You are on page 1of 14

DEWAN PIMPINAN CABANG

DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA


LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati
Konawe utara ,18 Mei 2022
Nomor :018/LK/LSM-GMBI/KONUT/V/2022
Lampiran :
Perihal : aduan/laporan perambahan kawasan hutan tanpa IPPKH serta kerusakan
dan pencemaran lingkungan

Kepada Yth,
Kepala balai GAKKUM KLHK
DI-
Makassar

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Teriring salam dan doa semoga ALLAH SWT melimpahkan rahmat,taufiq dan hidayah-Nya
kepada kita semuadalam menjalankan aktivitasnya keseharian.shalawat serta salam semoga
senantiasa tercurah kepada junjungan kita nabi muhammad SAW

Umum
Mengingat bahwa Kabupaten Konawe Utara Provinsi Sulawesi Tenggara merupakan salah satu
sentral pertambangan yang ada di Indonesia, ini dibuktikan dengan seluruh wilayah
pertambangan secara teritorial telah menguasai 75% dari luas wilayah daerah tersebut, Konawe
Utara juga menjadi daerah dengan pemilik IUP terbanyak di Indonesia. Disamping itu, tentunya
hal ini perlu mendapat perhatian khusus baik dari Aparat Penegak Hukum maupun Lembaga
Kemasyarakatan untuk mengontrol setiap pelanggaran-pelanggaran regulasi yang dilakukan oleh
Korporasi

Dasar
1. Peraturan Pemerintah Nomor. 71 Tahun 2000 Tentang Tata Cara Pelaksanaan Peran Serta
Masyarakat Dan Pemberian Penghargaan Dalam Pencegahan Dan Pemberantasan Tindak
Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34
Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati
Pidana Korupsi, Pada BAB II Hak Dan Tanggung Jawab Masyarakat, yang di jelaskan Pada
Pasal (2).
2. Undang-undang Republik Indonesia Nomor. 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik
3. Undang-undang Republik Indonesia Nomor. 14 Tahun 2008 Tentang Keterbukaan Informasi
publik Yang Dijelaskan Pada :
a. Bab II Bagian Ke Satu Pasal (2) dan Pasal (3)
b. Bab III Bagian Ke Satu Pasal (4) dan Bagian Ke Empat Pasal (7)
c. Bab IV Bagian Ke Tiga Pasal (11)
d. Bab VI Pasal (21) dan Pasal (22).
4. Undang-undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindakan Korupsi
5. Kitab Undang-undang Hukum Pidana (KUHP) Pasal 263.
6. Undang-undang Nomor 3 Tahun 2002 Tentang Pertahanan Negara.
7. Undang-undang Nomor 3 tahun 2020 Tentang Pertambangan Mineral dan Batu Bara.
8. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 1999 Tentang Kehutanan Pasal (50)
9. Undang-undang 32 tahun 2009 tentang perlindungan PPLH
10. Program Kerja LSM GMBI Distrik Konawe Utara

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati
Dengan Hormat,

Berdasarkan Hasil Investigasi Jajaran Divisi Investigasi LSM GMBI Distrik Konawe Utara
Di Lapangan, Banyaknya Perusahaan Yang Melakukan Aktivitas eksplorasi dan eksploitasi
Pertambangan yang kami duga melakukan perambahan kawasan hutan tanpa mempunyai izin
pinjam pakai kawasan hutan (IPPKH) hal ini tentunya telah melanggar peraturan perundang-
undangan yang berlaku di indonesia sebagai mana yang di jelaskan dalam UU no 41 tahun 1999
tentang kehutanan, pasal 50 ayat (3) “ setiap orang di larang eksplorasi terhadap hutan
sebelum mendapat izin dari pejabat yang berwenang yaitu mentri kehutanan .

Berkaitan dengan dugaan tersebut , kami meminta kepada aparat penegak hukum agar segera
melakukan tindakan penyelidikan terhadap adanya dugaan perambahan kawasan hutan yang di
lakukan beberapa perusahaan yang berada di beberapa blok pertambangan di kabupaten konawe
utara provinsi sulawesi tenggara, ditemukan fakta bahwa adanya dugaan :

1. Penambangan Kawasan Hutan Produksi Terbatas (HPT) Tanpa Izin Pinjam Pakai Kawasan
Hutan (IPPKH)
2. Rusaknya Lokasi dan Kawasan hutan akibat penambangan tanpa Izin pinjam Pakai
Kawasan Hutan
3. Adanya kerusakan lahan dan berpotensi dapat menyebabkan bencana alam .

