You are on page 1of 3

RE - OPERASI

No. Dokumen No. Revisi Halaman :


00 1/2

Tanggal Terbit Ditetapkan,


STANDAR Direktur
PROSEDUR
OPERASIONAL
dr. Eko Wahyu Agustin,MM
PENGERTIAN Pasien pasca operasi dilakukan pemantauan di ruang pulih.
Pada saat pemantauan,bisa saja pasien mengalami
komplikasi pembedahan sehingga dapat segera diketahui
dan dapat segera diatasi misalnya dengan operasi ulang.
Hasil temuan/observasi laporkan pada DPJP Bedah dan
atau Anestesiolog
TUJUAN Mengatasi komplikasi seperti perdarahan dan lain-lain

KEBIJAKAN Mengacu pada :


Surat Keputusan Direktur RS Xxx
Nomor : 1380/SK/RS XXXX/XII/2018
Tentang : Kebijakan Instalasi Bedah Sentral RS Wiyung
Sejahtera
PROSEDUR A. Persiapan
1. Periksa kerapian pakaian
2. Periksa kelengkapan atribut
B. Pelaksanaan
1. Lakukan pmantauan pasien pasca bedah di ruang
plilh sadar ( Recovery Room )
2. Jika pasien mengalami komplikasi atau perburukan
keadaan klinis,sehingga mengakibatkan penurunan
RE - OPERASI

No. Dokumen No. Revisi Halaman :


00 2/2

kesadaran,gangguan jalan nafas,respirasi dan


sirkulasi ataupun kondisi lain yang mengancam
nyawa,maka lakukan observasi ketat pasca bedah
atau sesuai dengan kebijakan divisi terkait
3. Bila diperlukan,lakukan pemeriksaan penunjang
untuk membantu penegakan diagnosis pasien
4. Hasil pemantauan pasca bedah di ruang pulih akan
menjadi dasar untuk melakukan re-operasi
5. DPJP Bedah akan berkoordinasi dengan DPJP
Anestesiologi atau berkonsultasi dengan disiplin
terkait untuk dilakukannya tindakan re-operasi
6. DPJP Bedah berkoordinasi dengan penanggung
jawab penjadwalan untuk menjadwalkan pasien re-
operasi
7. Jadwalkan re-operasi sesuaikan dengan urgensi
pembedahan dan pada keadaan mengancam nyawa
dapat menggantikan jadwal pembedahan terencana
8. Pada saat proses perencanaan teknik anesthesia dan
bedah re-operasi pertimbangkan kondisi
medis,penyulit dan komplikasi pasca bedah
9. Lakukan proses persiapan re-operasi sesuai dengan
urgensi pembedahan oleh DPJP Bedah dan
anestesiologi dan tim kamar bedah
10. Pertimbangkan apakah re-operasi tersebut termasuk
emergenci ataukah bedah elektif. Jika mengancam
nyawa maka akan termasuk kasus re-operasi
RE - OPERASI

No. Dokumen No. Revisi Halaman :


00 3/2

emegenci.
11. Dokumentasikan hasil tindakan pembedahan di
rekam medis,setelah dilakukan tindakan
pembedahan oleh DPJP
UNIT TERKAIT 1. IBS
2. RAWAT INAP
3. RAWAT JALAN
4. ICU

You might also like