bersamaan ada
Penyelenggaraan Kegiatan Strategis Gubernur yaitu Gerakan Aksi
Bergizi di SMA Negeri 04 Tanjungpinang, sehingga Kegiatan
Pendampingan Pemeriksaan Kebugaran Jasmani Kelompok Olahraga
dijadwalkan ulang yang akan dilaksanakan pada :

Hari : Jumat
Tanggal : 06 Oktober 2023
Pukul : 07.00 WIB s.d selesai
Tempat : Halaman Tugu Sirih Provinsi Kepulauan Riau

Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan


terima kasih.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran
Nomor : 658 / 1865 / DINKES /B/ 2023
Tanggal : 25 September 2023

Kepada Yth,
1. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kepulauan Riau
2. Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Kesehatan Hewan Provinsi
Kepulauan Riau
3. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Kepulauan Riau
4. Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Provinsi Kepulauan Riau
5. Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Kepulauan Riau

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran
Nomor : 658 / 1865 / DINKES /B/ 2023
Tanggal : 25 September 2023

DAFTAR UNDANGAN
GERAKAN PENGENDALIAN PENYAKIT PRIORITAS SERTA KEBUGARAN
JASMANI

NO INSTANSI JUMLAH

Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kepulauan


1 14 Orang
Riau
Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Kesehatan
2 14 Orang
Hewan Provinsi Kepulauan Riau
Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Kepulauan
3 14 Orang
Riau
Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Provinsi
4 14 Orang
Kepulauan Riau

5 Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Kepulauan Riau 14 Orang

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran
Nomor : 658 / 1865 / DINKES /B/ 2023
Tanggal : 25 September 2023

TERTIB ACARA
GERAKAN PENGENDALIAN PENYAKIT PRIORITAS SERTA KEBUGARAN
JASMANI

1. Peserta menggunakan pakaian olahraga secara lengkap dan sepatu olahraga,


disarankan peserta sarapan pagi terlebih dahulu.
2. Setiap OPD menginformasikan kepada panitia nama-nama peserta yang akan
mengikuti pemeriksaan kesehatan berkala dan pengukuran kebugaran jasmani
paling lambat tanggal 26 September 2023 pukul 15.00 WIB melalui contact
person sdr. Dr. Asmali, SKM, M.Si, MPH (082286087409) atau sdri. Fridawati
Raslin Bangun, SKM, M.Kes (081376027484).
3. Peserta yang mengikuti pengukuran kebugaran jasmani diwajibkan membawa
SPT secara kolektif per masing-masing OPD sebagai kelengkapan pertanggung
jawaban administrasi kegiatan.
4. Peserta yang mengikuti pengukuran kebugaran jasmani diharapkan berkumpul di
lokasi yang ditentukan berada di Halaman Tugu Sirih Provinsi Kepulauan Riau.
5. Panitia menyediakan konsumsi berupa snack selama kegiatan berlangsung.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN

Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

You might also like