You are on page 1of 31

Group Integument:

 Ataupah, Lani
 Elwarin, Dian Natalia  Hebber, Ingkan Tirsia
 Sitimbang, Natasya  Kandowangko, Claudia Priscilla
 Sonoh, Nency Getroida Neltje  Tendean, Decynthia Jianjulisa
 Taebenu, Gracela Gwendolin  Walelang, Eirene
 Woran, Indra Amri
 Tambani, Verentsya Venska Juliene
 Salii, Stela
 Lumempouw, Trisno Farly  Lumuhu, Jeftary Rizki Chandra
Definition
Compartment syndrome is Compartment syndrome
defined as increased occurs when increased
pressure within a fibro- pressure within a
osseous space resultin in compartment
decreased tissue perfusion compromises the
to structures within that circulation and function of
space the tissues within that
space
Comparment syndrome can complicate
any fracture and is a challenge for
orthopedic surgeons.
Etiology: Risk Factor:
-Increased -High energy injuries
compartment -Polytrauma increase
Content -Fractures

Pathofisiologi Penyakit
-Decreased
compartment size
-Shock elevation of
extremity

Proses
Penyakit
Proses Penyakit
High energy injuries (Kecelakaan)

Compartment Syndrome

Reliable Examination Unreliable Examination (eg. Oblunded,


(Awake and alert pt.) neurologic, injury, regional anesthesia)

Questionable Compartment
Unequivocal positive Examination pressure (positive)
Findings

Emergent Fasciotomy

Repeat Irrigation and debridement as


needed

Final wound closure


Etiology:
Risk Factor:
- Increased compartment sontent
- Decreased comparment size
- High energy injuries
- Shock elevation of extremity - Polytrauma increase
- Fractures

Proses Penyakit
Komplikasi
Tanda dan gejala post Nekrosis jaringan
Fasciotomy lunak
Pain relief Wound deshiscence
Decrease in girth Infectious skin graft
infection/nekrosis
Decrease in skin
Need to tissue
tension debridement
Ref:
- Ashraf, dkk.2017.Percutaneous mini open fasciotomy for impending acute compartment syndrome of leg: A study of 25 patients.
International Journal of Orthopedics sciences
- Badge, dkk.2018. Compartment syndrome: Challenges and solutions. London: Dove Medical Press.
- Hammerberg & Stracciolini.2018.Acute Compartment Syndrome of the extremities. Wolters Kluwer
Data Demografi
 Nama : Tn. Y. M
 Gender : Laki-Laki
 Usia : 21 Tahun 4 Bulan 1 Minggu 3 Hari
 Alamat :BAI
 Pekerjaan :-
 Agama : Islam
 Status : Belum Kawin
 Anak :-
 Ruang/medrec : Irina A Bawah -8#Bed7/00580394
 dx. Medis : Post Fasciotomy
 Dokter : dr. R. S
Keluhan Utama (PQRST)

 P: Nyeri
 Q: Seperti di tusuk-tusuk
 R: Kaki kiri
 S: 10 (Skala 0-10)
 T: Selalu dan meningkat pada saat ingin
digerakkan
Riwayat Kesehatan Sekarang

Pt. tampak terbaring di bed, pt. tampak meringis


kesakitan, pt (+), function laesa(+), mukosa bibir
kering, turgor kulit jelek, nekrosis(+), bau(+),
aberasi di ekstremitas bawah sinistra . tampak
gelisah, pt. mengeluh sulit beristirahat, pt.
mengeluh sulit melakukan ADL, pucat(+), luka(+),
tumor(+), calor(+), dolor(+), rubor
Riwayat Kesehatan Dahulu

 Nyeri pada paha kiri dan luka post op. pada betis kiri
dialami sejak tanggal 25 Agustus 2019 akibat
kecelakaan. Pt. dirujuk dari RSUD Kota Kotamobagu
dengan diagnosa fraktur femur sinistra terbuka gr III C
dan post repair Arteri Vena Femoralis.
 Pt. memiliki riwayat kecelakaan motor juga sebelumnya
dan terdapat luka bekas jahitan di kepala sebanyak 58
jahitan.
Riwayat Kesehatan Keluarga
 Keluarga pt. tidak memiliki riwayat penyakit hipertensi, DM,
jantung dan penyakit paru.