Adapun perusahaan yang di duga melakukan esploitasi/eksplorasi tanpa mempunyai IPPKH antara
lain

1.PT BUMI SENTOSA JAYA

Wilayah izin usaha pertambangan Pt Bumi Sentosa Jaya terletak di desa boedingi kecamatan
lasolo kepulauan kabupaten konawe utara provinsi sulawesi tenggara dengan luas 1.030 (ha)
kode komoditas mineral logam (nikel) ,

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati
Dokumentasi kegiatan PT BUMI SENTOSA JAYA

Selain itu akibat dari aktivitas PT BUMI SENTOSA JAYA telah mencemari mata air warga desa
boedingi yang seharusnya jarak radius aktivitas pertambangan tidak boleh terlalu dekat dengan
sumber mata air desa boedingi .
Titik kordinat kegiatan berada pada 03.448595o S 122.367739o E dan di duga telah melakukan
perambahan kawasan hutan produksi terbatas tanpa IPPKH

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati

2.PT.RIZQI SINAR BIOKAS

Wilayah izin usaha pertambangan Pt risqi sinar biokas terletak di desa boedingi kecamatan lasolo
kepulauan kabupaten konawe utara provinsi sulawesi tenggara dengan luas 220 (ha) kode
komoditas mineral logam (nikel) ,

Dengan data yang di dapatkan LSM GMBI DISTRIK KONAWE UTARA pada saat investigasi
di lapangan adanya indikasi dugaan PT RIZKI SINAR BIOKAS , melakukan eksploitasi tanpa
izin pinjam pakai kawasan hutan di area hutan produksi terbatas (HPT) yang jelas-jelas merugikan
negara .

Titik koordinat kegiatannya berada pada 03.458302o S 122.369959o E

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati

3.PT PRIMASTIAN METAL PRATAMA

Wilayah izin usaha pertambangan Pt primastian metal pratama terletak di desa boedingi
kecamatan lasolo kepulauan kabupaten konawe utara provinsi sulawesi tenggara dengan luas
102 (ha) kode komoditas mineral logam (nikel) ,

Dokumentasi yang di ambil tim investigasi LSM GMBI DISTRIK KONAWE UTARA , 13
november 2021 (sebelah kiri) dan pada tanggal 15 november 2021 (sebelah kanan) hal ini untuk
memastikan bahwa adanya dugaan aktivitas PT PRIMASTIAN METAL PRATAMA yang
beroperasi di area hutan produksi terbatas (HPT).
Titik koordinat kegiatannya berada pada 03.459910o S 122.360662o E

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati

4. PT PUTRA INTISULTRA PERKASA

Wilayah izin usaha pertambangan PT PUTRA INTISULTRA PERKASA di desa boenaga


kecamatan lasolo kepulauan kabupaten konawe utara provinsi sulawesi tenggara dengan luas
261 (ha) kode komoditas mineral logam (nikel) ,

Pt putra intisultra perkasa telah di laporkan oleh LSM GMBI DISTRIK KONAWE UTARA pada
tanggal 17 februari 2022 ke pos gakkum KLHK provinsi sulawesi tenggara, namun hingga saat ini
belum ada juga tanggapan , berdasarkan hasil investigasi lapangan adanya dugaan pencemaran
lingkungan pada saat proses pembangunan jety/tersus dan juga adanya dugaan perambahan
kawasan hutan produksi terbatas tanpa izin pinjam pakai kawasan hutan .
Titik koordinat kegiatannya berada pada 03.421338o S 122.321919o E

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati

5. PT BINANGA HARTAMA RAYA

Wilayah izin usaha pertambangan Pt Binanga hartama raya terletak di desa waturambaha dan
desa marombo kecamatan lasolo kepulauan kabupaten konawe utara provinsi sulawesi tenggara
dengan luas 200 (ha) kode komoditas mineral logam (nikel) ,

Pt. Binanga hartama raya di duga melakukan aktivitas pertambangan di dalam kawasan hutan
produksi terbatas (HPT) tanpa izin pinjam pakai kawasan hutan , yang sampai sekarang belum
mendapatkan perhatian dari aparat penegak hukum ataupun teguran dari instansi terkait .
Titik kordinat kegiatannya berada pada 03.378336o S 122.305680o E

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati

6. PT MANUNGGAL SARANA SURYA PRATAMA

Wilayah izin usaha pertambangan Pt manunggal sarana surya utama terletak di desa boenaga
kecamatan lasolo kepulauan kabupaten konawe utara provinsi sulawesi tenggara dengan luas
284,92 (ha) kode komoditas mineral logam (nikel) ,

Aktivitas pt manunggal sarana surya pratama beberapa kali mendapatkan sorotan dari pihak
aktivis ,LSM serta media. Terkait aktivitasnya yang mencemari pemukiman warga desa
boenaga , seharusnya hadirnya investasi dapat membangun suatu daerah lain halnya dengan
pt manunggal sarana surya pratama ,justru tidak memberikan dampak lingkungan yang baik
terhadap masyarakat pesisir desa boenaga. Tanah longsor dan banjir sudah biasa di rasakan
pada saat musim penghujan , itulah yang dikatakan salah satu masyarakat desa boenaga pada
saat di klarifikasi tim investigasi LSM GMBI DISTRI KONAWE UTARA ,

