You are on page 1of 3
Lampiran 4. LK 3: Contoh Format Lembar Observasi Rancangan Pembelajaran LEMBAR OBSERVASI RANCANGAN PEMBELAJARAN Nama Mahasiswa — : Helwa Ayuni NIM re Prodi Bidang Studi : PGSD Penyusun Rancangan Pembelajaran*) _: Indy Rafina, S.Pd Mata Pelajaran :IPAS Kelas rIVA KOICP : Pada Fase C peserta didik diperkenalkan dengan sistem - perangkat unsur yang saling terhubung satu sama lain dan berjalan dengan aturan-aturan tertentu untuk menjalankan fungsi tertentu - khususnya yang berkaitan dengan bagaimana alam dan kehidupan sosial saling berkaitan dalam konteks kebhinekaan. Peserta didik melakukan suatu tindakan, mengambil suatu keputusan atau menyelesaikan permasalahan yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari berdasarkan pemahamannya terhadap materi yang telah dipelajari. Tujuan pembelajaran yang dianalisis telah memenuhi kriteria SMART, yaitu telah dirancang dengan cermat| dan spesifik, dapat diukur, dapat dicapai, relevan, dan_ memiliki batasan waktu. Tujuan pembelajaran tersebut Kejelasan tujuan — pembelajaran| memenuhi kriteria SMART (Specific, Measurable, Achievable, Relevant, dan Time) atau tidak menimbulkan| penafsiran ganda dan mengandung perilaku hasil belajar tampak sangat jelas dan terinci. Tidak meninggalkan| ruang untuk penafsiran ganda dan dapat dengan mudah dipahami oleh semua pihak yang terlibat dalam proses| pembelajaran, termasuk siswa, pengajar, dan administrator. Tujuan pembelajaran juga mengandung perilaku belajar yang sesuai dengan materi yang diajarkan, Bahasa yang digunakan dalam merumuskan| tujuan pembelajaran tepat dan menghindari ambiguitas. Tidak ada penggunaan kata-kata atau frasa yang dapat! diartikan secara berbeda oleh berbagai pihak. Pemilihan materi ajar (kesesualan| Pemilhan materi ajar sudah sesual antara tujuan pembelajaran dengan karakteristik peserta didik. Beberapa peserta didik menyukal pemaparan materi dengan menggunakan tayangan Materi ajar dirancang| untuk memotivasi peserta didik dan mendorong| keterlibatan aktif mereka, Guru menggunakan materi yang mencakup penggunaan contoh-contoh yang relevan, studi kasus, atau kaitan dengan kehidupan| sohari-hari peserta didik. tujuan —pembelajaran —_dengan| karakteristik peserta didik) Pengorganisasian materi ajar (keruntutan, sistematika materi dan kesesuaian dengan alokasi waktu) Materi ajar dikelola dengan sistematis sesuai dengan| alokasi waktu yang dipertimbangkan.. Walaupun tidak’ dicatatatkan secara jelas durasinya di setiap kegiatan. Pemilihan ‘sumberimedia| pembelajaran (sesuai dengan tujuan, ‘materi, dan karakteristik peserta didik) ‘Sumber belajar_menyesuaikan dengan tujuan| pembelajaran, termasuk materi dan karakteristk peserta| didik. Sumber belajar yang dipilh tidak hanya berpusat! pada satu sumber saja, setidaknya ada dua buku ajar yang digunakan sebagai referensi. Untuk media ajar sesuai dengan kebutuhan belajar. Disesuaikan dengan sintak dan lembar kerja siswa, Kejelasan _skenario _pembelajaran| (langkah-langkah kegiatan pembelajaran: awal, inti, penutup) Tangkal-langkah pembelajaran jelas, mulai dari kegiatan awal, inti sampai penutup. Kegiatan guru dan peserta didik dijelaskan sistematis. Kerincian skenario_ pembelajaran| (pada setiap langkah _tercermin| strategimetode dan alokasi waktu pada setiap tahap) Skenario_pembelajaran _terind dengan mencerminkan sintak metode PBL namun alokasi waktu| di setiap langkah tidak dicantumkan durasi_ setiap| kegiatannya. ‘sesual Kesesualan teknik dengan tujuan| pembelajaran "Teknik yang digunakan dapat mendorong menuju tujuan pembelajaran sehingga dapat takan sudah sesuai. 8 | Kelengkapan instrumen (soal, kunci,| Instrumen pembelajaran disajikan secara lengkap. mulai| Pedoman penskoran) dari lembar kerja siswa, lembar asesmen beserta| pedoman penskoran, lembar pengayaan, remedial dan altematifnya, dan lembar observasi_kegiatan pembelajaran. Totapi belum ada kisi-kisi buat soal Kesimpuian/ inllesson learned: ‘Menurut observasi di atas maka dapa disimpulkan bahwa Guru sudah bagus dalam merancangkan sebuah RPP akan tetapl masih ada kekurangannya Pada modul ajar tersebut, belum terdapat endekatan pembelajaran - Pada setiap kegiatan pembelajaran (kegiatan pendahuluan, kegiatan int, dan kegiatan penutup) belum dijelaskan pembagian alokasi waktu, Belum menuliskan model Pembelajaran secara jelas Model pembelajaran yang digunakan lebih dijelaskan secara rinci sesuai dengan sintaks dari model PBL. Asesmen formatif sikap (sosial dan spiritual) pada modul ajar} tersebut belum lengkap. Menyetujul Dosen Pembimbing Lapangan Guru Pamong Tanggal 23 Januari 2024 23 Januari 2024 TandaTangan &| Nama Lengkap : Dr. Noorhapizah, ST., M.Pd Noor Azizah, S.Pd NIP. 19721215 200212 2.001 NIP. 19890722 201903 2 002 *) Rancangan pembelajaran yang disusun oleh gura pamong

You might also like