You are on page 1of 2

PEMERINTAH KABUPATEN MEMPAWAH

DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK


DAN KELUARGA BERENCANA
PUSKESMAS RAWAT JALAN TAKONG
Jalan Raya Takong Kec. Toho. Kode Pos 78361

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS RAWAT JALAN TAKONG


NOMOR 081 TAHUN 2023

TENTANG

PENETAPAN PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3)


DI PUSKESMAS RAWAT JALAN TAKONG,

Menimban : a
g . bahwa kesehatan dan keselamtan kerja adalah upaya peningkatan dan
pemeliharaan derajat kesehatan ( fisik,mental dan sosial) yang setinggi-tinginya
bagi pekerja disemua jabatan, pencegahan penyimpangan kesehatan yang
disebabkan oleh kondisi pekerjaan, perlindungan pekerja dari resiko akibat
pemeliharaan pekerja dalam suatu lingkungan kerja;

b Bahwa untuk memnuhi maksud dari point a tersebut diatas bahwa perlu
dibentuk dan di tetapkan program keselamatan dan kesehatan kerja (k3)
Puskesmas dengan Keputusan Kepala Puskesmas Takong;

Mengingat : 1 Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2009 tentang Kesehatan;


2 Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2012 tentang Tentang Penerapan Sistem
Manajemen Keselamata Kerja;
3 Permenkes No. 48 Tahun 2016 Tentang Standar Keselamatan dan kesehetan
Kerja di Fasilitas Pelayanan Kesehatan

MEMUTUSKAN :
Menetapka : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS RAWAT JALAN TAKONG TENTANG PROGRAM
n KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3) DI PUSKESMAS RAWAT JALAN
TAKONG
KESATU : Memustuskan Tim Kesehatan dan Keselamatan Kerja (k3)
KEDUA : Penetapan Program Kesehatan dan Keselamatan Kerja
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tangal ditetapkan, dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan keputusan ini, akan
diperbaiki sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Takong
Pada tanggal : 9 Januari 2023
KEPALA PUSKESMAS RAWAT JALAN TAKONG,

SUMARYONO
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS RAWAT JALAN TAKONG
NOMOR : 081 Tahun 2023
TANGGA
9 Januari 2023
L :
TENTAN
PENETAPAN PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3)
G :

PENETAPAN PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3)

1.Menyusun rencana kerja/program Tim K3;


2.Melakukan koordinasi untuk melaksanakan upaya kesehatan kerja promotif, preventif;
3.Melaksanakan penyuluhan k3 mengenai kesehatan lingkungan;
4.Melakukan penyuluhan K3 karyawan diseluruh unit kerja agar bekerja sesuai prosedur;
5.Mengusulkan Kelengkapan alat pelindung diri dan pengamanan di seluruh unit kerja;
6.Melaporkan hasil kegiatan K3 secara berkala ataupun insidental kepada kepala puskesmas;
7.Membimbing dan mengarahkan karyawan diseluruh unit kerja agar bekerja sesuai prosedur;
8.Memantau pelaksanaan kegiatan K3 mengenai kebakaran, kewaspadaan dan bencana;
9.Membuat nalisa situasi sarana dan prasarana puskesmas dan program kerja bidang kesehatan dan
keselamatan kerja;
10.Memantau pelaksanaan kegiatan K3 mengenai kesehatan lingkungan;
11.Membuat analisa situasi sarana dan prasarana puskesmas dan program kerja bidang kesehatan
dan keselamatan kerja;

12.Memberikan saran dan pertimbangan mengenai pelaksanaan kesehatan dan keselamatan kerja;
13.Megevaluasi hasil kegiatan K3

Ditetapkan di : Takong
Pada tanggal : 9 Januari 2023
KEPALA PUSKESMAS RAWAT JALAN TAKONG,

SUMARYONO

You might also like