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati

Sesuai hasil investigasi dan klarifikasi di lapangan yg di lakukan oleh LSM GMBI DISTRIK
KONAWE UTARA , di temukan beberapa fakta pencemaran lingkungan serta endapan lumpur
sekitar 1 meter di bawah pemukiman warga . hal ini tentunya harus mendapkan perhatian khusus
oleh pihak-pihak terkait.

dapat di simpulkan bahwa tata kelola pertambangan yang baik dan benar tidak di terapkan sama
sekali oleh pt manunggal sarana surya utama, sehingga menimbulkan dampak lingkungan yang
buruk terhadap masyarakat, belum lagi persoalan perambahan kawasan hutan produksi
terbatas(HPT) yang di duga tidak mempunyai izin pinjam pakai pakai kawasan hutan(IPPKH).
Keresahan warga desa boenaga memantik semangat LSM GMBI DISTRIK KONAWE UTARA,
sebagaiamana visi dan misinya memperjuangkan hak masyarakat bawah yang sama sekali tidak
mendapatkan keadilan dari kebijakan pemerintah terhadap investasi yang masuk di suatu daerah
titik koordinat kegiatannya berada pada 03.420190o S 122.381429o E

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati

Sesuai data yang di lampirkan oleh LSM GMBI DISTRIK KONAWE UTARA sekiranya dapat
menjadi pertimbangan kepada pihak Aparat Penegak Hukum untuk kemudian dapat inspeksi
langsung ke lapangan untuk melakukan investigasi .

Sesuai dengan hal tersebut diatas dengan UNDANG-UNDANG dan


RASA KEADILAN bersama ini kami meminta Kepada KEPALA
BALAI GAKKUM KLHK makassar, sesuai dengan wewenangnya
dapat memeriksa pihak-pihak terkait yang dianggap terlibat dalam
Penambangan Tanpa Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan
(IPPKH),serta kerusakan dan pencemaran lingkungan.

a. Secara kuat dugaan melanggar hukum


b. Melakukan perbuatan pembiaran
c. Adanya dugaan di lindungi atau di backing oknum APH, sehingga aktivitasnya tidak
diberhentikan dan terus berjalan

Bahwa sesuai hal tersebut diatas dan berdasarakan Asas Praduga, bersama ini kami Dewan
Pengurus Cabang Lembaga Swadaya Masyarakat Gerakan Masyarakat Bawah Indonesia Distrik
Konawe Utara bersamaan Kordinator Devisi Investigasi berkedudukan di Desa Mowundo
Kecamatan Molawe Kabupaten Konawe Utara Provinsi Sulawesi Tenggara Dengan Hormat
Meminta Kepada kepala balai GAKKUM KLHK makassar untuk memanggil dan memeriksa
termaksud. Serta segera melakukan penyegelan di Lokasi penambangan Tanpa Izin Pinjam Pakai
Kawasan Hutan , serta kerusakan dan pencemaran lingkungan yang di lakukan oleh beberapa
perusahaan di kabupaten konawe utara provinsi sulawesi tenggara

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati

Demikian yang dapat kami sampaikan , harapan kami persoalan ini segera mungkin dapat
perhatian dan penanganan karena ini menyangkut persoalan kesejahteraan masyarakat serta
mencegah ternJadinya lebih banyak lagi kerugian negara yang di lakukan oleh oknum-oknum yang
tidak bertanggung jawab,

Mengetahui.,
Ketua DPC LSM-GMBI Distrik Konawe Utara

YAHYA MUBALIQ

Tembusan
Kepada yth,
1.Dewan Komite Dpp Lsm Gmbi
2.dir LBH DPP LSM GMBI
3.sekretariat DPP LSM GMBI
5. Ketua Wilter SUL-SUL
6.Ketua Wilter SULTRA
7.ARSIP

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021
DEWAN PIMPINAN CABANG
DISTRIK KABUPATEN KONAWE UTARA
LSM GMBI
LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT
GERAKAN MASYARAKAT BAWAH INDONESIA
ALAMAT SEKERTARIAT, : JL POROS MOLAWE-TAPUNGGAYA,DESA MOWUNDO NP:082220006474

Sekali Melangkah Kedepan Pantang Untuk Mundur


GMBI Sampai Mati NKRI Harga Mati

Akta Notaris Gina Riswana Koswara, SH Tanggal 26 Juli 2005 No. 34


Akte Perubahan : Akte Notaris : Gina Riswana Koswara, SH. Tanggal 29 September 2006 No. 30
Pengesahan Pengadilan Negeri Bandung : Jum’at 01 Desember 2006 NO. 86
Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat Daerah : No. 60/LSM/20021

You might also like