Riwayat Personal Dan Psychososocial


 Pt. tampak gelisah, selama di RS pt. mengeluh sulit
beristirahat, pt. mengeluh rindu pulang

Aktivitas & Istirahat


 Pt. tampak terbaring di bed, ADL dibantu keluarga, ROM
terbatas, pt. mengeluh sulit beristirahat atau sulit tidur
Tanda Vital
T : 36,8 ○C
P : 84 x/mnt
R : 22 x/mnt
 BP :130/79 mmHg

Eliminasi
 BAB : 2-3 hari sekali, agak keras, berwarna kecoklatan tapi
tidak ada bercak darah
 BAK : Berwarna kuning pekat, 4-5 kali sehari

Makanan & Cairan


 Amount : 1 piring makan
 Frequency : 3x sehari
 Contents : Nasi, sayur, sup, ikan, tahu/tempe, telur, dll
Kebersihan Diri
 Pt. dibersihkan oleh keluarga dan atau bersama perawat setiap pagi dengan cara dilap
menggunakan tissue basah. Luka post fasciotomy dirawat setiap pagi.

Keamanan
 Pt. tampak terbaring di bed
 Pt. memiliki diagnosa fraktur
 Terpasang bedside trail
 Penilaian risiko jatuh pasien dewasa (Fall Morse Scale)
 Total : 45
 Ket. : Berisiko rendah (Dewasa <25-50)

Genital & Aktivitas Seksual


 Bau(-),

Interaksi Sosial & Ekonomi


 Pt. terlihat kooperatif, pt. belum memiliki perkerjaan

Kemampuan Belajar-Mengajar
 Pt. berbicara menggunakan bahasa/logat Indonesia dan Manado, pt. mampu membaca
No. Jenis Pemeriksaan Nilai Normal Hasil

1. Leukosit 4.0 - 10.0 10^3/µL 14.7

1. Eritrosit 4.70 - 6.10 10^6/µL 2.80

1. Hemoglobin 13.0 - 16.5 g/dL 7.3

1. Hematokrit 39.0 – 51.0 % 22.3

1. MCH 27.0 - 35.0 pg 26.0

1. MCV 80.0 – 100.0 fL 79.9


Obat
Asam Tranexamat 500 mg/ 8 J-IV
Vit. K 1 amp/ 12 J- IM
Ceftriaxone 1gr/ 12 J- IV
Ranitidine 50 mg/12 J- IV
Ketorolac 30 mg/ 8 J- IV
Metronidazole 500 mg/ 8 J- IV
ANALISA DATA KEPERAWATAN
DS: “Sus, kaki kiri saya sakit sekali” Agen cedera fisik Nyeri

DO: pt. tampak gelisah, pt. tampak meringis,


pt. tampak terbaring di bed, pt. mengeluh
sulitberistirahat, Pucat(+), push(+), luka(+) pada
ekstremitas bawah sinistra , mukosa bibir
kering, T: 36,8 ○C, P: 84 x/mnt, R: 22 x/mnt,
BP: 130/79 mmHg;
P: Nyeri
Q: Seperti di tusuk-tusukdansepertidiremas
R: Kaki kiri
S: 10 (Skala 0-10)
T: selalu dan meningkat pada saat ingin
digerakkan

DS: “Sus, luka saya sudah lama belum Faktor mekanik Kerusakan
sembuh-sembuh” (robekan) integritas jaringan

DO: Pt. tampak terbaring di bed, aberasi


pada ekremitas bawah sinistra, nekrosis(+),
pus(+), tumor(+), color(+), dolor(+), turgor kulit
jelek, bau(+)
Ds: "_" Proses penyakit Ketidakefektifan
Do: ps terbaring di tempat tidur, ps (infeksi) perfusi jaringan
tampak pucat, CRT >3 detik, tampak perifer
edema pada ekstermitas bawah
sinistra, nekrosis+, pus+,
dolor+,polor+,color+, T: 36,8 ○C, P: 84
x/mnt, R: 22 x/mnt, BP: 130/79
mmHg;
Leukosit: 14.7 10^3/µL

Ds:”Susah gerakan kaki, sus” Gangguan Hambatan mobilitas


Do: pasien tampak berbaring di muskuloskeletal fisik
tempat tidur, ADL di bantu perawat
dan keluarga, ekstremitas bawah
sinistra tidak dapat digerakan, tidak
dapat mika-miki, pasien tidak dapat
beraktivitas, T: 36,8 ○C, P: 84 x/mnt,
R: 22 x/mnt, BP: 130/79 mmHg
Diagnosa Keperawatan
Nyeri b/d agencederafisik
Kerusakanintegritasjaringan b/d faktor mekanik
(robekan)
Ketidakefektifan perfusi jaringan perifer b/d
proses penyakit (infeksi)
Hambatan mobilitas fisik b/d Gangguan
muskuloskeletal
 Thank You 

You might also like