You are on page 1of 3
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA Ji, Jend, Sudirman No, 187 Telp, (0283) 671157 Brebes Brebes, 31 Januari 2024 Nomor :B/420/00332 /2024 Lampiran te Perihal : Rekomendasi Kegiatan Kepada Yth. Ketua Panitia Pelaksana PMC XIV ‘Se Jawa Tengah dan Eks Karesidenan Cirebon Tahun 2024 Di ‘Tempat Menindaklanjuti surat dari HMPS Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan limu Pendidikan Universitas Pancasakti Tegal nomor: B.111/PMC.XIVIHMPS.PMalFKIP UPS/V/2024 tanggal 16 Januari 2024 perihal Permohonan Rekomendasi Sekolah. Dengan ini disampaikan hal-hal sebagai berikut 1. Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Brebes memberikan rekomendasi kepada Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika Periode 2023/2024 untuk mengadakan Mathematics Competition XIV Se Jawa Tengah dan Eks Karesidenan Cirebon Tingkat SD/MI dan SMP/MTs sederajat di Kabupaten Brebes Tahun 2024; Dalam pelaksanaan keglatan, Panita Pancasakti Mathematics Competition XIV berkoordinasi dengan Koordinator Wilayah Kecamatan, Korwil SMP 1 sd V, Pengawas SD dan Pengawas SMP Kabupaten Brebes; Tidak mengganggu jam belajar mengajar; . Tidak ada unsur paksaan dan bersifat sukarela; . Tidak membebankan biaya mengikuti kegiatan ini dari BOSP maupun biaya lain dari sekolah yang tidak direncanakan dalam RKAS; y ane 2 Tidak mengandung unsur SARA; . Setelah selesal pelaksanaan kegiatan, agar memberikan laporan tertulis kepada Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Brebes. Demikian untuk dipedomant dan dllaksanakan dengan penuh rasa tanggungjawab. x Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga eit iSgbupaten Brebes, = LIN 1, Vib 19710510 199803 2 006 © Dipindai dengan CamScanner PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN ‘CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XI Jalan Bawal No. § Tegasar, Kec. Tegal Barat, Kota Tegal Kode Pos 52111 “Telepon:0283 4535011 Email: cd.11@pdkjateng.g0.id REKOMENDASI KEGIATAN Berdasarkan surat dari Ketua Pelaksana Pancasakti Mathematics Competition XIV nomor B.112/PMC.XIV/HMPS.PMat/FKIP/UPS/1/2024 tanggal 16 Januari 2024 hal Permohonan Rekomendasi Sekolah, maka dengan ini Cabang Dinas Pendidikan Wilayah XI Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah, memberikan rekomendasi atas kegiatan tersebut dengan catatan: 1, Bersifat sukarela atau tidak wajib; 2. Tidak mengganggu kegiatan belajar mengajar di sekolah; 3. Tidak bertentangan dengan norma agama dan sosial; 4, Dilaksanakan dengan penuh tanggungjawab. Demikian rekomendasi/izin ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya. Tegal, 22 Januari 2024 \G DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XI & Dipindai dengan CamScanner PEMERINTAH KOTA TEGAL DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Jalan Ki Gede Sebayu Nomor 1 Tegal Telp.(0283) 351008 Faks. (0283) 353673 KodePos 52123 Website: dikbud.tegalkota.go.id Tegal, 2SJanuari 2024 Nomor : 40, 1A.5-4/01 Kepada: Sifat Segera Yth. Kelua Panitia Polaksana_ Kegiatan Lampiran : Pancasakti_ Mathomatics Competition Perihal : Rekomendasi XIV Se-Jawa Tengah dan ks Karesidenan Cirebon di TEGAL Menindaklanjuti surat Saudara Nomor B.113/PMC. XIV/ HMPS.Pmal FKIP/UPS/N/2024 tanggal 9 Februari 2023 perihal pada pokok surat, pada prinsipnya kami tidak keberatan dan memberikan rekomendasi kepada ‘Saudara untuk mengadakan kegiatan Pancasakti Mathematics Competition XIV Se-Jawa Tengah dan Eks Karesidenan Cirebon yang dilaksanakan pada: Hari Tanggal Waktu Tempat _: Kampus Universitas Pancasakti Tegal Jalan Halmahera Km. 1 dengan memperhatikan hal-hal sebagi berikut: 4. Berkoordinasi dengan Korwil Bidang Pendidikan Kecamatan, Ketua MKKS SMP/MTs Kota Tegal; 2. Tidak mengganggu jalannya Kegiatan Belajar Mengajar, 3. Tidak ada unsur paksaan dan bersifat sukarela; 4. Menjaga ketertiban umum selama pelaksanaan kegiatan; 5, Dilaksanakan dengan penuh rasa tanggung jawab; 6. Setelah melaksanakan kegiata wajib membuat laporan kepada Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Tegal Cq. Bidang Pembinaan Pendidikan Dasar. Demikian untuk dipergunakan seperlunya. Tembusai 4. Korwil Bidang Pendidikan Kecamatan se-Kota Tegal, 2. MKKS SMPIMTs Kota Tegal; 3. Arsip. © Dipindai dengan CamScanner

You might also like