You are on page 1of 9

XII IPS 1

Kelompok 4
PAI AL- LUQMAN
Meet The Group

Meytita Mayang Yunila


Nayla Dwi V. Aisyah
A.R.
Meet The Group

Jessica Khansa
Vincent Nadifa Selvy P.
R.S.
Meet The Group

Diva M. Firza
Surya P. Azhari
Pengertian Surah
Al-Luqman
Surah Luqman merupakan surah ke-31
dalam urutan mushaf Al-Quran. Surah 50

ini terdiri dari 34 ayat dan termasuk 40

dalam golongan surah Makkiyah. Nama 30

Luqman dalam surat diambil dari kisah


20

10

laki-laki yang bernama Luqman dan 0

mendapat gelar Al Hakim (ilmu yang


1 2 3 4 5

bermanfaat) dari Allah SWT.


Dalam surat ini diceritakan tentang
bagaimana dia mendidik anaknya.
Isi Kandungan
Isi kandungan kedua ayat Luqman ayat
13-14 dapat dinukil dari tafsir Ibnu
Katsir dan Al Quran Kementerian Agama
(Kemenag). Untuk surat Luqman ayat 13,
ayat ini menekankan tentang larangan
mempersekutukan Allah SWT. Sebab,
perilaku ini disebut sebagai bentuk
kezaliman yang besar.
Isi Kandungan
Selain menjelaskan tentang perintah berbakti pada orang tua, surat
Luqman ayat 14 lebih menekankan tentang perintah berbakti kepada
seorang ibu. Hal ini menjadi bukti bahwa Allah SWT juga menjelaskan
perjuangan tanpa batas seorang ibu dalam melahirkan dan menyusui
anaknya.
Untuk itulah, Rasulullah SAW menegaskan agar seorang anak dapat
mendahulukan perbuatan baiknya kepada sang ibu. Hal ini dinarasikan
dalam hadis dari Bahz bin hakim, dari bapaknya, dari kakeknya, ia
berkata,
Rasulullah menjawab, "Kepada ibumu.""Aku bertanya ya Rasulullah,
kepada siapakah aku wajib berbakti?"
Aku bertanya, "Kemudian kepada siapa?"
Rasulullah menjawab, "Kepada ibumu."
Aku bertanya, "Kemudian kepada siapa lagi?"
Rasulullah menjawab, "Kepada ibumu."
Aku bertanya, "Kemudian kepada siapa lagi?" Rasulullah menjawab,
"Kepada bapakmu. Kemudian kepada kerabat yang lebih dekat,
kemudian kerabat yang lebih dekat." (HR Abu Dawud dan at-Tirmidzi).
Kesimpulan
Pada intinya, pelajaran yang dapat kita
pelajari dari surah Luqman ayat 13-14
merupakan bentuk pengingat dari Allah
SWT kepada umat muslim. Khususnya,
pengingat tentang segala kebaikan dan
perjuangan kedua orang tua selama
membesarkan mereka.

You might also like